Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN

PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL)


PENDIDIKAN PROFESI GURU (PPG)

Oleh :
Mohammad Iqbal Tantowi, S.Pd
No.Peserta. 19210718010029

PENDIDIKAN PROFESI GURU (PPL)


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PATTIMURAH
TAHUN 2019
LAPORAN
PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL)
PENDIDIKAN PROFESI GURU (PPG)

Lokasi PPK : SMA Negeri 5 Ambon

Diajukan untuk melengkapi salah satu tugas Mata Kuliah PPK

Mengetahui,

Dosen Pembimbing, Guru Pamong,

NIP. NIP.
PENILAIAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU (EVALUASI DIRI)

ALTERNATIF
JAWABAN

Tidak Pernah
Jarang Sekali
kadang (KK)
NO. PERNYATAAN

Kadang-
Sering
Selalu

(SR)

(JS)
(SL)

(TP)
1 Saya mempersiapakan diri terlebih dahulu memahami
materi yang akan disampaikan.
2 Saya memulai materi pembelajaran mulai dari tingkat yang
paling mudah sampai yang paling sulit.
3 Sistematika materi yang saya susun bertujuan agar mudah
dimengerti siswa.
4 Saya mengikuti anjuran kepala sekolah agar terlebih dahulu
mempersiapkan diri untuk setiap materi yang akan
diajarkan.
5 Saya mengikuti anjuran kepala sekolah agar
mempersiapkan bahan di luar kurikulum yang sudah
ditentukan sebagai tambahan.
6 Dalam proses belajar mengajar saya menganggap hal itu
biasa saja.
7 Saya siap menggunakan media pembelajaran untuk
memudahkan pemahaman siswa.
8 Dalam media pembelajaran saya mengusulkan agar sesuai
kebutuhan.
9 Saya berpendapat bahwa media pembelajaran merupakan
pemborosan uang negara.
10 Saya mengusulkan apabila ada media pembelajaran yang
baru supaya terlebih dahulu dilakukan sosialisasi.
11 Sebagai guru, saya proaktif mengikuti perkembangan Ilmu
Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK)
12 Dalam pembelajaran saya selalu menunjukkan penguasaan
materi pembelajaran, dan mengaitkan materi dengan
pengetahuan lain yang relevan.
13 Saya melaksanakan pembelajaran sesuai dengan
kompetensi yang akan dicapai.
14 Saya melaksanakan pembelajaran secara runtut.
15 Saya melaksanakan pembelajaran yg bersifat kontekstual.
16 Saya melaksanakan pembelajaran yang memungkinkan
tumbuhnya kebiasaan positif.
17 Saya melaksanakan pembelajaran sesuai dengan alokasi
waktu yang direncanakan.
18 Dalam pembelajaran saya selalu menumbuhkan partisipasi
aktif siswa melalui interaksi guru, siswa, dan sumber
belajar.
19 Saya Selalu merespon positif partisipasi siswa
menunjukkan sikap terbuka terhadap respon siswa.
20 Saya selalu menunjukkan hubungan antar pribadi yang
kondusif
21 Menumbuhkan keceriaan dan antosias siswa dalam belajar.
22 Saya mengusulkan agar kualitas dan kuantitas media
pembelajaran sesuai dengan kebutuhan.
23 Pengaturan kelas diserahkan kepada kepala sekolah.
24 Saya menyerahkan pengaturan kelas kepada ketua kelas.
25 Salah satu pengaturan kelas yang saya harapakan adalah
untuk kenyamanan dan ketentraman belajar.
26 Saya mengusulkan agar kepala sekolah melakukan
pemantauan terhadap pengaturan kelas.
27 Saya mendalami apa arikurikulum.
28 Saya mendalamami bagaimana membuat silabus.
29 Saya mendalami bagaimana membuat Kurikulum Tingkat
Satuan Pendidikan (KTSP) dan K-13.
30 Saya mengusulkan agar dalam pembuatan KTSP dan K-13,
kepala sekolah melakukan sosialisasi terlebih dahulu.
31 KTSP dan K-13 bagi saya membuat kejenuhan.
32 Saya dengan sesama guru agama Kristen melakukan kerja
sama dalam hal proses belajar mengajar/
33 Saya berharap agar otonomidaerah meiliki peluang untuk
meningkatkan kualitas pendidikan.
34 Dalam meningkatkan kualitas pendidikan, kepala sekolah
dengan guru memerlukan kerjasama yang baik.
35 Kepala sekolah dengan komite sekolah bahu-membahu
dalam meningkatkan kualitas pendidikan.

Komentar :

Anda mungkin juga menyukai