Anda di halaman 1dari 15

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMK Negeri 4 Padalarang

Mata Pelajaran : Perekayasaan sistem antena

Kelas/Semester : XI / Ganjil

Materi Pokok : Komponen LC dan impedansi (Zo) Saluran Transmisi RF

Alokasi Waktu : 4 x 45 menit

A. Kompetensi Inti

KI-1: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

KI-2: Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung-

jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai), santun,

responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari

solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif

dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri

sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

KI-3: Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi

pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif

berdasarkan rasa ingin tahunyatentang ilmu pengetahuan, teknologi,

seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan

kemanusiaan,kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait

penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan

prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan

minatnya untuk memecahkan masalah.

KI-4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah

abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di


sekolah secara mandiri, dan mampu melaksanakan tugas spesifik

dibawah pengawasan langsung.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

1.1 Memahami nilai-nilai keimanan dengan menyadari hubungan keteraturan dan

kompleksitas alam dan jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang

menciptakannya

1.2 Mendeskripsikan kebesaran Tuhan yang menciptakan berbagai sumber energi

di alam

1.3 Mengamalkan nilai-nilai keimanan sesuai dengan ajaran agama dalam

kehidupan sehari-hari

2.1. Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu; objektif; jujur; teliti;

cermat; tekun; hati-hati; bertanggung jawab; terbuka; kritis; kreatif; inovatif

dan peduli lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi

sikap dalam melakukan percobaan dan berdiskusi

2.2 Menghargai kerja individu dan kelompok dalam aktivitas sehari-hari sebagai

wujud implementasi melaksanakan percobaan dan melaporkan hasil percobaan

3.1 Memilih jenis kabel frekuensi radio dan penerapannya

3.1.1 Menganalisa karakteristik elektrik macam-macam kabel antena radio

frekuensi berdasarkan spesifikasi data teknis.

3.1.2 Mengukur karakteristik elektrik macam-macam kabel antena radio

frekuensi berdasarkan spesifikasi data teknis

4.1 menentukan kabel frekuensi radio dan interprestasi spesifikasi data teknis

4.1.1 Melakukan pengukuran induktansi dan kapasitansi macam-macam kabel

antena frekuensi radio.


4.1.2 Mentabulasikan induktansi dan kapasitansi macam-macam kabel antena

frekuensi radio

C. Tujuan Pembelajaran

Melalui proses mengamati, diskusi dan praktikum pengukuran siswa mampu:

1. Menganalisa karakteristik elektrik macam-macam kabel antena radio frekuensi

berdasarkan spesifikasi data teknis.

2. Mengukur karakteristik elektrik macam-macam kabel antena radio frekuensi

berdasarkan spesifikasi data teknis.

3. Melakukan pengukuran induktansi dan kapasitansi macam-macam kabel

antena frekuensi radio.

4. Mentabulasikan induktansi dan kapasitansi macam-macam kabel antena

frekuensi radio.

D. Materi Pembelajaran

1. Definisi induktansi dan kapasitansi pada saluran transmisi.

2. Ekivalansi saluran transmisi sebagai sikuit L dan C

3. Formulasi perhitungan nilai induktansi dan kapasitansi saluran.

4. Pengukuran induktansi dan kapasitansi saluran transmisi RF.

5. Hubungan karakteristik impedansi dengan nilai L dan C saluran.

E. Model, Pendekatan, dan Metode

Pendekatan : saintifik

Model pembelajaran : discovery learning

Metode : observasi, diskusi, praktek/eksperimen, ceramah, penugasan

F. Media pembelajaran

Proyektor, laptop, file presentasi, sigmat


G. Sumber belajar

 Buku guru :- Tomasi, Wayne, [1994] Electronis communication system, printice

hall, USA.

- The ARRL [2011], The ARRL Handbook 2011, ARRL, USA.

- The ARRL antenna handbook, 19t edition, the ARRL.

- Huber+Suhner, (2007) RF connector guide, 4th edition,

Huber+Suhner, Switzerland.

 Buku siswa : perekayasaan system antenna, depdikbud tahun 2014.

 Jobsheet : teknik antenna

 Journal : microwave journal

 Internet : www.

H. Langkah-langkah Pembelajaran/Rancangan Pertemuan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Pertemuan Komponen LC dan impedansi (Zo) Saluran Transmisi

ke-4 RF

Pendahuluan  Ketua kelas memimpin doa saat pembelajaran 20 menit

akan dimulai.

