Anda di halaman 1dari 4

Aturan penulisan jurnal :

1. Jurnal praktikum wajib ditulis tangan, tidak boleh


diketik.
2. Ditulis pada kertas HVS putih ukuran A4, kecuali
COVER dan judul per SUB BAB dicetak (print).
3. Margin kiri, kanan, atas, bawah kertas 4,3,3,3.
4. Dilarang plagiat.
5. Penulisan jurnal praktikum sesuai format yang telah
disediakan.

FORMAT JURNAL :
1. Cover (terlampir)
2. Tujuan praktikum
3. Alat dan bahan
4. Dasar teori
5. Pengolahan Data
6. Analisis (Narasi)
- Keterkaitan perolehan data dengan dasar teori
- Penjelasan mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi
perolehan data
- Perbandingan data dengan kelompok lain
NB : Analisi ditulis dengan ketentuan minimal 3 paragraf dan
masing-masing paragraf minimal terdiri dari 6 kalimat.
7. Kesimpulan
8. Referensi
JURNAL PRAKTIKUM
PENGUKURAN ANGKA PENTING

FELIX AGUNG HEVANDA


1201194329
KELOMPOK TI10I

LABORATORIUM FISIKA DASAR


FAKULTAS TEKNIK ELEKTRO
UNIVERSITAS TELKOM
2019/2020
Praktikum 1
Modul PAP
SUB BAB
Pengukuran Angka Penting

Nilai :

Anda mungkin juga menyukai