Anda di halaman 1dari 2

PELAYANAN MTBS

No. Dokumen : SOP/BAB IV/UKM/006/2018


No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 2/2
UPTD Bertha Nensy H Samosir,
PUSKESMAS SKM, M.Kes
NIP. 19780410 200604 2 008
BANE
1. Pengertian Pelayanan anak balita umur 12-59 bulan yang berobat ke Puskesmas
dan mendapatkan pelayanan kesehatan sesuai standart ( MTBS ) di
suatu wilayah kerja pada kurun waktu tertentu

2. Tujuan Sebagai acuan untuk menentukan cakupan pelayanan kesehatan anak


balita sakit yang di layani dengan MTBS oleh tenaga kesehatan di suatu
wilayah

3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Bane Nomor :

4. Referensi
5. Alat dan 1. ATK
Bahan 2. Format laporan bulanan ( PWS-KIA )
3. Register rawat jalan
4. Kohort balita
5. Format pencatatan dan pelaporan MTBS

6. Prosedur 1. Pendaftaran bayi / balita


2. Menulis identitas pasien pada kartu rawat jalan
3. Melakukan anamnesa
4. Menulis hasil anamnesa dan pemeriksaan serta klasifikasi
5. Memberikan penyuluhan
6. Memberikan pengobatan sesuai buku pedoman MTBS
7. Merujuk ke ruang pengobatan untuk konsultasi ke dokter

7. Bagan Alir

8. Hal-hal
yang perlu
diperhatika
n
9. Unit terkait 1. Posyandu
2. KIA
3. PAUD

10. Dokumen 1. Rekam medis


terkait 2. Catatan tindakan
11. Rekaman
No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal mulai
historis
diberlakukan
perubahan

2/2

Anda mungkin juga menyukai