Anda di halaman 1dari 14

DINAS KESEHATAN KABUPATEN KONAWE SELATAN

PUSKESMAS WOLASI
Alamat : Jln. Poros Kendari-Andoolo KM 27, Kode Pos : 93874

KERANGKA ACUAN KEGIATAN


PELAKSANAAN KAJI BANDING PUSKESMAS
A. Pendahuluan
Pembangunan kesehatan yang dilaksanakan saat ini telah berkembang dengan sangat
pesat, namun masih banyak hal yang harus dibenahi terutama dalam menghadapi
desentralisasi dan globalisasi saat ini, salah satu upaya yang merupakan prioritas utama
adalah meningkatkan mutu pelayanan kesehatan karena dengan peningkatan mutu yang
berkesinambungan akan meningkatkan efesiensi dan efektifitas pelayanan yang pada
akhirnya akan berdampak pada peningkatan kualitas hidup individu dan derajat kesehatan
masyarakat.
Visi pembangunan kesehatan yang diselenggarakan oleh Puskesmas Wolasi adalah
menjadikan Puskesmas pilihan masyarakat Kecamatan Wolasi menuju sehat secara mandiri
tahun 2021, untuk mewujudkan mendukung visi Dinas Kesehatan yaitu mewujudkan desa
sehat menuju Kabupaten Konawe Selatan sejahtera unggul dan amanah menuju Indonesia
Sehat. Kecamatan sehat adalah gambaran masyarakat Kecamatan masa depan yang ingin
dicapai melalui pembangunan kesehatan, yakni masyarakat yang hidup dalam lingkungan
dan dengan perilaku sehat, memiliki kemampuan untuk menjangkau pelayanan kesehatan
yang bermutu secara adil dan merata, serta memiliki derajat kesehatan yang setinggi-
tingginya. Untuk menjamin bahwa perbaikan mutu, peningkatan kinerja dan penerapan
manajemen risiko dilaksanakan secara berkesinambungan di Puskesmas, maka perlu
dilakukan penilaian oleh pihak eksternal dengan menggunakan standar yang ditetapkan yaitu
melalui mekanisme akreditasi.
Pengertian kaji banding adalah suatu kegiatan meninjau suatu tempat yang
menjalankan suatu hal yang sama dengan pencapaian yang lebih baik dari pada peninjau.
1. Latar Belakang
Dalam rangka mencapai visi dan misi Puskesmas Wolasi harus dilakukan
peningkatan mutu dan kinerja untuk mencapai pelayanan kesehatan yang berkualitas,
kegiatan kaji banding merupakan kesempatan untuk belajar dari pengelolaan dan pelaksanaan
di Puskesmas lain dan akan memberikan manfaat bagi kedua belah pihak untuk perbaikan
pelaksanaan upaya/ kegiatan Puskesmas. Kegiatan kaji banding juga merupakan suatu
stretegi untuk mencapai target maksimal dari capaian kinerja yg kurang). Adapun capaian
kinerja yang masih kurang di puskesmas wolasi adalah sebagai berikut :
NO PROGRAM CAPAIAN PROGRAM
1 PROMKES
A. CAKUPAN RUMAH TANGGA BER PHBS 7,78 %
B. POSYANDU MANDIRI 0
2 KESEHATAN LINGKUNGAN
A. KEPEMILIKKAN JAMBAN YANG 77,78 %
MEMENUHI SYARAT
B. CAKUPAN TTU YANG MEMENUHI SYARAT 31,57 %
C. DESA YANG STBM 33,3 %
3 KESEHATAN IBU DAN ANAK (KIA)
A. PERSALINAN OLEH NAKES 81,07%
4 UPAYA PERBAIKAN GIZI MASYARAKAT
A. CAKUPAN BALITA YANG DI TIMBANG 73,66%
BERAT BADAN (D/S)
5 PENYAKIT TIDAK MENULAR (PTM) 15,13%
6 PROGRAM LANSIA
A. PELAYANAN KESEHATAN LANSIA 35,63 %
7. MUTU
A. DROUP OUT PELAYANAN ANC (K1-K4) 4
B. KEPATUHAN TERHADAP STANDAR 7
PEMERIKSAAN TB
8. MANAJEMEN
A. MEMBUAT PENILAIAN KINERJA DI TAHUN 7
SEBELUMNYA,MENGIRIMKAN KE DINAS
KESEHATAN, DAN MENDAPATKAN
FEEDBACK DARI DINAS KESEHATAN
B. MELAKUKAN LOKAKARYA TRIBULANAN 7
(LINTAS SEKTOR )
C. MELAKUKAN INVENTARIS SARANA 4
PUSKESMAS

