Anda di halaman 1dari 21

LAMPIRAN A

PERHITUNGAN NERACA MASSA

Neraca Massa yang digunakan pada Pra Rancangan Pabrik Pembuatan Virgin
Coconut Oil (VCO) dari Buah Kelapa dengan Proses Fermentasi Kapasitas Produksi
3.114 Ton/Tahun adalah alur maju, dengan ketentuan sebagai berikut :

Satuan operasi : kg/jam


Bahan baku : Buah Kelapa
Produk akhir : Virgin Coconut Oil (VCO)
Jumlah hari operasi : 310 hari
Jumlah jam operasi : 24 jam
Kapasitas buah kelapa : 35.000 ton/tahun

: 35.000 x x

: 112.800 kg/hari
: 4.700 kg/jam
Adapun perhitungan pada peralatan yang mengalami perubahan neraca massa
adalah sebagai berikut.

LA.1 Neraca Massa pada Mesin Pengupas Sabut Kelapa (C-101)


Bahan baku yang digunakan pada pra rancangan pabrik ini adalah buah
kelapa yang masih belum dikupas. Adapun komposisi (% berat) dari buah kelapa
yang belum dikupas adalah sebagai berikut (Ketaren, 1989) :
 Sabut : 35%
 Daging kelapa : 28%
 Tempurung : 12%
 Air Kelapa : 25%
Pada proses ini tempurung kelapa dipisahkan dari sabut dengan menggunakan
cutting machine. Asumsi sabut kelapa dapat dipisahkan dengan mesin sebanyak
99,5% di alur 3 dari umpan kelapa yang masuk.

LA-1
Air kelapa Daging kelapa
Daging kelapa 2 Air kelapa
1
Sabut C-101 Tempurung
Tempurung
Sabut 3 Sabut

Neraca Massa Total :


F1 = F2 + F3
Neraca Massa Air Kelapa :
F1Air Kelapa = 25% x F1
F1Air Kelapa = 25% x 4.700 kg/jam
= 1.175,00 kg/jam
F2Air Kelapa = F1Air Kelapa
F2Air Kelapa = 1.175,00 kg/jam

Neraca Massa Daging Kelapa :


F1Daging kelapa = 28% x F1
F1Daging kelapa = 28% x 4.700 kg/jam
= 1.316,00 kg/jam

F2Daging kelapa = F1Daging kelapa


F2Daging kelapa = 1.316,00 kg/jam

Neraca Massa Sabut :


F1Sabut = 35% x F1
F1Sabut = 35% x 4.700 kg/jam
= 1.645,00 kg/jam

F3Sabut = 99,5% x F1Sabut

= 99,5% x 1.645,00 kg/jam


= 1.636,78 kg/jam

F2Sabut = F1Sabut – F3Sabut

LA-2
= 1.645,00 kg/jam – 1.636,78 kg/jam
= 8,22 kg/jam

Neraca Massa Tempurung :


F1Tempurung = 12% x F1
F1Tempurung = 12% x 4.700 kg/jam
= 564,00 kg/jam

F2Tempurung = F1Tempurung = 564,00 kg/jam

Tabel LA.1 berikut menunjukkan neraca massa komponen pada Mesin


Pengupas Sabut Kelapa (C-101).
Tabel LA.1 Neraca Massa pada Mesin Pengupas Sabut Kelapa (C-101)
Masuk (kg/jam) Keluar (kg/jam)
Komponen
(1) (2) (3)
Sabut 1.645,00 8,22 1.636,78
Daging Kelapa 1.316,00 1.316,00 -
Tempurung 564,00 564,00 -
Air Kelapa 1.175,00 1.175,00 -
Sub Total 4.700,00 3.063,23 1.636,78
Total 4.700,00 4.700,00

LA.2 Neraca Massa pada Mesin Pemecah Tempurung Kelapa (PE-101)


Alat pemecah ini berfungsi untuk memisahkan antara tempurung dengan
daging kelapa tanpa menghancurkan bentuk daging kelapa. Diasumsikan mesin dapat
memisahkan tempurung dan sabut sacara keseluruhan yang masuk ke alur 5 dan
massa daging kelapa yang hilang sebesar 0,5%.

