Anda di halaman 1dari 33

Hirawresti L.

SISTEM PRODUKSI

Pada sistem produksi terdapat :


1. Prosedur pencatatan barang jadi
2. Prosedur pencatatan harga pokok produk jadi yang dijual
3. Prosedur Pencatatan harga pokok persediaan yang dibeli
4. Prosedur permintaan dan pengeluaran barang gudang

Prosedur Pencatatan Barang Jadi


Bagian-bagian yang terdapat dalam sistem ini yaitu :

Bagian Gudang :
1. Melakukan pengecekan dan Membuat laporan persediaan barang baku
2. Menyimpan barang jadi yang siap dijual

Bagian Pembelian Barang Baku :


1. Menentukan pemesanan barang
2. Membuat surat permintaan barang baku
3. Memeriksa barang yang telah dipesan
4. Membuat faktur pengirimana barang
5. Membuat surat retur pembelian

Bagian Pemasok :
1. Menyiapkan pesanan barang
2. Membuat faktur penjualan barang
3. Menerima surat retur jika terdapat kesalahan pengiriman barang

Bagian Produksi :
1. Menerima bahan baku
2. Mengolah bahan baku
3. Membuat laporan bahan jadi

Bagian Manajemen :
1. Membuat laporan produksi barang
Hirawresti L.A
Hirawresti L.A

Prosedur pencatatan harga pokok produk jadi yang dijual


Bagian-bagian yangterdapat dalam sistem ini yaitu :

Bagian Produksi :
1. Membuat perhitungan biaya langsung dan tidak langsung yang dgunakan
perusahaan.

Bagian Manajemen :
1. Melakukan pengecekan biaya langsung dan tidak langsung
2. Melakukan koreksi jika terdapat kesalahan
3. Membuat dataharga produksi

Bagian Penjualan :
1. Menentukan harga jual dari barang jadi

Bagian Akuntan :
1. Melakukan perhitungan laba dan Rugi yang diterima perusahaan
Hirawresti L.A

Prosedur Pencatatan harga pokok persediaan yang dibeli


Bagian-bagian yang terdapat dalam sistim ini yaitu :

Bagian Gudang :
1. Membuat catatan kebutuhan bahan baku

Bagian Supplier :
1. Membuat daftar harga pemesanan barang

Bagian Pembelian :
1. Membuat daftar pesanan barang
2. Melakukan pembelian barang yang dibutuhkan

Bagian Akuntan :
1. Menerima data harga barang yang dibeli
2. Melakukan pembayaran
Hirawresti L.A

Prosedur permintaan dan pengeluaran barang gudang


Bagian-bagian yang terdapat dalam sistim ini yaitu :

Bagian Produksi :
1. Membuat surat permintaan barang baku
2. Pengolahan bahan baku menjadi barang jadi
3. Membuat laporan barang jadi

Bagian Gudang :
1. Menyiapkan barang baku yang dibutuhkan
2. Membuat surat pengiriman barang baku

Bagian Manajemen :
1. Menerima laporan barang jadi
2. Melakukan pemeriksaan atas kinerja bagian produksi dan gudang
Hirawresti L.A
Hirawresti L.A

SISTEM PENGGAJIAN

Sistem pengajian dan pengupahan terbagi menjadi 2 yaitu :


1. Sistem Penggajian
2. Sistem Pengupahan

Penggajian
Bagian-bagian yang terdapat dalam sistim ini yaitu :

Bagian Pencatatan waktu :


1. Mencatat jam hadir karyawan

Bagian Keuangan :
1. Membuat daftar gaji karyawan
2. Membayar gaji karyawan
3. Membuat rekapan gaji

Bagian Manager SDM :


1. Melakukan pencocokan daftar hadir dan rekapan gaji karyawan
2. Melakukan pengawasan
Hirawresti L.A
Hirawresti L.A

Pengupahan
Bagian-bagian yang terdapat dalam sistim ini :

Bagian karyawan :
1. Mengajukan surat pengajuan lembur
2. Melakukan kerja lembur
3. Melakukan pengisian absen

Bagian Pencatatan jam kerja :


1. Mencatat jam mulai kerja
2. Membuat laporan lama lembur

Bagian Keuangan :
1. Membuat slip gaji
2. Melakukan pembayaran gaji

Bagian manajer SDM :


1. Menyetujui surat pengajuan lembur
2. Memeriksa laporan pengupahan
Hirawresti L.A
Hirawresti L.A

SISTEM PENERIMAAN KAS

Sistem penerimaan kas terdiri dari :


