Anda di halaman 1dari 41

ENERGI

NUKLIR
Disusun Oleh :
Nama : Danu Fajaryanto
Nim : 16320044 Teknik Mesin B

Latar Belakang
 Pertama kali nuklir di kenal orang banyak yaitu pada saat Perang Dunia II di tahun 1945, saat itu
nuklir yang di buat dalam bentuk Bom Atom di jatuhkan oleh tentara sekutu di Jepang, tepatnya di
Hiroshima dan Nagasaki, sehingga menghasilkan dampak lingkungan yang luar biasa dahsyatnya.
Kemudian setelah itu mulailah para ahli mengembangkan nuklir sebagai sumber energy listrik di mana
nuklir di harapkan sebagai solusi dalam menjawab krisis energi listrik global. Energy nuklir pertama
kali di kembangkan untuk pembangkit listrik adalah “pembangkit percobaan EBR-I pada 20 Desember
1951 di dekat Arco, Idaho, Amerika Serikat. Dan pada 27 juni 1954, PLTN pertama dunia yang
menghasilkan listrik untuk jaringan listrik ( power grid ) mulai beroperasi di Obninsk, Unisoviet , jenis
yang di bangun adalah satu unit PLTN air ringan bertekanan tinggi (VVER = PWR) yang setahun
kemudian mencapai daya 5 Mwe .
 Setelah itu di tahun 1997 di seluruh dunia maupun Negara maju dan berkembang, telah
mengoperasikan PLTN sebanyak 433 unit yang terbesar di 31 negara dengan kontribusi listrik global
sebesar 18% dengan total daya yang di hasilkan mencapai 351.000Mwe dan di perkirakan lebih dari 36
unit PLTN sedang dalam tahap penyelesaian di 18 negara.
 Namun sejak terjadinya bencana nuklir di Fukushima banyak Negara yang mempertimbangkan
pembangunan PLTN karena dampak dari radiasi nuklir tersebut sangat menakutkan. Tetapi dengan
semakin langkanya energy fosil dan terkait peraturan pemerintah terhadap energy fosil, menuntut
setiap Negara harus mengembangkan energy nuklir sebagai energy terbarukan yang harus di
kembangkan,
Rumusan Masalah
 Berdasarkan uraian latar belakang di atas, rumusan masalah yang akan dibahas adalah sebagai berikut:.
 Sejauh mana perkembangan potensi energy nuklir di Indonesia?
 Bagaimana mekanisme kerja/produksi PLTN?
 Bagaimana performa dari teknologi nuklir?
 Bagaimana potensi aplikasinya di Indonesia?

C. Tujuan
 Makalah ini disusun dengan tujuan untuk:.
 Mendeskripsikan perkembangaan potensi energy nuklir dan Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) di Indonesia.
 Mengetahui mekanisme kerja PLTN
 Mengetahui performa teknologi nuklir
 Mengetahui potensi aplikasinya di Indonesia.

D. Manfaat
Manfaat yang diharapkan dari penulisan makalah ini adalah sebagai berikut:.
Bagi penulis
 Penulis dapat mengetahui dan memahami perkembang Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) sebagai penghasil sumber energi listrik,
dampak dari adanya Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) dan hal-hal terkait perkembangan PLTN di Indonesia.
Bagi pihak lain
 Dengan adanya penulisan makalah ini diharapkan dapat menambah pengetahuan kepada para pembaca mengenai Pembangkit Listrik Tenaga
Nuklir (PLTN) yang dapat digunakan sebagai penghasil sumber energi listrik dan hal-hal terkait perkembangan PLTN di Indonesia.
PEMBAHASAN
Pengertian Nuklir
 Menurut Badan Teknologi Nuklir Indonesia
Energi Nuklir merupakan energi hasil dari
sebuah proses kimia yang dikenal dengan
reaksi fisi pada sebuah inti atom. Sumber
energi nuklir yang paling sering digunakan
untuk PLTN adalah sebuah unsur radioaktif
yang bernama uranium.
 Atom uranium (U-235) (digambarkan
dengan warna hitam abu” di sebelah
kanan) memiliki inti yang tidak stabil
ketika ada neutron (warna abu’’ di paling
kiri) yang ditembakkan pada inti atom
tersebut, maka inti atom uranium akan
membelah
menjadi dua Gambar Reaksi buah inti atom, yaitu atom barium (Ba141) dan
atom kripton Fisi/Pemisahan Inti (Kr-92) serta tiga neutron (warna hitam di
kanan).
Besarnya Energi Reaksi Fisi
Gambar disamping ini adalah data
tentang jumlah bahan bakar yang
diperlukan dalam 1 tahun untuk
masing-masing pembangkit listrik
berkapasitas 1000 MW. Disini terlihat
bahwa untuk 1 gram bahan bakar
Uranium dapat menghasilkan energi
listrik yang setara dengan 3 ton
bahan bakar batubara, atau 2000 liter
minyak bumi. Oleh karena energi
yang dihasilkan Uranium sangat
besar, bahan bakar PLTN juga dapat
menghemat biaya di pengakutan dan
penyimpanan bahan bakar
Gambar 2 Banyaknya bahan bakar yang
pembangkit listrik diperlukan dalam 1 tahun
untuk masing-masing pembangkit listrik
Pengertian PLTN berkapasitas 1000 MW

