Anda di halaman 1dari 22

JANDI LA SURONG FILM

GRAND PROPOSAL
PRESENTED BY JLAS PRODUCTION
JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

MEJUAH JUAH

ABOUT US

Jandi La Surong adalah perubahan dialog dari bahasa baku


dari Jandi La Surong yang merupakan bahasa Karo yang
berarti "Janji yang tidak ditepati"

Jandi La Surong merupakan sebuah novel karya Muhammad


Tempel Tarigan S.E yang diangkat dari kisah nyata perjalanan
kehidupan asmara beliau . Novel tersebut juga menyuguhkan
kehidupan tradisi budaya Karo di era 50-an.

Berangkat dari kerinduan sekelompok anak muda Karo


bekerjasama dengan Dinas Pemuda dan Olahraga Kabupaten
karo untuk kembali mengenal nilai nilai luhur budaya Karo,
terciptalah sebuah gagasan untuk mentransformasi novel
tersebut ke dalam bentuk film

Film ini juga merupakan bentuk apresiasi anak muda karo


terhadap penulis atas kontribusinya dalam memperkenalkan
kembali budaya Karo.
JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

OUT COME

Dari aspek sejarah, di film ini menggambarkan suasana perkampungan, budaya karo di tahun
60an, baik dari sisi sosial, etika, tari-tarian, pergaulan muda mudi, ornamen, peralatan dapur,
kuliner sampai dari sisi transportasi.

Dari aspek pariwisata, beberapa lokasi syuting yang sudah dilaksanakan adalah, desa Negeri
Suah Kecamatan Sibolangit Kabupaten Deli Serdang, dimana lokasi tersebut mengingatkan
kita ke suasana perkampungan Karo di tahun 1960an, selain itu di desa tersebut terdapat
sumber air panas hanya saja tidak masuk dalam visual film ini. Selain itu, lokasi syuting
selanjutnya berada di puncak 2000 dengan pemandangan yang begitu indah ditambah udara
yang dingin, desa Kacaribu dengan bangunan rumah adat karo yang dibangun secara pribadi
oleh mantan bupati karo bapak D.D Sinulingga, Godang ( tempat menyimpan padi ) di lokasi
Gereja Khatolik stasi Santo Fransiscus asisi Berastagi, lokasi persawahan di desa suka maju
kec.Sibolangit

Dari segi pendidikan, dari film ini kita bisa melihat bagaimana tutur bahasa orang karo di
zaman dahulu. Selain itu, generasi muda karo bisa melihat langsung bagaimana sebuah film
bisa diproduksi mulai dari management produksi, peyutradaraan, kamera, setting lokasi dll

Sedangkan dari aspek kebudayaan, kami mencoba mengenalkan kembali tradisi karo ke
seluruh penjuru negeri. Mulai dari dialog ( bahasa karo ) dengan subtitle bahasa Indonesia.
Rumah adat karo, Tari-tarian, Gundala – gundala ( tarian topeng ), ndikkar ( seni bela diri karo
), dll
JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

CAST &
SINOPSIS

CAST
1. Femila Sinukaban as Beru Ribu
2. Arjuna Ginting as Tempel Tarigan

Synopsis
Kisah cinta dua orang anak muda pada masyarakat karo di
era 50an , yang terpaksa berpisah karena pendidikan ,
komitmen cinta mereka membuahkan sebuah janji . sebuah
janji yang seharusnya di tepati
JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

OUR PROGRESS

Tim produksi telah selesai melakukan tahapan


pengambilan gambar yang dilakukan pada
7 - 20 Oktober 2018.

Saat ini , Film dalam tahapan Pasca produksi ,


finalisasi film akan diakukan di Medan dan di Jakarta
hingga January 2019 mendatang.
JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

MARKET ANALISYS

1. Penonton
target sasaran penonton adalah masyarakat karo
yang berjumlah sekitar 500 ribu jiwa

2. Masyarakat Film
menyasar kepada pelaku film , akademisi , penonton
film , pengamat film dan berkontribusi pada kegiatan
festival film di dalam maupun luar negeri

3. Stake Holder
Menyasar kepada sponsorship perusahaan dan jasa
dalam kolom iklan dan kerjasama dengan pemerintah
terkait
JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

OUTPUT

- Sebagai hasil akhir dari proses produksi film mulai


dari pra produksi, produksi sampai pasca produksi.
- Memacu dan memotivasi serta memberikan inspirasi
bagi seluruh generasi muda karo dan secara umum
masyarakat karo agar bisa memproduksi film yang
lebih berkualitas
- Mengenalkan Karo dari segi sejarah, kebudayaan,
pariwisata dan pendidikan kepada para penonton
- Sebagai media secara langsung kepada seluruh
pihak yang telah mendukung proses produksi film
jandi la surong
JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

