Anda di halaman 1dari 14

PROPOSAL KEGIATAN

PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE – 73


KARANG TARUNA TUGU MUDA DAN KKN UNS
DUSUN TUGU, DESA SUMBEREJO, SEMIN,
GUNUNGKIDUL

PROPOSAL KEGIATAN
DALAM RANGKA PERINGATAN HUT RI KE‐73
2018
PANITIA PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-73
KARANG TARUNA TUGU MUDA DAN KKN UNS
DUSUN TUGU, DESA SUMBEREJO, KECAMATAN SEMIN,
KABUPATEN GUNUNGKIDUL

Lamp : Satu Bendel Proposal

Hal : Permohonan Bantuan Dana

Kepada Yth.

...............................................................

Di tempat

Assalamuallaikum warahmatullahi wabarakatuh

Do’a dan harapan kami kepada Allah SWT semoga Bapak/Ibu berada dalam keadaan
sehat wal’afiat serta sukses dalam menjalankan aktifitas sehari-hari. Amin

Sehubungan dengan akan dilaksanakannya acara Memperingati HUT Kemerdekaan


RI yang ke-73 di Dusun Tugu, yang insyaallah akan diadakan pada:

Hari/Tanggal : Jum’at, 17 Agustus 2018

Jam : 19.30-selesai

Tempat : Lapangan Bola Voly (Dusun Tugu)

Berkenaan dengan itu, kami mohon kesediaan Bapak untuk membantu penyediaan
dana pada acara yang dimaksud, adapun proposal kegiatan (terlampir).

Demikianlah surat pengantar ini kami sampaikan. Atas kesediaan Bapak/Ibu kami
ucapkan terimakasih.

Ketua Panitia Sekretaris Panitia

Rofiq Winandar Putri Ayu W

Mengetahui,

Kepala Dusun

Wasito
PANITIA PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-73
KARANG TARUNA TUGU MUDA DAN KKN UNS
DUSUN TUGU, DESA SUMBEREJO, KECAMATAN SEMIN,
KABUPATEN GUNUNGKIDUL

PROPOSAL KEGIATAN

HUT RI KE-73

KARANGTARUNA TUGU MUDA DAN KKN UNS

I. PENDAHULUAN

1.1. LATAR BELAKANG

Dengan iringan salam dan do’a keselamatan semoga Allah SWT senantiasa
melimpahkan rahmat, karunia serta petunjuk-Nya dalam menjalankan amanah
kehidupansehari-hari ini. Semoga senantiasa mendapatkan keridhaan-Nya terhadap
apa yang kita usahakan sehingga misi hidup kita sebagai hamba dan kholifah Allah di
muka bumi dapat terlaksana dengan baik. Sholawat serta salam semoga senantiasa
tercurahkan kepada sauritauladan Nabi Muhammad Saw, keluarga, sahabat serta
orang-orang yang mengikuti apa yang telah dicontohkan beliau.

73 tahun bukan waktu yang cukup singkat untuk berkembang, dapat dipahami
bahwa pasca kemerdekaan sifat Nasionalisme rakyat Indonesia harus dipertahankan
dalam rangka mencegah perpecahan sesama rakyat Indonesia yang berdiri dalam
Bhineka Tunggal Ika. Nasionalisme yang tinggi telah menjadi citra bangsa Indonesia
yang begitu kompleks dengan perbedaan. Tanggal 17 Agustus yang ditetapkan
sebagai hari kelahiran bangsa Indonesia, menjadi sebuah moment untuk memupuk
rasa nasionalisme generasi muda bangsa Indonesia memerangi segala hal yang dapat
merusak bangsa ini, khususnya generasi muda bangsa Indonesia.