 Pembangkit Litsrik Tenaga Nuklir


(PLTN) adalah sebuah stasiun pembangkit
listrik thermal yang di mana perolehan
panas hasil dari satu atau lebih reactor
nuklir pembangkit listrik
 Pembangkit listrik tenaga nuklir
memiliki kapasitas daya 40 MWe hingga
mencapai 1000 MWe. Dan di tahun 2005
telah di bangun PLTN dengan daya 600-
1200 MWe. Dan samapai saat ini di
perkirakan terdapat 442 PLTN berlesensi di
dunia dengan 441 diantaranya beroperasi
di 31 negara berbeda, dan di perkirakan
PLTN menyuplai hamper 18% listrik global. ( sumber : http://id.wikipedia.org ).
SUMBER BAHAN BAKAR
PLTN
 Sumber energi nuklir yang
paling sering digunakan untuk
PLTN adalah sebuah unsur
radioaktif yang bernama
 Untuk bahan bakar yang digunakan
di dalam reaktor nuklir ada tiga
jenis antara lain :
 Uranium-235(U235),  Uranium-
233(U233),
 Plutonium-239(Pu239).
 Yang sering digunakan sebagai
bahan bakar reaktor adalah Uranium -235 (U235).

MEKANISME KERJA PLTN


Skema 1 :
 Air (berwarna biru tua) mengalir dari kondensor masuk ke boiler melewati pompa
dalam keadaan dingin. Di dalam boiler air ini akan di panaskan dalam suhu yang
sangat panas sehingga samapai terbentuk uap air.

Skema 2 :

 Proses pembakaran uranium atau nuklir. Di dalam reactor vessel (dalam gambar)
ini proses dari pembakaran berlangsung. Terjadi tumbrukan antar partikel di
dalamnya yang akan menghasilkan panas (berwarna merah) yang kemudian
otomatis naik dan akan di salurkan ke dalam boiler melewati pressurizer yang
gunanya untuk menekan agar di dapat panas lebih lagi untuk proses pemanasan
air. Di dalam reactor vessel terbentuk sekat-sekat agar alur panas itu teratur di
dalamnya.

Skema 3 :

 Di dalam boiler akan terjadi pemanasan air yang dilakukan oleh panas hasil proses
pembakaran nuklir melalui pipa-pipa yang kemudian air yang telah panas sampai
terbentuk uap air panas (berwarna biru muda). Kemudian uap air panas itu di
salurkan melalui pipa dan masuk ke ruang turbin dan akan memutar rotor turbin
itu. Setelah memutar turbin uap air panas itu di dinginkan kembali setelah masuk
ke dalam kondensor yang setelah dingin akan menetes seperti air biasa ke bagian
bawah kondensor.

Skema 4 :

 Proses pendinginan dilakukan dengan mengambil sisa panas dari uap air dengan cara air
dingin disalurkan melalui pipa-pipa yang akan masuk ke dalam kondensor dan hasil panas
yang diserap di bawa keluar untuk di dinginkan.

