Anda di halaman 1dari 3

AKADEMITEKNIKSOROAKO

e
IK.EDU .031
ROOll30918
. . Instruksi Kerja
. .. .
~

Peminjaman Fasilitas Alat & Mesin MT-TSE


Halaman I 1/ 3

Disiapkan Diperiksa

TIM ISO

A. TUJUAN
Mengatur peminjaman, penggunaan dan pengembalian fasilitas alat dan mesin unit MT-TSE

B. RUANG LINGKUP
Peminjaman, penggunaan dan pengembalian fasilitas alat dan mesin yang ada di unit MT-TSE.

C. WEWENANG DAN TANGGUNG JAWAB


1. Peminjam berwenang untuk meminjam fasilitas alat dan mesin pada unit MT-TSE
2. Peminjam (mahasiswa) berwenang mendapatkan pinjaman koin sejumlah 10 Ea selama 6 semester
sebagai alat transaksi peminjaman yang penggunaannya menjadi tanggungjawab peminjam
3. Peminjam (pegawai) berwenang mendapatkan pinjaman koin sejumlah 10 Ea jika koin yang
tersedia masih mencukupi selama waktu kontrak pegawai sebagai alat transaksi peminjaman yang
penggunaannya menjadi tanggungjawab peminjam
4. Peminjam (pegawai) yang tidak mendapatkan pinjaman koin maka dapat melakukan peminjaman
dengan dicatat pada buku peminjaman pada unit MT-TSE
5. Peminjam berwenang melakukan pemeriksaan kekesuaian fasilitas alat dan mesin yang akan di
pinjamnya bersama dengan petugas MTITSE sebelum meninggalkan loket pelayanan (ketidak
sesuaian fasilitas yang dipinjam sudah menjadi tanggung jawab peminjam saat meninggalkan
loket).
6. Peminjam bertanggung jawab terhadap fasilitas yang dipinjarnkan sesuai aturan yang berlaku di
MT-TSE dan buku pedoman akademik (BPA) bagi mahasiswa, buku peraturan magang (BPM)
bagi peserta magang serta buku peraturan kepegawaian dan kesejahteraan yayasan pendidikan
soroako bagi pegawai.
7. Petugas MT/TSE bertanggung jawab untuk mengontrol fasilitas alat & mesin sebelum dan setelah
digunakan.
8. Petugas MTITSE berwenang untuk menentukan jumlah presentase besar kerusakan fasilitas yang
dirusakkan, ada pun fasilitas hilang/tidak dapat digunakan lagi secara otomatis presentase besar
kerusakan adalah 100%.
AKADEMI TEKNIK SOROAKO
-
e
IK.EDU.031
ROO/13091 8
. . Instruksi Kerja
. .. .
'
Peminjaman Fasilitas A lat & Mesin MT-TSE
Halam an I 2 /3

9. Petugas MTffSE atau penanggungjawab fasilita s bewenang untuk meminta pengguna mengisi
form penanganan kerusakan fasilitas a lat & mesm apabila ditemukan adanya
kerusakanlkehilangan.
10. Penanggungjawab fasilitas berwenang untuk menentukan jumlah presentase kondisi fasilitas
sebelum rusak atau hilang.
11. Lama waktu peminjaman fasilitas alat dan mesin pada unit MT-TSE untuk Mahasiswa selama 8
jam (pagi 07 .00 sd 15.00, siang 14.00 sd 22.00)/hari 'kerja, jika melebihi ketentuan tersebut maka
peminjam wajib membawa fasilitas alat dan mesin yang dipinjam untuk dilakukan pemeriksaan
oleh petugas MT-TSE dan melakukan peminjaman kembali.
12. Lama waktu peminjaman fasilitas alat dan mesin pada unit MT-TSE untuk pegawai selama 5 hari
kerja , j ika melebihi ketentuan tersebut maka peminjam wajib membawa fasilitas alat dan mesin
yang dipinjam untuk dilakukan pemeriksaan oleh petugas MT-TSE dan melakukan peminjaman
kembali .

D. DEFINISI
1. MT (measuring tools) adalah unit pelayanan, perawatan & perbaikan alat ukur.
2. TSE (tool store education) adalah unit pelayanan, perawatan & perbaikan fasilitas alat dan mesin
edukasi.
3. Petugas MT-TSE adalah pegawai yang bertugas melakukan pelayanan, perawatan & perbaikan
pada unit MT -TSE
4. Peminjam adalah orang yang menggunakan fasilitas alat & mesin unit MTffSE
5. Instruktur adalah pegawai yan g ditugaskan institusi untuk melakukan proses belajar mengajar
praktikum
6. Pengawas adalah pegawai yang ditugaskan untuk melakukan pengawasan aktifitas kerja baik itu
perorangan atau kelompok kerja.
7. PPF adalah unit perawatan perbaikan fasil itas ATS.
8. Logistik adalah unit pengadaan barang danjasa ATS .
9. Penanggungjawab fasilitas adalah pegawai yang ditugaskan sebagai penanggungjawab fasilitas
alat dan atau mesin.
10. Kabag. MT & TSE adalah kepala bagian unit MT & T SE.
II. WDR adalah wakil direktur bidang akademik yang membawahi Kabag. MT & TSE.

E. BAHAN ACUAN
1. Buku pedoman akademik
2. Buku pedoman peserta magang
AKADEMI TEKNIK SOROAKO IK.EDU .031
R00l130918
Instruksi Keria
Peminjaman Fasilitas Alat & Mesin MT-TSE
Halaman 3 /3

3. Buku pedoman kepegawaian


4. Sasaran mutu bidang akademik

F. DOKUMEN
I. Form analisa kerusakan fasilitas alat dan mesin
2. Sistem informasi akademik
3. Laporan kerusakan alat/fasilitas
4. Dataalat MT-TSE

G. FLOW PROSES

J.\!51J \L~I,J~ / ~J9~ !'J?1Q.QE /


HandTools / Power Tools ------------------------1_---'

Order~!lliATS

A@J Y!!J!, 511~~


P..QJg.Dll & handtools
PowerTools I No - - - - - ­
PPF
Yes

-------------------------.I ~l:_Wg~s. MT/ TSE

Anda mungkin juga menyukai