Anda di halaman 1dari 3

PENEMPATAN DAN PENEMPATAN KEMBALI STAF

No. Dokumen No. Revisi Halaman

001/SPO/RSUHM/II/2019 00 1/1
RSU Hati Mulia

Tanggal Terbit Ditetapkan oleh,


Standar
Prosedur
Operasional 2 Juni 2018 dr. Hj. Suhartini,Sp.OG
Direktur

Pengertian Penempatan Staf adalah penempatan pegawai untuk memenuhi


kebutuhan pelayanan di RSU Hati Mulia. Penempatan kembali staf
adalah penempatan pegawai dari satu unit ke unit lain berdasarkan
pertimbangan keinginan staf (alasan nilai kepercayaan dan agama)
, dan pemenuhan peraturan per undang-undangan.

1. Mengoptimalkan pelayanan pasien melalui ketersediaan


Tujuan pegawai yang memadai.
2. Terwujudnya penempatan pegawai sesuai dengan
kebutuhan pelayanan RSU Hati Mulia.

Kebijakan SK Direktur RSU Hati Mulia No.107/KEP/RSUHM/I/2018


Tentang Panduan Penetapan Pola Ketenagaan
A. Penempatan Staf
Prosedur 1. Bagian SDM Menerima daftar nama hasil rekruitmen
calon pegawai.
2. Bagian SDM menerbitkan surat penempatan pegawai baru
sesuai kompetensi dan usulan dari masing-masing unit
kerja..
3. Bagian SDM bersama sama dengan unit kerja melakukan
orientasi bagi pegawai baru.
4. Setelah selesai orientasi para pegawai baru melaksanakan
tugas / pekerjaanya sesuai surat penempatan.

B. Penempatan Kembali Staf

1. Penempatan kembali staf melalui mutasi harus


berdasarkan pada pertimbangan pengembangan pelayanan,
nilai kepercayaan dan agama, serta kompetensi/
pendidikan.

PENEMPATAN DAN PENEMPATAN KEMBALI STAF


No. Dokumen No. Revisi Halaman

001/SPO/RSUHM/II/2019 00 1/2

RSU Hati Mulia

Tanggal Terbit Ditetapkan oleh,


Standar
Prosedur
Operasional 2 Juni 2018 dr. Hj.Suhartini,Sp.OG
Direktur

2. Bagian SDM menerima daftar pegawai yang akan


ditempatkan ke unit kerja lain dari masing-masing unit
kerja atau Direktur.

3. Bagian SDM menerbitkan surat penempatan kembali ke


unit kerja yang baru.

4. Bagian SDM bersama - sama dengan unit kerja melakukan


orientasi bagi pegawai yang akan ditempatkan kembali.

5. Setelah selesai orientasi para pegawai yang akan


ditempatkan kembali melaksanakan tugas / pekerjaanya
sesuai surat penempatan.
Unit Terkait 1. Bagian SDM
2. Semua Unit kerja

Anda mungkin juga menyukai