Skema 5 :

 Dari turbin yang berputar maka akan di salurkan untuk memutar generator dan dari
generator ini akan dihasilkan energi listrik yang akan disalurkan ke masyarakat dan industri.
KOMPONEN KOMPONEN
PLTN
Berikut ini merupakan komponen komponen
utama reaktor nuklir, yaitu:
1. Tangki Reaktor
2. Turbin
3. Generator
4. Transformator
5. Kondenser
6. Colling tower
7. Pump
1. TANGKI REAKTOR
. Tangki Reaktor
Tangki ini berupa tabung (silinder) atau bola yang
dibuat dar logam campuran dengan ketebalan
sekitar 25 cm. Fungsi dari tangki adalah sebagai
wadah untuk menempatkan komponen-komponen
reaktor lainnya dan sebagai tempat
berlangsungnya reaksi nuklir. Tangki yang
berdinding tebal ini juga berfungsi sebagai
penahan radiasi agar tidak keluar dariseistem
reaktor.
2.TURBIN UAP
Turbin uap merupakan suatu penggerak mula yang
mengubah energi potensial uap menjadi energi kinetik dan
selanjutnya diubah menjadi energi mekanis dalam bentuk
putaran poros turbin. Poros turbin, lansung atau dengan
bantuan roda gigi reduksi, dihubungkan dengan generator.
Umumnya PLTN menggunakan turbin uap tipe multistage,
yakni turbin uap yang terdiri atas lebih dari 1 stage turbin
(Turbin High Pressure, Intermediate Pressure, dan Low
Pressure). Uap air superheater yang dihasilkan oleh boiler
masuk ke turbin High Pressure (HP), dan keluar pada sisi
exhaust menuju ke boiler lagi untuk proses reheater. Uap air
yang dipanaskan kembali ini dimasukkan kembali ke turbin
uap sisi Intermediate Pressure (IP), dan uap yang keluar dari
turbin IP akan langsung masuk ke Turbin Low Pressure (LP).
Selanjutnya uap air yang keluar dari turbin LP masuk ke
dalam kondenser untuk mengalami proses kondensasi.
https://www.mhps.com/products/steamturbine
s/lineup/nuclear-power/

3.GENERATOR
Pengertian Generator Listrik adalah
sebuah mesin yang dapat mengubah
energi gerak (mekanik) menjadi energi
listrik (elektrik). Generator rotor kutub
rata (silindris) biasa digunakan pada
pembangkIt listrik / generator dengan
putaran rpm tinggi. untuk PLTN PWR
domestik berukuran sekitar 21 meter dan
diameter 5 meter (maksimum), beratnya
sekitar 330 ton

https://www.mhi.com/news/story/20071023120
2.html/
4.TRANSFORMER/ TRANSFORMATOR
Fungsi transformator adalah untuk
menyalurkan energi listrik ke
tegangan rendah maupun ke
tegangan tinggi, penyaluran ini
berlangsung dalam frekuensi yang
sama. Gambar disamping adalah
travo yang digunakan di pltn dengan
500kV 3phase.

https://carlwillis.wordpress.com/2012/05/26/insid
e-peach-bottom-atomic-power-
station/ext_twk_2939_ps/
5. KONDENSOR
Kondensor berfungsi untuk
mengkondensasi uap air yang berasal dari
turbin uap sehingga berubah fase
menjadi cair kembali.
Prinsipnya energi panas yang diserap oleh
air sehingga ia berubah fase menjadi uap
air tadi sekarang diserap oleh media
pendingin sehingga uap air berubah fase
kembali
menjadi cair. http://www.nucleartourist.com/systems/cr.htm
6. COOLING TOWER
Menara pendingin (cooling tower) adalah alat
penghilang panas yang digunakan untuk
memindahkan kalor buangan ke atmosfer.
Mendara pendingin dapat
menggunakan penguapan air atau hanya
menggunakan udara saja untuk mendinginkannya.
Menara pendingin umumnya digunakan untuk
mendinginkan air yang dialirkan, pada kilang
minyak, pabrik kimia, pusat pembangkit listrik,
dan pendinginan gedung. Menara yang

https://id.wikipedia.org/wiki/Berkas:KKP_Auslauf.
digunakan bervariasi dalam jpg ukurannya.
7. PUMP
Pompa Pendingin Reaktor Utama Pompa
Digunakan untuk sirkulasi-ulang pendinginke dalam
reaktor nuklir secara terus-menerus ke generator
uap dan untuk mendinginkan

https://nuclearpowerplantss.weebly.com/f-energi
termal yang dihasilkan oleh pump.html

tenaga nuklir.
http://snpo.ua/en/products/energyequipment/equipment-for-nuclear-
plants/:

