Anda di halaman 1dari 3

ALUR PELAYANAN POKJA GERIATRI

No. Dokumen
No. Revisi Halaman
005/GRTK/IV/2019
1 1/ 1
Jl. Kolonel Wahid Udin
Lingkungan I Kayuara
Sekayu
Telp. (0714) 321855
Ditetapkan Direktur
:
Tanggal Terbit

SPO 22 April 2019


dr. Makson Parulian Purba, MARS
NIP. 19710314 200112 1 002
PENGERTIAN Alur Pelayanan poli geriatri adalah urutan pelayanan yang dilakukan di
poli geriatri dari mulai pasien datang berobat sampai selesai
TUJUAN Sebagai acuan petugas untuk pelayanan di Poli Geriatri dapat dilakukan
secara optimal
KEBIJAKAN Keputusan SK Direktur No. 800/207/ Tentang Alur Pelayanan Poli
Geriatri di RSUD Sekayu

KRITERIA 1. Pasien lansia yang berusia lebih dari 60 tahun keatas

2. Memiliki lebih dari penyakit fisik dan atau psikis

3. Memiliki satu penyakit dan mengalami gangguan akibat


penurunan fungsi organ ,Psikologi, Sosial, Ekonomi, dan
Lingkungan yang membutuhkan pelayanan kesehatan

4. Pasien lanjut usia , dengan usia 70 Tahun Keatas yang memiliki


Satu penyakit fisik /psikis
PROSEDUR 1. Pasien Datang melalui Pendaftaran
2. Untuk pasien dengan Kunjungan awal diwajibkan melakukan
screening di triage poli untuk menentukan kriteria geriatri
3. Untuk pasien yang telah melakukan kunjungan berulang akan
langsung diarahkan ke poli geriatric
4. Perawat melakukan vital sign
5. Dokter spesialis penyakit dalam melakukan anamnese dan
pemeriksaan fisik
6. Bila diperlukan pengambilan sample darah perawat menghubungi
pihak sampling untuk datang ke poli geriatric
7. Setelah dilakukan anamnesis dan pemeriksaan fisik, didapatkan
hasil masalah diluar penyakit dalam, dokter pdl menghubungi kilinik
dan dokter spesialis yang dituju
8. Bila diperlukan untuk konsultasi Tentang Gizi ,Maka perawat segera
menghubungi petugas gizi yang terkait
9. Bila di perlukan Tindakan Fisiotherapy , pasien diarahkan ke
rehabilitasi medik dengan di dampingi perawat.

10. Pasien dengan kondisi Emergency langsung diarahkan ke IGD


11. Bila diperlukan rawat Inap perawat langsung menghubungi ruangan
rawat inap terkait
12. Bila diperlukan rujukan eksternal dokter meneruskan ke rumah sakit
yg terkait
13. Bila diperlukan rawat jalan perawat menghubungi pihak farmasi untuk
memberikan obat ke poli geriatric.
UNIT TERKAIT Instalasi Rawat Jalan,
Instalasi Rawat Inap,
Instalasi IGD
Instalasi Gizi
Instalasi Rehabilitasi Medik
Instalasi Laboratorium
Instalasi Farmasi
Instalasi Rekam Medis
Poli umum, UGD, Poli , laboratorium, Poli Gizi, Klinik Sanitasi

Anda mungkin juga menyukai