Anda di halaman 1dari 2

4 INTERPRETASI HASIL PEMERIKSAAN

1. Berat badan (BB) : 7 kg


Menurut Z-SCORE BB/U menurut WHO 7 kg diusia 1 tahun memiliki Z-score
-3 SD. Hal tersebut termasuk kategori kurus. Yang mana normalnya diusia 1
tahun untuk anak laki laki BB nya 8-12 kg (-2 SD sampai +2 SD)
2. Tinggi badan (TB) : 65 cm
Menurut Z-SCORE WHO TB 65 cm di usia 1 tahun tergolong < -3SD berarti
anak tersebut pendek/ kecil normalnya 72-80 cm (-2 SD sampai +2 SD)
3. LILA : 10 cm
Menurut Z-SCORE WHO LILA 10 cm usia 1 tahun termasuk gizi buruk < -3
SD normalnya > 12,5 cm
4. HB : 9 gr/dl
Yang mana normalnya pada anak anak yakni 11-13 g/dl
Penyebab penurunan HB adalah bisa karena kekurangan gizi, ketidakmampuan
tubuh dalam menyerap zat besi, penurunan sel darah
5. Protein Total : 6,2 g/dl masih dalam batas normal
Yang mana normalnya 6,0- 6,7 g/dl
6. Albumin : 2,3 g/dl terjadi penurunan albumin. Normalnya 4-4,5 g/dl
Penyebab penurunan albumin karena malnutrisi berat, gagal ginjal kronis, luka
bakar yang parah dan dehidrasi berat.

5. DIAGNOSIS SEMENTARA : KEKURANGAN ENERGI PROTEIN

Dari gejala pada scenario mengarah pada marasmic-kwarshiorkor

Berat badan % dari baku* Edema


Tidak ada Ada
>60% Gizi kurang Kwarshiorkor
<60% Marasmus Marasmic-Kwarshiorkor
Daftar pustaka : Pudjiadi. S. ilmu Gizi Klinis. Penyakit KEP. Jakarta : Balai penerbit
FKUI:1990.

STEP 4 SKEMA

POLA PEMBERIAN ASI

BENAR TIDAK BENAR

MALNUTRISI / GIZI
BURUK ( KEP )

DEFINISI & ETIOLOGI & PATOFISIOLOGI PENEGAKKAN TATALAKSANA DD


KLASIFIKASI FAKTOR RISIKO DIAGNOSIS

KOMPLIKASI EDUKASI

Anda mungkin juga menyukai