1. Pendapatan
2. Retur Penjualan

Pendapatan dan Retur Penjualan


Pada pendapatan terdapat bagian-bagian dan fungsi masing-masing seperti :

Bagian Pelanggan :
1. Mendapatkan barang dari perusahaan
2. Memberikan barang yang ingin diretur kepada perusahaan
3. Melakukan pembayaran

Bagian Penjualan :
1. Membuat Surat Retur Penjualan dari transaksi tunai dan kredit
2. Membuat surat pernyataan piutang
3. Membuat nota pembayaran
4. Menerima barang yang akan diretur

Bagian Akuntan :
1. Melakukan pencatatan dari transaksi tunai dan kredit
2. Membuat laporan keuangan

Bagian Gudang :
1. Mengecek stok barang
2. Menukar barang dari konsumen dan membuat surat pengeluaran barang

Bagian Pimpinan :
1. Menerima dan mengecek laporan keuangan
2. Menandatangani Surat Persetujuan Piutang untuk diberikan kepada konsumen
Hirawresti L.A
Hirawresti L.A
Hirawresti L.A

SISTEM PENGELUARAN KAS

Pada sistem pengeluaran kas dibagi menjadi 2 yaitu :


1. Sistem Pengeluaran kas
2. Retur pembelian

Pengeluaran kas
bagian-bagian yang terdapat dalam pengeluaran kas :
Bagian Akuntansi :
1. Membuat daftar tagihan pembayaran
2. Menyerahkan ke bagian kas
3. Membuat laporan pengeluaran kas
Bagian Kas :
1. Memeriksa daftar tagihan
2. Mengisi surat penarikan (kalau pake kas)
3. Menyerahkan surat penarikan ke bank
4. Melakukan pembayaran ke bagian supplier
5. Membuat rekapan pengeluaran kas dan menyerahkan ke bagian akuntansi
Bagian Bank :
1. Menerima surat penarikan
2. Mengecek saldo
3. Memberikan uang kas
4. Mencatat penarikan
5. Membuat rekening koran
Bagian Pimpinan :
1. Memeriksa laporan pengeluaran kas dan mengesahkan
Bagian Supplier:
1. Menerima bukti pembayaran beserta uang
Hirawresti L.A
Hirawresti L.A
Hirawresti L.A

Retur Pembelian
Pada retur pembelian terdapat bagian - bagian :

Bagian Persediaan :
1. Melakukan pengecekan persediaan
2. Mengumpulkan persediaan yang rusak
3. Mencatat persediaan yang rusak
4. Melakukan pengecekan
5. Membuat laporan penerimaan penggantian barang

Bagian Persediaan :
1. Mengecek barang yang rusak
2. Mengesahkan daftar persediaan yang rusak
3. Memeriksa laporan penerimaan penggantian barang

Bagian Pembelian :
1. Membuat surat retur pembelian

Bagian Supplier :
1. Membuat surat penerimaan retur
2. Menyiapkan bukti pembayaran pengganti retur
3. Menyiapkan barang yang di jual
4. Menyiapkan bukti pengembalian barang

Bagian Penerimaan :
1. Mengecek barang
2. Mengesahkan bukti penggantian barang retur
3. Melakukan pemindahan barang
4. Melakukan pengecekan bukti barang
5. Membuat laporan pencatatan penerimaan kas

Bagian Akuntansi :
1. Membuat laporan catatan persediaan
2. Melakukan pengecekan laporan penerimaan kas
3. Membuat laporan penerimaan kas dan penyetoran ke bank

Bagian Pimpinan :
1. Mengesahkan laporan catatan persediaan
2. Mengecek laporan penerimaan kas dan penyetoran ke bank
Bagian Bank :
1. Membuat bukti penyetoran
Hirawresti L.A
Hirawresti L.A
Hirawresti L.A
Hirawresti L.A
Hirawresti L.A

SISTEM PEMBELIAN

Pembelian pada dasarnya dibagi menjadi 2 jenis, yaitu :


1. Pembelian secara tunai
2. Pembeliaan secara kredit

Pembelian Tunai
Berikut penjelasan tugas per bagian dalam perusahaan.

