Anda di halaman 1dari 21

1 PENDAHULUAN

LATAR BELAKANG
Ÿ SEIRING PERKEMBANGAN ZAMAN, PEMERINTAH SEMAKIN MENGGENJOT PERTUMBUHAN PARIWISATA, DENGAN MEMANFAATKAN POTENSI ALAM YANG ADA DI SUATU
DAERAH ATAUPUN MEMBUAT SARANA PARIWISATA TAMBAHAN. SELAIN ITU, KEBUTUHAN AKAN PENGINAPAN SEMAKIN TINGGI, BAIK DARI KALANGAN TURIS YANG DATANG
BERLIBUR, ATAUPUN KALANGAN PEBISNIS YANG DATANG MEMBAWA REKAN KERJANYA.
Ÿ NAMUN, KEPADATAN PENDUDUK YANG SEMAKIN TAK TERKENDALI KHUSUSNYA DI DAERAH PERKOTAAN, SEMAKIN MENAMBAH MASALAH YANG ADA, SEPERTI PADATNYA
LALU LINTAS, BERKURANGNYA RUANG TERBUKA HIJAU, DLL. HAL TERSEBUT AKAN BERDAMPAK PADA PARA WISATAWAN NANTINYA. OLEH KARENA ITU, SALAH SATU SOLUSI
YANG DINILAI TEPAT ADALAH MEMBANGUN SUATU KAWASAN WISATA DENGAN KONSEP “”COMPACT CITY”, YAITU MENEKANKAN PEMBANGUNAN PERKOTAAN SECARA VERTIKAL
KEATAS UNTUK MENGATASI PERMASALAHAN KURANGNYA LAHAN YANG ADA. PENERAPAN BANGUNAN “MIX-USE” DENGAN MENGGABUNGKAN MALL DAN HOTEL DAPAT
MEMUDAHKAN WISATAWAN AGAR MENIKMATI LIBURAN DENGAN MAKSIMAL TANPA TERGANGGU PERMASALAHAN LALU LINTAS DAN LAIN-LAIN.

RUMUSAN MASALAH PENGERTIAN HOTEL


Ÿ BAGAIMANA MEMBUAT SEBUAH DESAIN HOTEL DAN MALL YANG IDEAL? HOTEL BERASAL DARI KATA HOSTEL, DI AMBIL DARI BAHASA PRANCIS KUNO YANG
Ÿ BAGAIMANA PENERAPAN ARSITEKTUR HIJAU PADA DESAIN HOTEL DAN MALL? BERARTI “TEMPAT PENAMPUNGAN BUAT PENDATANG”. MENURUT SEJARAWAN,
BANGUNAN PUBLIK INI SUDAH ADA SEJAK AKHIR ABAD KE 17

MAKSUD
Ÿ UNTUK MEMBUAT SEBUAH HOTEL DAN MALL DI KOTA PALU
KLASIFIKASI HOTEL
Ÿ MEMBANGUN SEBUAH HOTEL DAN MALL YANG MEMPUNYAI KEUNIKAN HOTEL BINTANG SATU
TERSENDIRI Ÿ KAMAR TIPE STANDAR DENGAN JUMLAH KAMAR MINIMAL 15
Ÿ MERANCANG SEBUAH HOTEL DAN MALL YANG MELENGKAPI EFISIEN DAN Ÿ KAMAR MANDI DALAM
EFEKTIF BAIK DALAM SEGI DESAIN MAUPUN FUNGSI Ÿ LUAS KAMAR MINIMAL 20 METER PERSEGI

TUJUAN HOTEL BINTANG DUA

Ÿ JUMLAH KAMAR STANDAR MINIMAL 20 Ÿ ADA SARANA OLAHRAGA


Ÿ TIPE KAMAR SUITE MINIMAL 1 KAMAR DAN REKREASI
Ÿ MEMBERIKAN PILIHAN TEMPAT MENGINAP YANG NYAMAN SERTA MALL YANG
Ÿ KAMAR MANDI DALAM Ÿ ADA BAR
MENARIK UNTUK DI KUNJUNGI
Ÿ KAMAR MEMPUNYAI TV DAN TELEPON
Ÿ MENERAPKAN KONSEP ARSITEKTUR POST MODERN PADA PROSES
Ÿ LUAS KAMAR STANDAR MINIMAL 22 METER PERSEGI
PERANCANGAN
Ÿ LUAS KAMAR SUITE MINIMAL 44 METER PERSEGI
Ÿ PINTU KAMAR DILENGKAPI PENGAMAN
Ÿ ADA LOBBY
Ÿ ADA AC DAN JENDELA
Ÿ FASILITAS PENERANGAN 150 LUX

