Anda di halaman 1dari 2

ETIKA UMUM KEBIDANAN

SIMULASI ETIKET DI LINGKUNGAN KAMPUS

Dosen Pengampuh : DARA HIMALAYA.,S.ST.,M. Keb

Disusun Oleh :

KELOMPOK 11

GINNA VERONICA SIHOMBING ( F0G017034)

LIZA ROMINA (F0G017030)

TIA PRITA PRAMESTI (F0G017008)

PRODI D3 KEBIDANAN

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS BENGKULU

2018/2019
Membangun Etika dalam diri Mahasiswa

Di sebuah kampus universitas bengkulu prodi D3 kebidanan, terdapat beberapa


mahasiswa yang berteman sangat dekat. Akan tetapi salah satu dari mereka memiliki sifat
yang bebas dan tidak mau diatur. Pada suatu pagi yang cerah terlihat seorang mahasiswa
sedang menunggu temannya di halaman kampus.

Tita : duhh gina mana sih, lama banget datangnya.

(beberapa saat kemudian teman2nya datang)

Gina : sorry ya ta, tadi bensin motor aku habis jadi terpaksa dorong motornya.

Tita : tapikan kamu harus kasih kabar ke saya, biar gak nunggu lama.

Gina : ya udah iya maaf deh, ayo masuk.

(tak lama kemudian datanglah liza, sambil duduk dan meletakkan tas)

Liza : haii guys, kenapa sih pada ngeliatin gitu.

Tita :

Anda mungkin juga menyukai