Anda di halaman 1dari 16

M Iqbal Tantowi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA Negeri 5 Benjina Kepulauan Aru


Mata Pelajaran : Matematika Peminatan
Kelas/Semester : XII / Ganjil
Program : Matematika Ilmu Alam (MIA)
Materi Pokok : Limit Tak Hingga Fungsi Aljabar dan Trigonometri
Alokasi Waktu : 6 x 45 Menit
Pertemuan Ke- : I sampai III

A. Kompetensi Inti
1. KI-1 dan KI-2: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam
berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga,
sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional,
dan kawasan internasional”.
2. KI 3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
3. KI 4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


KD IPK
3.2. Menjelaskan dan menentukan limit 3.2.1. Menjelaskan limit diketakhinggaan
diketakhinggaan fungsi aljabar dan fungsi aljabar
fungsi trigonometri 3.2.2. Menjelaskan limit diketakhinggaan
fungsi trigonoometri
3.2.3. Menentukan limit diketakhinggaan
fungsi aljabar
3.2.4. Menentukan limit
diketakhinggaan fungsi
trigonoometri
4.2. Menyelesaikan masalah berkaitan 4.2.1. Menyelesaikan masalah berkaitan
dengan eksistensi limit di ketak- dengan eksistensi limit di ketak-
M Iqbal Tantowi

hinggaan fungsi aljabar dan fungsi hinggaan fungsi aljabar


trigonometri 4.2.2. Menyelesaikan masalah berkaitan
dengan eksistensi limit di ketak-
hinggaan fungsi trigonometri

C. Tujuan Pembelajaran
Pembelajaran limit tak hingga fungsi aljabar dan trigonometri dengan metode diskusi dan
tanya jawab, diharapkan siswa dapat;
1. Menjelaskan limit diketakhinggaan fungsi aljabar
2. Menjelaskan limit diketakhinggaan fungsi trigonoometri
3. Menentukan limit diketakhinggaan fungsi aljabar
4. Menentukan limit diketakhinggaan fungsi trigonoometri
5. Menyelesaikan masalah berkaitan dengan eksistensi limit di ketakhinggaan fungsi
aljabar
6. Menyelesaikan masalah berkaitan dengan eksistensi limit di ketakhinggaan fungsi
trigonometri

D. Materi ajar
1. Limit tak hingga fungsi aljabar
2. Limit tak hingga fungsi trigonometri
(Lampiran 1)

E. Metode, Strategi Pembelajaran, dan Pendekatan


1. Diskusi dan tanya jawab
2. Missouri Mathematics Project (MMP)
3. Pendekatan Saintifik

F. Media, Alat, dan Sumber Belajar


1. Media
Slide powerpoint, soal tugas siswa/PR, lembar penilaian
(Lampiran 2)
2. Alat
Laptop, LCD proyektor, papan tulis
3. Sumber Belajar
a. Buku siswa dan guru Matematika Peminatan kelas XII Kurikulum 2013
Kemendikbud 2017
b. Buku PR Matematika Peminatan kelas XII Semester 1 Kurikulum 2013 Intan
Pariwara 2018
M Iqbal Tantowi

G. Langkah-langkah Pembelajaran
1. Pertemuan Ke- I
Kegiatan Pembelajaran Strategi Metode Alokasi
No
MMP Pembelajaran Waktu
Kegiatan Guru Kegiatan Siswa
1. Pendahuluan 10’
 Membuka proses  Menjawab salam
belajar mengajar dan membaca do’a
dengan salam dan do’a dengan penuh
hikmat
 Memeriksa kehadiran  Mengangkat
siswa tangan jika
dipanggil guru
 Menyampaikan KD  Memperhatikan
dan tujuan penjelasan yang
pembelajaran, serta disampaikan oleh
memperkenalkan guru
media power point
 Mereview dengan  Ikut aktif dalam Merevie Tanya jawab
bertanya tentang limit mereview materi w
fungsi aljabar (materi dengan adanya kembali
kelas XI) tanya jawab
interaksi
 Berusaha memotivasi  Diharapkan
siswa termotivasi
2. Kegiatan inti 75’
 Membagi siswa dalam  Membentuk
kelompok hedrogen kelompok sesuai
petunjuk guru
 Menjelaskan limit tak  Menyimak Perluasa Tanya jawab
hingga fungsi aljabar penjelasan guru n kosep
beserta contoh-contoh dengan ikut aktif
soalnya dengan dalam dialog
menggunakan media interaktif dan
power point memperhatikan
contoh-contoh
 Menugaskan tiap  Berdiskusi dengan Kerja Diskusi
kelompok untuk anggota kelompok koopera
membuat soal dan tif dan
kunci tentang materi mandiri
yang baru disampaikan
 Soal pada tiap  Menukarkan soal
kelompok ditukarkan yang sudah dibuat
pada kelompok lain dan dan mengerjakan
masing-masing soal yang sudah
kelompok menyimpan terima dari
kuncinya (sebelumnya kelompok lain
soal dan kunci sudah Diskusi
diperiksa guru)
M Iqbal Tantowi

