Anda di halaman 1dari 3

Nama : Gilang Andri Pratama

Nim : 1809511023
Kelas : A

1. Identifikasi fungsi senyawa, nama gugus fungsional, dan jumlah gugus fungsional
yang di miliki oleh hormon insulin, hormon estrogen, asam lemak oleat, dan
hemoglobin.
1. Hormon insulin
 Fungsi senyawa
a. Melawaan beberapa fungsi hormon yang menyebabkan hiperglikemia dan
sekaligus bersamaan dalam mempertahankan jumlah glukosa dalam darah
tetap normal.
b. Merangsang terjadinya seintesis asam lemak, yang mana asetil ko-enzim A
di konfersi menjadi asam lemak.
c. Meningkatkan pengangkutan asam amino ke dalam sel.
d. Mengurangi terjadinya pemecahan lipid (lemak) yang di sebut lypolisis.
e. Memodulasi transkripsi dan merangsang pemindahan protein, sintesis
DNA, pertumbuhan sel, dan penggandaan sel.
 Nama Gugus fungsional

 Jumlah gugus fungsional


a. Gugus amino : 5
b. Gugus karbonil : 29
c. Gugus hidroksil : 2
d. Gugus karboksil : 7
2. Hormon estrogen
 Fungsi senyawa
a. Menyebabkan proliferasi indometrium yang nuata dan perkembangan
kelenjar indometrium yang kemudian di gunakan untuk membantu nutrisi
ovum yang berimplantasi.
b. Mengatus siklus menstruasi, mengendalikan pertumbuhan lapisan rahim
selama awal siklus menstruasi.
c. Mengontrol laktasi dan perubahan lain pada payudara.
d. Mempengaruhi kulit, rambut, selaput lendir, dan otot-otot panggul.
 Nama gugus fungsional

 Jumlah gugus fungsional


a. Gugus hidroksil : 1
b. Gugus karbonil : 1
3. Asam lemak oleat
 Fungsi senyawa
a. Menurunkan kolestrol dan trigliserida dalam darah.
b. Sebahai pelarut dan pengental obat-obat tertentu.
 Nama gugus fungsional

 Jumlah gugus fungsional


1. Gugus karboksil : 1
4. Hemoglobin
 Fungsi senyawa
a. Mengikat oksigen. Protein dalam sel darah merah memiliki fungsi sebagai
pengikat oksigen yang akan di sirkulasikan ke paruu-paru.
b. Mempertahankan tubuh. Sirkulasi darah yang terus di pompa oleh jantung
dapat mempertahankan tubuh dari serangan virus, bahan kimia, dan
bakteri.
c. Menyuplai nutrisi. Selain mengangkut oksigen, darah juga akan menyuplai
nutrisi ke jaringan tubuh dan mengangkut gas zat sebagai hasi dari
metabolisme
 Nama gugus fungsional

 Jumlah gugus fungsional


a. Gugus karboksil : 2
b. Gugus amino : 4

Anda mungkin juga menyukai