THE CREW

Creative Adviser : M. Tempel Tarigan, SE


Pimpro/Penanggungjawab : Drs. Robert Billy Perangin angin, M.Si
Eksekutif producer : Marthaulina Br Tarigan.,S.Sos.,SH.,MH
Producer : Beri Pana Sitepu, S.Sn
Line Producer : Jeremia Ginting, S.Sn
Production Manager: Ivan Sebayang
Finance Unit : Wella O Sulastri
Director : Ori Semloko
Script Writer : Feri Suranta Ginting | Ori Semloko | Simpei
Director of Photography : Roy Manta Sembiring
Gaffer : Rio Aditya
Art Director : Simpei Sinulingga
Audio Man : Iwanda Sitepu
Editor : Maman Sitorus
Still Photo / behind the scene : Acid
JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

SCREENING PLAN

1. Cinema Screening
penayangan film di Bioskop di dua kota besar
dengan basis Karo yakni Medan dan Jakarta.

2. Screening ( Layar tancap )


penayangan Film di 5 kabupaten di sumatera utara
dengan 60 titik desa dengan basis masyarakat
Karo.

3. City Screening
Penayangan film di kota kota di indonesia dengan
konsep pertunjukan

4. Film Festival
mengikuti festival film yang selaras dengan tema di
dalam maupun di luar negri .
JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

ROAD TO GALA PREMIERE

Merupakan penayangan film yang ditujukan pada


masyarakat Karo.

Waktu : February 2019


Tempat : Gedung Theatre Mikie Holiday Berastagi
Pukul : 19:00 sd selesai

Estimasi pengunjung 1500 orang.


JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

GALA PREMIERE 

Launching Film di bioskop Medan.

Waktu : February 2019.


Tempat : Bioskop CGV Focal Poin Medan.

Estimasi penonton 1000 orang.

Launching Film di Jakarta.

Waktu : Maret 2019.


Tempat : Taman Mini Indonesia Indah Jakarta.

Estimasi penonton 1500 orang.


JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

SCRENING KELILING KARO

Penayangan Film di desa desa se Kabupaten Karo.

Jumlah Kecamatan = 17 Kecamatan


Jumlah Desa = 36 Desa
Estimasi Jumlah Penonton perdesa = 500 orang
Total Jumlah Penonton 36 x 500 orang = 18.000
orang

Desa Bukit .Lau Pakam .Dolat Rakyat .Mardingding


.Barus Jahe .Pekan Lau Baleng .Sukanalu .Kuta
Bangun ,Seberaya ,Juhar ,Tigapanah .Gunung ,Suka
,Tigabinanga ,Ajinembah ,Perbesi ,Dokan
,Singgamanik .Semangat Gunung .Munte .Merdeka.
Sugihen. Ujung Teran .Amburidi . Siosar .Kutabuluh
.Lingga .Kandibata. Tanjung Mbelang .Surbakti.
Penampen .Beganding. Payung .Cimbang
.Batukarang. Tanjung Merawa
JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

SCRENING KELILING
KABUPATEN

1. Kabupaten Deli Serdang


Jumlah Kecamatan = 9 Kecamatan
Estimasi Jumlah Penonton perkecamatan = 1000
orang
Total Jumlah Penonton 9 x 1000 orang = 9000 orang

2. Kabupaten Langkat
Jumlah Kecamatan = 8 Kecamatan
Estimasi Jumlah Penonton perkecamatan = 1000
orang
Total Jumlah Penonton 8 x 1000 orang = 8.000 orang

3. Kabupaten Simalungun
Jumlah Kecamatan = 3 Kecamatan
Estimasi Jumlah Penonton perkecamatan = 1000
orang
Total Jumlah Penonton 3 x 1000 orang = 3000 orang
JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

SCRENING KELILING KOTA

Screening di kota kota besar se indonesia ,

Jumlah Kota = 21 kota


Estimasi penonton per kota = 1000 orang
Total Jumlah Penonton 21 x 1000 = 21.000 orang

MEDAN , JAKARTA , TANGGERANG , BINJAI ,


RANTAU PARAPAT , PEKANBARU , SIANTAR ,
SIDIKALANG , BOGOR , BANDUNG .
YOGYAKARTA . SEMARANG . SURABAYA , BALI ,
JAYAPURA , PONTIANAK , PALEMBANG ,
LAMPUNG , BATAM , JAMBI , BENGKULU ,
JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

CROWDFUNDING

1. Donasi Rp. 500.000 atau lebih


- Disebut sebagai Co Producer di credit title film
- Free tiket Regular Road to Gala Premiere/Gala Premiere

2. Donasi Rp. 2.000.000 atau lebih


- Disebut sebagai Co Producer di credit title film
- Free tiket VIP Road to Gala Premiere/Gala Premiere

3. Donasi Rp. 5.000.000 atau lebih


- Disebut sebagai Co Producer di credit title film
- Free tiket VVIP Silver Road to Gala Premiere/Gala Premiere
- Free Official T-Shirt Jandi la Surong
- Free Poster & Pin Jandi La Surong
JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

CROWDFUNDING

4. Donasi Rp. 10.000.000 atau lebih


- Disebut sebagai Co Producer di credit title film
- Free tiket VVIP Silver Road to Gala Premiere/Gala Premiere
- Free Official T-Shirt Jandi la Surong
- Free Poster & Pin Jandi La Surong
- Video statement 15 detik sebelum penayangan film pada setiap jadwal
pemutaran.

