Anda di halaman 1dari 2

 Langkah-Langkah Pelaksanaan Pembelajaran Learning Cycling (5E)

Proses pembelajaran inkuiri dilakukan melalui tahapan-tahapan sebagai berikut.


Kegiatan awal:
1. Penumbuhan karakter religius
2. Pengkondisian peserta didik
3. Apersepsi
 Keterlibatan siswa
 Guru memberi pertanyaan
 Menghubungkan materi dengan pertanyaan
Kegiatan inti:
1. Mengorganisasikan peserta didik
 membuat kelompok
 membagikan LKS
 menjelaskan prosedur pengerjaan LKS
 Membandikangkan cara penyelesaian masalah oleh siswa
2. Mengidentifikasi berdarsarkan pengamatan gambar
 Mengelompokan Protista
 Mengespresikan hasil pengetahuan baru (tidak ada di video)
3. Penjelsan
 Presentasi hasil pengerjaan lks
 Membandingkan hasil pengerjaan lks dengan kelompok lain
 …………. Hasil kerja
4. Menjelaskan kesamaan hasil pengerjaan
 Menanyakan ciri protisita
 Menyimpulkan hasil pengamatan
 Menginvestigasi pemahaman siswa
 Menghubungkan pemahaman siswa
 Menanyakan
5. Evaluasi
 Guru memberikan post test
 Mendemontrasikan pemahaman siswa
 Memberikan pertanyaan

Kegiatan penutup
1. Menyimpulkan materi yang dipelajari
2. Mengevaluasi pembelajaran

Anda mungkin juga menyukai