Anda di halaman 1dari 8

DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN PURBALINGGA SMK

MUHAMMADIYAH BOBOTSARI JL. RS YOSOMIHARJO NO. 08


BOBOTSARI, PURBALINGGA, JAWA TENGAH (0281) 758 240 UJIAN
TENGAH SEMESTER GASAL TAHUN AJARAN 2017/2018
Mata Pelajaran : Teknologi Perkantoran Tingkat : X (Sepuluh) Hari/Tanggal : Senin / 25-09-
2017 Jumlah Soal : 40 soal Alokasi Waktu : 60 menit Pilihlah satu jawaban yang benar

kita mengetik maka


1 seluruh perasaan dan pandangan harus tertuju pada naskah dan tidak boleh melihat
atau hasil ketikan padi mesin tulis, Jari-jari secara otomatis harus dapat melakukan tugasnya pada tuts-tuts
g sudah ditentukan, hhal ini disebut....

A. Mengetik sistem indonesia

B. Mengetik sistem buta

C. Mengetik sistem berirama

D. mengetik sistem cepat

E. mengetik sistem dinamis

2 Menekan tombol ini akan akan mengakibatkan krusor berpindah ke awal baris dimana
krusor berada, adalah tombol…

A. End

B. Home

C. tab

D. page up

E. page down

3 Secara umum struktur tombol pada keyboard terbagi atas 4 bagian, yaitu kecuali….

A. Typing keys

B. Function keys

C. Tipical keys
D. numeric keypad

E. control keys

4 Keyboard ini tidak menggunakan kabel sebagai penghubung Antara keyboar dengan
computer, adalah jenis keyboard…

A. Keyboar serial

B. Keyboard parallel

C. Keyboard USB

D. keyboard PS/2

E. keyboard wireles

5 Ada lima petunjuk untuk diterapkan saat anda mengetik pada keyboard menurut
Stephanie, kecuali...

A. sejajarkan pergelangan tangan dengan telapak tangan

B. posisi siku menggantung

C. lemaskan jari telujuk dan jari manis anda

D. tekan tombol dengan tenang

E. gerakkan jari anda saat sedang tidak mengetik

6 Untuk peletakan tangan pada keyboard posisi pertama, jari kelingking kiri pada baris
kedua keyboard, untuk menekan tombol…

A. ‘ dan 1

B. Capslock dan a

C. Ctrl dan Windows

D. Tab dan Q

E. shift kiri dan z


7 Untuk peletakan tangan pada keyboard posisi pertama, jari Telunjuk kiri pada baris
kedua keyboard, untuk menekan tombol…

A. 6 dan 7

B. R dan T

C. V dan B

D. 4 dan 5

E. F dan G

8 Secara umum, ada 2 jenis susunan huruf pada keyboard , yaitu….

A. QWERTY dan FVORAK

B. QWERTY dan GVORAK

C. QWERTY dan QVORAK

D. QWERTY dan EVORAK

E. QWERTY dan DVORAK

9 Menggunakan DIN 5 male dan biasanya digunakan pada komputer tipe AT. Adalah
keyboard jenis...

A. Keyboar serial

B. Keyboard parallel

C. Keyboard USB

D. keyboard PS/2

E. keyboard wireles

10 perangkat keras komputer yang berfungsi untuk mengolah data atau perintah yang
diterima oleh alat masukan dan memberikan hasil pengolahan data tersebut kepada
bagian output, dinamakan…

A. Input device

B. Proses device

C. Program device

D. insert device

E. Output device

11 Tombol keyboard ini dapat dipergunakan sebagai perintah khusus yang disertakan
pada sistem operasi maupun aplikasi. Yang dimaksud adalah....

