Anda di halaman 1dari 4

RENCANA KEGIATAN PENGAJARAN SEMESTER

Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Talawi


Mata Pelajaran : FISIKA
Program Keahlian : Teknologi dan Rekayasa
Kompetensi Keahlian : TKR
Kelas/Semester : X / Ganjil

NO Kompetensi Dasar Jumlah Juli Agustus September Oktober Nopember Desember

Jam 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4
1. 3.1. Menerapkan prinsip - prinsip pengukuran 3 JP
besaran fisis, angka penting dan notasi
ilmiah pada bidang teknologi dan rekayasa.
4.1. Melakukan pengukuran besaran fisis 3 JP
menggunakan peralatan dan teknik yang
tepat mengikuti aturan angka penting.
2. 3.2. Mengevaluasi gerak lurus dengan kelajuan 6 JP
tetap atau percepatan tetap dalam
kehidupan sehari –hari.
4.2. Menyajikan hasil percobaan gerak lurus 3 JP
dan gerak melingkar ke dalam bentuk
grafik/tabel pada biadang teknologi dan
rekayasa
Penilaian Harian 3 JP
3. 3.3.Menganalisis gerak dan gaya dengan 3 JP
menggunakan hukum – hukum Newton
4.3. Menggunakan alat – alat sederhana yang 3 JP
berhubungan dengan hukum Newton
tentang gerak.
4. 3.4. Menganalisis hubungan usaha, energi, daya 3 JP
dan efisiensi.
4.4. Menyajikan ide/gagasan dampak 3 JP
keterbatasan sumber energi bagi
kehidupan dan upaya penanggulangannya
dengan energi terbarukan.
Penilaian Tengah Semester 3 JP
5. 3.5. Menerapkan konsep momentum, impuls 3 JP
dan hukum kekekalan momentum
4.5. Mendemonstrasikan berbagai jenis 3 JP
tumbukan
6. 3.6. Menerapkan konsep torsi, momen inersia 3 JP
momentum sudut pada benda tegar dalam
bidang teknologi dan rekayasa
4.6. Melakukan percobaan sederhana tentang 3 JP
momentum sudut dan rotasi benda tegar
7. 3.7. Menganalisis kekuatan bahan dari sifat 3 JP
elastisitasnya
4.7.Menyelesaikan masalah teknis dalam 3 JP
bidang teknologi terkait dengan elastisitas
bahan
3.8.Menerapkan hukum – hukum yang 3 JP
berkaitan dengan fluida statis dan dinamis
4.8.Melakukan percobaan sederhana yang 3 JP
berkaitan dengan hukum – hukum fluida
statis dan dinamis
3.9.Menganalisis getaran, gelombang dan 3 JP
bunyi
4.9.Menyajikan penggunaan gelombang bunyi 3 JP
dalam teknologi
Penilaian Akhir Semester 3 JP
Persiapan Rapor/Remedi/Pengayaan 3 JP
Keterangan :
= Tatap Muka
= Libur Ramadhan
= Libur Idul Fitri
= Penilaian Tengah Semester dan Penilaian Akhir Semester
= Persiapan dan Pembagian Raport
= Libur Semester

= Penilaian Harian

Mengetahui, Talawi, Juli 2018


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Jonni Hendra, S.Pd, M.Si Ryanti Endang Sihombing, S.Pd


NIP. 19771010 200903 1 001 NIP. 19860829 201001 2 026
m.,

Anda mungkin juga menyukai