Anda di halaman 1dari 4

PROGAM PROFESI NERS

FAKULTAS ILMU KESEHATAN


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

ID soal 01

Tinjauan Jabaran

Tinjauan 1 Praktik profesional, etis, legal dan peka budaya


Pemberian asuhan dan manajemen keperawatan
Pengembangan professional
Tinjauan 2 Kognitif: pengetahuan comprehensif / berpikir kritis
Pengetahuan prosedural
Pengetahuan afektif (konatif)
Tinjauan 3 Maternitas / Anak / KMB/ Gadar / Jiwa / Keluarga/Komunitas/ Gerontik/ Manajemen

Tinjauan 4 Pengkajian / Penentuan diagnosis atau masalah / Perencanaan / Implementasi / Evaluasi

Tinjauan 5 Promotif / Preventif / Kuratif / Rehabilitatif

Tinjauan 6 Oksigen / Cairan &.elektrolit / Nutrisi / Eliminasi / Aman &.nyaman / aktifitas & istirahat/ komunikasi/ belajar/
seksual/nilai dan keyakinan / Psikososial
Tinjauan 7 : Sistem Kardiovaskuler dan linfatik/ Sistem pernafasan / Sistem darah dan kekebalan tubuh/ Sistem saraf dan
perilaku / Sistem Endokrin / Sistem Pencernaan dan hepatobilier/ Sistem Muskuloskeletal / Sistem Integument /
Sistem Perkemihan / Sistem Reproduksi/ Sistem penginderaa/ pelayanan kesehatan/ kesehatan mental/lain-lain

KASUS (VIGNETE)
Terjadi kecelakaan lalu lintas, pasien usia 16 tahun, ditemukan tidak sadarkan diri, tidak terdapat perdarahan.

PERTANYAAN SOAL
Sebagai perawat, apa yang pertama kali harus dilakukan?

PILIHAN JAWABAN
a. Melakukan EMS
b. Melakukan pemeriksaan fisik
c. Melakukan pemeriksaan kesadaran
d. Memberikan CPR
e. Memberikan cairan

Kunci Jawaban: A
Referensi: AHA, 2015. Guidelines CPR & ECC. American Heart Association. Dallas
Nama pembuat Ahmad Tri Anggara Sasmita
NIM 201810481011003
Ruang 12 HCU
Rumah Sakit RSSA
Tanggal 21 Desember 2018
PROGAM PROFESI NERS
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

ID soal 02

Tinjauan Jabaran

Tinjauan 1 Praktik profesional, etis, legal dan peka budaya


Pemberian asuhan dan manajemen keperawatan
Pengembangan professional
Tinjauan 2 Kognitif: pengetahuan comprehensif / berpikir kritis
Pengetahuan prosedural
Pengetahuan afektif (konatif)
Tinjauan 3 Maternitas / Anak / KMB/ Gadar / Jiwa / Keluarga/Komunitas/ Gerontik/ Manajemen

Tinjauan 4 Pengkajian / Penentuan diagnosis atau masalah / Perencanaan / Implementasi / Evaluasi

Tinjauan 5 Promotif / Preventif / Kuratif / Rehabilitatif

Tinjauan 6 Oksigen / Cairan &.elektrolit / Nutrisi / Eliminasi / Aman &.nyaman / aktifitas & istirahat/ komunikasi/ belajar/
seksual/nilai dan keyakinan / Psikososial
Tinjauan 7 : Sistem Kardiovaskuler dan linfatik/ Sistem pernafasan / Sistem darah dan kekebalan tubuh/ Sistem saraf dan
perilaku / Sistem Endokrin / Sistem Pencernaan dan hepatobilier/ Sistem Muskuloskeletal / Sistem Integument /
Sistem Perkemihan / Sistem Reproduksi/ Sistem penginderaa/ pelayanan kesehatan/ kesehatan mental/lain-lain

KASUS (VIGNETE)
Seorang laki – laki usia 16 tahun, dengan diagnose cedera kepala ringan, tekanan darah 120/70 mmHg. Nadi 100x/menit. RR 22x/menit.
Pasien dapat diajak berbicara, pasien mampu menunjukkan dimana nyeri muncil, pasien dapat melakukan perintah perawat.
PERTANYAAN SOAL
Berapa nilai GCS yang dialami pasien tersebut??