Dalam rangka meningkatkan rasa cinta tanah air dan mengenang kembali jasa-
jasa para pahlawan perjuangan kemerdekaan RI kami Panitia Peringatan HUT
Kemerdekaan RI ke-73 Tahun 2018 ini bermaksud menyelenggarakan acara
peringatan HUT Kemerdekaan RI dengan lomba ketangkasan untuk anak-anak,
bapak-bapak, lomba untuk ibu-ibu, dan Tasyakuran ( Pentas seni) Kemerdekaan RI.
1.2 MAKSUD DAN TUJUAN

1.2.1 Maksud
Adapun maksud diadakannya kegiatan ini adalah sebagai bentuk rasa syukur kepada
Tuhan YME dan kegembiraan dalam menyambut Hari Ulang Tahun kemerdekaan
Republik Indonesia yang ke‐73 pada tanggal 17 Agustus 2018.
I.2.2 Tujuan Kegiatan
Adapun tujuan diadakannya acara ini.
a. Mempererat tali silaturahmi antar sesama warga Tugu dan KKN UNS
b. Menumbuhkan solidaritas dan kekeluargaan antar warga Tugu dan KKN UNS
c. Memupuk jiwa sportifitas dalam berlomba antara warga Tugu dan KKN UNS
d. Memupuk semangat kebangsaan.

II. ISI PROPOSAL

2.1 Tema Kegiatan

“Kegiatan yang mengedepankan kebersamaan warga antar generasi serta kegiatan


anak-anak yang bersifat mengembangkan daya kreatifitas, keterampilan,
ketangkasan dan sportifitas”

2.2 Macam-macam Lomba


1. Lomba Anak-Anak
 Joget balon
 Balap karung pakai helm
 Memasukkan paku ke dalam botol
 Pecah Air
 Makan kerupuk berpasangan
 Estafet lingkaran
 Estafet air
 Menggiring bola dengan terong
2. Lomba Ibu-Ibu
 Nyunggi tampah
 Tarik Tambang
 Menggiring bola dengan terong
2.3 Peserta

Seluruh Warga Tugu Sumberejo Semin Gk

2.4 Waktu dan Tempat Pelaksanaan

a. Perlombaan

Hari/Tanggal : Senin,06 Agustus 2018 - Rabu, 15 Agustus 2018

Tempat : Lapangan bola Voly

b. Pentas Seni HUT RI ke-73

Hari/Tanggal : Jum’at, 17 Agustus 2018

Waktu : 19.30-selesai

Tempat : Lapangan bola Voly

2.5 Susunan Kepanitiaan

Pelindung : Bapak Wasito

Penasihat : Bapak Sunaryo

Bapak Susanto

Bapak Slamet

Ketua I : Rofiq Winandar

II : Trinov Gira

Sekretaris I : Putri Ayu

II : Zulfa Luthfina

Bendahara I : Vinda Vitasia

II : Anita
Seksi-seksi

1. Seksi Acara :

 Danang
 Bayu

2. Seksi Humas :

 RT 01 : Ardian & Bagas sidiq


 RT 02 : Rohid
 RT 03 : Danang & Raihan
 RT 04 : Rosyid

3. Seksi Kesenian :

 Rindi
 Dhika
 Vivi
 Doni
 Prima

4. Seksi Lomba :

 Aziz Faturohman
 Adit
 Amalia
 Afnan

5. Seksi Keamanan :

 Puput
 Budi

6.Seksi Konsumsi :

 Novi
 Dika
 Yana
 Ahmad
 Dinda

7. Seksi Dokumentasi :

 Afrizal
 Gandi

8. Seksi Perlengkapan :

 Dedik
 Aditya
 Iqbal
 Angga
 Tholhah

2.6 Pembiayaan

Biaya pelaksanaan Kegiatan HUT RI ke-73 tahun 2018 adalah sebesar Rp.
2.150.00.000,-

Dana ini di dapat dari berbagai sumber diantaranya :

 Warga Dusun Tugu, Desa Sumberejo, Kecamatan Semin, Gunungkidul


 Karang Taruna
 KKN UNS
 Donatur
Pengeluaran biaya tersebut secara rinci adalah sebagai berikut :

