Anda di halaman 1dari 6

SILABUS

Nama Sekolah : SMK N 2 Pulau Punjung


Kelas/Semester : X/I
Kompetensi Keahlian : Multimedia
Mata Pelajaran : Kimia
Deskripsi KI :
KI-3 Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual,
operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Dasar-dasar Teknik Komputer
dan Informatika pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari
keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
KI-4 Melaksanakan tugas spesifik, dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan
serta menyelesaikan masalah sederhana sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Dasar-dasar Teknik
Komputer dan Informatika. Menampilkan kinerja mandiri dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai
dengan standar kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif,
kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah
pengawasan langsung. Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan gerak
mahir, menjadikan gerak alami, sampai dengan tindakan orisinal dalam ranah konkret terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah
pengawasan langsung.
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Materi Kegiatan Pembelajaran Alokas Sumber Penilaian
Kompetensi Pokok i Belajar
Waktu
3.1 Memahami peran 3.1.1 Mengidentifikasi peran Hakikat Mengamati Buku Pengetahuan :
kimia dalam kimia dalam kehidupan Ilmu Mengamati gambar tentang 9 JP Kimia Tes tertulis
kehidupan 3.1.2 Menyebutkan peran Kelas X Keterampilan :
Kimia, a. Peran Ilmu Kimia Dalam
kimia dalam kehidupan Penerbit PenilaianUnju
3.1.3 Menjelaskan peran
Peran Kehidupan Erlangga
4.1 Menunjukkan b. Peranan Ilmu Kimia dalam k Kerja,
kimia dalam kehidupan Ilmu  buku
perbedaan praktikum
4.1.1Menjelaskan Kimia Bidang Ilmu Lainnya paket
perubahan materi kimia lain Sikap :
perubahan materi dan Menanya
dan pemisahan yang Observasi
pemisahan campuran menanyakan hal-hal yang berkaitan relevan
campuran melalui
praktikum 4.1.2Menunjukkan dengan materi pelajaran tentang  LKPD
perubahan materi dan hakikat ilmu kimia secara santun  internet
pemisahan campuran Mengumpulkan data
mendiskusikan LKPD untuk
menyimpulkan materi hakikat ilmu
kimia, klasifikasi materi, peranan
ilmu kimia dalam kehidupan
Mengasosiasi
Menyimpulkan hasil pengamatan
dan diskusi tentang hakikat ilmu
kimia, klasifikasi materi, peranan
ilmu kimia dalam kehidupan
Mengkomunikasikan
 Mempresentasikan hasil
diskusinya
 Guru membimbing serta
memberikan penguatan dan
perbaikan konsep jika
ditemukan kesalahan dari hasil
diskusi peserta didik
3.2 Menganalisis struktur 3.2.1 Menyebutkan Teori Mengamati Buku Pengetahuan :
atom berdasarkan hubungan konfigurasi atom dan  Guru memberikan informasi 15 JP Kimia Tes tertulis
konfigurasi elektron yang berkaitan dengan teori Kelas X Keterampilan :
elektron dengan letak struktur
untuk menentukan Penerbit PenilaianUnju
unsur dalan tabel atom atom dengan cara meminta Erlangga
letak unsur dalam peserta didik membaca informasi k Kerja
periodik dalam  buku
tabel periodik paket Sikap :
sistem pada LKPD
kimia lain Observasi
3.2.2 Menjelaskan struktur periodik  Peserta didik mengamati gambar
4.2 Menentukan letak yang
SILABUS

Nama Sekolah : SMK N 2 Pulau Punjung


Kelas/Semester : X/2
Kompetensi Keahlian : Multimedia
Mata Pelajaran : Kimia
Deskripsi KI :
KI-3 Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional
dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Dasar-dasar Teknik Komputer dan Informatika
pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya,
dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga
masyarakat nasional, regional, dan internasional.
KI-4 Melaksanakan tugas spesifik, dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta
menyelesaikan masalah sederhana sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Dasar-dasar Teknik Komputer dan
Informatika. Menampilkan kinerja mandiri dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar
kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif,
kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah pengawasan langsung. Menunjukkan
keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan gerak mahir, menjadikan gerak alami, sampai dengan
tindakan orisinal dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta
mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah pengawasan langsung.
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Materi Kegiatan Pembelajaran Alokas Sumber Penilaian
Kompetensi Pokok i Belajar
Waktu
3.6 Menganalisis 3.6.1 Mendefinisikan Senyawa Mengamati Buku Pengetahuan :
struktur, sifat senyawa hidrokarbon hidrokarbo membaca buku yang berhubungan 9 JP Kimia Tes tertulis
senyawa 3.6.2 Menjelaskan struktur, n dengan struktur, tata nama, isomer Kelas X Keterampilan :
hidrokarbon sifat senyawa serta sifat fisika dan senyawa Penerbit PenilaianUnju
(ALKENA) hidrokarbon Erlangga k Kerja
hidokarbon (alkena)
(ALKENA)  buku Sikap :
4.6 Menyajikan hasil 3.6.3 Menganalisis struktur,
Menanya Observasi
paket
identifikasi sifat senyawa menanyakan hal-hal yang berkaitan
kimia lain
senyawa hidrokarbon dengan materi pelajaran tentang yang
hidrokarbon (ALKENA) senyawa hidrokarbon (alkena) menunjan
(ALKENA) yang 4.6.1 Menjelaskan hasil secara santun g
terdapat dalam identifikasi senyawa Mengumpulkan data  LKPD
kehidupan sehari hidrokarbon mendiskusikan LKPD untuk  Internet
hari (ALKENA) yang menyimpulkan materi tentang
terdapat dalam struktur, tata nama, isomer serta
kehidupan sehari hari sifat fisika dan kimia senyawa
hidokarbon (alkena)
4.6.2 Menyajikan hasil Mengasosiasi
identifikasi senyawa Menyimpulkan hasil pengamatan
hidrokarbon
dan diskusi tentang struktur, tata
(ALKENA) yang
terdapat dalam
nama, isomer serta sifat fisika dan
kehidupan sehari hari kimia senyawa hidokarbon
(alkena)
Mengkomunikasikan
 Mempresentasikan hasil
diskusinya
 Guru membimbing serta
memberikan penguatan dan
perbaikan konsep jika
ditemukan kesalahan dari hasil
diskusi peserta didik
3.7 Menganalisis 3.7.1 Mengidentifikasi Polimer Mengamati Buku Pengetahuan :
struktur, tata struktur, tata nama,  memberikan informasi yang 9 JP Kimia Tes tertulis
nama, sifat, dan sifat polimer berkaitan dengan struktur, tata Kelas X Keterampilan :
penggolongan dan 3.7.2 Menjelaskan nama, dan sifat polimer peserta Penerbit PenilaianUnju
didik membaca informasi pada Erlangga k Kerja
kegunaan polimer penggolongan
 buku Sikap :
polimer berdasarkan LKPD
paket Observasi
4.7 Mengintegrasikan asal, pembentukan,  mengamati gambar
kimia lain
antara struktur, jenis monomer yang
tata nama, sifat, penyusun dan Menanya menunjan
penggolongan sifatnya  menanyakan hal-hal yang
Pulau Punjung, April 2019
Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Drs. Yardi Salfi, M.Pd Wasni, S.Pd


NIP . 19680323 199203 1 004 NIP. 19910406 201903 2 014

Anda mungkin juga menyukai