Anda di halaman 1dari 1

10 tanda tidak dewasa secara emosional

Bagaimanakah tanda atau ciri orang yang telah mencapai kedewasaan? Membutuhkan
pemahaman yang cukup luas untuk mendefinisikan kedewasaan. Namun sebelum dapat
merumuskan hal tersebut, mungkin daftar berikut tentang tanda-tanda yang tidak
dewasa secara emosi dan jiwa bisa menolong untuk memberikan pencerahan. Daftar ini
tidak bersifat menyeluruh dan baru merupakan pemikiran awal:

Sulit untuk berkompromi akan hal-hal yang membutuhkan fleksibilitas


Kesulitan untuk memberikan komitmen, bahkan untuk hal-hal yang dirasa perlu
Mengasihani diri sendiri
Berpusat pada keinginan diri sendiri (egois)
Selalu membenarkan diri sendiri atau mencari-cari kesalahan
Sulit untuk menghadapi konflik dengan cara yang sehat
Tidak memiliki rasa tanggung jawab, kurang dapat diandalkan
Menggunakan otoritas dengan keliru
Mengutamakan rasio tanpa mempertimbangkan perasaan, baik perasaan diri maupun
orang lain
Terombang-ambing dan dikendalikan oleh emosi

Bagaimana menurut anda? Apa yang perlu ditambahkan ke dalam daftar sifat-sifat yang
tidak dewasa ini?

Anda mungkin juga menyukai