Anda di halaman 1dari 5

Bab III Metodologi

BAB III

METODOLOGI

3.1 Lokasi dan Waktu Pelaksanaan

Lokasi survey dilakukan pada Jalan Nasional Jakarta – Bogor,

Sawangan, Depok, Jawa Barat.

Gambar 3.1 Lokasi survey

Waktu pelaksanaan survey dilakukan pada tanggal 28 November

2018 pada pukul 15.00 – 16.00 WIB.

III - 12
Bab III Metodologi

3.2 Susunan Tugas Pelaksana Survey

Pada saat berada di lokasi survey, kami membagi beberapa tugas

untuk mempermudah pengambilan data.

NAMA JOBDESK
ADHITYA W. HITUNG JUMLAH HAMBATAN SAMPING
HITUNG JUMLAH KENDARAAN RINGAN, MENENGAH
ARIIQ M. ZAHRAN
BERAT, DAN BIS BESAR KE ARAH JAKARTA
LUTFI P. PRATAMA HITUNG JUMLAH TRUK BESAR DI KEDUA ARAH
SEPTYAN A. BISMO HITUNG JUMLAH MOTOR KE ARAH JAKARTA
ANGGA ADHITAMA HITUNG JUMLAH MOTOR KE ARAH BOGOR
HITUNG JUMLAH KENDARAAN RINGAN, MENENGAH
FADHIL ARAYNIRI
BERAT, DAN BIS BESAR KE ARAH BOGOR
MAYCO A. HITUNG WAKTU KECEPATAN KENDARAAN
GALIH A. HITUNG WAKTU KECEPATAN KENDARAAN

3.3 Peralatan

Pada perlu dipersiapkan oleh satu orang pengamat dalam

pelaksanaan survey ini antara lain :

o Formulir

o Papan alas tulis

o Alat tulis

o Jam

o Air minum.

3.4 Langkah Pengamatan dan Pengumpulan Data

a. Pengamat mengawasi pos-pos yang ditentukan. Pos yang ditentukan

merupakan tempat yang memiliki sudut pandang cukup agar

memudahkan pengamatan.

b. Pandangan pengamat kearah jalur pengamatan dan menghadap arah

datangnya kendaraan.

III - 13
Bab III Metodologi

c. Setiap pengamat menghitung jumlah kendaraan pada setiap titik

jalur pengamatan yang telah ditentukan dengan jenis kendaraan

yang telah ditentukan

d. Pengamatan dilakukan dengan interval pencatatan 15 menit

sepanjang waktu pengumpulan data dalam hal ini 1 jam.

e. Hasil pengamatan dicatat dalam formulir yang telah disediakan.

3.5 SKETSA GAMBAR DI LAPANGAN

Gambar 3.2 Sketsa di Lapangan

III - 14
Bab III Metodologi

Terdapat 2 jalur dengan 2 lajur. Jalan ini dapat dilalui semua jenis

kendaraan termasuk kendaraan berat yang mengangkut barang seperti

container, dump truck, tronton , dan sebagainya karena menjadi salah satu

akses utama penghubung beberapa kota.

3.6 HASIL PENGAMATAN

3.6.1 Dari Arah Jakarta ke Bogor

JENIS KENDARAAN JUMLAH


KENDARAAN RINGAN 524
MENENGAH BERAT 7
BUS BESAR 4
TRUK BESAR 44
SEPEDA MOTOR 1970

3.6.2 Dari Arah Bogor ke Jakarta

JENIS KENDARAAN JUMLAH


KENDARAAN RINGAN 652
MENENGAH BERAT 7
BUS BESAR 6
TRUK BESAR 98
SEPEDA MOTOR 1424

3.6.3 Kecepatan Arus Bebas

KONVERSI KE
KENDARAAN WAKTU (S)
KM/J
1 10 36
2 8,2 44
3 6,6 54,5
4 7,6 47,4
5 8,9 40,5
6 5,7 63,2
7 7,2 50
8 9,7 37,1
9 6,3 57,2
10 6,1 59

III - 15
Bab III Metodologi

Kecepatan arus bebas di ambil sebanyak 10 kendaraan dengan jarak

tempuh yg dihitung sepanjang 100 meter / 0.1 Km. Hasil perhitungan

kecepatan arus bebas kami tuangkan dalam bentuk tabel.

III - 16

Anda mungkin juga menyukai