Anda di halaman 1dari 11

PEMERINTAH KABUPATEN SUMBAWA

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMP NEGERI 1 LANTUNG
Jalan Napu No. 2 Lantung Kecamatan Lantung

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Lantung


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : VII / Satu (Ganjil)
Materi Pokok : Himpunan
Jumlah Pertemuan : 10 x pertemuan
Pertemuan :2
Alokasi Waktu : 3 x 40 menit

A. Kompetensi Inti :
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
4. Mencoba, mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang
sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar
3.4 Menjelaskan himpunan, himpunan bagian, himpunan semesta, himpunan kosong, komplemen
himpunan, dan melakukan operasi biner pada himpunan menggunakan masalah kontekstual
4.5 Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan himpunan, himpunan bagian,
himpunan semesta, himpunan kosong, komplemen himpunan dan operasi biner pada
himpunan

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


3.4.3 Menyatakan himpunan dengan menyebutkan anggotanya
3.4.4 Menyatakan himpunan dengan menuliskan sifat yang dimilikinya
3.4.5 Menyatakan himpunan dengan notasi pembentuk himpunan
3.4.6 Menyebutkan anggota himpunan dari notasi pembentuk himpunan
4.4.2 Menyajikan himpunan dengan menyebutkan anggotanya
4.4.3 Menyajikan himpunan dengan menuliskan sifat yang dimilikinya
4.4.4 Menyajikan himpunan dengan notasi pembentuk himpunan

D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran melalui pembelajaran kooperatif (Cooperative Learning)
dengan menggunakan metode tanya jawab dan diskusi kelompok, peserta didik diharapkan dapat :
1. Menyatakan himpunan dengan menyebutkan anggotanya
2. Menyatakan himpunan dengan menuliskan sifat yang dimilikinya
3. Menyatakan himpunan dengan notasi pembentuk himpunan
4. Menyebutkan anggota himpunan dari notasi pembentuk himpunan
5. Meyajikan himpunan dengan menyebutkan anggotanya
6. Menyajikan himpunan dengan menuliskan sifat yang dimilikinya
7. Menyajikan himpunan dengan notasi pembentuk himpunan

E. Materi Pembelajaran (terlampir)


Penyajian himpunan

F. Metode Pembelajaran
Pendekatan Pembelajaran : Pendekatan Saintifik (Scientific Learning)
Model Pembelajaran : Pembelajaran Kooperatif (Cooperative Learning)
Metode Pembelajaran : Tanya jawab, ceramah interaktif, diskusi kelompok, penugasan
individu

G. Media Pembelajaran dan Sumber Belajar


Media : Slide presentasi interaktif, video
Alat : Komputer dan LCD
Bahan ajar : Modul dan LKPD
Sumber belajar : Buku siswa Matematika Kelas VII Semester 1

H. Kegiatan Pembelajaran
Catatan Pengajaran
Fase Aktifitas /Kegiatan
(penjelasan dan pertanyaan)
Kegiatan Pendahuluan (20 menit)
1. Membuka pelajaran dengan Guru meminta ketua kelas/seorang peserta
salam pembuka dan berdo’a didik untuk memimpin memberi salam dan
(PPK : Religius) berdoa
2. Mengecek kehadiran dan  Guru menanyakan ketua kelas mengenai
kesiapan peserta didik kehadiran teman kelasnya.

 Guru menanyakan kesiapan peserta


didik dan meminta peserta didik untuk
menyiapkan diri menerima pelajaran

Menyampaika 3. Guru mulai menyajikan  Presentasi yang disajikan dalam bentuk


n tujuan dan presentasi mengenai kegiatan SLIDE presentasi Power Point
memotivasi pembelajaran hari ini
peserta didik
4. Menyampaikan materi dan  Guru menjelaskan:
tujuan pembelajaran 1. Materi yang akan dipelajari adalah
penyajian himpunan
2. Tujuan pembelajaran:
Setelah pembelajaran pada hari ini,
peserta didik diharapkan dapat
mencapai atau memenuhi tujuan
pembelajaran yang telah ditetapkan
(guru menyebutkan tujuan
pembelajaran)