 Siswa bersama-sama membaca ayat suci

alquran

 Salah seorang siswa memberikan kuliah tujuh

menit (kultum)

 Seluruh siswa menyanyikan lagu Indonesia raya

 Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang

harus dicapai siswa baik kemampuan proses


Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

maupun kemampuan produk serta manfaatnya

bagi karir siswa (motivasi).

 Menjelaskan strategi pembelajaran yang

digunakan.

 Siswa diingatkan pada materi sebelumnya

tentang hubungan ukuran fisik saluran

transmisi dengan resistansi saluran.

 Memberikan Pre Tes.

Kegiatan Inti ORIENTASI MASALAH (Mengamati) 25 menit

 Guru menunjukan jenis dan dimensi kabel RF

kepada siswa.

 Siswa mengamati berbagai bentuk fisik, dimensi dan

jenis kabel RF.

 Guru menjelaskan hubungan karakteristik

impedansi dengan induktansi dan kapasitansi

saluran melalui formulasi rumus karakteristik

impedansi.

 Peserta didik bertanya kepada dirinya dan

mengidentifikasi hubungan karakteristik impedansi

dengan induktansi dan kapasitansi saluran melalui

formulasi rumus karakteristik impedansi.

PENGUMPULAN DATA DAN VERIFIKASI (Menanya dan 45 menit

Mengumpulkan Informasi)
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

 Guru mendorong peserta didik mengumpulkan

berbagai jenis informasi tentang induktansi dan

kapasitansi saluran melalui praktikum pengukuran

induktansi dan kapasitansi mengggunakan LCR

meter.

 Peserta didik melakukan pengukuran induktansi

dan kapasitansi saluran meggunakan LCR meter.

 Peserta didik secara berkelompok berdiskusi

membahas permasalahan berdasarkan hasil

pengukuran induktansi dan kapasitansi saluran

meggunakan LCR meter.

 Peserta didik secara individu menggali berbagai

informasi yang berkaitan dengan hubungan

karakteristik impedansi dengan induktansi dan

kapasitansi saluran melalui formulasi rumus

karakteristik impedansi

 Peserta didik berdiskusi memverifikasi hasil

pengukuran induktansi dan kapasitansi saluran

meggunakan LCR meter.

MENGORGANISASI DAN MEMFORMULASIKAN 35 menit

PENJELASAN (Menalar)

 Guru menugaskan revisi hasil pengukuran induktansi

dan kapasitansi saluran meggunakan LCR meter


Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

 Peserta didik melakukan revisi hasil pengukuran

induktansi dan kapasitansi saluran meggunakan LCR

meter berdasarkan diskusi dan konsultasi dengan

guru yang berkaitan dengan hal-hal yang dianggap

belum tepat/benar

 Peserta didik mempresentasikan/memaparkan hasil

hasil pengukuran induktansi dan kapasitansi saluran

meggunakan LCR meter hasil revisi pada kelompok

lain

 Peserta didik memberikan tanggapan terhadap

pertanyaan yang muncul pada saat presentasi.

 Peserta didik memberikan masukan

 Peserta didik menerima masukan

MENGANALISIS PROSES INKUIRI (Mengomunikasikan) 35 menit

 Guru menugaskan peserta didik untuk

menyempurnakan pemilihan jenis-jenis dan

spesifikasi fisikkabel RF secara lisan

 Peserta didik mengamati dan memberikan

tanggapan terhadap setiap kelompok penyaji

 Peserta didik membuat simpulan tentang jenis-

jenis dan spesifkasi fisik kabel RF


Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

 Peserta didik mensimulasikan pemilihan jenis-

jenis dan spesifkasi fisik kabel RF yang telah

dibuat oleh masing-masing kelompok

Penutup 1. Siswa menanyakan hal-hal yang masih ragu. 20 menit

2. Guru membantu siswa untuk menjelaskan hal-hal

yang diragukan sehingga informasi menjadi benar

dan tidak terjadi kesalahpahaman terhadap materi.

3. Siswa menyimpulkan materi di bawah bimbingan

guru.

4. Melaksakan post test.

5. Guru memberi tugas untuk pertemuan selanjutnya.

Yaitu resistansi saluran.

6. Guru mengakhiri kegiatan pembelajaran dengan

memberikan pesan untuk tetap belajar.

I. Penilaian

1. Jenis/teknik penilaian : tes tulis

N
Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian
o

1. Sikap 1. Pengamatan/observ  Selama pembelajaran

1. Menunjukkan sikap jujur asi dan saat diskusi

dalam kegiatan  Dilakukan diakhir

semester 1 peserta
N
Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian
o

mengerjakan 2. Penilaian antar didik dinilai oleh 5

tugas/latihan. teman peserta didik lainnya

2. Menunjukkan sikap  Dilakukan diakhir

disiplin dalam kegiatan semester

pembelajaran. 3. Penilaian diri

3. Menunjukkan sikap  Selama pembelajaran

tanggung jawab dalam 4. Jurnal dan saat diskusi

kegiatan melaksanakan

tugas yang diberikan.