MATA KULIAH DOSEN PEMBIMBING NAMA/STAMBUK TUGAS SKALA NO.LBR JML.LBR PARAF
UNIVERSITAS TADULAKO

V
FAKULTAS TEKNIK
ALTIM SETIAWAN, S.T, M.T. MUHAMMAD SUHARTO ‘’DESAIN MALL DAN HOTEL’’
JURUSAN ARSITEKTUR STUDIO
ARSITEKTUR
PERANCANGAN
DR. FUAD ZUBAIDI, ST., M.T. F 221 15 095 PENDAHULUAN 01
PRODI S1 ARSITEKTUR
KLASIFIKASI HOTEL METODE PERANCANGAN
HOTEL BINTANG TIGA PENGUMPULAN DATA
Ÿ LOBI MEMILIKI DESAIN APIK TAHAP AWAL SEBELUM MEMULAI MERANCANG IALAH
Ÿ JUMLAH KAMAR STANDAR MINIMAL 30 MENGUMPULKAN DATA. JENIS DATA TERBAGI DUA YAITU :
Ÿ JUMLAH KAMAR SUITE MINIMAL 2 Ÿ DATA PRIMER, MELIPUTI DATA HASIL SURVEY LAPANGAN, PERATURAN
Ÿ KAMAR MANDI DALAM TERTULIS DAN DOKUMENTASI
Ÿ LUAS KAMAR STANDAR MINIMAL 24 METER PERSEGI
Ÿ DATA SEKUNDER, MELIPUTI STUDI LITERATUR, STANDAR PERANCANGAN
Ÿ LUAS KAMAR SUITE MINIMAL 48 METER PERSEGI
Ÿ SARANA REKREASI DAN OLAHRAGA SERTA STUDI BANDING
Ÿ DILENGKAPI AC DAN JENDELA
Ÿ TERDAPAT RESTORAN UNTUK MAKAN PAGI, SIANG DAN MALAM ANALISIS DATA
Ÿ TERSEDIA VALET PARKIR SETELAH DATA BERHASIL DI KUMPULKAN, TAHAP SELANJUTNYA
YAITU MENSINTESISKAN DATA DAN MENGANALISANYA, HAL-HAL SEPERTI :
HOTEL BINTANG EMPAT
Ÿ FUNGSI, PELAKU DAN AKTIVITAS
Ÿ JUMLAH KAMAR TIPE STANDAR MINIMAL 50
Ÿ TERSEDIA MINIMAL 3 KAMAR SUITE Ÿ KEBUTUHAN RUANG
Ÿ KAMAR MANDI DENGAN SISTEM AIR PANAS/DINGIN Ÿ HUBUNGAN DAN ORGANISASI RUANG
Ÿ LUAS KAMAR STANDAR MINIMAL 24 METER PERSEGI Ÿ TAPAK
Ÿ LUAS KAMAR SUITE MINIMAL 48 METER PERSEGI Ÿ RUANG
Ÿ LUAS LOBBY MINIMAL 100 METER PERSEGI Ÿ BENTUK DAN TAMPILAN BANGUNAN
Ÿ TERSEDIA BAR
Ÿ TATA MASA, SIRKULASI DAN RUANG LUAR
Ÿ TERSEDIA SARANA REKREASI DAN OLAHRAGA
Ÿ STRUKTUR, MATERIAL DAN UTILITAS
HOTEL BINTANG LIMA
Ÿ JUMLAH KAMAR TIPE STANDAR MINIMAL 100 EKSPLORASI DESAIN
Ÿ JUMLAH KAMAR SUITE MINIMAL 4 SETELAH MENGANALISIS DATA, SELANJUTNYA MEMBUAT SEBUAH DESAIN
Ÿ KAMAR MANDI DENGAN SISTEM AIR PANAS/DINGIN BERDASARKAN DATA YANG SUDAH BERHASIL DI HIMPUN
Ÿ LUAS KAMAR STANDAR MINIMAL 26 METER PERSEGI
Ÿ LUAS KAMAR SUITE MINIMAL 52 METER PERSEGI
Ÿ TEMPAT TIDUR DAN PERABOTAN DALAM KAMAR MEMILIKI KUALITAS TINGGI
Ÿ FASILITAS RESTO TERSEDIA SELAMA 24 JAM DAN MAKANAN BISA DIANTAR KE
KAMAR
Ÿ TERSEDIA PUSAT KEBUGARAN DAN PARKIR VALET

PENGERTIAN MALL
MALL ADALAH JENIS DARI PUSAT PERBELANJAAN YANG SECARA ARSITEKTUR
BERUPA BANGUNAN TERTUTUP DENGAN SUHU YANG DIATUR DAN MEMILIKI JALUR
UNTUK BERJALAN-JALAN YANG TERATUR SEHINGGA BERADA DIANTARA TOKO-
TOKO KECIL YANG SALING BERHADAPAN. KARENA BENTUK BANGUNANNYA YANG
MELEBAR, UMUMNYA SEBUAH MALL MEMILIKI TINGGI TIGA LANTAI

MATA KULIAH DOSEN PEMBIMBING NAMA/STAMBUK TUGAS SKALA NO.LBR JML.LBR PARAF
UNIVERSITAS TADULAKO

V
STUDIO
FAKULTAS TEKNIK PERANCANGAN ALTIM SETIAWAN, S.T, M.T. MUHAMMAD SUHARTO ‘’DESAIN MALL DAN HOTEL’’
JURUSAN ARSITEKTUR
ARSITEKTUR
DR. FUAD ZUBAIDI, ST., M.T. F 221 15 095 PENDAHULUAN 02
PRODI S1 ARSITEKTUR
1 KONSEP MAKRO
POTENSI TAPAK
POTENSI TAPAK
Ÿ TAPAK BERADA TAK JAUH DARI TITIK
NOL (PUSAT KOTA) PALU. SELAIN
u POM BENSIN
POLRES PALU