5. Memotivasi peserta didik Manfaat :


dengan menyampaikan
manfaat belajar tentang  Mempelajari penyajian himpunan ,
penyajian himpunan berarti belajar cara menyatakan
himpunan dengan benar
 Belajar himpunan memungkinkan
diri kita memahami penyajian
himpunan yang kompleks menjadi
lebih sederhana
.
6. Menyampaikan garis besar 1. Hari ini kita bekerja dalam kelompok
kegiatan 2. Masing-masing kelompok akan
menyelesaikan permasalahan yang
disajikan dalam LK
3. Pada proses diskusi, diharapkan semua
peserta didik bekerja menyelesaikan
permasalahan yang diberikan, karena
akan dinilai sikap kerjasama dan dan
keaktifannya dalam kelompok,
sebagai nilai dari keterampilan
menyelesaikan masalah.
7. Guru melakukan apersepsi Pertanyaan yang diajukan misalnya :
dengan melakukan tanya  Coba kalian sebutkan himpunan-
jawab dengan peserta didik himpunan yang ada di sekitar kelas
terkait materi yang telah kalian ?
dipelajari pada pertemuan  Coba kalian sebutkan himpunan-
sebelumnya himpunan yang ada di sekitar sekolah
kalian ?
 Apakah kumpulan orang-orang pintar
termasuk himpunan ? paparkan alasan
kalian ?
 Coba kalian sebutkan anggota-anggota
dari himpunan yang sudah kalian
sebutkan ?
 Misalkan himpunan hewan berkaki 2,
apakah ayam juga termasuk anggota
himpunan tersebut ? bagaimana dengan
sapi, kelinci, dan kucing ? mengapa
demikian ?
 Dan lain sebagainya

8. Guru memberikan
“penguatan” atas jawaban
peserta didik

Kegiatan Inti (90 menit)


Menyajikan 1. Kegiatan penyajian materi
informasi dilakukan dalam waktu ± 20
menit

2. Guru menyajikan video


pembelajaran terkait dengan
penyajian himpunan

3. Peserta didik diminta untuk


mengamati / menyaksikan
video yang ditampilkan

4. Guru melakukan tanya jawab Misalnya :


terkait dengan penyajian Dari video yang kalian saksikan, ada
himpunan berapa cara dalam menyajikan himpunan ?
Bisakah kalian jelaskan

5. Guru memberikan Pertanyaan yang kemungkinan muncul,


kesempatan kepada peserta misalnya :
didik untuk bertanya terkait 1. Bisakah dijelaskan mengenai notasi
dengan video yang disaksikan pembentuk himpunan ?
atau materi yang belum 2. Dan lain sebagainya
dipahami dari video tersebut

6. Guru kembali menjelaskan


hal-hal yang belum dipahami
peserta didik

Mengorganisa 7. Peserta didik dibagi ke dalam Pembagian kelompok dapat dilakukan


sikan peserta beberapa kelompok yang dengan beberapa pilihan :
didik ke dalam beranggotakan 3 – 4 – 5 1. Guru membagi kelompok
kelompok- orang 2. Peserta didik memilih kelompok
kelompok masing-masing
belajar 3. Anggota kelompok dipilih secara acak
a. Dengan undian
b. Penarikan nomor
c. Dan lain sebagainya
Membimbing 8. Guru membagi LK kepada
kelompok masing-masing kelompok
belajar
9. Peserta didik mengamati LK
yang dibagikan

