Anda di halaman 1dari 1

MARI BERGABUNG :

PELATIHAN PERTANIAN
INTERNASIONAL

Daerah kawasan tinggi Tapanuli dan sekitarnya memiliki banyak lahan yang bisa digunakan untuk pertanian
tanaman pangan, hortikultura, dan komoditi pertanian lain yang sesuai dengan iklim dan potensi lahan masing-
masing. Kendala terkait pengelolaan pertanian yang dihadapi saat ini yakni sulitnya mempertahankan kualitas
produksi pertanian dan bagaimana mengelola produk-produk pertanian tersebut.

PELATIHAN PERTANIAN INTERNASIONAL: Institut Teknologi Del bekerja sama dengan


Arava International Center for Agriculture Training (AICAT) untuk melatih dan mempersiapkan generasi muda
daerah Tapanuli belajar pertanian modern dan mampu memberikan solusi untuk masalah yang dihadapi di daerah
masing-masing. AICAT berfokus bukan hanya mempersiapkan generasi muda mengenai konsep teknologi
pertanian modern secara teori, namun juga melatih dan mempersiapkan mereka langsung terjun ke lapangan untuk
mengaplikasikan teori yang diperolehnya. Pengalaman pelatihan juga memberikan kesempatan peserta untuk
bertemu dan bekerja dengan rekan-rekan dari berbagai negara.

PERSYARATAN CALON PESERTA TANGGAL PENTING


FASILITAS
 Pendaftaran: 1 – 31 Maret 2019
 Usia: 20-28 tahun  Seleksi I (Tes Bahasa Inggris + Tes
Pembekalan Bahasa Inggris Ketahanan Fisik): 6 April 2019
 Berasal dari daerah Tapanuli dan dan kemampuan Pertanian  Pengumuman I: 9 April 2019
sekitarnya Biaya pengurusan visa  Seleksi II (Tes Kesehatan +
 Sehat dan memiliki daya tahan Wawancara): 20 April 2019
Tiket berangkat
tubuh/fisik kuat  Pengumuman Akhir: 27 April 2019
 Pendidikan terakhir Diploma/Sarjana Uang saku selama
 Pengurusan passport & visa: Mei 2019
di bidang Pertanian, Bioteknologi, pelatihan  Pembekalan Bahasa Inggris dan
dan bidang ilmu lain yang terkait Kesempatan melanjutkan Pertanian: Juni 2019
 Memiliki kemampuan Bahasa Inggris studi magister (S-2) bidang  Pemberangkatan: Agustus 2019
yang baik Bioteknologi/Pertanian  Masa studi: Agustus 2019 – Mei 2020
 Tertarik pada bidang pertanian dan
bisnis
 Pemikiran terbuka dan pekerja keras CARA PENDAFTARAN
 Jiwa juang tinggi/tangguh/tidak  Membayar uang pendaftaran sebesar Rp.50.000,- ke rekening LPPM PI-DEL
pantang menyerah (BNI) 0187092089
 Memiliki keemampuan memimpin  Mengisi formulir pendaftaran serta melampirkan bukti pembayaran,ijazah, CV
dan melakukan perubahan ke https://goo.gl/forms/snC1cb6QppisoVGb2
 Bersedia melakukan pelatihan selama  Info lebih lanjut dapat menghubungi aicat_del@del.ac.id atau ke Nina Turnip
10 bulan WA (081-279-520-652)

Anda mungkin juga menyukai