PILIHAN JAWABAN
a. 15
b. 12
c. 11
d. 10
e. 9

Kunci Jawaban: A
Referensi: Price & Wilson, 2007, Pathofisiologi, Konsep klinis Proses Penyakit, EGC, Jakarta
Nama pembuat Ahmad Tri Anggara Sasmita
NIM 201810461011003
Ruang 12 HCU
Rumah Sakit RSSA
Tanggal 21 Desember 2018
PROGAM PROFESI NERS
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

ID soal 03

Tinjauan Jabaran

Tinjauan 1 Praktik profesional, etis, legal dan peka budaya


Pemberian asuhan dan manajemen keperawatan
Pengembangan professional
Tinjauan 2 Kognitif: pengetahuan comprehensif / berpikir kritis
Pengetahuan prosedural
Pengetahuan afektif (konatif)
Tinjauan 3 Maternitas / Anak / KMB/ Gadar / Jiwa / Keluarga/Komunitas/ Gerontik/ Manajemen

Tinjauan 4 Pengkajian / Penentuan diagnosis atau masalah / Perencanaan / Implementasi / Evaluasi

Tinjauan 5 Promotif / Preventif / Kuratif / Rehabilitatif

Tinjauan 6 Oksigen / Cairan &.elektrolit / Nutrisi / Eliminasi / Aman &.nyaman / aktifitas & istirahat/ komunikasi/ belajar/
seksual/nilai dan keyakinan / Psikososial
Tinjauan 7 : Sistem Kardiovaskuler dan linfatik/ Sistem pernafasan / Sistem darah dan kekebalan tubuh/ Sistem saraf dan
perilaku / Sistem Endokrin / Sistem Pencernaan dan hepatobilier/ Sistem Muskuloskeletal / Sistem Integument /
Sistem Perkemihan / Sistem Reproduksi/ Sistem penginderaa/ pelayanan kesehatan/ kesehatan mental/lain-lain

KASUS (VIGNETE)

Pasien mengalami kecelakaan lalu lintas, ditemukan tidak sadarkan diri, anda sebagai perawat menemukan pasien sudah dalam keadaan
aman, anda melakukan pemeriksaan AVPU. Pasien tidak ada respon. Nadi teraba.

PERTANYAAN SOAL
Anda mencurigai pasien mengalami?

PILIHAN JAWABAN
a. Patah Tulang
b. Hilang Ingatan
c. Cedera Kepala
d. Henti jantung
e. Henti Nafas

Kunci Jawaban: C
Referensi: AHA, 2015. Guidelines CPR & ECC. American Heart Association. Dallas
Nama pembuat Ahmad Tri Anggara Sasmita
NIM 201810461011003
Ruang 12 HCU
Rumah Sakit RSSA
Tanggal 21 Desember 2018
PROGAM PROFESI NERS
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
)
ID soal 04

Tinjauan Jabaran

Tinjauan 1 Praktik profesional, etis, legal dan peka budaya


Pemberian asuhan dan manajemen keperawatan
Pengembangan professional
Tinjauan 2 Kognitif: pengetahuan comprehensif / berpikir kritis
Pengetahuan prosedural
Pengetahuan afektif (konatif)
Tinjauan 3 Maternitas / Anak / KMB/ Gadar / Jiwa / Keluarga/Komunitas/ Gerontik/ Manajemen

Tinjauan 4 Pengkajian / Penentuan diagnosis atau masalah / Perencanaan / Implementasi / Evaluasi

Tinjauan 5 Promotif / Preventif / Kuratif / Rehabilitatif

Tinjauan 6 Oksigen / Cairan &.elektrolit / Nutrisi / Eliminasi / Aman &.nyaman / aktifitas & istirahat/ komunikasi/ belajar/
seksual/nilai dan keyakinan / Psikososial
Tinjauan 7 : Sistem Kardiovaskuler dan linfatik/ Sistem pernafasan / Sistem darah dan kekebalan tubuh/ Sistem saraf dan
perilaku / Sistem Endokrin / Sistem Pencernaan dan hepatobilier/ Sistem Muskuloskeletal / Sistem Integument /
Sistem Perkemihan / Sistem Reproduksi/ Sistem penginderaa/ pelayanan kesehatan/ kesehatan mental/lain-lain

KASUS (VIGNETE)

Pasien dengan cedera kepala sedang, dengan RR 22x/menit. Hasil auskultasi suara nafas vesikuler. Pasien mendapatkan oksigen NRBM
8 Lpm.

PERTANYAAN SOAL
Apa yang bisa dilakukan untuk mendukung pernafasan pasien adekuat?

PILIHAN JAWABAN
a. Menambahkan jumlah aliran oksigen
b. Memposisikan pasien semi fowler
c. Memberikan edukasi
d. Memberikan terapi nebulizer
e. Melakukan tindakan suction

Kunci Jawaban: B
Referensi: Price & Wilson, 2007, Pathofisiologi, Konsep klinis Proses Penyakit, EGC, Jakarta
Nama pembuat Ahmad Tri Anggara Sasmita
NIM 201810461011003
Ruang 12 HCU
Rumah Sakit RSSA
Tanggal 21 Desember 2018

Anda mungkin juga menyukai