MERUPAKAN SALAH SATU TEMPAT


PALING RAMAI DI PALU, TERDAPAT
BANYAK BANGUNAN PENTING SEKITAR
TAPAK, SEPERTI AREA PERTOKOAN,
BANK, TAMAN KOTA SERTA KANTOR
POLISI. HAL INI DAPAT MEMBERIKAN
DAMPAK YANG CUKUP BAIK BAGI
TAPAK NANTINYA.
POLRES PALU
UKURAN DAN BATAS TAPAK
UKURAN TAPAK
Ÿ UTARA : 162 METER
Ÿ BARAT : 233 METER
Ÿ SELATAN : 160 METER
Ÿ TIMUR : 235 METER
BATAS TAPAK
Ÿ UTARA : JL. PRAMUKA TAMAN GELANGGANG
Ÿ BARAT : JL. JEND. SUDIRMAN OLAHRAGA
Ÿ SELATAN : JL. MOH.HATTA (GOR)
Ÿ TIMUR : JL. KH AHMAD DAHLAN

AREA PERTOKOAN HASANUDDIN BANK BNI CARREFOUR BANK BRI


HASANUDDIN

MATA KULIAH DOSEN PEMBIMBING NAMA/STAMBUK TUGAS SKALA NO.LBR JML.LBR PARAF
UNIVERSITAS TADULAKO

V
FAKULTAS TEKNIK
STUDIO ALTIM SETIAWAN, S.T, M.T. MUHAMMAD SUHARTO ‘’DESAIN MALL DAN HOTEL’’
JURUSAN ARSITEKTUR PERANCANGAN
ARSITEKTUR
DR. FUAD ZUBAIDI, ST., M.T. F 221 15 095 KONSEP MAKRO 04
PRODI S1 ARSITEKTUR
1 KONSEP MAKRO
ANALISIS TAPAK
KONFIGURASI MASSA BANGUNAN TERHADAP MATAHARI
INPUT ANALISIS OUTPUT
u
MEMAKSIMALKAN SINAR MATAHARI PAGI UNTUK
TUJUAN 12.00 PENCAHAYAAN ALAMI KE DALAM BANGUNAN

Ÿ MENGIDENTIFIKASI DAMPAK MATAHARI


KE MASSA BANGUNAN 09.00
Ÿ DAPAT MENENTUKAN KONFIGURASI
BANGUNAN TERHADAP MATAHARI, 15.00
UNTUK DAPAT MENANGGAPI DENGAN
BAIK

DASAR PERTIMBANGAN
Ÿ WAKTU PENYINARAN MATAHARI
Ÿ ARAH PENYINARAN MATAHARI
Ÿ SUDUT PENYINARAN MATAHARI
18.00 06.00 u

: MATAHARI PAGI (INTENSITAS CAHAYA Ÿ DI SISI BARAT DIPASANGI TEMPERED GLASS


NAIK) YANG BERFUNGSI UNTUK MENGURANGI PANAS
: MATAHARI SIANG (INTENSITAS CAHAYA RADIASI MATAHARI KEDALAM BANGUNAN
TINGGI) Ÿ JUGA MEMAKSIMALKAN BUKAAN DI SISI BARAT
: MATAHARI SORE (INTENSITAS CAHAYA UNTUK MENGURANGI PANAS BERLEBIHAN DALAM
TURUN) BANGUNAN

MATA KULIAH DOSEN PEMBIMBING NAMA/STAMBUK TUGAS SKALA NO.LBR JML.LBR PARAF
UNIVERSITAS TADULAKO

V
FAKULTAS TEKNIK
STUDIO ALTIM SETIAWAN, S.T, M.T. MUHAMMAD SUHARTO ‘’DESAIN MALL DAN HOTEL’’
JURUSAN ARSITEKTUR PERANCANGAN
ARSITEKTUR
DR. FUAD ZUBAIDI, ST., M.T. F 221 15 095 KONSEP MAKRO 05
PRODI S1 ARSITEKTUR
1 KONSEP MAKRO
ANALISIS TAPAK
KONFIGURASI MASSA BANGUNAN TERHADAP ANGIN
INPUT ANALISIS OUTPUT

u u
TUJUAN
Ÿ MENGIDENTIFIKASI DAMPAK ANGIN KE
MASSA BANGUNAN
Ÿ DAPAT MENENTUKAN KONFIGURASI
BANGUNAN TERHADAP ANGIN, UNTUK
DAPAT MENANGGAPI DENGAN BAIK

DASAR PERTIMBANGAN
Ÿ ARAH DATANGNYA ANGIN

ANGIN LAUT YANG BERASAL DARI TELUK UNTUK MEMAKSIMALKAN PENGHAWAAN ALAMI
PALU CUKUP TERASA DI SISI BARAT LAUT KE DALAM TAPAK, BAGIAN SISI BANGUNAN
TAPAK SEBELAH BARAT-BARAT LAUT DI BUAT BANYAK
BUKAAN SERTA OPEN SPACE

