Anda di halaman 1dari 2

FORMAT DOKUMENTASI

ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN PSIKIATRI


(PENGKAJIAN, ANALISIS DATA, DIAGNOSA KEPERAWATAN,
RENCANA KEPERAWATAN, CATATAN PERKEMBANGAN)

STIKES BETHESDA YAKKUM


YOGYAKARTA
2012
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Kasih, karena atas berkat dan
anugerahNya, sehingga penulis mampu menyelesaikan penyusunan buku “Format Dokumentasi
Asuhan Keperawatan Gangguan Psikiatri (Pengkajian, Analisis Data, Diagnosa Keperawatan,
Rencana Keperawatan, Catatan Perkembangan)”. Buku ini disusun sebagai pedoman bagi
mahasiswa dalam menerapkan asuhan keperawatan kepada pasien gangguan psikiatri. Buku ini
berisi tentang tata cara penulisan dalam pengkajian keperawatan, analisis data, penyusunan
diagnosa keperawatan, penyusunan perencanaan tindakan keperawatan, dan penyusunan catatan
perkembangan.

Dalam penyusunan buku ini, banyak pihak yang telah membantu kami. Oleh karena itu, kami
ingin mengucapkan terima kasih kepada:
1. Ibu Niken W. N. Palupi, S.Kp., M.Kes., selaku Ketua Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan
(STIKES) Bethesda Yakkum Yogyakarta.
2. Koordinator Praktik Klinik Keperawatan STIKES Bethesda Yakkum Yogyakarta
3. Pembimbing Klinik (CI) asuhan keperawatan klien gangguan psikiatri STIKES Bethesda
Yakkum Yogyakarta.
4. Pihak-pihak terkait yang tidak bisa kami sebutkan satu per satu.

Semoga buku ini bermanfaat dalam melakukan bimbingan maupun dalam menerapkan asuhan
keperawatan kepada pasien secara komprehensif.

Yogyakarta, 27 November 2012

Tim Penyusun

Format Dokumentasi Asuhan Keperawatan ii


STIKES Bethesda Yakkum Yogyakarta

Anda mungkin juga menyukai