MACAM MACAM REAKTOR PLTN


1. Reaktor Air didih (BWR)
Air dialirkan mengelilingi teras
elektron dengan tekanan lebih rendah
sekitar 68 atm. Didalam tabung
reaktor diperbolehkan terbentuknya
uap. Panas teras mengubah air
menjadi uap, yang kemudian
digunakan untuk membangkitkan
tenaga elektrik. Kelemahan sistem ini
adalah bahwa air dapat menjadi
radioaktif, sehingga kebocoran pipa
dekat turbin dapat menimbulkan
bencana, karena tersebarnya bahan
radioaktif.
https://nuclearthinker.wordpress.com

MACAM MACAM REAKTOR PLTN


2. Reaktor Air Tekan (pressureized-water
reactor, PWR)
Panas diambil melalui proses 2 tahap. Air
yang dialirkan mengelilingi teras diberi
tekanan tinggi sekitar 150 atam, untuk
mencegah pendidihan. Air panas ini
kemudian kemudian memanasi sistem air
kedua yang melepaskan uapnya ke turbin.
Karena tidak pernah memasuki teras, uap
ini tidak bersifat radioaktif. Jadi dengan
sistem ini tidak ada bahan radioaktif yang
tersebar di sekitar turbin. Paling banyak
digunakan di dunia.

com
https://nuclearthinker.wordpress.
EFISIENSI PLTN
 Efisiensi pembangkit listrik tenaga nuklir ditentukan
mirip dengan mesin panas lainnya karena secara teknis
pembangkit tersebut adalah mesin panas yang besar.
 Jumlah daya listrik yang dihasilkan untuk setiap unit
daya termal memberi pembangkit efisiensi termal,dan
karena hukum kedua termodinamika ada batas atas
seberapa efisien pembangkit ini.
 Pembangkit listrik nuklir air tekan (PWR)
https://energyeducation.ca/encyclopedia mencapai efisiensi sekitar 33-37%,
/Nuclear_power_plant sebanding dengan pembangkit listrik berbahan bakar fosil.
 Temperatur yang lebih tinggi dan desain yang lebih modern seperti reaktor nuklir Generasi IV
berpotensi mencapai efisiensi di atas 45%. Yang sedang dikembangkan rencana 2030 siap di uji
coba
PERFORMA ENERGI NUKLIR
 Tenaga nuklir sudah menjadi salah satu jenis
energi
paling https://www.esgi.net/2015/05/08/know-efficiencyof-
nuclear-power-energy-staffing-jobs/
efisien yang tersedia saat ini.
 Faktor kapasitas rata-rata 91 persen mengalahkan bentuk energi lainnya dengan margin yang
substansial.
 Gas alam menghasilkan rata-rata
50 persen sementara
 batubara menghasilkan energi hampir 59 persen
PERFORMA ENERGI NUKLIR
Gambar 2 Banyaknya bahan bakar yang diperlukan
dalam 1 tahun
untuk masing-masing pembangkit listrik
berkapasitas
1000 MW

KELEBIHAN DAN
KEKURANGAN PLTN

KELEBIHAN
 1. Lahan
PLTN tidak memerlukan area yang luas, tidak seperti
pembangkit lain semacam Pembangkit Listrik Tenaga
Bayu (angin) atau PLTA yang memerlukan catchment
area yang luas. Namun untuk pendinginan, PLTN
memerlukan air yang banyak, sehingga PLTN biasanya
diletakkan di pinggir pantai, yang juga untuk mencegah
terganggunya air minum.

2. Rendah Emisi Karbon


PLTN tidak berkontribusi terhadap emisi karbon. Tak
ada emisi CO2 yang dikeluarkan oleh PLTN, karenanya
PLTN tidak menjadi penyebab global warming.

3. Tidak Memproduksi Partikel Polutan


PLTN juga tidak mengeluarkan partikel polutan seperti
halnya Pembangkit Thermal dari bahan fosil. Sehingga
tidak menimbulkan pencemaran udara yang dapat
menyebabkan hujan asam.
4. Padat Energi 3. Kecelakaan Nuklir
Energi nuklir memiliki intensitas energi yang tertinggi, energi yang sangat
besar diproduksi dari jumlah bahan bakar yang sangat sedikit. Kecelakaan nuklir dapat menyebarkan partikel
radioaktif kelingkungan yang luas. Radiasi ini
5. Raliable
dapat merusak sel-sel tubuh yang dapat
Energi nuklir sangat reliable, tidak tergantung cuaca, tidak seperti PLT menyebabkan penyakit atau kematian.
Bayu atau PLTA.
Penyakit dapat muncul dalam waktu yang lama
6.Volume Sampah Kecil setelah kejadian radiasi.
Sampah dari energi nulir volumenya relatif kecil. Meskipun demikian 4. Investasi awal yang tinggi
sampah ini bersifat radioaktif.

