Anda di halaman 1dari 4

Hal-hal yang harus dipersiapkan mahasiswa

1. Mahasiswa harus menghubungi penguji 1 hari sebelum ujian.


2. Mahasiswa harus menyerahkan berkas ujian (proposal ) kepada penguji 1 hari sebelum ujian (Tidak
harus bertemu, bisa di titipkan). Berkas ujian dijilid biasa dengan mika bening sebanyak 3 eksemplar.
3. Ketika ujian mahasiwa menyiapkan lembar /format penilaian sebagai berikut:
a. Untuk ketua penguji : format nilai ujian proposal, berita acara perbaikan proposal dan Berita Acara
Ujian Proposal
b. Untuk penguji 1 (pembimbing 1) : format nilai ujian proposal
c. Untuk penguji 2 : format penilaian ujian proposal
Seluruh format nilai sudah di tulis nama, nim, judul proposal, tgl ujian dan nama penguji
4. Ujian dilaksanakan selama 1 jam dengan perincian :
15 menit penyampaian proposal
45 menit diskusi dengan 3 penguji
5. PPT yang dipersiapkan kira2 tidak melebihi waktu 15 menit.
BERITA ACARA UJIAN PROPOSAL SKRIPSI
PROGRAM STUDI DIV KEBIDANAN SEMARANG JURUSAN KEBIDANAN
POLTEKKES KEMENKES SEMARANG

NAMA : …………………………………..
NIM : ………………………………….
KELAS : ................................................
HARI/TANGGAL UJIAN : ………………………………….
Berdasarkan ujian yang telah dilaksanakan, Hasil Rekapitulasi Penilaian Ujian Proposal Skripsi sbb :

NO STATUS PENGUJI & NAMA KELAYAKAN PENELITIAN

1 Ketua Penguji : Layak / Tidak Layak

2
Penguji I : Layak / Tidak Layak
3
Penguji II : Layak / Tidak Layak
JUMLAH TOTAL

Kesimpulan Proposal Penelitian ini:


1. LAYAK untuk dilakukan penelitian tanpa revisi
2. LAYAK untuk dilakukan penelitian dengan revisi
3. TIDAK LAYAK untuk dilakukan penelitian
Semarang, …………………..
Penguji I Penguji II

( ………………………………) (………………………………)

Ketua Penguji

( ……………………………………..)
LEMBAR PENILAIAN UJI PROPOSAL
PROGRAM ALIH JENJANG PRODI DIV KEBIDANAN
POLTEKKES KEMENEKES SEMARANG
Nama :
NIM :
Kelas :
Judul Proposal :

NO KRITERIA INDIKATOR BAIK CUKUP KURANG


(2) (1) (3)
1 Perumusan Ketajaman dan kesinambungan antara
Masalah judul, latar belakang, perumusan
masalah dan tujuan penelitian
2 Manfaat hasil Pengembangan IPTEK dan
penelitian pembangunan kesehatan
3 Tinjauan Pustaka Relevansi, kemutakhiran daftar pustaka
4 Metode Penyususan kerangka knsep, variable
penelitian dan definisi operasional. Ketepatan
metode yang digunakan, penentuan
sampel, sampling, analisa data
5 Instrumen Ketajaman alat ukur dalam penelitian
sesuai dengan kerangka teori/konsep
6 Variasi Variasi presentasi dan materi /penyajian
presentasi proposal
7 Penguasaan Penguasaan materi ujian dan
materi mempertahankan proposal didepan
penguji
JUMLAH

Kesimpulan :
Proposal Penelitian ini LAYAK/TIDAK LAYAK*) untuk dilanjutkan kepenelitian
*)coret yang tidak perlu
Semarang,
Penguji

(.......................................)
BERITA ACARA PERBAIKAN PROPOSAL SKRIPSI
PROGRAM ALIH JENJANG PRODI DIV KEBIDANAN
POLTEKKES KEMENEKES SEMARANG
Nama :
NIM :
Kelas :
Judul Proposal :

NO NAMA PENGUJI MASUKAN TANDA


TANGAN
1

Anda mungkin juga menyukai