5. Donasi Rp. 20.000.000 atau lebih


- Disebut sebagai Co Producer di awal film
- Free tiket VVIP Gold Road to Gala Premiere/Gala Premiere
- Free Official T-Shirt Jandi la Surong
- Free Poster & Pin Jandi La Surong
- Video statement 30 detik sebelum penayangan film pada setiap jadwal
pemutaran.
JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

CROWDFUNDING

6. Donasi Rp. 50.000.000 atau lebih


- Disebut sebagai Executive Producer di awal film
- Foto donatur pada promo film ( 1 billboard, 5 Baliho dan 10 spanduk )
- Free tiket VVIP Gold Road to Gala Premiere/Gala Premiere
- Free Official T-Shirt Jandi la Surong
- Free Poster & Pin Jandi La Surong
- Video statement 45 detik sebelum penayangan film pada setiap jadwal
pemutaran.

7. Donasi Rp. 100.000.000 atau lebih


- Disebut sebagai Executive Producer di awal film , di poster dan di cover film
- Foto donatur pada promo film ( 2 billboard, 10 Baliho ,20 spanduk dan 1 rim
poster film 500 lembar )
- Free tiket VVIP Gold Road to Gala Premiere/Gala Premiere
- Free Official T-Shirt Jandi la Surong
- Free Poster & Pin Jandi La Surong
- Video statement 60 detik sebelum penayangan film pada setiap jadwal
pemutaran.
JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

SPONSORSHIP

1. Sponsor Utama
Mendanai lebih dari 75% dari salah satu item
paska produksi.
- Mempunyai hak mempromosikan film dalam bentuk
billboard, baliho, spanduk, umbul- umbul, leaflet,
brosur dll.
- Build-in produk dalam film ( Big Size ).
- Pencantuman logo pada seluruh merchandize film.
- Penempatan logo pada media promosi (Big Size )
-Undangan eksklusif pada acara launching
-Pencantuman logo pada backdrop pada saat press
conference, promo film dan Meet & Greet.
- Mendapatkan space untuk promo booth saat
promosi film.( Main Venue )
- Hal – hal lainnya yang menyangkut promosi dan
branding product dapat dibicarakan lebih lanjut.
JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

SPONSORSHIP

2. Sponsor pendamping
Mendanai lebih dari 25% dari salah satu item
anggaran paska produksi.
Kontrapretasi :
- Build-in produk dalam film ( Small Size).
- Pencantuman logo pada seluruh merchandize film.
- Penempatan logo pada media promosi (Small Size).
-Undangan eksklusif pada acara launching
-Pencantuman logo pada backdrop pada saat press
conference, promo film dan Meet & Greet.
- Mendapatkan space untuk promo booth saat
promosi film.
- Hal – hal lainnya yang menyangkut promosi dan
branding product dapat dibicarakan lebih lanjut.
JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

ANGGARAN PASKA PRODUKSI

Budget Item
1. Mastering Film Rp. 200.000.000,-
2. Road to Gala Premiere Rp. 80.000.000,-
3. Gala Premiere Rp. 100.000.000,-
4. Screening Keliling Karo Rp. 180.000.000,-
5. Screening Keliling Kabupaten Rp 100.000.000,-
6. Screening Keliling Kota Rp. 210.000.000,-

Total Budget = Rp. . 870.000.000,-


JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

OUR BANK ACCOUNT

BANK MANDIRI
No Rekening : 122-00-0290170-3
AN : MARTHAULINA BR TARIGAN

jlas production
Jalan Jamin Ginting No.147 , Desa Dolat rakyat ,
Kecamatan Dolat rakyat , Kabupaten Karo ,
Sumatera Utara
Phone: 08129175481
IG : @jandilasurong
JLAS FILM BUSINESS PROPOSAL

THANK YOU

Demikianlah proposal ini kami susun , atas perhatian


dan kerjasamanya kami ucapkan terima kasih .
Berastagi , 24 Oktober 2018
Hormat Kami
Executive Producer Producer Director

Marthaulina Br Tarigan.,S.Sos.,SH.,MH Beripana Sitepu.,S.Sn Ori Semloko

Penanggung Jawab
Kepala Dinas Pemuda Dan Olahraga Kab. Karo

Robert Billy Perangin-angin, M.Si

Anda mungkin juga menyukai