C. Tujuan Kaji Banding


1. Tujuan Umum
Melakukan kaji banding mengenai pelaksanaan mutu pelayanan Puskesmas, Program
Upaya Kesehatan Masyarakat (UKM) di puskesmas lain yang kinerjanya lebih baik
2. Tujuan Khusus
a. Melakukan kaji banding proses dan kegiatan Manajemen Puskesmas, Program
UKM
b. Melakukan survei fisik berkaitan dengan kegiatan Puskesmas
c. Melakukan kaji banding sistem dokumentasi terkait kegiatan Puskesmas
d. Mengetahui kendala-kendala dalam kegiatan Puskesmas
D. Kegiatan Pokok dan Rincian kegiatan
1. Instrumen kaji banding untuk manajemen Puskesmas (TERLAMPIR)
2. Instrumen kaji banding untuk UKM (terlampir)
3. Permohonan pelaksanaan kaji banding (terlampir)
4. Tim yang akan melaksanakan kaji banding :
a. Program Promkes dan kesling : Hasni.,S.KM, Hastuti.,S.KM
b. Program Gizi dan KIA : Nurkayati,AMG, Yulia Ratnawati, AMG, Sri
Yuningsih.,Amd.Keb, Seniwati.,Amd.Keb
c. Program Posbindu dan Lansia : Rosmawati, SKM, Mu’arifatun Nisa, Amd.Keb
d. Program Manajemen Puskesmas : Asni, SKM. Beby,
5. Pelaksanaan Kaji Banding
Pukesmas yang dituju untuk melakukan kaji banding adalah Puskesmas yang di
rekomendasikan oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Konawe Selatan berdasarkan kinerja
puskesmas yang lebih tinggi dan memiliki inovasi/strategi pencapian kinerja.
Puskesmas yang direkomendasikan oleh Dinas Kesehatan adalah sebagai berikut :

CAPAIAN
PUSKESMAS
PROGRAM PUSKESMAS CAPAIAN
TUJUAN
WOLASI
PROMKES 7,98 Lainea
A. Cakupan rumah tangga ber phbs 0
B. Posyandu mandiri
KESEHATAN LINGKUNGAN 77,78 Andoolo Utama
A. Kepemilikkan jamban yang 31,57
memenuhi syarat
B. Cakupan TTU yang memenuhi 33,3
syarat
C. Desa yang STBM
KESEHATAN IBU DAN ANAK 81.06
(KIA)
A. Persalinan oleh nakes
UPAYA PERBAIKKAN GIZI 73,66
MASYARAKAT
A. Cakupan balita yang di timbang 15,13
berat badan (D/S)
PENYAKIT TIDAK MENULAR
(PTM)
PROGRAM LANSIA Andoolo Utama
A. Pelayanan Kesehatan Lansia 35,63

MUTU 4
A. DROUP OUT pelayanan ANC 7
(K1-K4)
B. Kepatuhan terhadap standar
pemeriksaan TB
MANAJEMEN 7
A. Membuat penilaian kinerja di tahun 7
sebelumnya,mengirimkan ke dinas
kesehatan, dan mendapatkan
feedback dari dinas kesehatan
B. Melakukan lokakarya tribulanan 4
(lintas sektor )
C. Melakukan inventaris sarana 4
Puskesmas

C. Jadwal Pelaksanaan Kaji Banding


Mei 2019
No Kegiatan Minggu I Minggu Minggu III Minggu
II IV
1 Penyusunan instrumen kaji X
banding
2 Pelaksanaan kaji banding X
3 Laporan pelaksanaan kaji X
banding
4 Evaluasi kaji banding X
5 Rencana tindak lanjut kaji X
banding

D. Pembiayaan
Biaya Transport kaji banding ke Puskesmas Andoolo Utama: 15 orang x Rp.
100.000 = Rp. 150.000
E. Evaluasi Pelaksanaan dan Pelaporan
Evaluasi pelaksanaan dan pelaporan kegiatan dilakukan pada saat persiapan proses
dan akhir kegiatan dengan pelaporan pelaksanaan kegiatan kaji banding
F. Pencatatan, Pelaporan dan Evaluasi Kegiatan
Pencatatan dan pelaporan dilakukan oleh penanggung jawab kegiatan yang
dilaporkan kepada kepala Puskesmas, kemudian disampaikan dalam kegiatan lokakarya
mini Puskesmas.