KEKURANGAN
1. Pembuangan Energi Nuklir Pembuangan sampah nuklir
sangat mahal. Karena sampahnya bersifat radioaktif maka
harus mendapatkan treatment khusus sehingga sampahnya
tidak mencemari lingkungan. 2. Decomissioning
PLTN yang tidak terpakai tidak bisa begitu saja ditinggalkan.
Proses decomisiioning akan memakan waktu yang lama dan
biaya yang besar untuk mencegah terpaparnya lingkungan
sekitar dari sampah radioaktif.
PERKEMBANGAN PLTN DAN POTENSI ENERGI NUKLIR
DI INDONESIA
 Kegiatan pengembangan dan pengaplikasian  Pembangunan Pusat Penelitian Tenaga Atom
teknologi nuklir di Indonesia diawali dari Pasar Jumat, Jakarta (1966)
pembentukan Panitia Negara untuk
Penyelidikan Radioaktivitet tahun 1954  Pusat Penelitian Tenaga Atom GAMA,
Yogyakarta (1967), dan Reaktor Serba Guna 30
 pada tanggal 5 Desember 1958 dibentuklah MW (1987) disertai fasilitas penunjangnya,
Dewan Tenaga Atom dan Lembaga Tenaga seperti: fabrikasi dan penelitian bahan bakar,
Atom (LTA), yang kemudian disempurnakan uji keselamatan reaktor, pengelolaan limbah
menjadi Badan Tenaga Atom Nasional radioaktif dan fasilitas nuklir lainnya.
(BATAN) berdasarkan UU No. 31 tahun 1964
tentang Ketentuan-ketentuan Pokok Tenaga  Rancangan pembanunan PLTN th 1997
Atom dihentikan krne penemuan gas natuna ,
kemudian dilanjutkan sejak tahun 2005 dan
 Selanjutnya setiap tanggal 5 Desember yang
merupakan tanggal bersejarah bagi  Pada maret 2008 , melalui menteri Riset dan
perkembangan teknologi nuklir di Indonesia Teknologi, Indonesia memaparkan rencananya
dan ditetapkan sebagai hari jadi BATAN untuk membangun 4 buah PLTN berkekuatan
4800 MWe (4 x 1200 MWe)
 Tahun 1965 diresmikan pengoperasian
reaktor atom pertama (Triga Mark II) di  Dan Sampai sekarang 2019, Indonesia Belum
Bandung. membangun pltn.
PERKEMBANGAN PLTN DI INDONESIA
 Sejak 40 tahun lalu, rencana Indonesia untuk memiliki
pembangkit listrik tenaga nuklir (PLTN) maju-mundur.
Namun sekarang mimpi Indonesia untuk segera memiliki
pembangkit listrik tenaga nuklir (PLTN) semakin dekat.
 Meskipun bersifat PLTN mini atau protipe, Badan Tenaga
Nuklir Nasional (Batan) sudah mengajukan izin dokumen
detail desainnya ke Badan Pengawas Tenaga Nuklir
(Bapeten).
 Kepala Batan, Djarot Sulistio Wisnubroto mengatakan
pihaknya berharap izin desain dari Bapeten sudah bisa
keluar pada 2020 nanti. “Dan di tahun 2021 diharapkan
izin konstruksi sudah didapat,” katanya di komplek
Batan, Puspiptek, Serpong, Tangerang Selatan, Jumat
(16/11/18).
 Djarot mengatakan, sesuai dengan izin tapak yang sudah
dipegang oleh Batan, batas pembangunan konstruksi
harus dilakukan pada 2021. Dia optimis pada 2021 PLTN
mini atau bernama resmi reaktor daya esperimental (RDE) bisa mulai dibangun.
https://www.jawapos.com/nasional/humaniora/16
/11/2018/40-tah
POTENSI URANIUM UTK BAHAN BAKAR PLTN DI INDONESIA