10. Guru memberikan Pertanyaan yang kemungkinan muncul,


kesempatan kepada peserta misalnya :
didik untuk bertanya, 1. Apakah kita menyajikan dalam 3
berkaitan dengan LK cara ?
2. Apakah kita juga menyebutkan
anggotanya :
3. Dan lain sebagainya
11. Menjelaskan tugas yang Permasalahan dalam LK, misalnya :
perlu dikerjakan secara a. Peserta didik diminta untuk menyajikan
berkelompok. himpunan yang diberikan dalam 3 cara
yaitu tabulasi, sifat yang dimiliki dan
notasi himpunan
b. Peserta didik diminta untuk
menyebutkan anggota dari notasi
pembentuk himpunan yang diberikan
c. Hasil diskusi disajikan pada lembar
yang telah disediakan

12. Guru mengecek Peserta didik mengangkat tangan untuk


pemahaman dengan bertanya
kembali memberikan
kesempatan kepada peserta
didik untuk bertanya

Mengumpulkan informasi :  Peserta didik mengumpulkan informasi


13. Peserta didik berdiskusi yang relevan untuk menjawab pertanyan
dalam kelompoknya untuk yang telah diidentifikasi melalui
menyelesaikan kegiatan:
permasalahan pada LK  Mengamati obyek/kejadian,
 Membaca buku atau sumber belajar
lainnya
 Mengumpulkan data/informasi
melalui diskusi kelompok atau
kegiatan lain guna menemukan solusi
masalah

 Peserta didik mendiskusikan strategi


yang dipilih untuk menjawab
permasalahan pada LK

14. Guru memantau kemajuan Guru mendatangi masing-masing


kelompok dan memberikan kelompok saat mereka bekerja, dan
bimbingan kepada memberikan bantuan seperlunya /
kelompok yang bimbingan jika kelompok membutuhkan
memerlukan

Mengasosiasikan :
15. Peserta didik bersama
dengan anggota
kelompoknya berdiskusi
untuk mengolah data dari
informasi yang telah
diperoleh dan dikumpulkan
guna mencari
jawaban/solusi dari
pertanyaan/masalah yaang
telah diidentifikasi
16. Peserta didik dalam Peserta didik dalam kelompoknya
kelompoknya berdiskusi membuat kesimpulan atau solusi akhir atas
untuk menyimpulkan permasalahan yang diberikan

17. Guru membimbing Waktu yang diberikan untuk berdiskusi


kelompok / peserta didik sampai dengan kegiatan menyimpulkan
yang mengalami kesulitan adalah ± 30 menit.

Mengkomunikasikan :
18. Masing-masing kelompok
melakukan pemeriksaan
secara cermat untuk
membuktikan benar atau
tidaknya solusi yang
ditetapkan
19. Tiap kelompok 1. Menyampaikan hasil diskusi berupa
membandingkan solusi kesimpulan berdasarkan hasil analisis
yang ditetapkan dengan secara lisan, tertulis, yang disajikan
cara : menggunakan media presentasi yang
a. Mempresentasikan telah disiapkan untuk mengembangkan
hasil diskusinya sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan
(dilakukan oleh berpikir sistematis, mengungkapkan
beberapa kelompok pendapat dengan sopan
saja) 2. Guru meminta kelompok lain untuk
b. Kelompok yang lain memberi tanggapan pada hasil pekerjaan
menanggapi kelompok yang mempresentasikan
3. Peserta didik menganalisa masukan,
tanggapan dan koreksi dari guru terkait
pembelajaran tentang penyajian
himpunan
20. Guru memberikan
penghargaan kepada setiap
kelompok yang
mempresentasikan
21. Guru memberikan
penguatan terhadap solusi
yang disampaikan masing-
masing kelompok

22. Guru bersama dengan


peserta didik menarik
kesimpulan dari solusi yang
disampaikan tiap kelompok

23. Guru menarik kesimpulan


atas materi yang telah yang
dipelajari oleh peserta didik
Mengevaluasi 24. Guru memberikan penilaian
hasil belajar dengan
memberikan tugas / soal
latihan yang dikerjakan
peserta didik dalam waktu
± 10 menit

Memberikan 25. Guru menyampaikan hasil Guru menyampaikan keaktifan kelompok


penghargaan kinerja kelompok atau atau peserta didik dalam kegiatan diskusi
peserta didik dalam diskusi
kelompok .
26. Guru memberikan Penghargaan yang diberikan dapat berupa
penghargaan pada tepuk tangan dan motivasi agar peserta
kelompok yang didik dapat mempertahankan bahkan
mendapatkan poin tertinggi meningkatkan kinerjanya dalam diskusi
dalam kegiatan diskusi berikutnya.
menyelesaikan masalah Untuk peserta didik atau kelompok yang
masih kurang aktif, diberikan motivasi agar
dapat meningkatkan kinerjanyab pada
diskusi selanjutnya.