4. Menunjukan sikap

kerjasama dalam

kegiatan melaksanakan

tugas yang diberikan

5. Menunjukkan sikap teliti

dalam kegiatan

melaksanakan tugas

yang diberikan.

2. Pengetahuan

a. Mengidentifikasi jenis- 1. Tes tertulis  Mengerjakan soal

jenis kabel frekuensi setelah selesai

radio secara fisik data pembelajaran

teknis.

b. Membedakan jenis-

jenis kabel frekuensi


N
Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian
o

radio berdasarkan fisik

dan spesifikasi data

teknis.

c. Mengklasifikasikan

jenis-jenis kabel

antena frekuensi radio

berdasarkan fisik dan

spesifikasi data teknis

3. Keterampilan

a. Terampil menerapkan 1. Praktik  Penyelesaian tugas (baik

konsep/prinsip dan 2. Portofolio individu maupun

strategi penemuan kelompok) pada saat

masalah yang relevan melakukan praktik di lab

yang berkaitan dengan  Pada saat diskusi dan

penentuan bentuk fisik menyusun laporan

dan spesifikasi kabel

RF.

2. Pedoman penskoran

Mengetahui Bandung Barat , …. Juli 2019

Kepala SMK Negeri 4 Padalarang Guru Mata Pelajaran,


Drs. Agus Rukmantara, MM Dadan Juansah, S.Pd., SST.

NIP. 19650301 200003 1003 NUPTK. 4962756658200012


LAMPIRAN LEMBARAN TES TULIS

Jeni
Kompetensi
Indikator Indikator Soal s Soal
Dasar
Soal

3.1 Memilih 3.1.1 Mengidentifikasi Siswa dapat Tes 1. Jenis bahan konduktor

jenis kabel jenis-jenis kabel mengidentifik tuli yang digunakan dalam

frekuensi frekuensi radio asi bentuk s kabel RF adalah ……….

radio dan secara fisik data fisik jenis


2. Tuliskan susunan kabel RF
penerapann teknis. kabel RF.
berdasarkan tampilan
ya
fisik……

Siswa dapat 3. Tuliskan nilai impedansi

mengidentifik dari tiga jenis kabel yang


3.1.2 Membedakan asi kode atau pernah anda amati…..
jenis-jenis kabel nilai

frekuensi radio impedansi

berdasarkan fisik
4. Gambarkan dua jenis kabel
dan spesifikasi
Siswa dapat
RF yang pernah anda
data teknis.
membedakan
pelajari……….
jenis-jenis
5. Tuliskan klasifikasi kabel
kabel
RF berdasarkan bentuk
3.1.3 Mengklasifikasika
berdasarka
fisik………
n jenis-jenis
bentuk fisik.
6. Gambarkan bentuk kabel
kabel antena
coaxial…………
frekuensi radio

berdasarkan fisik
dan spesifikasi 7. Gambarkan bentuk kabel

data teknis twin lead !


Siswa dapat

mengklasifika

si kabel

berdasarkan
8. Gambar kabel dibawah ini
bentuk fisik
termasuk pada klasifikasi
dan sifat
kabel jenis……
resonan

9. Kabel twisted pair

berdasarkan bentuk

fisiknya termasuk pada

jenis kabel ………...


PEDOMAN PENSKORAN

Nomo Langkah penyelesaian Penskoran

r Soal

1. Jenis bahan konduktor yang digunakan dalam kabel RF 10

adalah ……….

2. Tuliskan susunan kabel RF berdasarkan tampilan 10

fisik…….

3. Tuliskan nilai impedansi dari tiga jenis kabel yang 10

pernah anda amati…..

4. Gambarkan dua jenis kabel RF yang pernah anda 15

pelajari……….

5. Tuliskan klasifikasi kabel RF berdasarkan bentuk 10

fisik………

6. Gambarkan bentuk kabel coaxial………… 15

7. Gambarkan bentuk kabel twin lead ! 15

8. Gambar kabel dibawah ini termasuk pada klasifikasi 10

kabel jenis……
9. Kabel twisted pair berdasarkan bentuk fisiknya termasuk 5

pada jenis kabel ………...

Jumlah skor 100

Nilai

jumlah skor yang diperoleh


Nilai yang diperoleh siswa = jumlah bobot skor
× 100

Anda mungkin juga menyukai