Daging Kelapa
Tempurung 2 PE-101 4
Daging Kelapa
Air Kelapa Air Kelapa
Sabut 5 Tempurung
Sabut
Neraca Massa Total : Daging Kelapa
F2 = F4+ F5

LA-3
Neraca Massa Daging Kelapa :
F5Daging Kelapa = 0,5% x F2Daging Kelapa
= 0,5% x 1.316,00 kg/jam
= 6,58 kg/jam
F4Daging Kelapa = F2Daging Kelapa - F5Daging Kelapa
= 1.316,00 – 6,58 kg/jam
= 1.309,42 kg/jam

Neraca Massa Air Kelapa :


F4Air Kelapa = F2Air Kelapa
= 1.175,00 kg/jam

Neraca Massa Sabut :


F5Sabut = F2Sabut
= 8,22 kg/jam

Neraca Massa Tempurung:


F5Tempurung = F2Tempurung
= 564,00 kg/jam

Tabel LA.2 berikut menunjukkan neraca massa komponen pada Mesin


Pemecah Tempurung Kelapa(PE-101).
Tabel LA.2 Neraca Massa pada Mesin Pemecah Tempurung Kelapa (PE-101).
Masuk (kg/jam) Keluar (kg/jam)
Komponen
(2) (4) (5)
Sabut 8,22 - 8,22
Daging Kelapa 1.316,00 1309,42 6,58
Tempurung 564,00 - 564,00
Air Kelapa 1.175,00 1.175,00 -
Sub Total 3.063,23 2.484,42 578,81
Total 3.063,23 3.063,23

LA.3 Neraca Massa pada Mesin Pemecah Daging Kelapa (Crusher) (C-102)
Alat Pemecah ini berfungsi untuk memecah dan memisahkan antara air
kelapa dengan daging kelapa. Asumsi air kelapa yang terpisah di alur 6 sebesar 99%.

LA-4
Daging Kelapa 4 6 Daging Kelapa
C-102
Air Kelapa Air Kelapa

7 Air Kelapa

Neraca Massa Total :


F4 = F6+ F7
Neraca Massa Air Kelapa:
F7Air Kelapa = 99% x F4Air Kelapa
F7Air Kelapa = 1.163,25 kg/jam
F6Air Kelapa = F4Air Kelapa – F7Air Kelapa
= 1.175,00 kg/jam – 1.163,25 kg/jam
= 11,75 kg/jam

Neraca Massa Daging Kelapa :


F6Daging Kelapa = F4Daging Kelapa
F6Daging Kelapa = 1.309,42 kg/jam

Tabel LA.3 berikut menunjukkan neraca massa komponen pada mesin


pemecah daging kelapa (Crusher) (C-102).
Tabel LA.3 Neraca Massa pada Mesin Pemecah Daging Kelapa (Crusher) (C-
102).
Masuk (kg/jam) Keluar (kg/jam)
Komponen
(4) (6) (7)
Daging Kelapa 1.309,42 1.309,42 -
Air Kelapa 1.175,00 11,75 1.163,25
Sub Total 2.484,42 1.321,17 1.163,25
Total 2.484,42 2.484,42
LA.4 Neraca Massa pada Proses Pencucian di Belt Conveyor (BC-104)
Alat ini berfungsi untuk mengangkut daging kelapa menuju alat grinding dan
juga sebagai tempat mencuci daging kelapa dari kotoran yang terikut. Asumsi air
pencuci yang dipakai sebanyak 2 kali berat daging kelapa yang masuk di alur 6. Pada
saat pencucian sisa air kelapa ikut terbawa oleh air pencuci.