Mengetahui
Kepala Puskesmas Wolasi
ASNI, SKM.,M.Si
NIP. 197801162008032001
DINAS KESEHATAN KABUPATEN KONAWE SELATAN
PUSKESMAS WOLASI
Alamat : Jln. Poros Kendari-Andoolo KM 27, Kode Pos : 93874

PEDOMAN PELAKSANAAN KAJI BANDING PUSKESMAS


A. Pendahuluan
Pembangunan kesehatan yang dilaksanakan saat ini telah berkembang dengan sangat
pesat, namun masih banyak hal yang harus di benahi terutama dalam menghadapi desentralisasi
dan globalisasi saat ini, salah satu upaya yang merupakan prioritas utama adalah meningkatkan
mutu pelayanan kesehatan karena dengan peningkatan mutu yang berkesinambungan akan
meningkatkan efesiensi dan efektifitas pelayanan yang pada akhirnya akan berdampak pada
peningkatan kualitas hidup individu dan derajat kesehatan masyarakat.
Visi pembangunan kesehatan yang diselenggarakan oleh Puskesmas adalah tercapainya
Kecamatan Sehat menuju terwujudnya Indonesia Sehat. Kecamatan sehat adalah gambaran
masyarakat kecamatan masa depan yang ingin dicapai melalui pembangunan kesehatan, yakni
masyarakat yang hidup dalam lingkungan dan dengan perilaku sehat, memiliki kemampuan
untuk menjangkau pelayanan kesehatan yang bermutu secara adil dan merata, serta memiliki
derajat kesehatan yang setinggi-tingginya. Untuk menjamin bahwa perbaikan mutu, peningkatan
kinerja dan penerapan manajemen risiko dilaksanakan secara berkesinambungan di Puskesmas,
maka perlu dilakukan penilaian oleh pihak eksternal dengan menggunakan standar yang
ditetapkan yaitu melalui mekanisme akreditasi.
Pengertian kaji banding adalah penelitian yang tidak hanya berusaha mengkaji persamaan
dan perbedaan antar kreasi dan kreatif secara tekstual, namun lebih jauh lagi yakni berusaha
mengetahui latar belakang kehidupan sosial budaya yang mendasari lahirnya sebuah kreasi.
Puskesmas sebagai unit pelaksana teknis dinas kesehatan kabupaten/kota bertanggung jawab
menyelenggarakan upaya kesehatan disuatu wilayah tertentu. Untuk menunjang tercapainya
pelayanan kesehatan yang bermutu kepada masyarakat diperlukan kreatifitas pelayanan
kesehatan di Puskesmas tersebut.

B. Latar Belakang
Dalam rangka mencapai visi dan misi Puskesmas Wolasi harus dilakukan peningkatan
mutu dan kinerja untuk mencapai pelayanan kesehatan yang berkualitas. Kegiatan kaji banding
merupakan kesempatan untuk belajar dari pengelolaan dan pelaksanaan di Puskesmas lain dan
akan memberikan manfaat bagi kedua belah pihak untuk perbaikan pelaksanaan upaya/ kegiatan
Puskesmas. Kegiatan kaji banding juga merupakan suatu syarat untuk pelaksanakan. (capaian
kinerja yg kurang)
C. Tujuan Kaji Banding
1. Tujuan Umum
Melakukan kaji banding mengenai pelaksanaan mutu pelayanan Puskesmas, Program
Upaya Kesehatan Masyarakat (UKM), Program Upaya Kesehatan Perseorangan (UKP)
2. Tujuan Khusus
a. Melakukan kaji banding proses dan kegiatan admin Puskesmas, Program UKM,
serta Program UKP
b. Melakukan survei fisik berkaitan dengan kegiatan Puskesmas
c. Melakukan kaji banding sistem dokumentasi terkait kegiatan Puskesmas
d. Mengetahui kendala-kendala dalam kegiatan Puskesmas
3. Kegiatan Pokok dan Rincian kegiatan (lebih fokus)
No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan
1 Penyusunan instrumen 1. Menyusun instrumen kaji banding untuk admin
kaji banding 2. Menyusun instrumen kaji banding untuk UKM
3. Menyusun instrumen kaji banding untuk UKP
2 Pelaksanaan kaji banding 1. Mengajukan permohonan pelaksanaan kaji banding
2. Menyiapkan tim yang akan melaksanakan kaji
banding
3. Melakukan wawancara, melihat dokumen kegiatan
3 Membuat laporan Membuat laporan pelaksanaan kaji banding
pelaksanaan kaji banding
4 Evaluasi kaji banding 1. Melakukan evaluasi kaji banding
2. Melakukan analisa terhadap kegiatan kaji banding
5 Rencana tindak lanjut 1. Membuat rencana tindak lanjut dalam rangka
hasil kaji banding perbaikan upaya kegiatan Puskesmas
2. Menentukan penanggung jawab pelaksana tindak
lanjut

