Anda di halaman 1dari 4

Lab IV

Audit of Acquisition and Payment Cycle


Classes of Transactions
1. Acquisitions of goods and services - pembelian barang dan jasa (jasa iklan, jasa
maintenance, dll)
2. Cash disbursement – pengeluaran kas
3. Purchase Return and Allowances and Purchase Discounts – kalo pesen barang dan
barangnya nyampe dan rusak, bisa kembalikan ke vendor. Kalo purchase discount
pas pembayaran dapet diskon.

Business Functions
No Business Functions Documents
1. Purchase requisition
Dokumen yang buat itu divisi
yang mau pesen barang (cth:
Manufaktur di divisi produksi),
pesanannya dikasih ke divisi
1 Processing Purchase Order pembelian.
2. Purchase order
Dokumen yang dibuat sama
divisi pembelian untuk dicek
dan di-authorization dan ini
pasti uda di acc gitu.
Receiving Report
Dokumen saat barang nyampe di
2 Receiving Goods and Services
kita; Cth: Packing Slip – kertas yang
ditempel di barang saat dikirim.
3 Recognizing Liabilities 1. Vendor’s Invoice (tagihan yg
harus perusahaan bayar, ini
dari vendor)
2. Debit Memo (pengurangan
utang saat pengembalian
barang, muncul akun purchase
R/A)
3. Voucher
File yang untuk ngumpulin
dokumen2 suatu transaksi
dalam 1 file dn itu lengkap ada
PO, RR, vendor invoice, packing
slip, payment check)
4. Vendor Statement
informasi saldo hutang
perusahaan
1. Check
4 Processing and Recording Cash Disbursement
2. Cash disbursement journal

TOC dan STOT


STOT (Occurrence; Completeness; Accuracy; Classification)

1. Tests of Acquisitions – apakah pembelian yang dilakukan perusahaan benar2 ada


atau nggak?
a. purchases Authorization (pokokny tiap pembelian yg dilakukan harus
disetujui pihak berwenang)
b. Separation of duties
Ada 3 bagian yang harus dipisah:
i. Receiving – khusus menerima barang dan buat receiving report
ii. Warehouse – khusus gudang dan nyimpen barang
iii. Accounting – khusus pencatatan
c. Timely recording and independent review
Harusnya Setiap kali perusahaan menerima barang dan receiving report
harusnya langsung klien catat (disesuaikan dengan FOB penjualannya) , dan
kita cek lah itu.

2. Tests of Payments – Mengecek payment checknya


a. Check signed by authorized person
Memastikan tandatangan di check tersebut adalah orang yang berhak atau
otoritas.
b. Separation of duties
Ada 2 bagian yang harus dipisah:
i. Signed
ii. treasury
c. Examination supporting documents
Memastikan apakah tiap transaksi pembeliaan punya dokumen pendukung
gak, dilihat dari PO, invoice nya gitu2.

TODB
TODB (Cutoff; Completeness)

1. Out-of-period Liability Tests - COMPLETENESS


Apakah semua utang di periode terkait sudah tercatat
Prosedur Audit
a. Examine document for subsequent disbursement (utk ngeluhat apakah AP
nya uda dihapus atau belujm)
b. Examine document for bills not paid after year-end(ngecek bill utang uda
dibayar apa belum)
c. Trace receiving report to vendor’s invoices (disesuaikan)
d. Trace vendor’s statement to accounts payable trial balance (ngecek sama ga
yg perusahaan catat sm vendor catat)
e. Send confirmation to vendor

2. Cut-Off Tests - CUTOFF


Apakah utang tercatat di periode yang benar
Biasanya untuk transaksi-transaksi dan dilakukan akhir tahun.
Prosedur audit
a. Physical observation of inventory
Dilakukan dengan cara stock opname, Logika nya gini, kalau brg ada, pasti
transaksi uda trjadi kan. Jd ktika brg ada, transaksi trjadi, utang diakui dong, krn
ceritanya pembelian ny kredit, dn jgn lupa liat dokumen jg.
Kalau misal brg gdk, pdhl didokumen ada, cek tipe pengiriman nya.
b. Inventory in transit
Kaitannya ke FOB
- FOB Shipping Point
- FOB Destination

Anda mungkin juga menyukai