Anda di halaman 1dari 1

HASIL PEMERIKSAAN DOKUMEN

Nama Kegiatan : Ruko Mayagraha Perdana Jaya


Nama : Nurcholis Salman,ST.,MT
Instansi : Teknik Lingkungan Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya (UMTAS)
Tlp/Hp : 081377745304
NO BAB/ HALAMAN SARAN/MASUKAN/TANGGAPAN

1 Format laporan disesuaikan dengan aturan


penulisan dokumen AMDAL yang berlaku.
2 Tabel 2.12 dan Tabel 2.13 Perhitungan kebutuhan air ditinjau lagi acuan
peraturan yang berlaku yang digunakan.
3 Hal 35 Disebutkan bahwa akan timbul limbah B3 tolong
disebutkan rencana pihak ke III yang akan
mengelola sampah B3 yang dihasilkan.

4 Contoh gambar 2.9 hal 35 Setiap gambar dibuat 1 halaman khusus yang jelas
dengan disertai deskripsi
5 Hal 38 tolong jelaskan secara lengkap untuk WWTP yang
digunakan, segi kapasitas, baku mutu, siapa yang
mengelola, di site plan kurang jelas tergambar

6 hal 48, 51, 54, 64, 69, 74, 117, 119 Tabel – tabel di tulis sumbernya
Jelaskan secara lengkap komitmen dari
pemrakarsa untuk masyarakat yang terkena
dampak dalam jangka pendek dan jangka panjang

7 Jelaskan secara lengkap proses penyerapan tenaga


kerja
8 Hal 108 - 112 Pada lokasi pengambilan sampel kualitas
lingkungan jangan cuma 1 titik tapi minimal 3 titik
sampel
9 Dampak positif dan negatif yang akan ditimbulkan
akibat pembangunan ruko jelaskan secara lengkap
dan rinci

Anda mungkin juga menyukai