Badan Tenaga Nuklir Nasional (Batan) memperkirakan https://indocropcircles.wordpress.com
terdapat cadangan 70 ribu ton Uranium dan 117 ribu
ton
Thorium yang tersebar di sejumlah
lokasi di Indonesia, yang bisa
bermanfaat sebagai energi alternatif di
masa depan

STUDI KASUS REAKTOR TRIGA 2000 DI


BANDUNG
 Berlokasi di Jl. Tamansari No. 71, Bandung, diresmikan
pengoperasiannya oleh Presiden pertama RI, Soekarno pada tahun 1965
(54)
 Kapasitas awal 250Kw , pada tahun 1971 daya reaktor ditingkatkan dari
250 kW menjadi 1000 kW dan pada bulan April 1996 dilakukan
peningkatan daya untuk kedua kalinya hingga mencapai 2000 kW
 Pada tahun 2011 hingga 2016 sempat dihentikan operasinya dikarenakan
batang kendali reaktor sudah melebihi batas operasinya yakni jumlah fraksi bakar terhadap bahan bakarnya telah melebihi
yang dipersyaratkan yakni 50% dan juga penguatan struktur gedung reactor.
 Pada 29 Mei 2017 Reaktor TRIGA 2000 dioperasikan kembali setelah mendapatkan izin operasi dari BAPETEN.
 Reaktor TRIGA dioperasikan untuk tiga kegiatan pokok yang yaitu sebagai sarana training, research, dan isotope
production,” PT 50 persen, 30 persen kaitan kesehatan untuk produksi obatan, diagnostik. Sisanya industri lingkungan
 Reaktor TRIGA 2000 bertipe tangki (tank type) dengan bentuk, dimensi dan bahan seperti terlihat pada gambar
www.batan.go.id/index.php/id/pstn
 Bahan bakar reaktor ini berbentuk padat, merupakan campuran t-id
homogen dari paduan Uranium dan Zirkonium-Hidrida (U-ZrH)

STUDI KASUS PLTN FUKUSHIMA DAI-


ICHI

 Fukushima Dai-ichi, adalah sebuah


pembangkit listrik tenaga nuklir yang terletak
di kota Okuma di Distrik
Futaba, Prefektur Fukushima, Jepang. Dengan 6 unit terpisah
yang terletak di situs dengan jumlah tenaga 4,7 GW,
Fukushima I adalah satu dari 25 pembangkit listrik
tenaga nuklir terbesar di dunia. Fukushima I adalah
pembangkit listrik tenaga nuklir pertama yang
dibangun dan dijalanakan seluruhnya oleh Tokyo Electric Power
Company(TEPCO).
 Pembangunan dimulai tahun 1966 oleh
Kajima

 Operasional reactor : 1 x 460 MW (rusak) , 4 x 784 MW , 1 x


1100 MW, Rancana reactor 2 x 1380 MW

 Jenis reactor BWR , pemasok reactor General electric ,


Toshiba dan hitchi,
 Informasi pembangkit tenaga Kapasitas terpasang 4698 MW , Kapasitas Max
7456 MW Bangkitan per tahun 25. 806 GWh Bangkitkan bersih 781. 594 https://id.wikipedia.org/wiki/Pembangkit_Listrik_Tena
ga_Nuklir_Fukushima_I
GWh pada maret 2011.
 Pada 2011 PLTN Dai –chi terdampak gempa dan tsunami. Dan hingga sekarang PLTN Dai –chi telah di nonaktifkan dan
sedang dilakukan pembersihan limbah air radioaktif
 Sudah dipastikan jika Reaktor Nuklir Fukushima Daiichi akan
dinonaktifkan dan untuk itu, ada 2 proyek besar yang harus
dikerjakan.
 ① Penyedotan bahan bakar dari dalam reaktor.
② Pengelolaan air yang terkontaminasi.

Proses pembersihan puing-puing dan dekontaminasi


sudah selesai dikerjakan di Unit 3. Atap berkubah pun
sudah terpasang dan kini sedang dalam tahap
pemasangan alat untuk membersihkan sisa bahan
bakar.

https://matcha-jp.com/id/6991
dinding baja yang melindungi sisi laut Pengelolaan air yang terkontaminasi adalah proyek lainnya yang dikerjakan secara bersamaan.
(seperti di foto) juga akan mencegah air
tanah yang terkontaminasi terlepas ke Pada tahun 2011, zat radioaktif tidak hanya tersebar di udara, tetapi juga di laut
dan tanah. laut.
Meskipun zat radioaktif di air laut dekat Reaktor Nuklir
Fukushima Daiichi sudah berada dalam tingkat yang rendah,
berbagai upaya tetap dilakukan untuk mengurangi resiko
kontaminasi (per Januari 2019).
https://matcha-jp.com/id/6991

Pusat
Arsip Penonaktifan Reaktor Nuklir TEPCO yang berada di Kota Tomioka, 10 km di selatan Reaktor Nuklir Fukushima Daiichi.