Catatan Pengajaran
Aktifitas /Kegiatan
(penjelasan dan pertanyaan)
Penutup (10 menit)
1. Guru melakukan refleksi dengan Refleksi yang diharapkan mencakup:
menanyakan kesimpulan dari materi - Peserta didik dapat menyatakan himpunan dalam
yang telah dipelajari bentuk tabulasi (mendaftarkan anggotanya,
menuliskan sifat yang dimilikinya, dan notasi
pembentuk himpunan)
2. Guru meminta peserta didik untuk
membuat rangkuman atau resume
tentang poin-poin penting yang
muncul dalam kegiatan
pembelajaran yanng baru dilakukan.

3. Guru menginformasikan materi Guru meminta peserta didik untuk mempelajarinya


yang akan dipelajari pada terlebih dahulu di rumah agar peserta didik mempunyai
pertemuan selanjutnya, yaitu modal pengetahuan untuk belajar pada pertemuan
himpunan kosong dan himpunan selanjutnya
semesta

4. Guru menutup pembelajaran.


5. Berdoa mengakhiri pembelajaran
Guru meminta/menunjuk ketua kelas/seorang peserta
didik untuk memimpin dalam berdoa dan memberi
salam

I. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


1. Teknik Penilaian
a. Sikap
Obeservasi ( Jurnal )
b. Pengetahuan
Penugasan individu
c. Keterampilan
Kinerja dan Produk
2. Bentuk dan Instrumen Penilaian, serta Pedoman Penskoran
a. Sikap Spiritual
Penilaian ditulis dalam bentuk jurnal yang bertujuan untuk perbaikan pada proses pembelajaran
Nama Renc. Tindak
No Waktu Catatan Perilaku Butir Sikap TTD Siswa
Siswa Lanjut
1. Sikap siswa
dalam berdoa

b. Sikap Sosial
Nama Renc. Tindak
No Waktu Catatan Perilaku Butir Sikap TTD Siswa
Siswa Lanjut
1. Bagaimana
kerja sama
siswa dalam
diskusi
kelompok?
2. Bagaimana
kerja sama
siswa dalam
diskusi
kelompok?

c. Pengetahuan
Bentuk evaluasi : Penugasan
Waktu : ± 15 menit
Kisi-kisi :
No Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
1 Menjelaskan himpunan, Himpunan 1. Disajikan beberapa himpunan,
himpunan bagian, himpunan peserta didik diminta untuk
semesta, himpunan kosong, menyatakan himpunan tersebut
komplemen himpunan, dan dalam 3 cara.
melakukan operasi biner pada 2. Peserta didik diminta untuk
himpunan menggunakan masalah menyebutkan anggota dari notasi
kontekstual pembentuk himpunan yang
diberikan

Soal Penugasan individu


Kerjakanlah soal-soal berikut dengan benar
1. Sajikan himpunan berikut ke dalam bentuk penyajian himpunan
a. Kumpulan guru-guru SMPN 1 Lantung yang berjilbab
b. Kumpulan bilangan prima kurang dari 25
2. Sebutkan anggota-anggota dari himpunan berikut :
a. 𝐴 = {𝑥| − 7 ≤ 𝑥 ≤ 7, 𝑥 ∈ 𝑏𝑖𝑙𝑎𝑛𝑔𝑎𝑛 𝑏𝑢𝑙𝑎𝑡}
Rubrik Penilaian