Bagian supplier :
1. Membuat surat permintaan barang
2. Menyiapkan daftar harga barang
3. Menerima dan menyetujui surat penawaran harga
4. Menerima surat order pembelian barang
5. Menyiapkan nota dan barang yang dipesan
6. Menerima pembayaran dari customer

Bagian Pembelian :
1. Menerima daftar persediaan barang dari bagian gudang
2. Membuat surat permintaan harga
3. Memilih barang yang akan dibeli
4. Membuat surat pemesanan barang
5. Menerima barang dan melakukan pengecekan
6. Mengirim barang ke gudang
7. Melakukan pembayaran

Bagian Gudang :
1. Membuat daftar persediaan barang
2. Menerima barang yang dipesan
3. Menyimpan barang

Bagian Keuangan :
1. Mengecek daftar barang yang dibeli
2. Membuat surat permintaan penawaran harga
3. Membuatlaporan pembelian barang
4. Melakukan pembayaran
5. Membuat laporan pertanggungjawaban kepada pemimpin

Bagian Pimpinan :
1. Menerima laporan pertanggungjawaban pembelian barang
2. Melakukan pengecekan barang
Hirawresti L.A
Hirawresti L.A
Hirawresti L.A
Hirawresti L.A

Pembelian Kredit
Berikut penjelasan tugas masing-masing bagian dalam perusahaan :

Bagian supplier :
1. Membuat surat permintaan barang
2. Menyiapkan daftar harga barang
3. Menerima dan menyetujui surat penawaran harga
4. Menerima surat order pembelian barang
5. Menyiapkan nota dan barang yang dipesan
6. Menerima pembayaran dari customer pada saat jatuh tempo

Bagian Pembelian :
1. Menerima daftar persediaan barang dari bagian gudang
2. Membuat surat permintaan harga
3. Memilih barang yang akan dibeli
4. Membuat surat pemesanan barang dan surat permintaan kredit
5. Menerima barang dan melakukan pengecekan
6. Mengirim barang ke gudang
7. Melakukan pembayaran

Bagian Gudang :
1. Membuat daftar persediaan barang
2. Menerima barang yang dipesan
3. Menyimpan barang

Bagian Keuangan :
1. Mengecek daftar barang yang dibeli
2. Membuat surat permintaan penawaran harga
3. Membuat surat permohonan kredit
4. Membuatlaporan pembelian barang
5. Melakukan pembayaran pada saat jatuh tempo
6. Membuat laporan pertanggungjawaban kepada pemimpin

Bagian Pimpinan :
1. Menerima laporan pertanggungjawaban pembelian barang
2. Melakukan pengecekan barang
Hirawresti L.A
Hirawresti L.A
Hirawresti L.A
Hirawresti L.A

SISTEM PENJUALAN

Sistem Penjualan dibedakan menjadi 2, yaitu :


1. Penjualan Tunai
2. Penjualan Kredit

Penjualan Tunai
Tugas dari masing-masing bagian yang terdapat pada penjualan Tunai :

Bagian Pelanggan :
1. Memilih dan memesan barang
2. Membuat surat pemesanan barang
3. Melakukan pembayaran dan mendapatkan nota yang telah dicap lunas

Bagian Gudang :
1. Melalukan pengecekan barang
2. Membuat catatan ketersediaan barang
3. Menerima copy nota pembelian dan menyiapkan barang

Bagian Penjualan :
1. Menerima surat pesanan barang
2. Membuat nota pembelian
3. Menerima pembayaran oleh pelanggan
4. Memberikan nota yang telah di cap lunas
5. Membuat laporan penjualan

Bagian Pengiriman :
1. Mengirim barang ke pelanggan

Bagian Pimpinan :
1. Menerima laporan pertanggungjawaban
2. Melakukan pengecekan
Hirawresti L.A
Hirawresti L.A

Penjualan Kredit
Tugas dari masing-masing bagian yang terdapat pada penjualan Tunai :

Bagian Pelanggan :
1. Memilih dan memesan barang
2. Membuat surat pemesanan barang
3. Melakukan pembayaran saat jatuh tempo dan mendapatkan nota yang telah
dicap lunas

Bagian Gudang :
1. Melalukan pengecekan barang
2. Membuat catatan ketersediaan barang
3. Menerima copy nota pembelian dan menyiapkan barang

Bagian Penjualan :
1. Menerima surat pesanan barang
2. Membuat nota pembelian
3. Menerima pembayaran oleh pelanggan
4. Memberikan nota yang telah di cap lunas setelah melakukan pembayaran
5. Membuat laporan penjualan

Bagian Pengiriman :
1. Mengirim barang ke pelanggan

Bagian Pimpinan :
1. Menerima laporan pertanggungjawaban
2. Melakukan pengecekan
Hirawresti L.A

Anda mungkin juga menyukai