 Memintak perwakilan  Merespon perintah


dari satu kelompok guru dan
untuk mengerjakan soal perwakilan
yang suadah diterima kelompok tersebut
ke depan dan kelompok mempresentasikan
lain menanggapi hasil diskusi
 Menanyakan pada  Memperhatikan
kelompok yang penjelasan dari
menyimpan kunci, jika kelompok kunci
berbeda dengan kunci dan memperbaiki
maka kelompok jawabab-jawaban
tersebut membenarkan yang masih salah
3. Penutup 5’
 Membantu siswa  Membuat
menyimpulkan materi kesimpulan dari
yang baru dipelajari pelajaran yang
diterima
 Menugaskan siswa  Menyimak
membaca materi limit perintah guru
tak hingga fungsi
trigonometri di rumah
 Memberikan soal  Melaksanakan
pekerjaan rumah untuk perintah guru
memantapkan untuk
penguasaan materi mengerjakan PR
yang baru dipelajari
 Menutup proses belajar  Membaca do’a
mengajar dengan do’a dan menjawab
dan salam salam dari guru

2. Pertemuan Ke- II
Kegiatan Pembelajaran Strategi Metode Alokasi
No
MMP Pembelajaran Waktu
Kegiatan Guru Kegiatan Siswa
1. Pendahuluan 10’
 Membuka proses  Menjawab salam
belajar mengajar dan membaca do’a
dengan salam dan do’a dengan penuh
hikmat
 Memeriksa kehadiran  Mengangkat
siswa tangan jika
dipanggil guru
 Menyampaikan KD  Memperhatikan
dan tujuan penjelasan yang
pembelajaran disampaikan oleh
guru
 Mereview dengan  Ikut aktif dalam Merevie Tanya jawab
bertanya tentang limit mereview materi w
fungsi trigonometri dengan adanya kembali
M Iqbal Tantowi

(materi kelas XII KD tanya jawab


3.1) interaksi
 Berusaha memotivasi  Diharapkan
siswa termotivasi
2. Kegiatan inti 75’
 Membagi siswa dalam  Membentuk
kelompok hedrogen kelompok sesuai
petunjuk guru
 Menjelaskan limit tak  Menyimak Perluasa Tanya jawab
hingga fungsi penjelasan guru n kosep
trigonometri beserta dengan ikut aktif
contoh-contoh soalnya dalam dialog
dengan menggunakan interaktif dan
media power point memperhatikan
contoh-contoh
 Menugaskan tiap  Berdiskusi dengan Kerja Diskusi
kelompok untuk anggota kelompok koopera
membuat soal dan tif dan
kunci tentang materi mandiri
yang baru disampaikan
 Soal pada tiap  Menukarkan soal
kelompok ditukarkan yang sudah dibuat
pada kelompok lain dan dan mengerjakan
masing-masing soal yang sudah
kelompok menyimpan terima dari
kuncinya (sebelumnya kelompok lain
soal dan kunci sudah
diperiksa guru)
 Memintak perwakilan  Merespon perintah Diskusi
dari satu kelompok guru dan
untuk mengerjakan soal perwakilan
yang suadah diterima kelompok tersebut
ke depan dan kelompok mempresentasikan
lain menanggapi hasil diskusi
 Menanyakan pada  Memperhatikan
kelompok yang penjelasan dari
menyimpan kunci, jika kelompok kunci
berbeda dengan kunci dan memperbaiki
maka kelompok jawabab-jawaban
tersebut membenarkan yang masih salah
M Iqbal Tantowi

3. Penutup 5’
 Membantu siswa  Membuat
menyimpulkan materi kesimpulan dari
yang baru dipelajari pelajaran yang
diterima
 Memberikan soal  Melaksanakan
pekerjaan rumah untuk perintah guru
memantapkan untuk
penguasaan materi mengerjakan PR
yang baru dipelajari
 Menutup proses belajar  Membaca do’a
mengajar dengan do’a dan menjawab
dan salam salam dari guru

3. Pertemuan Ke- III


Kegiatan Pembelajaran Strategi Metode Alokasi
No.
MMP Pembelajaran Waktu
Kegiatan Guru Kegiatan Siswa
1. Pendahuluan 30’
 Membuka proses  Menjawab salam
belajar mengajar dan membaca do’a
dengan salam dan dengan penuh
do’a hikmat
 Memeriksa  Mengangkat
kehadiran siswa tangan jika
dipanggil guru
 Mereview dengan  Ikut aktif dalam Merevie Tanya jawab
membahas PR pada mereview PR dan w
pertemuan pertama menayakan soal kembali
dan kedua yang belum paham
M Iqbal Tantowi