MATA KULIAH DOSEN PEMBIMBING NAMA/STAMBUK TUGAS SKALA NO.LBR JML.LBR PARAF
UNIVERSITAS TADULAKO

V
FAKULTAS TEKNIK STUDIO
PERANCANGAN ALTIM SETIAWAN, S.T, M.T. MUHAMMAD SUHARTO ‘’DESAIN MALL DAN HOTEL’’
JURUSAN ARSITEKTUR
ARSITEKTUR
DR. FUAD ZUBAIDI, ST., M.T. F 221 15 095 KONSEP MAKRO 06
PRODI S1 ARSITEKTUR
1 KONSEP MAKRO
ANALISIS TAPAK
AKSESIBILITAS KE DALAM TAPAK
INPUT ANALISIS OUTPUT
JALAN JEND. SUDIRMAN
MERUPAKAN SALAH SISI TIMUR TAPAK TERDAPAT DENGAN PERTIMBANGAN YANG ADA,
TUJUAN SATU JALAN UTAMA DI
KOTA PALU, YANG
JALAN KH AHMAD DAHLAN
YANG MEMILIKI LEBAR 8 METER.
JALAN JEND SUDIRMAN COCOK
DIJADIKAN ENTRANCE MASUK DAN
Ÿ MENGIDENTIFIKASI TEMPAT YANG MEMILIKI LEBAR JALAN CUKUP BAIK DIGUNAKAN JALAN MOH. HATTA SEBAGAI ENTRANCE
TEPAT UNTUK ENTRANCE KE TAPAK
Ÿ DAPAT MENENTUKAN POLA SIRKULASI
16 METER SEBAGAI JALAN
MASUK ATAU KELUAR
u KELUAR
AKSESIBILITAS DI DALAM TAPAK

DASAR PERTIMBANGAN IN
OUT

Ÿ JALANAN DI SEKITAR TAPAK

OUT
IN

JALAN MOH. HATTA MERUPAKAN


SALAH SATU JALAN UTAMA YANG
MEMILIKI LEBAR
12 METER. COCOK JADI JALAN
KELUAR TAPAK
MATA KULIAH DOSEN PEMBIMBING NAMA/STAMBUK TUGAS SKALA NO.LBR JML.LBR PARAF
UNIVERSITAS TADULAKO

V
FAKULTAS TEKNIK
ALTIM SETIAWAN, S.T, M.T. MUHAMMAD SUHARTO ‘’DESAIN MALL DAN HOTEL’’
JURUSAN ARSITEKTUR STUDIO
ARSITEKTUR
DR. FUAD ZUBAIDI, ST., M.T. F 221 15 095 KONSEP MAKRO 07
PRODI S1 ARSITEKTUR PERANCANGAN
1 KONSEP MAKRO
ANALISIS TAPAK
KONFIGURASI MASSA BANGUNAN TERHADAP KEBISINGAN
INPUT ANALISIS OUTPUT

TUJUAN u
Ÿ MENGIDENTIFIKASI DAMPAK
u
KEBISINGAN KE MASSA BANGUNAN
Ÿ DAPAT MENENTUKAN SOLUSI YANG
TEPAT UNTUK MENGURANGI
KEBISINGAN KE DALAM TAPAK

DASAR PERTIMBANGAN
Ÿ SUMBER KEBISINGAN KE TAPAK

KARENA TAPAK BERADA DI PUSAT KOTA, MAKA MENANAM VEGETASI DI SEKITAR TAPAK DENGAN
KEBISINGAN TAK DAPAT DIHINDARI. KEBISINGAN KERAPATAN TINGGI SELAIN MAMPU MENGURANGI
PALING BESAR BERASAL DARI JALAN UTAMA KEBISINGAN KE DALAM TAPAK JUGA SEBAGAI
SEPERTI JALAN JENDERAL SUDIRMAN DAN JALAN PEREDUKSI ALAMI POLUSI DI SEKITAR JALAN
MOH HATTA

MATA KULIAH DOSEN PEMBIMBING NAMA/STAMBUK TUGAS SKALA NO.LBR JML.LBR PARAF
UNIVERSITAS TADULAKO

V
FAKULTAS TEKNIK
ALTIM SETIAWAN, S.T, M.T. MUHAMMAD SUHARTO ‘’DESAIN MALL DAN HOTEL’’
JURUSAN ARSITEKTUR STUDIO
ARSITEKTUR
DR. FUAD ZUBAIDI, ST., M.T. F 221 15 095 KONSEP MAKRO 08
PRODI S1 ARSITEKTUR PERANCANGAN
1 KONSEP PROGRAMATIK
SIRKULASI MANUSIA
PENGELOLAH PENYEWA/PENJUAL PENGUNJUNG

DATANG PARKIR DATANG PARKIR DATANG PARKIR

ENTRANCE MALL ENTRANCE MALL ENTRANCE MALL

RG PENGELOLAH RG UTILITAS RG SERVICE RG LAYANAN RETAIL RG SERVICE RG LAYANAN RETAIL RUANG SERVICE

RG PENGELOLAH LOBBY HOTEL LOBBY HOTEL

RG SERVICE RG UTILITAS FASILITAS LAYANAN RESEPSIONIS

KAMAR HOTEL

MATA KULIAH DOSEN PEMBIMBING NAMA/STAMBUK TUGAS SKALA NO.LBR JML.LBR PARAF
UNIVERSITAS TADULAKO

V
FAKULTAS TEKNIK STUDIO ALTIM SETIAWAN, S.T, M.T. MUHAMMAD SUHARTO ‘’DESAIN MALL DAN HOTEL’’
JURUSAN ARSITEKTUR PERANCANGAN
ARSITEKTUR
DR. FUAD ZUBAIDI, ST., M.T. F 221 15 095 KONSEP PROGRAMATIK 08
PRODI S1 ARSITEKTUR
1 KONSEP PROGRAMATIK
PELAKU AKTIVITAS
PELAKU

PENGELOLAH PENYEWA/PENJUAL PENGUNJUNG


KELOMPOK INDIVIDU YANG KELOMPOK INDIVIDU YANG KELOMPOK INDIVIDU YANG
MENGELOLAH DAN BEKERJA MENGGUNAKAN FASILITAS DALAM BERKUNJUNG UNTUK MELAKUKAN
DALAM PELAYANAN MALL DAN MALL UNTUK MELAKUKAN KEGIATAN JUAL BELI DI MALL
HOTEL KEGIATAN JUAL BELI ATAUPUN TAMU YANG DATANG
UNTUK MENGINAP DI HOTEL