LA-5
8 Air Pencuci

Daging Kelapa BC-104 Daging Kelapa


Air Kelapa
6 9

10 Air Pencuci
Air Kelapa

Neraca Massa Total :


F6 + F8 = F9 + F10
Neraca Massa Daging Kelapa :
F9Daging Kelapa = F6Daging Kelapa
F9Daging Kelapa = 1.309,42 kg/jam

Neraca Massa Air Pencuci:


F8Air Pencuci = 2 x F6Daging kelapa
F8Air Pencuci = 2 x 1.309,42 kg/jam
F8Air Pencuci = 2.618,84 kg/jam
F10Air Pencuci = F8Air Pencuci
F10 Air Pencuci = 2.630,59 kg/jam

Neraca Massa Air Kelapa


F10Air Kelapa = F6Air Kelapa
F10Air Kelapa = 11,75 kg/jam

Tabel LA.4 berikut menunjukkan neraca massa komponen pada proses


pencucian di Belt Conveyor (BC-104)
Tabel LA.4 Neraca Massa pada Proses Pencucian di Belt Conveyor (BC-104)

Masuk (kg/jam) Keluar (kg/jam)


Komponen
(6) (8) (9) (10)
Daging Kelapa 1.309,42 - 1.309,42 -
Air Pencuci - 2.618,84 - 2.618,84
Air Kelapa 11,75 - - 11,75

LA-6
Sub Total 1.321,17 2.618,84 1.309,42 2.618,84
3940,01 3940,01

LA.5 Neraca Massa pada Mesin Pemarut (GR-101)


Alat pengecilan ukuran ini berfungsi untuk menghancurkan daging kelapa
hingga menjadi serat halus yang lolos melalui screen.

9 GR-101 11
Daging Kelapa Daging Kelapa

Neraca Massa Total :


F9 = F11

Neraca Massa Daging Kelapa :


F9Daging Kelapa = F11Daging Kelapa
= 1.309,42 kg/jam

Tabel LA.5 berikut menunjukkan neraca massa komponen pada Mesin Pemarut
(GR-101).
Tabel LA.5 Neraca Massa pada Mesin Pemarut (GR-101)
Masuk (kg/jam) Keluar (kg/jam)
Komponen
(8) (11)
Daging Kelapa 1.309,42 1.309,42
Total 1.309,42 1.309,42
LA.6 Neraca Massa pada Screw Conveyor (SC-101)
Mesin pengangkut ini berfungsi untuk memindahkan serat daging kelapa
sambil dilakukan penambahan air. Penambahan air digunakan untuk memaksimalkan
santan yang terkandung didalam kelapa teresktrak lebih sempurna. Adapun
komposisi dari penambahan air yang digunakan adalah 50% dari berat daging kelapa
yang masuk ke screw conveyor (Doloksaribu, 2010).

Air Proses 12

Daging Kelapa 11 Daging Kelapa


SC-101 13
Air

LA-7
Neraca Massa Total :
F11 + F12= F13
Neraca Massa Daging Kelapa :
F13Daging Kelapa = F11Daging Kelapa
= 1.309,42 kg/jam
Neraca Massa Air Proses :
F13Air Proses = F12Air Proses

13
F Air Proses = 50% x F11Daging Kelapa
= 654,71 kg/jam

Tabel LA.6 berikut menunjukkan neraca massa komponen pada Screw


Conveyor (SC-101)
Tabel LA.6 Neraca Massa pada Screw Conveyor (SC-101)
Masuk (kg/jam) Keluar (kg/jam)
Komponen
(11) (12) (13)
Daging Kelapa 1.309,42 - 1.309,42
Air Proses - 654,71 654,71
Sub Total 1.309,42 654,71 1.964,13
Total 1.964,13 1.964,13

LA.7 Neraca Massa pada Screw Press (SP-101)


