Anda di halaman 1dari 3

BANK SOAL

Efek Yang Ditimbulkan Sinar X

Disusun Guna Memenuhi Tugas Mata Kuliah Fisika Radiodiagnostik

Dosen Pengampu : Sri Mulyati, S.Si,MT

Disusun Oleh:

1. Dwikki Daffa (P1337430117049)


2. Erly Indriani (P1337430117053)
3. Tirta Della Veria (P1337430117055)
4. Galih Tama Ramadhani (P1337430117063)
5. Ayu Budi Warsiti (P1337430117064)
6. Aulia Rosa Fibrianta (P1337430117066)
7. Valerian Setyo Adi Nugroho (P1337430117071)
8. Galang Primadacosta (P1337430117083)
9. Eko Suryono (P1337430117084)
10. Desi Sagita (P1337430117085)
11. Faris Afif (P1337430117088)

PRODI DIII TEKNIK RADIODIAGNOSTIK DAN RADIOTERAPI SEMARANG


JURUSAN TEKNIK RADIODIAGNOSTIK DAN RADIOTERAPI
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTRIAN KESEHATAN SEMARANG
2018
1. Dari pilihan dibawah ini manakah partikel yang paling tinggi potensi bahaya radiasi
interna :
a. Alpha
b. Beta
c. Sinar gamma
d. Sinar X

2. Berikut ini sifat-sifat sinar X kecuali :


a. Dapat menembus bahan yang padat
b. Merupakan hubungan antara anoda dan katoda
c. Panjang gelombang lebih pendek gamma
d. Panjang gelombang 0,01-1 Amstrong

3. Dampak dari sinar gamma bagi kesehatan :


a. Dapat menyebabkan kanker
b. Dapat membuat badan demam
c. Rusaknya jaringan sel tubuh
d. Mutasi genetik sehingga mempengaruhi generasi yang akan lahir
4. Efek sinar-X pada tahap fisik berlangsung selama:
a. 5-10 menit
b. 10-15 detik
c. 6-10 menit
d. 10-16 detik
5. Proses ionisasi pada tahap fisika dapat ditulis dengan:
a. H2O + radiasi pengion  H2O+ + OH-
b. H2O  H+ + OH-
c. H2O + e  H2O-
d. H2O-  OH- + H+
6. Pada tahap kimia dan biologi ditandai dengan terjadinya reaksi antara:
a. Radikal bebas dengan H2O
b. Radikal bebas dengan CO2
c. Radikal bebas dengan peroksida
d. Radikal bebas dengan kromosom

7. Efek stokastik yang ditimbulkan radiasi adalah


a. Timbul karena sel yang terkena radiasi mengalami kematian
b. Peluangnya bertambah besar sesuai dengan bertmbahnya dosis radiasi
c. Tertutama disebabkan oleh penyinaran internal
d. Semua jawaban benar

8. Berikut merupakan contoh efek somatik nonstokastik pada kulit, kecuali...


a. Kemerahan
b. Luka bakar
c. Kanker kulit
d. Kematian jaringan
9. Berapa dosis maksimal radiasi yang diterima pada organ mata?
a. 3 Sv
b. 0,15 Sv
c. 1,5 Sv
d. 2 Sv
10. Berapa dosis maksimal radiasi yang diterima pada organ mata?
e. 3 Sv
f. 0,15 Sv
g. 1,5 Sv
h. 2 Sv

Anda mungkin juga menyukai