Anda di halaman 1dari 3

1.

Apa yang saudara lakukan kalau saudara menemukan sebuah amplop di jalan, yang tertutup dan
beralamat yang jelas serta berperangko baru yang cukup ?

2. Apa yang akan saudara lakukan, kalau saudara sedang dalam gedung bioskop dan saudara
adalah orang yang pertama yang melihat timbulnya permulaan kebakaran disitu ?

3. Mengapa janji itu harus ditepati ?

4. Mengapa kita wajib membayar pajak ?

5. Sebutkan semua alas an mengapa sepatu itu biasanya dibuat dari kulit ?

6. Kalau saudara tersesat di dalam hutan sewaktu siang hari, bagaimana saudara berusaha mencari
jalan keluar ?

7. Apa yang akan saudara lakukan, kalau sahabat karib saudara meminta sesuatu kapada saudara
yang tidak saudara punyai ?

8. Apa sebab hokum itu perlu ?

9. Mengapa air di parit (selokan) harus tetap mengalir ?

10. Mengapa pemerintah menentukan perlu adanya undang-undang perkawinan?

1. Karate adalah semacam sport yang berasal dari


a. Spanyol b. jepang c.Amerkika d.Philipina
2. Cut Mutiah adalah
a.Penyanyi b.pahlawan wanita c.burung d.ikan
3. Bahasa Tagalog adalah
a.bahasa kuno b.bahasa spanyol c.bahasa philipina d.bahasa laos
4. Perdata adalah istilah dalam
a.perdagangan b.kehakiman c.pembangunan d.pertunjukan
5. Bapak TNI pada waktu revolusi fisik adalah
a.Oerip b.Soedirman c.Adi Soetjipto d.Gatot Soebroto
6. Istilah Knot digunakan untuk mengukur
a.arus listrik b.persenyawaan kimia c.kecepatan kapal d.dalamnya laut
7. Dalam dunia perfilman sering diadakan
a.hadiah nobel b.hadiah Pulitzer c.hadiah Oscar d.hadiah davis cup
8. Gajah mada adalah ahli Negara dari
a.majapahit b.matraman c.singosari d.demak
9. Raden saleh terkenal sebagai
a.tokoh politik b.pelukis c.burung d.ikan
10. Tarian kecak berasal dari
a.bali b.jawa c.aceh d.ambon
11. Diantaranya yang terkenal sang pembinasa ialah
a.zarathustra b.visnhu c.arjuna d.syiwa
12. Mendel terkenal dalam lapangan
a.pendidikan b.kesusasetraan c.biologi d.musik
13. Stethoscope dipakai dalam lapangan
a.perindustrian b.physika c.pertandingan d.kedoteran
14. Visa adalah
a.mata uang b.buah-buahan c.bangunan d.surat ijin masuk negara
15. Clarinet adalah
a.mainan anak-anak b.pedang c.alat music d.alat tulis
16. Kubah terdapat diatas
a.piramid b.mesjid c.candi d.pura
17. Revolt in paradise karya
a.moh yamin b.rusian abdul gani c.cindy adam e.ktut tantri
18. Kayu yang mempunyai berat jenis terkecil
a.kayu balasa b.kayu jati c.kayu dammar d.kayu duren
19. Penyakit TBC disebabkan adalah
a.virus b.basil c.bakteri d.racun
20. Yang disebut mimosa adalah
a.binatang b.tumbuh-tumbuhan c.jamur d.obat-obatan
21. Alpen banyak dikunjungi
a.swedia b.rusia c.denmark d.swis
22. Penyerbuan di pantai normadia pada di PD II dipimpin oleh
a.rommel b.montgomery c.goerge marshall d.eishen hower
23. Polka adalah semacam
a.perlombaan tari b.pakaian c.tarian d.minuman keras
24. Kerajaan inca terlatak di
a.peru b.arab c.mecixo d.spanyol
25. Dior adalah nama dari
a.semacam sutera b.ahli Negara c.pencipta mode d.pemberontak
26. Caruso adalah
a.penyanyi b.sasterawan c.penari d.tempat darmawisata
27. Sprinter adalah
a.alat cetak b.pelari cepat c.alat pertanian d.percikan api
28. Bukarest adalah ibukota
a.polandia b.rumania c.bulgaria d.yugoslavia
29. Tor – tor berasal dari
a.timor b.maluku c.sumatera d.bali
30. Yang menemukan virus penyakit anjing gila adalah
a.salk b.koch c.paviov d.pasteur
31. Spike dipakai untuk
a.atletik b.alat tehnik c.alat pertanian d.percikan api
32. Safir adalah
a.pengembara b.gurun c.ahli fisapat d.batu-batuan
33. Jedah adalah nama dari
a.makanan b.istana c.mesjid d.pelabuhan
34. Tadju salatin adalah
a.syair b.alat music c.nama seorang pujangga d.permata
35. Triga mark terdapat di
a.jerman b.swis c.danmark d.indonesia
36. Omar kayam adalah nama
a.putri india b.syair kuno c.pujangga d.permata
37. Caltex adalah
a.perusahaan textile b.perusahaan minyak c.sejenis karet d.obat-obatan
38. Paganini termashur sebagai pemain
a.sandiwara b.ballet c.biola d.sirkus
39. Afandi adalah pelukis yang beraliran
a.naturalis b.impressionis c.futuris d.surrealis
40. Spageti adalah nama
a.makanan itali b.soerang ahli fisafat c.soerang raja Portugal d.semacam tumbuh-
tumbuhan

Anda mungkin juga menyukai