AKTIVITAS

PENGELOLAH PENYEWA/PENJUAL PENGUNJUNG


MELAKUKAN PENGELOLAHAN DAN MELAKUKAN TRANSAKSI JUAL BELI MELAKUKAN KEGIATAN TRANSAKSI
PENGAWASAN TERHADAP DALAM MALL. HAL TERSEBUT JUAL BELI DALAM MALL,
AKTIVITAS DALAM BANGUNAN. HAL MENCAKUP PENAWARAN BARANG MENIKMATI FASILITAS SERTA
INI MENCAKUP KEGIATAN ATAUPUN JASA. PELAYANAN YANG ADA, MAUPUN
ADMINISTRATIF, PEMELIHARAAN MENGINAP DI HOTEL
BANGUNAN SERTA PELAYANAN
BANGUNAN

MATA KULIAH DOSEN PEMBIMBING NAMA/STAMBUK TUGAS SKALA NO.LBR JML.LBR PARAF
UNIVERSITAS TADULAKO

V
FAKULTAS TEKNIK STUDIO
ALTIM SETIAWAN, S.T, M.T. MUHAMMAD SUHARTO ‘’DESAIN MALL DAN HOTEL’’
JURUSAN ARSITEKTUR PERANCANGAN
ARSITEKTUR
DR. FUAD ZUBAIDI, ST., M.T. F 221 15 095 KONSEP PROGRAMATIK 08
PRODI S1 ARSITEKTUR
1 KONSEP KONTEKSTUAL
RUANG LUAR
RUANG LUAR & DALAM RUANG DALAM

PADA BAGIAN AREA LUAR BANGUNAN DI SEDIAKAN BANGKU TAMAN SEBAGAI DI BEBERAPA RUANG UTAMA, MATERIAL LANTAI MENGGUNAKAN MARMAER
TEMPAT BERSANTAI SEJENAK, LAMPU TAMAN SEBAGAI PENERANGAN SERTA SEDANGKAN DI RUANG SERVICES DAN PENUNJANG LAINNYA MENGGUNAKAN
TONG SAMPAH UNTUK TEMPAT PENYIMPANAN SAMPAH SEMENTARA. MATERIAL TEGEL 60X60. DI BEBERAPA BAR DAN RESTAURANT YANG ADA
MENGGUNAKAN PARKET KAYU SEBAGAI PELENGKAP

DINDING MENGGUNAKAN MATERIAL DOUBLE GLASS DI BAGIAN FASAD DENGAN


VEGETASI YANG ADA DI LUAR BANGUNAN YAITU POHON PENEDUH, PALEM RAJA TUJUAN MEREDUKSI PANAS BERLEBIH. SELAIN ITU, DI BEBERAPA BAGIAN
SEBAGAI POHON PENGARAH, SERTA RUMPUT MANILA SEBAGAI GROUND FASAD MENGGUNAKAN BATA MERAH, SEDANGKAN UNTUK DINDING RUANGAN
COVER UMUMNYA MENGGUNAKAN MULTIPLEX SEBAGAI DINDING
STUDIO
PERANCANGAN

MATA KULIAH DOSEN PEMBIMBING NAMA/STAMBUK TUGAS SKALA NO.LBR JML.LBR PARAF
UNIVERSITAS TADULAKO

V
FAKULTAS TEKNIK
ALTIM SETIAWAN, S.T, M.T. MUHAMMAD SUHARTO ‘’DESAIN MALL DAN HOTEL’’
JURUSAN ARSITEKTUR
ARSITEKTUR
DR. FUAD ZUBAIDI, ST., M.T. F 221 15 095 KONSEP KONTEKSTUAL 08
PRODI S1 ARSITEKTUR
1 KONSEP PROGRAMATIK
HUBUNGAN RUANG
GUDAN
G
RUANG
RUANG UTILITAS MEKANIKAL
KEGIATAN PENGELOLAH LAUNDRY
PARKIR KENDARAAN LAVATORY
LAVATORY UMUM
UMUM RUANG RUANG
PELAYANAN PELAYANAN
RUANG MANAGER
RUANG
KARYAWAN
KEGIATAN UTAMA LOBBY MALL RUANG
MANAGER KEGIATAN PENGELOLAH
RUANG
KARYAWAN

RETAI STORE KEGIATAN UMUM


L STORE KEGIATAN UTAMA LOBBY HOTEL
BOOK
RESTAURAN LAVATORY UMUM
T
DEP STORE
T
RUANG RESTAURANT KEGIATAN UMUM
INFORMASI KAMAR
MUSHOLA HOTEL BAR
LAVATORY
DEPT STORE
UMUM RUANG
INFORMASI
MUSHOLA
1 KONSEP PROGRAMATIKSTUDIO
PERANCANGAN

MATA KULIAH DOSEN PEMBIMBING NAMA/STAMBUK TUGAS SKALA NO.LBR JML.LBR PARAF
UNIVERSITAS TADULAKO

V
FAKULTAS TEKNIK
ALTIM SETIAWAN, S.T, M.T. MUHAMMAD SUHARTO ‘’DESAIN MALL DAN HOTEL’’
JURUSAN ARSITEKTUR
ARSITEKTUR
DR. FUAD ZUBAIDI, ST., M.T. F 221 15 095 KONSEP PROGRAMATIK 08
PRODI S1 ARSITEKTUR
1 KONSEP PROGRAMATIK
KLB DAN KDB BANGUNAN DIK : KOEFISIEN DASAR BANGUNAN (KDB)
70% : 30%

