Anda di halaman 1dari 1

RSU SYIFA MEDINA MEMBERSIHKAN LANTAI

No. Dokumen No. Revisi Halaman


- - Halaman 1 dari 1

Ditetapan :
STANDAR Direktur
Tanggal Terbit
PROSEDUR
-
OPERASIONAL
dr. Teguh Agus Santoso, MKKK

PENGERTIAN Membersihkan lantai adalah serangkaian proses membersihkan


terdiri dari menyapu, mengambil sampah, mengepel dan
mengeringkan lantai.
TUJUAN 1. Untuk mencegah dan mengendalikan infeksi di rumah sakit
2. Menciptakan kebersihan lantai yang higienis dan nyaman.
3. Menciptakan rumah sakit yang bersih, indah dan nyaman.
KEBIJAKAN -
PROSEDUR Persiapan Alat :
1. Alat Pelindung Diri terdiri dari: sarung tangan, masker wajah
dan sepatu pelindung
2. Ember dua buah
3. Tangkai pel satu buah
4. Kain pel
5. Cairan desinfektan

Langkah-langkah :
1. Petugas melakukan kebersihan tangan.
2. Petugas menggunakan Alat Pelindung Diri (APD).
3. Petugas memasang kain pel pada tangkai.
4. Petugas mencampur 3 liter air dengan 30ml cairan pembersih
lantai (desinfektan yang sesuai) ke dalam ember;
5. Petugas membasahi kain pel kedalam ember berisi cairan.
6. Petugas membersihkan lantai dengan gerakan dari kanan ke
kiri, berjalan mundur, hingga semua bidang lantai terbasahi.
7. Petugas mengeringkan lantai (bila diperlukan pada kondisi
tertentu).
8. Petugas merapihkan kmbali semua peralatan.
9. Petugas melepaskan Alat Pelindung Diri (APD).
10. Petugas melakukan kebersihan tangan.
UNIT TERKAIT 1. Cleaning Service

Anda mungkin juga menyukai