No Uraian Dana

1 Perlengkapan Lomba 300.000

2 Konsumsi 500.000
3 Dekorasi 200.000

4 Kesenian 200.000
5 Hadiah 500.000

6 Perlengkapan 200.000

7 Lain-lain 250.000
JUMLAH 2.150.000
III. PENUTUP

Demikian proposal kegiatan HUT RI yang ke-73 Dusun Tugu, Desa Sumberejo,
Kecamatan Semin, Kabupaten Gunungkidul Tahun 2018 kami buat, dengan harapan semoga
kegiatan ini bermanfaat dan memberikan rasa kebersamaan bagi semua pihak yang terkait
dan diridhai Allah SWT. Serta dapat terlaksana dengan lancar sesuai dengan harapan
diadakannya kegiatan ini. Atas bantuan maupun sumbangan dalam berbentuk apapun, kami
ucapkan terimakasih.

Wassalamuallaikum warahmatullahi wabarakatu

Ketua Panitia Sekretaris Panitia

Rofiq Winandar Putri Ayu W

Mengetahui,

Kepala Dusun

Wasito
PANITIA PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-73
KARANGTARUNA TUGU MUDA DAN KKN UNS
DUSUN TUGU, DESA SUMBEREJO, KECAMATAN SEMIN,
KABUPATEN GUNUNGKIDUL

DAFTAR IURAN KARANGTARUNA RT 04 HUT RI KE-73 DUSUN TUGU

NO NAMA NOMINAL TANDA TANGAN


1 Puput
2 Puji
3 Ahmad
4 Wayan
5 Indra
6 Rosyid
7 Ajik
8 Kevin
9 Sidiq
10 Dedik
11 Adit
12 Khoirudin
13 Rindi
14 Fifi
15 Tia
16 Putri
17 Intan
PANITIA PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-73
KARANG TARUNA TUGU MUDA DAN KKN UNS
DUSUN TUGU, DESA SUMBEREJO, KECAMATAN SEMIN,
KABUPATEN GUNUNGKIDUL

DAFTAR IURAN KARANGTARUNA RT 03 HUT RI KE-73 DUSUN TUGU

NO NAMA NOMINAL TANDA TANGAN


1 Wiyono
2 Nuruddin
3 Gandi
4 Aziz
5 Wahyu
6 Angga
7 Rehan
8 Siska
9 Elza
10 Aldin
11 Danang
12 Novi
13 Pita
14 Bagas
15 Yona
16 Aisyah

PANITIA PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-73


KARANGTARUNA TUGU MUDA DAN KKN UNS
DUSUN TUGU, DESA SUMBEREJO, KECAMATAN SEMIN,
KABUPATEN GUNUNGKIDUL

DAFTAR IURAN KARANGTARUNA RT 02 HUT RI KE-73 DUSUN TUGU

NO NAMA NOMINAL TANDA TANGAN


1 Rofik
2 Rohid
3 Joko
4 Iqbal
5 Arif
6 Amin
7 Yusuf
8 Zaki
9 Lia
10 Amalia
11 Dika
12 Dimas
13 Silvia
14 Diyan
PANITIA PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-73
KARANG TARUNA TUGU MUDA DAN KKN UNS
DUSUN TUGU, DESA SUMBEREJO, KECAMATAN SEMIN,
KABUPATEN GUNUNGKIDUL

DAFTAR IURAN KARANGTARUNA RT 01 HUT RI KE-73 DUSUN TUGU

NO NAMA NOMINAL TANDA TANGAN


1 Susanto
2 Amirudin
3 Sur Wahyu
4 Erik
5 Vinda
6 Vani
7 Sindi
8 Doni
9 Yana
10 Amrullah
11 Sidiq
12 Afnan
13 Mukhlis
14 Adit
15 Wulan
16 Rizal
17 Ardiyan
18 Arfan
PANITIA PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-73
KARANG TARUNA TUGU MUDA DAN KKN UNS
DUSUN TUGU, DESA SUMBEREJO, KECAMATAN SEMIN,
KABUPATEN GUNUNGKIDUL

DAFTAR DONATUR HUT RI KE-73 DUSUN TUGU

NO NAMA NOMINAL TANDA TANGAN


1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18

Anda mungkin juga menyukai