Screw press ini berfungsi untuk mengekstrak santan dari daging kelapa dan
memisahkan santan dari ampas kelapa. Menurut Putri (2010), serat kasar yang
terdapat dalam daging buah kelapa sebesar 20%. Komposisi dari santan tersebut
yaitu :
 Minyak : 34,7%
 Protein : 3,4%
 Karbohidrat : 14%
 Sisanya air dan serat kasar
(Putri, 2010)

LA-8
Pada proses ini santan mengandung minyak, air, protein dan karbohidrat.
Efisiensi mesin dapat memisahkan semua serat kasar daging buah ke alur 14 dan
memeras campuran daging kelapa untuk memisahkan santan sebanyak 94% ke alur
15.

Daging kelapa SP-101 Minyak


-Minyak Air
-Air 13 14
Protein
-Protein 15 Karbohidrat
-Karbohidrat Serat Kasar
-Serat Kasar Minyak
Air Proses Air
Protein
Karbohidrat

Neraca Massa Total :


F13 = F14 + F15
Neraca Massa Air
F15Air = 94% x (F13Air Proses + (27,9% x F11Daging Kelapa))
F15Air = 0,94 x (654,71 + 365,33 kg/jam)
F15Air = 958,84 kg/jam
F14Air = 6% x (F13Air Proses + (27,9% x F11Daging Kelapa))
F14Air = 61,20 kg/jam

Neraca Massa Minyak :


F15Minyak = 94% x (34,7% x F11Daging Kelapa)
F15Minyak = 0,94 x (0,374 x 1.309,42 kg/jam)
F15Minyak = 427,11 kg/jam
F14Minyak = 6% x (34,7% x (F11Daging Kelapa )
F14Minyak = 0,06 x (0,374 x 1.309,42 kg/jam)
= 27,26 kg/jam

Neraca Massa Protein :


F15Protein = 94% x (3,4% x F11Daging Kelapa)

LA-9
F15Protein = 0,94 x (0,034 x 1.309,42 kg/jam)
F15Protein = 42,85 kg/jam
F14Protein = 6% x (3,4% x F11Daging Kelapa)
= 0,06 x (0,034 x 1.309,42 kg/jam)
F14Protein = 2,67 kg/jam

Neraca Massa Karbohidrat :


F15Karbohidrat = 94% x (14% x F11Daging Kelapa)
F15Karbohidrat = 0,94 x (0,14 x 1.309,42 kg/jam)
F15Karbohidrat = 172,32 kg/jam
F14Karbohidrat = 6% x (3,4% x F11Daging Kelapa)
F14Karbohidrat = 0,06 x (0,14 x 1.309,42 kg/jam)
F14Karbohidrat = 11,00 kg/jam

Neraca Massa Ampas


F14Serat Kasar = 20% x F11Daging Kelapa
F14Serat Kasar = 0,20 x 1.309,42 kg/jam
F14Serat Kasar = 261,88 kg/jam

Tabel LA.7 berikut menunjukkan neraca massa komponen pada screw press
(SP-101).

Tabel LA.7 Neraca Massa pada Screw Press (SP-101)


Masuk (kg/jam) Keluar (kg/jam)
Komponen
(13) (14) (15)
Air 365,33 61,20 958,84
Minyak 454,37 27,26 183,20
Protein 44,52 2,67 17,95
Karbohidrat 183,332 11,00 172,32
Serat Kasar 261,88 261,88 -
Air Proses 654,71 - -
Sub Total 1964,13 364,02 1600,11
Total 1964,13 1964,13

LA-10
LA.8 Neraca Massa pada Decanter 1 (D-101)
Prinsip dasar kerja decanter adalah pemisahan berdasarkan perbedaan massa
jenis. Decanter berfungsi sebagai tempat untuk memisahkan komponen air dan
minyak dari santan, sehingga santan akan terbagi menjadi tiga lapisan, yaitu lapisan
berbentuk air, skim (kaya protein) dan krim (kaya minyak). Skim dan krim akan
keluar di alur 16 sedangkan lapisan berupa air dan karbohidrat akan banyak keluar di
alur 17 dengan efisiensi alat untuk memisahkan air dan karbohidrat sebesar 60 %.

