Anda di halaman 1dari 3

STATISTIKA EKONOMI

I NENGAH PUTU MARDIKA

Sebaran data Nilai Fisika Siswa Kelas XII SMA Negeri Amlapura Semester II tahun Pelajaran 2017/2018
96 86 60 63 54
68 86 56 61 73
76 75 60 94 87
70 95 96 79 66
87 78 76 83 94
91 57 91 69 92
94 59 78 75 52
78 57 69 81 56
58 53 70 72 90
57 78 52 70 63
62 83 66 69 71
53 86 94 54 78
55 78 72 84 66
98 88 61 62 84
94 93 86 74 62
Berdasarkan sebaran data di atas diketahui :
a. banyaknya data adalah 75. (N=75);
b. data tertinggi : 98
c. data terendah : 52
Ditanyakan :
a. Mean = ….?
b. Modus = ….?
c. Media = …..?

Dicari :
a. Jumlah Kelas (K)
K = 1 + 3,3 log N
K = 1 + 3,3 log 75
K = 1 + 3,3 . 1,88
K = 7,19 (jumlah kelas ditetapkan sebanyak 7)
b. Range (R)
R = nilai tertinggi – nilai terendah ;
R = 98 – 52 = 46
c. Lebar Kelas (Ci)
𝑅
𝐶𝑖 =
𝐾
46
𝐶𝑖 = 7
Ci = 6,57
Lebar Kelas ditetapkan : 7
Data dikelompokan kedalam 7 Kelas dengan Panjang interval 7 sehingga diperoleh data seperti Tabel 1
dibawah ini.
Tabel 1
Daftar Nilai Fisika Siswa Kelas XII SMA Negeri 1 Amlapura
Semester II Tahun Pelajaran 2017/2018

Frekwensi Clas mark Frekwensi


Nilai Siswa f.X
(f) (X) Kumulatif

52 - 58 13 55 715 13
59 - 65 10 62 620 23
66 - 72 13 69 897 36
73 - 79 13 76 988 49
80 - 86 9 83 747 58
87 - 93 8 90 720 66
94 - 100 9 97 873 75
Jumlah 75 5560

Jawab :
a. Mean (Nilai rata-rata)
∑𝑘𝑖=1 𝑋𝑖 𝑓𝑖
𝑋= 𝑘
∑𝑖=1 𝑓𝑖

5560
𝑋=
75
𝑋 = 74,13
Mean data di atas adalah 74,04

b. Median
Jumlah data dalam Tabel 1 adalah 75 maka letak median dari tabel tersebut adalah
𝑛 75
Letak median (L Md) = 2 = 2
= 37,5
Letak median pada kelas ke-4 dengan frekwensi kumulatif 49.
Class boundry bawah dari klas median (L) = 73
Frekwensi pda klas median (fm) = 49
Class Interval pada klas median (Ci) =7

c. Modus
Modus data nilai di atas adalah

Anda mungkin juga menyukai