Anda di halaman 1dari 2

BAB I

PEMELIHARAAN

1.1 Definisi
Menurut Jay and Barry (2001) dalam bukunya “operation management”
pemeliharaan adalah “ all activities involved in keeping a system’s equipment in working
order” segala aktivitas yang didalmnya adalah untuk menjaga sebuah system peralatan
agar pekerjaan dapat sesuai dengan pesanan.
Menurut Patrick (2001) maintenance adalah suatu kegiatan untukmemelihara dan
menjaga fasilitas yang ada serta memperbaiki, melakukan penyesuaian atau penggantian
yang diperlukan untuk mendapat suatu kondisi operasi produksi agar sesuai dengan
perencanaan yang ada.
Menurut corder (2008) maintenance adalah suatu kombinasi dari berbagai
tindakan yang dilakukan untuk menjaga suatu barang atau memperbaikinya, sampai pada
suatu kondisi yang bias diterima.
Menurut kelompok kami, pemeliharaan adalah serangkaian aktivitas yang
diperlukan untuk mempertahankan dan menjaga suatu produk atau system tetap berada
dalam kondisi yang aman, ekonomis, efisien, dan pengoperasian yang optimal.
1.2 Tujuan
Tujuan pemeliharaan bukan hanya untuk menjaga kondisi mesin dan peralatan semata.
Pemeliharaan juga bertujuan untuk menjaga kemampuan produksi. Ada pun tujuan utama
menurut Raymond R. Mayer (2014) adalah:
1. Melaksanakan rencana kerja pemeliharaan yang meliputi:
a. Membagi kegiatan-kegiatan perawatn mesin pada jenjang operasi
perusahaan dalam satu tahun atau dalam satu periode yang lebih singkat.
b. Menyelenggarakan keseimbangan antara kegiatan perawatan dengan
menyeluruh kegiatan operasi dan proses produksi.
2. Merencanakan seluruh kegiatan pemeliharaan mesin pada bagian kegiatan
produksi saat ini maupun yang akan dating. Penyajian menyeluruh yang rinci dar
kegiatan pemeliharaan sejak awal sampai dengan pasca proses produksi dan dapat
digunakan untuk mendesain perencanaan kegiatan pemeliharaan mesin per
minggu bahkan perhari.

Dalam bukunya An introduction to predictive maintenance, Keith (2002) menjlaskan


bahwa tujuan pemeliharaan yaitu:

1. Menjamin tersedianya peralatan atau mesin dalam kondisi yang mampu


memberikan keuntungan
2. Menjamin kesiapan peralatan cadangan dalam situasi darurat, msialnya system
pemadam kebakaran, pembangkit listrik dan sebagainya
3. Menjamin keselamtan manusia yang menggunakan peralatan
4. Memperpanjang masa pakai peralatan peralatan atau paling tidak menjaga agar
masa pakai peralatan tersebut tidak kurang dari masa pakai yang telah dijamin
oleh peralatan tersebut.

Menurut Peraturan Menteri Pertahanan 2016, tujuan pemeliharaan yaitu:

1. Menjamin terwujudnya kondisi dan kesepian alat kesehatan agar selalu laik
digunakan
2. Menjamin terwujudnya tertib administrasi
3. Terlaksnanya kegiatan pemeliharaan alat kesehatan rumah sakit atau satuan secara
optimal.

1.3 Prinsip

Anda mungkin juga menyukai