Air 15 D-101 16
Minyak Air
Protein Minyak
Karbohidrat Protein
17
Air Karbohidrat
Karbohidrat

Neraca Massa Total :


F15 = F16 + F17
Neraca Massa Air :
F17Air = 60% x F15Air
F17Air = 0,6 x 958,84 kg/jam
F17Air = 575,30 kg/jam
F16Air = F15Air - F17Air
F16Air = 383,53 kg/jam
Neraca Massa Minyak:
F16Minyak = F15Minyak
F15Minyak = 454,37 kg/jam

Neraca Massa Protein :


F16Protein = F15Protein
F16Protein = 41,85 kg/jam

Neraca Massa Karbohidrat


F17Karbohidrat = 60% x F15Karbohidrat
F17Karbohidrat = 103,39 kg/jam

LA-11
F16Karbohidrat = F15Karbohidrat - F17Karbohidrat
F16Karbohidrat = 68,93 kg/jam

Tabel LA.8 berikut menunjukkan neraca massa komponen pada Decanter 1


(TD-101)
Tabel LA.8 Neraca Massa pada Decanter 1 (D-101)
Masuk (kg/jam) Keluar (kg/jam)
Komponen
(15) (16) (17)
Air 958,84 383,53 575,30
Minyak 427,11 427,11 -
Protein 41,85 41,85 -
Karbohidrat 172,32 68,93 103,39
Sub Total 1.600,11 921,42 678,69
Total 1.600,11 1.600,11

LA.9 Neraca Massa pada Decanter 2 (D-102)


Decanter ke-2 berfungsi sebagai tempat untuk memisahkan komponen dari
decanter sebelumnya, sehingga santan akan terbagi lagi menjadi dua lapisan, yaitu
lapisan berbentuk krim (kaya minyak) akan keluar pada alur 18, dan lapisan
berbentuk skim (kaya protein) akan keluar ke alur 19.

Air 16 18
Minyak D-102 Minyak
Protein Protein
Karbohidrat Air Karbohidrat
19
Protein
Karbohidrat
Pada proses ini efisiensi alat untuk memisahkan air, karbohidrat dan protein
masing-masing sebesar 60 %. Setelah itu krim yang dihasilkan ditampung di tangki
penampung krim dan skim.
Neraca Massa Total :
F16 = F18 + F19
Neraca Massa Air :
F19Air = 60% x F16Air
F19Air = 0,6 x 383,53 kg/jam
F19Air = 230,12 kg/jam
F18Air = F16Air - F19Air

LA-12
F18Air = 383,53 kg/jam - 230,12 kg/jam
F18Air = 153,41 kg/jam

Neraca Massa Minyak:


F18Minyak = F16Minyak
F18Minyak = 427,11 kg/jam

Neraca Massa Protein :


F19Protein = 60% x F16Protein
F19Protein = 0,6 x 41,85 kg/jam
F19Protein = 25,11 kg/jam
F18Protein = F16Protein - F19Protein
F18Protein = 41,85 x 25,11 kg/jam
F18Protein = 16,74 kg/jam

Neraca Massa Karbohidrat


F19Karbohidrat = 60% x F16 Karbohidrat
F19 Karbohidrat = 0,6 x 68,93 kg/jam
F19 Karbohidrat = 41,36 kg/jam
F18 Karbohidrat = F16 Karbohidrat - F19 Karbohidrat
F18 Karbohidrat = 68,93 - 41,36 kg/jam
F18 Karbohidrat = 27,57 kg/jam
Tabel LA.9 berikut menunjukkan neraca massa komponen pada Decanter 2
(TD-101)
Tabel LA.9 Neraca Massa pada Decanter 2 (D-102)
Masuk (kg/jam) Keluar (kg/jam)
Komponen
(16) (18) (19)
Air 383,53 153,41 230,12
Minyak 427,11 427,11 -
Protein 41,85 16,74 25,11
Karbohidrat 68,93 27,57 41,36
Sub Total 921,42 624,83 296,59
Total 921,42 921,42