4. Cara Melaksanakan Kegiatan


1. Kegiatan dilaksanakan melalui pertemuan, presentase dan studi dokumen
pelaksanaan kegiatan Puskesmas
2. Pembagian Tim/ kelompok peninjau puskesmas
3. Observasi pelaksanaan kegiatan Puskesmas, melihat dokumentasi hasil kegiatan

5. Sasaran
Sasaran kegiatan kaji banding adalah sebagai berikut:
1. Tercapainya instrumen kaji banding
2. Terlaksananya kegiatan kaji banding
3. Terlaksananya laporan pelaksanaan kaji banding
4. Tercapainya rencana tindak lanjut kaji banding

6. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan


Mei 2019
No Kegiatan
Minggu I Minggu II Minggu III
1 Penyusunan instrumen kaji X
banding
2 Pelaksanaan kaji banding X
3 Laporan pelaksanaan kaji X
banding
4 Evaluasi kaji banding X
5 Rencana tindak lanjut kaji X
banding

7. Evaluasi Pelaksanaan dan Pelaporan


Evaluasi pelaksanaan dan pelaporan kegiatan dilakukan pada saat persiapan
proses dan akhir kegiatan dengan pelaporan pelaksanaan kegiatan kaji banding
8. Pencatatan, Pelaporan dan Evaluasi Kegiatan
Pencatatan dan pelaporan dilakukan oleh penanggung jawab kegiatan yang
dilaporkan kepada kepala Puskesmas, kemudian disampaikan dalam kegiatan lokakarya
mini Puskesmas.

Mengetahui
Kepala Puskesmas Wolasi

ASNI, SKM.,M.Si
NIP. 197801162008032001
DINAS KESEHATAN KABUPATEN KONAWE SELATAN
PUSKESMAS WOLASI
Alamat : Jln. Poros Kendari-Andoolo KM 27, Kode Pos : 93874

Nomor : 445/ Kepada


Lampiran : Yth. Kepala Puskesmas Andoolo Utama
Perihal : Permohonan kaji banding Di
Tempat

Dengan Hormat

Dalam rangka meningkatkan mutu pelayanan kesehatan dan kinerja di


Puskesmas Wolasi, maka diperlukan sistem manajemen mutu puskesmas yang
mengacu pada pelayanan yang berfokus pada pasien serta kesinambungan pelayanan
dan menjadikan keselamatan pasien sebagai standar utama sehingga diharapakan bisa
memberikan pelayanan prima kepada masyarakat
Oleh karena itu, untuk membandingkan dan mengukur kinerja mutu dan
pelayanan yang di lakukan di Puskesmas Wolasi, maka akan dilakukan kegiatan kaji
banding ke puskesmas Andoolo Utama. Adapun kegiatan tersebut akan dilaksanakan
pada :
Hari :
Tanggal :
Waktu :
Kegiatan :
Demikian surat permohonan kami, atas perhatian dan bantuan saudara, saya ucapkan
terimakasih

Wolasi, Mei 2019


Kepala Puskesmas wolasi

Asni, SKM.,M.Si
NIP. 19780116 200803 2 001
DINAS KESEHATAN KABUPATEN KONAWE SELATAN
PUSKESMAS WOLASI
Alamat : Jln. Poros Kendari-Andoolo KM 27, Kode Pos : 93874

Kepada
Yth. Kepala Dinas Kesehatan
Dengan Hormat, di-
Tempat
Dalam rangka meningkatkan kinerja
Puskesmas Wolasi maka Puskesmas

Nomor : 445/ Wolasi bermaksud untuk


Lampiran :- melakukan kaji banding
Perihal : Puskesmas tujuan Kaji banding terhadap program-program dan
inovasi yang dilaksanakan di
Puskesmas Andoolo Utama,
Puskesmas Ranomeeto, Puskesmas Lainea, Puskesmas Konda dan Puskesmas
Lameuru. Adapun rencana Kaji banding tersebut dijadwalkan pada :
Hari : Senin dan selasa
Tanggal : 27 dan 28 Mei 2019
Jumlah Peserta : 20 orang

Besar harapan kami agar permohonan kaji banding ini dapat dipertimbangkan.
Demikian surat permohonan ini dibuat atas kerjasamanya dan perhatiannya kami
ucapkan terima kasih.

