Anda di halaman 1dari 4

11.

Corak karya seni rupa yang memiliki sifat bersahaja naif sederhana spontan jujur baik dari segi
penggarapan bentuk maupun perwarnaan disebut...

A. Realisme

B. Primitivisme

C. Dekorativisme

D. Naturalisme

E. Seni pop

Jawaban : B. Primitivisme

12. Tokoh-tokoh pelukis dekoratif di indonesia diantaranya...

A. Raden saleh

B. Basuki abdullah

C. Widayat dan sutarto

D. Ketut pujo

E. Madis sunaryo

Jawaban : C. Widayat dan sutarto

13. Corak karya seni rupa yang teknik pelukisannya berpedoman pada peniruan alam untuk
menghasilkan karya seni disebut...

A. Primitivisme

B. Naturalisme

C. Realisme

D. Dekorativisme

E. Abstraktivisme

Jawaban : B. Naturalisme

14. perkembangan kemajuan seni rupa modern tentu bukan saja membahagiakan hidup manusia tetapi
juga menimbulkan efek samping yakni..

A. Kekayaan

B. Timbulnya sikap individualisme


C. Indrustri seni rupa semakin menurun

D. Nasionalisme

E. Eksploitasi industrialisasi

Jawaban : E. Eksploitasi industrialisme

15. Seni optik pada kemunculannya meliputi seni dua dimensi dan seni tiga dimensi, yang mendasarkan
diri pada ilmu optik, ilmu cahaya, dan ilmu warna untuk mengolah bentuk-bentuk tertentu yang di
gunakan untuk...

A. Mengeksploitasi pendengaran

B. Mengeksploitasi fallibilitas mata

C. Mencukupi kebutuhan rumah tangga

D. Kebutuhan ekonomi seniman

E. Menimbulkan efek efek yang mengecoh mata

Jawaban : B. Mengeksploitasi fallibilitas mata

16. Istilah konseptual pertama kali dikemukakan oleh...dan beradal dari...

A. Micael john , Amerika

B. James watt , Prancis

C. Edward keynholz , California

D. Herru flient , California

E. Edward keyholz dan Herru flient , California

Jawaban : E. Edward keyholz dan Herru flient , California

17. Komposisi falam karya sastra atau seni (arsitektur) yang di dalamnya kecenderungan pemikiran dan
ungkapan khas dalam diri seorang pengarang disebut...

A. Parodi

B. Estetikan

C. Pastiche

D. Posmodern

E. Kaitch
Jawaban : A. Parodi

18. Seni Kontemporer di sebutkan bahwa estetika yang baru ini bertujuan untuk memfilsafatkan dalam
pengertian anti metafisik, dan kemudian membedakannya dari estetika-estetika sebelumnya, buku yang
menyebutkan hal tersebut adalah...

A. Encylopedia Estetika Kontemporer

B. Encylopedia The World Art Estetika Kontemporer

C. The World Art Book

D. Kontemporer Book

E. Earth Book

Jawaban : B. Encylopedia The World Art Estetika Kontemporer

19. Bahasa estestik pos modern bersifat hiperriil dan ironik. Bahasa yang meliputi...

A. Polysemy

B. Parodi

C. Kitch

D. Pastieche, Parodi, Kitch

E. Polysemy, Parodi, Kitch

Jawaban : D Pastieche, Parodi, Kitch

20. Menurut teoritikus... pengertian konteporer dekat dengan paham pos modern dalam arsitektur,
paham baru ini menentang kerasionalan modernisme yang dingin dan berpihak pada simbolisme
instingtif

A. Prancis udo

B. Jerman udo

C. Jerman ulterman

D. Jerman udo ulterman

E. Prancis udo ulterman

Jawaban : C jerman udo ulterman

Anda mungkin juga menyukai