LA.10 Neraca Massa pada Tangki Pembuatan Starter Ragi Tape (T-104)

LA-13
Tangki Pembuatan starter ragi tape berfungsi sebagai tempat untuk
pembuatan starter ragi tape. Pada tangki ini di tambahkan ragi tape padat dan air
kelapa. Pada proses ini komposisi yang digunakan adalah 20% dari jumlah krim yang
didapat.
Ragi Tape padat Air Kelapa
22 23

Skim
T-103 Air Kelapa
Skim
21 26
Ragi Tape

Neraca Massa Total :


F21 + F22 + F23 = F26
F21 + F22 + F23 = 20% F17
F21 + F22 + F23 = 0,2 x 624,83 kg/jam
F21 + F22 + F23 = 124,97 kg/jam

Perbandingan skim : air kelapa : Ragi tape padat = 225 : 25 : 1 (Tanasale, 2013)
Neraca Massa Air Kelapa
F23Air Kelapa = 25/251 x (F21 + F22 + F24)
F23Air Kelapa = 25/251 x 124,97 kg/jam
F23Air Kelapa = 12,45 kg/jam
F26Air Kelapa = F23Air Kelapa
F26Air Kelapa = 12,45 kg/jam

Neraca Massa Skim:


F21Skim = 225/251 x (F21 + F22 + F24)
F21Skim = 225/251 x 124,97 kg/jam
F21Skim = 112,02 kg/jam
F26Skim = F21Skim
F26Skim = 112,02 kg/jam

Neraca Massa Ragi Tape

LA-14
F22Ragi Tape = 1/251 x (F21 + F22 + F24)
F22Ragi Tape = 1/251 x 124,97 kg/jam
F22Ragi Tape = 0,50 kg/jam
F26Ragi Tape = F22Ragi Tape
F26Ragi Tape = 0,50 kg/jam

Tabel LA.10 Menampilkan Neraca Massa Komponen pada Tangki Pembuatan


Starter Ragi Tape (T-104)
Tabel LA.10 Neraca Massa pada Tangki Pembuatan Starter Ragi Tape (T-104)
Masuk (kg/jam) Keluar (kg/jam)
Komponen
(21) (22) (23) (26)
Air Kelapa - - 12,45 12,45
Skim (Air+Protein) 112,02 - - 112,02
Ragi Tape - 0,50 0,50
Sub Total 112,02 0,50 12,45 124,97
Total 124,97 124,97

LA.11 Neraca Massa pada Tangki Fermentor (T-103)


Tangki pencampuran ini berfungsi sebagai tempat untuk mencampur krim
dengan starter ragi tape. Campuran diaduk homogen sehingga air, karbohidrat dan
protein yang teremulsi pada minyak menjadi terpisah membentuk koagulan bersama
starter yang disebut blondo dengan kandungan air pada blondo sebesar 6,5%
(Susanto, 2012), asumsi minyak yang dapat dibebaskan dari campuran sebesar 98%
(Agarwal dan Bosco, 2017).

Starter
-Air Kelapa
-Skim
26 -Ragi Tape

Minyak
Protein T-103 Minyak
Air Blondo
18 25
Karbohidrat Air

Neraca Massa Total :