TUJUAN KOEFISIEN LANAI BANGUNAN


4,2
Ÿ UNTUK MENENTUKAN LUAS LANTAI 70% : LUAS LANTAI DASAR
DAN JUMLAH LANTAI DENGAN 30% : OPEN SPACE
PERHITUNGAN KDB DAN KLB
PENY : KDB
=30% X LUAS LAHAN
= 30/100 X 30.070
= 9.021 METER (OPEN SPACE)
= 21.049 METER (TERBANGUN)
DASAR PERTIMBANGAN
KLB
Ÿ LUAS LAHAN = 4,2 X LUAS LAHAN
Ÿ BESARAN RUANG = 4,2 X 30.070
Ÿ LUAS LANTAI TERBANGUN = 126.294 METER
Ÿ ESTIMASI PEMAKAI BANGUNAN
JUMLAH LANTAI
= KLB / KDB
= 126.294 / 9.021
= 14 LANTAI

JUMLAH LANTAI TERBANGUN YAITU 14


LANTAI DENGAN KETINGGIAN TIAP LANTAI
ADALAH 4 M. JADI KETINGGIAN BANGUNAN
TOTAL YAITU 56 METER

MATA KULIAH DOSEN PEMBIMBING NAMA/STAMBUK TUGAS SKALA NO.LBR JML.LBR PARAF
UNIVERSITAS TADULAKO
STUDIO

V
FAKULTAS TEKNIK PERANCANGAN
ALTIM SETIAWAN, S.T, M.T. MUHAMMAD SUHARTO ‘’DESAIN MALL DAN HOTEL’’
JURUSAN ARSITEKTUR
ARSITEKTUR
DR. FUAD ZUBAIDI, ST., M.T. F 221 15 095 KONSEP PROGRAMATIK 08
PRODI S1 ARSITEKTUR
1 KONSEP KONTEKSTUAL
u
ZONING TAPAK & MASSA
TATA MASSA

SEMI-PUBLIK

AREA LIK
PUB

PUBLI

PUBLI

K
OPEN SPACE

MATA KULIAH DOSEN PEMBIMBING NAMA/STAMBUK TUGAS SKALA NO.LBR JML.LBR PARAF
UNIVERSITAS TADULAKO

V
FAKULTAS TEKNIK STUDIO ALTIM SETIAWAN, S.T, M.T. MUHAMMAD SUHARTO ‘’DESAIN MALL DAN HOTEL’’
JURUSAN ARSITEKTUR PERANCANGAN
ARSITEKTUR
DR. FUAD ZUBAIDI, ST., M.T. F 221 15 095 KONSEP KONTEKSTUAL 08
PRODI S1 ARSITEKTUR
1 KONSEP KONTEKSTUAL
TATA MASSA & PARKIR 200

80
80
80
2 80
80
80
80
80 230
80
1 80
500 650 500

STANDAR BESARAN SEDANGKAN UNTUK PARKIRAN MOBIL


RUANG PARKIR MEMPUNYAI UKURAN PANJANG 500 CM
MOTOR YAITU DAN LEBAR 230 CM. STANDAR LEBAR
PANJANG 200 CM JALAN UNTUK PARKIR YAITU 650 CM
DAN LEBAR 80 CM

1 2

MATA KULIAH DOSEN PEMBIMBING NAMA/STAMBUK TUGAS SKALA NO.LBR JML.LBR PARAF
UNIVERSITAS TADULAKO

V
FAKULTAS TEKNIK STUDIO
ALTIM SETIAWAN, S.T, M.T. MUHAMMAD SUHARTO ‘’DESAIN MALL DAN HOTEL’’
JURUSAN ARSITEKTUR PERANCANGAN
ARSITEKTUR
DR. FUAD ZUBAIDI, ST., M.T. F 221 15 095 KONSEP KONTEKSTUAL 08
PRODI S1 ARSITEKTUR
KONSEP BENTUK
1 PADA BAGIAN TOP FLOOR MALL,
TERDAPAT RUANG TERBUKA
POHON HIJAU YANG BERFUNGSI SEBAGAI
TAMAN TEMPAT BERSANTAI.
RUANG INI JUGA BERFUNGSI
AIR MANCUR
SEBAGAI PENYUPLAI UDARA
SEGAR YANG BAIK BAGI
SEKITARNYA
BANGKU