1 juta ton air yang terkontaminasi harusApa yang Akan Terjadi dengan Reaktor Nuklir disimpan bertahun-tahun di
pembangkit listrik Fukushima Daiichi di Masa Depan? tenaga nuklir Fukushima.
Proses untuk menonaktifkan Reaktor Nuklir
Tahun lalu, Tokyo Electric Power Co (TEPCO) Fukushima Daiichi diperkirakan akan memakan mengatakan sistem yang
digunakan untuk waktu 30-40 tahun. memurnikan air reaktor yang terkontaminasi
Mulai dari membersihkan puing-puing, menyedot
telah gagal menghilangkan kontaminan radioaktif sisa bahan bakar dan debrisnya, hingga yang berbahaya.
menjernihkan air yang terkontaminasi, masih begitu banyak tugas yang harus dikerjakan.
Kesimpulan sehingga tidak tergesa-gesa dan hasilnya
https://matcha-jp.com/id/6991 dapat lebih efektif
 Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) Saran
merupakan salah satu solusi terbaik untuk
mengatasi krisis energi yang dihadapi  Pemerintah pusat maupun daerah harus
Indonesia. Energi nuklir yang seringkali sering mengadakan sosialisasi terhadap
dicap jelek sebagai reaktor yang pembangunan PLTN kepada perguruan
menakutkan dan merusak lingkungan justru tinggi, lembaga penelitian dan
bisa memberikan solusi bagi kriris energi. pengembangan, masyarakat, dan lembaga
Hubungan antara PLTN dengan "global swadaya masyarakat, sehingga rencana
warming" atau pemanasan global sesutu pembangunan PLTN tersebut dapat diterima
yang tidak benar, bahkan apabila dikelola oleh semua kalangan.
secara benar teknologi nuklir ini sangatlah  Meskipun teknologi dan SDM bangsa
ramah lingkungan. Dan harus ada kontrol Indonesia sudah siap maka sebaiknya
dan regulasi yang jelas tentunya dan tidak menjalin kerjasama dengan tenaga-tenaga
bisa asal bangun saja. ahli teknologi nuklir negara lain yang telah
 Pemanfaatan teknologi nulir ini akan dapat berpengalaman menggunakan energi nuklir.
menyediakan energi listrik yang sangat  Pemerintah sudah harus memikirkan
besar dimana kebutuhan aka energi listrik di dampak negatif dari didirikannya PLTN dan
masyarakat sudah semakin tinggi. PLTN cara penyelesaiannya bila terjadi hal-hal yg
harus mulai diproses sebelum kebutuhan tidak diinginkan baik secara materi maupun
energi Indonesia sudah tidak terpenuhi lagi, non materi
DAFTAR PUSTAKA
 https://nuclearthinker.wordpress.com/2014/04/06/tipe-tipe-
reaktornuklir/comment-page-1/
 https://www.esgi.net/2015/05/08/know-efficiency-of-nuclear-power-
energystaffing-jobs/

 http://jurnal.batan.go.id/index.php/jpen/article/view/2014
 http://andhika-dwijayanto.blogspot.com/2018/03/cukup-paham-matematika-
untukmenjadi.html

 http://www.satuenergi.com/2015/08/kelebihan-dan-kekurangan-pembangkit.html
 https://indocropcircles.wordpress.com/2013/07/24/indonesia-miliki-
cadanganuranium-70000-ton/

 Wauran, Markus. Reaktor Nuklir di Indonesia. http://www.himni.or.id. 2008


 http://www.batan.go.id/index.php/id/infonuklir/nuklir-
indonesiainfonuklir/program-pltn/1810-rencana-pembangunan-pltn-di-indonesia

 https://airamadhan.wordpress.com/2008/05/27/reaktor-triga-2000-bandung/

 https://matcha-jp.com/id/6991
SEKIAN
SEMOGA BERMANFAAT
TERIMA KASIH
YAA

Anda mungkin juga menyukai