F18 + F26 = F25

LA-15
Neraca Massa Minyak :
F25Minyak = 0,98(F18Minyak) = 418,56 kg/jam

Laju pembentukan Blondo (rR)(6,5%) = Laju air (reaktan)


rR = (F18Protein + F18Karbohidrat + F26Skim (8% (Protein) +14% (Karbohidrat) ) + F26Ragi Tape
+ 2%.F18Minyak)+ Laju air (reaktan)
rR = (F18Protein + F18Karbohidrat + F26Skim (8% (Protein) +14% (Karbohidrat) ) + F26Ragi Tape
+ 2%.F18Minyak) + rR (6,5%)
0,935 rR = 16,74 kg/jam + 27,57 kg/jam + 112,02 kg/jam (0,22) + 0,05 kg/jam +
427,11 kg/jam (0,02)
0,935 rR = 78,46 kg/jam
rR = 83,91 kg/jam
Neraca Massa Air :
F25Air = F18Air + F26Air Kelapa + (77,60 % *F26Skim) – 0,065(rR)
F25Air = 153,41 kg/jam + 12,45 kg/jam + 86,92 kg/jam – 5,45 kg/jam
F25Air = 247,32 kg/jam

Neraca Massa Blondo (Produk) :

100 %

Laju pembentukan produk = rp= 83,91 kg/jam

F25Blondo = F18Blondo + rp
F25Blondo = 0 + 83,91 kg/jam
F25Blondo = 83,91 kg/jam

Tabel LA.11 berikut menyajikan neraca massa komponen pada Tangki


Fermentor (T-103)
Tabel LA.11 Neraca Massa pada Tangki Fermentor (T-103)
Masuk (kg/jam) Keluar (kg/jam)
Komponen
(18) (26) (25)
Minyak 427,11 - 418,56

LA-16
Protein 16,74 - -
Karbohidrat 27,57 - -
Air 153,41 12,45 247,32
Skim - 112,02 -
Ragi Tape - 0,50 -
Blondo - - 83,91
Sub Total 624,83 124,97 749,80
Total 749,80 749,80

LA.12 Neraca Massa pada Clarifier Oil Tank (CT-101)


Clarifier Oil Tank ini berfungsi untuk memisahkan antara minyak VCO
dengan blondo dan air dari tanki pencampur berdasarkan densitasnya. Dengan proses
pendiaman selama 8 jam, campuran akan terpisah menjadi tiga lapisan, yaitu minyak
(lapisan atas), blondo berwarna putih (lapisan tengah), dan air (lapisan bawah). Pada
lapisan tersebut akan dipisahkan menjadi 2 bagian yaitu lapisan minyak ke alur 28
sedangkan alur 27 yaitu lapisan blondo dan air. Dari pemisahan 2 bagian tersebut
terdapat 0,31% air pada lapisan atas yang masih terdispersi (Susanto, 2012).

Minyak CT-101 Minyak


Blondo Air
Air 25 28

27
Blondo
Air

Neraca Massa Total :


F25 = F27 + F28
Neraca Massa Minyak :
F28Minyak = F25Minyak
F28Minyak = 418,56 kg/jam

Neraca Massa Air :


F28Air = (0,31% x F25Minyak) / (1-0,31%)
F28Air = (0,0031 x 418,56 kg/jam)/0,9969
F28Air = 1,30 kg/jam
F27Air = F25Air - F28Air

LA-17
F27Air = 247,32 kg/jam – 1,30 kg/jam
F27Air = 246,02 kg/jam

Neraca Massa Blondo :


F27Blondo = F25Blondo
F27Blondo = 83,91 kg/jam

Tabel LA.12 berikut menampilkan neraca massa komponen pada Clarifier Oil
Tank (CT-101)
Tabel LA.12 Neraca Massa pada Alat Clarifier Oil Tank (CT-101)
Masuk
Keluar (kg/jam)
Komponen (kg/jam)
(25) (27) (28)
Minyak 418,56 - 418,56
Blondo 83,91 83,91 -
Air 247,32 246,02 1,30
Sub Total 749,80 329,93 419,40
Total 749,80 749,80

LA.13 Neraca Massa pada Membrane Reserve Osmosis (MR-101)


Membrane Reserve Osmosis ini berfungsi untuk memurnikan minyak VCO
dari air, sehingga kadar air pada VCO yang didapat sebesar 0,07%.