Wolasi, 8 Mei 2019


Kepala Puskesmas wolasi

Asni, SKM.,M.Si
Nip. 19780116 200803 2 001
DINAS KESEHATAN KABUPATEN KONAWE SELATAN
PUSKESMAS WOLASI
Alamat : Jln. Poros Kendari-Andoolo KM 27, Kode Pos : 93874

INSTRUMEN KEGIATAN KAJI BANDING

Pelaksanaan Hasil Yang


No Kegiatan Ya Tidak Diinginkan/Strategi
yang di lakukan
A. UPAYA KESEHATAN ESSENSIAL
UPAYA PROMOSI KESEHATAN
Penyuluhan rumah tangga ber PHBS
1 - Peraturan desa tentang PHBS
- Apakah ada posyandu mandiri ?

UPAYA KESEHATAN
LINGKUNGAN
a. Pengawasan kepemilikan jamban yang
2 memenuhi syarat
b. Cakupan TTU yang memenuhi syarat
c. Pembinaan sarana kesehatan lainnya.
d. Pembinaan SAB / DAM.
PELAKSANAAN UPAYA GIZI.
a. Kegiatan Penimbangan bayi (D/S)
b. Cakupan bayi mendapat ASI
Eksklusif
c. Kegiatan pemberian tablet besi Fe
3.
pada ibu hamil
d. Pelaksanaan pemberian KMS pada
balita.
e. Kegiatan KADARZI.
f. Kegiatan Pemantauan Status Gizi..
UPAYA KESEHATAN LANJUT
USIA (LANSIA)
4.
a. Pelaksanaan pelayanan Kesehatan
usia lanjut
UPAYA KIA DAN KB
a. Kegiatan pendampingan P4K
b. Kegiatan ANC terpadu (sesuai
prosedur 10T).
c. Kegiatan kelas ibu hamil
d. Kegiatan pelacakan Drop Out K4
e. Kegiatan pemantauan bumil resti.
f. Kegiatan kemitraan bidan dan dukun
5. g. Kegiatan kunjungan droup out Bufas
Paripurna.
h. Kegiatan Kunjungan Neonatal.
i. Kegiatan pelayanan Kesehatan bayi.
j. Kegiatan pelayanan pada Balita
k. Kegiatan kunjungan bayi droup out
bayi paripurna.
l. Kegiatan kunjungan PUS tidak ber
KB
PROGRAM P2M
6.
a. Kegiatan penemuan dini penyakit
PROGRAM P2M
a. Kegiatan penemuan dini penyakit
penyakit menular di Puskesmas
Andoolo Utama
(Diare,ISPA,Kusta,TBC,HIV,AIDS,D
BD)
b. Kegiatan penyuluhan penyakit
menular dan pencegahannya di
puskesmas .
6.
c. Kegiatan cakupan surveilance
epidemiologi di Puskesmas .
d. Kegiatan cakupan imunisasi dasar
lengkap di Puskesmas .
e. Kegiatan imunisasi TT pada WUS dan
ibu hamil di Puskesmas
f. Kegiatan Pemberantasan nyamuk di
Puskesmas

PROGRAM PENANGGULANGAN
PTM
a. Pelaksanaan pelayanan kesehatan
penyakit hipertensi
b. Pelaksanaan pelayanan kesehatan
pada penderita Diabetes Mellitus
7
c. Pelaksanaan pelayanan pemeriksaan
IVA
d. Upaya pelaksanaan kawasan tanpa
asap rokok
e. Cakupan kunjungan usia 15+ di
Posyandu
A. UPAYA KESEHATAN PENGEMBANGAN
PROGRAM USAHA KESEHATAN
SEKOLAH (UKS)
a. Pelaksanaan penjaringan siswa
SMA/ ALIYAH
1.
b. Pelaksanaan penjaringan SD/
c. MI
d. Pelaksanaan SDIDTK
e. Pelaksanaan program UKS
B. MANAJEMEN MUTU PELAYANAN
a. Drop out Pelayanan (K1-K4)
1 b. Kepatuhan terhadap standar
pemeriksaan TB Paru

C. MANAJEMEN PUSKESMAS

MANAJEMEN UMUM:
1 a. Lokakarya lintas sektor

MANAJEMEN SUMBER DAYA:


2 a. Pelaksanaan update inventaris alat
Mengetahui
Kepala Puskesmas Wolasi

ASNI, SKM.,M.Si
NIP. 197801162008032001

Anda mungkin juga menyukai