2 TANAMAN RAMBAT
3 TANAMAN RAMBAT

3
1 2 MEDIA UNTUK TANAH
TANAH

PADA BAGIAN FASAD BANGUNAN, TERDAPAT TANAMAN RAMBAT YANG


BERFUNGSI SEBAGAI PENYUPLAI OKSIGEN ALAMI SERTA BAIK UNTUK
PENGHAWAAN SERTA PEREDUKSI PANAS MATAHARI

MATA KULIAH DOSEN PEMBIMBING NAMA/STAMBUK TUGAS SKALA NO.LBR JML.LBR PARAF
UNIVERSITAS TADULAKO

V
FAKULTAS TEKNIK STUDIO
PERANCANGAN ALTIM SETIAWAN, S.T, M.T. MUHAMMAD SUHARTO ‘’DESAIN MALL DAN HOTEL’’
JURUSAN ARSITEKTUR
ARSITEKTUR
DR. FUAD ZUBAIDI, ST., M.T. F 221 15 095 KONSEP BENTUK 09
PRODI S1 ARSITEKTUR
KONSEP STRUKTUR
SIRKULASI VERTIKAL SUB - STRUKTUR
P O NDASI TI ANG PA NCANG
ESKALATOR MERUPAKAN SARANA TRANSPORTASI VERTIKAL MENGGUNAKAN SISTEM PRESS / B OOR
YANG UMUMNYA DI GUNAKAN UNTUK BANGUNAN KOMERSIAL. DI PILE MENGINGAT KONDISI LAHAN PADAT
LETAKKAN DI AREA YANG RAMAI DAN DEKAT DENGAN AKSES AKAN BANGUNAN. DAPAT MENERUSKAN
KELUAR B E B A N H I N G G A K E L A P I S A N TA N A H
BERDAYA DUKUNG LEBIH BESAR DARI
BEBAN TOTAL SERTA MEMILIKI TEGANGAN
GESER YANG CUKUP BAIK
ESKALATOR MERUPAKAN SARANA TRANSPORTASI VERTIKAL
YANG CUKUP EFISIEN UNTUK BANGUNAN BERLANTAI BANYAK

UPPER STRUKTUR
LANTAI MENGGUNAKAN PLAT
TANGGA DARURAT MERUPAKAN SARANA TRANSPORTASI LANTAI YANG CUKUP EFEKTIF
VERTIKAL YANG UMUMNYA DI GUNAKAN SAAT DARURAT SEPERTI UNTUK MENDUKUNG BEBAN
KEBAKARAN, BENCANA ALAM, DLL. DI LETAKKAN DI AREA YANG BERAT DAN TERIKAT
DEKAT DENGAN HALAMAN LUAR

SEDANGKAN UNTUK KOLOM DAN BALOK MENGGUNAKAN BETON BERTULANG


MODULASI STRUKTUR DENGAN KERAPATAN TINGGI UNTUK MENCEGAH PERPINDAHAN PANAS YANG
CEPAT DARI LUAR KE DALAM BANGUNAN

720 MENGGUNAKAN MODULASI STRUKTUR 720 x 720.


TINGGI DINDING MALL YAITU 4 METER SEDANGKAN
TINGGI DINDING HOTEL YAITU 5 METER
720

720 720

MATA KULIAH DOSEN PEMBIMBING NAMA/STAMBUK TUGAS SKALA NO.LBR JML.LBR PARAF
UNIVERSITAS TADULAKO

V
FAKULTAS TEKNIK STUDIO ALTIM SETIAWAN, S.T, M.T. MUHAMMAD SUHARTO ‘’DESAIN MALL DAN HOTEL’’
JURUSAN ARSITEKTUR PERANCANGAN
ARSITEKTUR
DR. FUAD ZUBAIDI, ST., M.T. F 221 15 095 KONSEP STRUKTUR 09
PRODI S1 ARSITEKTUR
KONSEP UTILITAS
PEMADAM KEBAKARAN JARINGAN LISTRIK
DI SEDIAKAN DI TEMPAT TERTENTU DENGAN JARAK 25- 30 METER. PLN GARDU LISTRIK MAIN PANEL GENSET
DI LUAR BANGUNAN DI SEDIAKAN HYDRANT PILAR

SUB PANEL PERALATAN LISTRIK


DI TEMPELKAN PADA PLAFON DENGAN BEKERJA SECARA
OTOMATIS KETIKA MENDETEKSI KENAIKAN SUHU SEKITAR 35 F

SISTEM AIR BERSIH


ALAT YANG AKAN BERBUNYI SECARA OTOMATIS KETIKA
MENDETEKSI ADANYA ASAP DALAM TINGKAT TERTENTU PDAM GROUND RESERVOIR WATER PUMP ROOF TANK

ALAT PEMADAM API MANUAL. DI TEMPATKAN PADA BAGIAN RESTAURANT LAVATORY BOOSTER
DINDING YANG CUKUP TERJANGKAU

SEBAGAI AREA EVAKUASI DARURAT KETIKA KEBAKARAN SISTEM AIR KOTOR


AIR KOTOR DAPUR/PANTRY BAK KONTROL
SAMPAH HYDRANT / AIR KLOSET, AIR SEPTICTANK BAK KONTROL
KOTOR PADAT
TEMPAT SAMPAH DALAM BAK PENAMPUNGAN
SHAFT SAMPAH
GEDUNG SEMENTARA

RIOL KOTA BAK KONTROL PENGENDAPAN


TEMPAT PEMBUANGAN AKHIR MOBIL PENAMPUNGAN

MATA KULIAH DOSEN PEMBIMBING NAMA/STAMBUK TUGAS SKALA NO.LBR JML.LBR PARAF
UNIVERSITAS TADULAKO

V
FAKULTAS TEKNIK
ALTIM SETIAWAN, S.T, M.T. MUHAMMAD SUHARTO ‘’DESAIN MALL DAN HOTEL’’
JURUSAN ARSITEKTUR STUDIO
ARSITEKTUR
PERANCANGAN
DR. FUAD ZUBAIDI, ST., M.T. F 221 15 095 KONSEP UTILITAS 09
PRODI S1 ARSITEKTUR
Ruang Menginap
BESARAN RUANG HOTEL Ruang Tamu Bersama
no jenis ruang standar kapasitas lusan (m2 sumber sifat ruang no jenis ruang standar kapasitas lusan (m2 sumber sifat ruang