A. Numeric keypad

B. Function keys

C. Control keys

D. Typing keys

E. Control panel

12 Tombol ini akan berfungsi bila penggunaannya dipasangkan dengan tombol lainnya
seperti tombol C akan berguna untuk menyalin satu objek yang ditunjuk ke dalam
clipboard, yang nantinya dapat disalinkan pada area kerja yang ditentukan, Tombol
yang dimaksud adalah…

A. Tombol Esc

B. Tombol F1-F12

C. Tombol Home

D. Tombol Ctrl

E. Tombol ALT

13 Tombol ini pemanfaatannya disesuaikan dengan sistem operasi atau aplikasi.


Misalnya digunakan untuk menampilkan menu Help yang akan memberikan
penjelasan mengenai aplikasi yang sedang berjalan. Tombol yang dimaksud adalah…

A. Tombol Esc

B. Tombol F1-F12

C. Tombol Home

D. Tombol Ctrl

E. Tombol ALT

14 Tombol ini berfungsi bila penggunaannya dipasangkan dengan tombol lainnya seperti
F4 misalnya yang berguna untuk ShutDown atau menutup Windows Program yang
sedang aktif, adalah...

A. Tombol Esc

B. Tombol F1-F12

C. Tombol Home

D. Tombol Ctrl

E. Tombol ALT

15 Tombol yang kegunaanya sama dengan pilihan CANCEL, yaitu untuk membatalkan
satu tahap pekerjaan. Tombol yang dimaksud adalah…

A. Tombol Esc

B. Tombol F1-F12

C. Tombol Home

D. Tombol Ctrl

E. Tombol ALT

16 Berguna pada saat proses pengetikan. Menekan tombol ini akan menakibatkan
krusor berpindah ke akhir baris dimana krusor berada, adalah tombol..
A. End

B. Home

C. Tab

D. page up

E. page down

17 Ada lima petunjuk untuk diterapkan saat anda mengetik pada keyboard menurut
Stephanie, kecuali…

A. sejajarkan pergelangan tangan dengan telapak tangan

B. posisi siku menggantung

C. lemaskan jari telujuk dan jari manis anda

D. tekan tombol dengan tenang

E. gerakkan jari anda saat sedang tidak mengetik

18 Untuk peletakan tangan pada keyboard posisi pertama, jari kelingking kiri pada baris
kedua keyboard, untuk menekan tombol….

A. ‘ dan 1

B. Capslock dan a

C. Ctrl dan Windows

D. Tab dan Q

E. shift kiri dan z

19 Untuk peletakan tangan pada keyboard posisi pertama, jari Telunjuk kiri pada baris
kedua keyboard, untuk menekan tombol….

A. 6 dan 7

B. R dan T
C. V dan B

D. 4 dan 5

E. F dan G

20 Untuk peletakan tangan pada keyboard posisi pertama, jari tengah kanan pada baris
ke dua keyboard, untuk menekan tombol…

A. I

B. p

C. o

D. y

E. u

21 Pilih di bawah ini yang bukan jenis keyboard secara fisik...

A. Keyboard Serial

B. Keyboard Paralel

C. Keyboard PS/2

D. Keyboard Wireless

E. Keyboard USB

22 Mana hal berikut yang bukan merupakan fungsi dari keyboard ?

A. Menekan tombol panah pada keyboard untuk menggerakkan kursor

B. Menekan tombol shift untuk menempilkan huruf besar atau kecil

C. Menekan tombol esc untuk membatalkan perintah

D. Menekan tombol enter untuk menghapus hasil ketikan

E. Menekan tombol page up untuk menggulung tampilan layar ke atas


23 Jumlah tombol numerik pada keyboard adalah...

A. 9

B. 10

C. 11

D. 17

E. 19

24 Fungsi tombol page down adalah...

A. Menggerakkan kursor ke kanan

B. Menggerakkan kursor ke kiri

C. Menggerakkan kursor ke atas

D. Menggerakkan kursor ke bawah

E. Menggerakkan kursor ke samping

25 Pemroses data yang dapat melakukan perhitungan besar secara cepat, termasuk
perhitungan aritmetika dan operasi logika, tanpa campur tangan dari manusia.
Merupakan pengertian komputer menurut….

A. Bill Gate

B. Hamacher

C. Blissmer

D. Thomas J Fork

E. Fuori

JAWABLAH

Jelaskan fungsi jari jari tangan kanan dan kiri dalam penggunaan kyboard

Anda mungkin juga menyukai