Minyak MR-101 Minyak


Blondo Air
Air 29 30

31 Blondo
Neraca Massa Minyak Air
F30Minyak = F29Minyak
F30Minyak = 418,56 kg/jam

Neraca Massa Air


F230Air = 0,07% x F29Minyak
F30Air = 0,0007 x 418,56 kg/jam

LA-18
F30Air = 0,29 kg/jam

F31Air = F29Air - F30Air


F31Air =4,76 kg/jam

Neraca Massa Blondo :


F31Blondo = F29Blondo
F27Blondo = 1,40 kg/jam

Tabel LA.13 Berikut Menampilkan Neraca Massa Neraca Massa pada


Membrane Reserve Osmosis (MR-101)
Tabel LA.13 Neraca Massa pada Membrane Reserve Osmosis (MR-101)
Masuk (kg/jam) Keluar (kg/jam)
Komponen
(29) (30) (31)
Minyak 418,56 418,56 -
Blondo - - -
Air 1,30 0,0007 1,30092
Sub Total 419,87 418,86 1,30092
Total 419,87 419,87

LA.14 Neraca Massa pada Tangki Pengawetan Blondo (T-106)


Tangki Pengawetan ini berfungsi untuk mengawetkan blondo yang dihasilkan
dari Clarifier oil Tank dengan mencampurkan blondo dengan asam sitrat, dengan
kandungan asam sitrat yang dibutuh ialah 0,3 gr/liter blondo

Blondo T-106 Blondo


Asam sitrat
32 33

30
Asam sitrat

Neraca Massa Total :


F33 = F32 + F30

LA-19
Neraca Massa Blondo :
F33Blondo = F32Blondo + 0
F28Minyak = 83,91 kg/jam

Neraca Massa Asam sitrat


F33Asam Sitrat = F30Asam Sitrat +0
F33Asam Sitrat = 0,3 * (F32Blondo/1020 kg/m3)
F28Minyak = 24,68 kg/jam

Tabel LA.14 berikut menampilkan neraca massa komponen pada Tangki


Pengawetan Blondo (T-106)
Tabel LA.14 Neraca Massa pada Alat Tangki Pengawetan Blondo (T-106)

Keluar (kg/jam) Masuk (kg/jam)


Komponen
(30) (32)
(33)

Asam Sitrat 24,68 24,68


83,91
Blondo 83,91
83,91
Sub Total 108,59 24,68
Total 108,59 108,59

LA.15 Neraca Massa pada Tangki Pengawetan Skim (T-105)


Tangki Pengawetan ini berfungsi untuk mengawetkan Skim yang dihasilkan
dari Tangki Penampung Skim dengan mencampurkan skim dengan asam sitrat,
dengan kandungan asam sitrat yang dibutuh ialah 0,3 gr/liter

Skim T-105 Skim


Asam sitrat
36 37

39
Asam sitrat

LA-20
Neraca Massa Total :
F37 = F36 + F39
Neraca Massa Skim :
F33Skim = F32 Skim + 0
F28 Skim = 184,57 kg/jam

Neraca Massa Asam sitrat


F33Asam Sitrat = F30Asam Sitrat +0
F33Asam Sitrat = 0,3 * (F32 Skim/1050,39 kg/m3)
F28Asam Sitrat = 52,71 kg/jam

Tabel LA.15 berikut menampilkan neraca massa komponen pada Tangki


Pengawetan Skim (T-105)
Tabel LA.15 Neraca Massa pada Alat Tangki Pengawetan Blondo (T-105)
Tangki Pengawetan Skim (T-106)
Keluar Masuk
Alur 37 Alur 39 Alur 31
Skim 184,57 Asam Sitrat 52,71 Skim 184,57
Asam Sitrat 52,71

Total 184,57 52,71 237,28

LA-21

Anda mungkin juga menyukai