1 standart room 26 m2 / unit 70 unit 1,820 DA Private 1 lobby 1,1 m2 x 100 1 Unit 8 m2 DA Publik

2 suite room 52 m2 / unit 4 unit 208 DA Private 2 lavatory 12 m2 / Unit 2 Unit 24 m2 HPD Service

jumlah 1,028 m2 3 lounge 0,5 m2 x 100 1 Unit 50 m2 P Publik


74 Unit
sirkulasi 30 % 308.4 m2 4 front office 0,9 m2 x 100 1 unit 90 m2 TS Publik

total luas 1,336.4 m2 5 restaurant 2,25 m2 / Orang 1 Unit 112.5 m DA Publik

jumlah 6 unit 284,5 m2


Kegiatan Pengelolah
no jenis ruang standar kapasitas lusan (m2 sumber sifat ruang sirkulasi 30 % 85,35 m2

1 general manager 0,12 m2 x 100 1 unit 15 P Private total luas 369,85 m2


assistant general manager 0,12 m2 x 100
2 1 unit 15 P Private
Ruang Pelayanan
no 3 sales manager 0,12 m2 x 100 1 unit 12 P Private
jenis ruang standar kapasitas lusan (m2 sumber sifat ruang
jumlah 3 Unit 42 m2
1 ruang karyawan
sirkulasi 30 % 12,6 m2
2 mekanikal
total luas 54,6 m2
3 dapur

4 gudang

jumlah

sirkulasi 30 %

total luas

MATA KULIAH DOSEN PEMBIMBING NAMA/STAMBUK TUGAS SKALA NO.LBR JML.LBR PARAF
UNIVERSITAS TADULAKO

V
FAKULTAS TEKNIK
ALTIM SETIAWAN, S.T, M.T. MUHAMMAD SUHARTO ‘’DESAIN MALL DAN HOTEL’’
JURUSAN ARSITEKTUR STUDIO
ARSITEKTUR
PERANCANGAN
DR. FUAD ZUBAIDI, ST., M.T. F 221 15 095 KONSEP PROGRAMATIK 08
PRODI S1 ARSITEKTUR
BESARAN RUANG MALL
Ruang Aktivitas Utama Ruang Aktivitas Pelayanan
no jenis ruang standar kapasitas lusan (m2 sumber sifat ruang
no jenis ruang standar kapasitas lusan (m2 sumber sifat ruang
no jenis ruang standar kapasitas lusan (m2 sumber sifat ruang 1 Lavatory 3.4 m2 6 Unit 20.4 m2 DA Private
1 Book Store 3.520 - 3.282,4 1 Unit 237,6 As Publik
1 Book Store 2 Musholah 5 x 6 m2 1 Unit 30 m2 DA Publik
2 Retail Store
2 Retail Store 3 R.Internal Radio station 2 x 3 m2 1 Unit 6 m2 As Private
40% Total Luasan
3 Departemen store Retail 1 Unit - As Publik
3 Departemen store 1 Unit 112.5 m2 DA Publik 4 R.Informasi 2 x 3 m2 2 Unit 12 m2 As Private

4 Restaurant 2,25 m2 / Orang


jumlah 10 Unit 68.4 m2
jumlah sirkulasi 30 % 20.52 m2
jumlah
total luas 88.92 m2
sirkulasi 30 %

total luas
no jenis ruang
Ruang Aktivitas Pengelolah Ruang Aktivitas Pelengkapstandar kapasitas lusan (m2 sumber sifat ruang

1 R.Mekanikal 4 m2 / Unit 3 Unit 12 m2 DA Private


no
jenis ruang standar kapasitas lusan (m2 sumber sifat ruang 2 R.Mesin AC 48 m2 / Unit 1 Unit 48 m2 As Private

1 R.Manger 25 m2 1 Unit 25 m2 DA Private 3 R.Genset 96 m2 / Unit 1 Unit 96 m2 As Private

4 R.Perawatan Bangunan 4 m2 / Unit 3 Unit 12 m2 DA Private


2 R.Kepala Seksi 12 m2 4 Unit 60 m2 DA Private

3 R.Kepala Divisi 20 m2 1 Unit 20 m2 DA Private 5 ATM 4 m2 / Unit 1 Unit 4 m2 Da Publik

4 R.Staff 8 m2 / Orang 1 Unit 40 m2 DA Private jumlah 9 Unit 172m2

5 Servis Pengelolah 3.4 m2 6 Unit 20.4 m2 DA Private sirkulasi 30 % 51.6 m2

jumlah 147.4 m2 total luas 223.6 m2


13 Unit
sirkulasi 30 % 44.22 m2

total luas 191.62 m2


MATA KULIAH DOSEN PEMBIMBING NAMA/STAMBUK TUGAS SKALA NO.LBR JML.LBR PARAF
UNIVERSITAS TADULAKO

V
FAKULTAS TEKNIK
ALTIM SETIAWAN, S.T, M.T. MUHAMMAD SUHARTO ‘’DESAIN MALL DAN HOTEL’’
JURUSAN ARSITEKTUR
ARSITEKTUR
DR. FUAD ZUBAIDI, ST., M.T. F 221 15 095 KONSEP PROGRAMATIK 08
PRODI S1 ARSITEKTUR
STUDIO
PERANCANGAN

Anda mungkin juga menyukai