2. Kegiatan inti 55’


 Mengarahkan siswa  Membentuk
dalam kelompok kelompok sesuai
hedrogen petunjuk guru
 Menampilkan soal-  Menyimak Perluasa Tanya jawab
soal lain tentang limit penjelasan guru n kosep
tak hingga fungsi dengan ikut aktif
aljabar dan dalam dialog
trigonometri dengan interaktif dan
menggunakan memperhatikan
powerpoint contoh-contoh
 Menugaskan tiap  Berdiskusi dengan Kerja Diskusi
kelompok untuk anggota kelompok koopera
mengerjakan tiap soal dengan semangat tif dan
yang ditampilkan dan melatih mandiri
dalam slide kemampuan
mandiri
 Memintak perwakilan  Merespon perintah
dari satu kelompok guru dan
untuk mengerjakan perwakilan
salah satu soal di kelompok tersebut
depan dan yang lain mempresentasikan
menanggapi hasil diskusi
 Menfasilitasi antar  Berusaha secara Diskusi
kelompok dalam kelompok dan
kegiatan penyelesaian mandiri untuk bisa
soal hingga selesai mengerjakan tiap
soal

3. Penutup 5’
 Membantu siswa  Membuat
menyimpulkan materi kesimpulan dari
yang baru dipelajari pelajaran yang
diterima
 Memberikan motivasi  Menyimak
pada siswa supaya perintah guru dan
selalu senang dan berusaha
bersemangat dalam termotivasi
belajar matematika
 Menutup proses  Membaca do’a
belajar mengajar dan menjawab
dengan do’a dan salam dari guru
salam
M Iqbal Tantowi

H. Penilaian
1. Teknik Penilaian
a. Pengamatan
b. Penugasan
2. Bentuk instrumen
a. Soal tugas/PR
b. Lembar penilaian
3. Pedoman pensekoran
a. Pengamatan
Aspek Perilaku yang Dinilai Jumlah Skor Kode
No Nama Siswa
BS JJ TJ DS Skor Sikap Nilai
1 ....
2
3

Keterangan :
• BS : Bekerja Sama
• JJ : Jujur
• TJ : Tanggun Jawab
• DS : Disiplin

Catatan :
1. Aspek perilaku dinilai dengan kriteria:
100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Cukup
25 = Kurang
2. Skor maksimal = jumlah sikap yang dinilai dikalikan jumlah kriteria = 100 x
4 = 400
3. Skor sikap = jumlah skor dibagi jumlah sikap yang dinilai = 275 : 4 = 68,75
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (A)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (D)
M Iqbal Tantowi

Lampiran 1

Dalam pembahasan limit tak hingga seringkali memuat mencari nilai limit ketik x menuju tak
hingga atau x menuju . Bilangan tak hingga merupakan bilanganyang sangat besar,
tanpa harus menyebutkan berapa bilangan tersebut. Dan juga sebaliknya, bilangan negatif tak
hingga adalah bilangan yang sangat kecil.
Pembahasan limit tak hingga adalah memprediksi nilai yangakan terjadi pada fungsi tersebut
ketika x menuju tak hingga atau negatif tak hingga. Dalam hal ini, yang akan dibahas adalah
limit tak hingga fungsi aljabar dan trigonometri.
1. Limit Tak Hingga Fungsi Aljabar
Berikut bentuk limit tak hingga fungsi aljabar;
 Polinomial dengan pangkat tertinggi sama dengan 1
, dengan
 Polinomial dengan pangkat tertinggi lebih dari 1
, dengan
 Bentuk pecahan
Mencari nilai limit tak hingga fungsi aljabar bentuk pecahan dengan cara membagi
semua suku dengan variabel yang memiliki pangkat tertinggi.
Contoh:

 Bentuk akar
Contoh:
(√ √ )

√ √
(√ √ )
√ √

√ √

√ √
M Iqbal Tantowi

√ √

√ √

2. Limit Tak Hingga Fungsi Trigonometri


Seperti pada limit menuju suatu titik pada bentuk trigonometri, limit tak hingga pada
bentuk trigonometri memiliki sebuah persamaan dasar yang dapat dugunakan untuk
menyelesaikan soal-soal pada limit tak hingga bentuk trigonometri.
Berikut persamaannya;

Contoh:
M Iqbal Tantowi

Lampiran 2

Pertemuan I
Tugas Siswa /PR
Hitunglah nilai setiap limit berikut;

1.

2.

3. √

4. (√ √ )

5. ( √ )

Pertemuan II
Tugas Siswa /PR
Hitunglah nilai setiap limit berikut;

1.

2. ( )

( )
3.
( )

( )
4.
( )

5.
M Iqbal Tantowi

Slide Power Point


M Iqbal Tantowi
M Iqbal Tantowi
M Iqbal Tantowi

Lembar Kerja siswa


M Iqbal Tantowi

3)

Anda mungkin juga menyukai