Skor
No Nama Siswa Nilai
1 2
1
2
3
4
5

Pedoman Penskoran Hasil Tes:


No Aspek Penilaian Rubrik Penilaian Skor Skor
Soal Maksimal
1. Pilihan jawaban Benar 10
Benar sebagian besar 6 s.d 9
Benar sebagian 5
10
Benar sebagian kecil 2 s.d 4
Jawaban salah 1
Tidak ada jawaban 0
Skor maksimal - 10
2. Pilihan jawaban Benar 10
Benar sebagian besar 6 s.d 9
Benar sebagian 5
10
Benar sebagian kecil 2 s.d 4
Jawaban salah 1
Tidak ada jawaban 0
Skor maksimal - 10
Total Skor 20

𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ


𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = × 100
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑢𝑚

d. Keterampilan
Teknik
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator
Penilaian
1. Menyelesaikan masalah sehari-hari Himpunan Peserta didik mampu Kinerja
atau kontekstual dalam bentuk menyelesaikan dan
himpunan masalah yang disajikan produk
dalam LK

Skor Skor
No. Aspek yang Dinilai
1 2 3 4 Maksimum
1. Menyelesaikan masalah yang disajikan 4
2. Kegiatan diskusi dalam kelompok 2
3 Penyajian hasil diskusi 4
Jumlah Skor Maksimum 10

Rubrik Penilaian
Pelaporan hasil Total Nilai
Masalah Diskusi
No Nama Siswa diskusi Skor
1 2 3 4 1 2 1 2 3 4
1
2
3

Pedoman Penskoran
Aspek yang
No. Rubrik
Dinilai
1. Menyelesaikan 4 = mampu menyelesaikan masalah dengan tepat / baik dan benar
masalah yang serta lengkap
disajikan 3 = menyelesaikan masalah dengan baik dan benar tetapi kurang
lengkap
2 = menyelesaikan masalah tapi salah sebagian besar
1 = tidak dapat menyelesaikan masalah
2 Kegiatan diskusi 2 = mampu bekerja sama dengan teman kelompok untuk
dalam kelompok menyelesaikan masalah
1 = tidak mampu bekerja sama dengan teman kelompok untuk
menyelesaikan masalah
3 Penyajian hasil 4 = Lengkap, tepat dan rapi
diskusi 3 = Lengkap, tepat tetapi kurang rapi
2 = Kurang lengkap dan kurang tepat tetapi rapi
1 = Kurang lengkap dan kurang tepat

𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ


𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = × 100
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑢𝑚

J. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


1. Remedial
Bagi peserta didik yang belum mencapai KKM berdasarkan hasil PH, dapat diberikan remidial.
Pada kegiatan remidial guru ditantang untuk memberikan pemahaman kepada peserta didik yang
belum mencapai kompetensi dasar. Berikut ini alternatif cara untuk memberikan remidi:
 Meminta peserta didik untuk mempelajari kembali bagian yang belum tuntas.
 Meminta peserta didik untuk membuat rangkuman materi yang belum tuntas.
 Meminta peserta didik untuk bertanya kepada teman yang sudah tuntas tentang materi yang
belum tuntas.
 Memberikan lembar kerja untuk dikerjakan oleh peserta didik yang belum tuntas.
 Memberikan pembelajaran ulang
 Memberikan bimbingan perorangan

2. Pengayaan
Pengayaan biasanya diberikan segera setelah peserta didik diketahui telah mencapai KBM/KKM
berdasarkan hasil PH. Mereka yang telah mencapai KBM/ KKM berdasarkan hasil PTS dan PAS
umumnya tidak diberi pengayaan. Pembelajaran pengayaan biasanya hanya diberikan sekali,
tidak berulangkali sebagaimana pembelajaran remedial. Pembelajaran pengayaan umumnya
tidak diakhiri dengan penilaian.

Lantung, .................... 2019

Kepala SMPN 1 Lantung Guru Mata Pelajaran,

.............................................., ...........................................

Anda mungkin juga menyukai