Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS SUELA
Jalan Pariwisata Lemor, Suela, Kode Pos 83657

Nomor : 445 / K. / PKMS /I/ 2017 Kepada


Yth. __________________________
Lamp. : -
__________________________
Perihal : Undangan Sosialisasi Tujuan, Sasaran
di_
dan Tata Nilai Puskesmas
Tempat

Bismillahirrohmanirrahim
Asssalamu’alaikum Wr. Wb.

Dalam rangka meningkatkan pemahaman terhadap Tujuan, Sasaran dan Tata


Nilai Puskesmas pada setiap pelaksana Program, maka kami mengundang
saudara/saudari untuk hadir dalam acara sosialisasi Tujuan, Sasaran dan Tata Nilai
Puskesmas pada :
Hari / Tanggal : 14 Januari 2017
Waktu : 10.00 Wita – Selesai
Tempat : Aula Puskesmas Suela

Mengingat pentingnya acara ini diharapkan kehadiran Saudara/i datang tepat


pada waktunya.
Demikian atas kerjasamanya yang baik kami sampaikan terima kasih.

Wabillahitaufiq Walhidayah
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Suela, 10 Januari 2017


Kepala Puskesmas Suela

MUHAMMAD AZWARDI, S.Kep


NIP. 19720501 199603 1 002
PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS SUELA
Jalan Pariwisata Lemor, Suela, Kode Pos 83657

Nomor : 445 / K. / PKMS / X / 2015 Kepada


Yth. __________________________
Lamp. : -
__________________________
Perihal : Pemberitahuan Program Geramil
di_
(Gerakan Bendera Ibu Hamil)
Tempat

Bismillahirrohmanirrahim
Asssalamu’alaikum Wr. Wb.

Dalam rangka meningkatkan Program Perencanaan Persalinan Dan Pencegahan


Komplikasi (P4K), Maka kami ingin menginformasikan kepada 8 Desa yang ada di
wilayah kecamatan Suela bahwa telah dibentuk peogram inovatif di Puskesmas
Suela khususnya program KIA yaitu gerakan bendera ibu hamil. untuk itu kami
mohon kepada Bapak selaku kepala Desa untuk memberikan dukungan dan
kontribusi dalam pelaksanaan kegiatan ini.

Demikian atas kerjasamanya yang baik kami sampaikan terima kasih.

Wabillahitaufiq Walhidayah
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Suela, 2015
Kepala Puskesmas Suela

MUHAMMAD AZWARDI, S.Kep


NIP. 19720501 199603 1 002
PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS SUELA
Jalan Pariwisata Lemor, Suela, Kode Pos 83657

Nomor : 445 / K. / PKMS / X / 2016 Kepada


Yth. __________________________
Lamp. : -
__________________________
Perihal : Pelaksanaan Gerakan Bendera Ibu Hamil
di_
(Geramil)
Tempat

Bismillahirrohmanirrahim
Asssalamu’alaikum Wr. Wb.

Sehubungan telah dibentuknya program Gerakan Bendera Ibu Hamil di


kec.Suela maka kami akan menindaklanjuti dengan pelaksanaan kegiatan sesuai
dengan pelaksanaan kegiatan sesuai dengan jadwal terlampir.

Demikian atas kerjasamanya yang baik kami sampaikan terima kasih.

Wabillahitaufiq Walhidayah
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Suela, Oktober 2016


Kepala Puskesmas Suela

MUHAMMAD AZWARDI, S.Kep


NIP. 19720501 199603 1 002

Tembusan Kepada Yth:


1. Dinas Kesehatan Lombok Timur, Cq. Kabid Kesga di selong
2. Camat Suela di suela
3. Arsip
JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN GERAMIL TAHUN 2016

NO DESA Hari/Tanggal Pelaksana Ket

Anda mungkin juga menyukai