Anda di halaman 1dari 2

No.

Dokumen : IK – LAB UGD/008


Revisi : 00
TS : 2017/2018
LABORATORIUM Halaman : 1 dari 2
FIK-UM SURABAYA Diusulkan: Ditetapkan:
Kepala Laboratorium, Dekan,

INSTRUKSI IK MELAKUKAN
(Nugroho Ari W, S.Kep., Ns., (Dr. Mundakir S.Kep., Ns.,
KERJA DEFIBRILATOR M.Kep.) M.Kep.)

1.0 PENGERTIAN
 Merangsang aktivitas listrik jantung pada pasien yang henti jantung.

2.0 TUJUAN
 Untuk menolong pasien dengan henti jantung (life saving)
 Petugas mengetahui cara kerja melakukan EKG yang baik dan benar

3.0 KEBIJAKAN
 Tindakan harus dilakukan atas dasar life saving
 Tindakan dilakukan oleh petugas yang terlatih

4.0 PROSEDUR
Persiapan Pasien
1. Pakaian pasien dilepaskan
2. Oleskan gel pada daerah sternum dan apex pasien

Persiapan Alat
1. Mesin monitor
2. Mesin Defibrilator
3. Jelly
4. Tissue

Cara Kerja
1. Cuci tangan
2. Menyalakan alat, putar knop searah jarum jam pada gambar EKG
3. Pilih progam ;
 AUTOSEQUENCE
- Sudah diprogram untuk 3 kali pemberian; sebesar 360 J  360 J  360 J
- Untuk merubah program, tekan knop ’ECG’ + ’next menu’
 MANUAL
Putar knop sesuai arah jarum jam ke energy yang diinginkan
4. Melakukan DC-SHOCK
 Pilih program yang diinginkan (lihat point ’B’)
 Pengisian energy dengan cara menekan ’charge defib’ pada paddle kanan,
tunggu beberapa saat sampai energy penuh dan terdengar tanda
 Lepaskan paddle dari tempatnya dimulai dari bagian depan paddle
 Posisikan paddle ’sternum’ dan ’apex’ di dada pasien dengan tepat
 ’amankan’ daerah sekitar tempat tidur/ daerah operasional
 Tekan ’defib’ kanan dan kiri secara bersamaan
 Perhatikan perubahan ECG pada monitor
No. Dokumen : IK – LAB UGD/008
Revisi : 00
TS : 2017/2018
LABORATORIUM Halaman : 2 dari 2
FIK-UM SURABAYA Diusulkan: Ditetapkan:
Kepala Laboratorium, Dekan,

INSTRUKSI IK MELAKUKAN
(Nugroho Ari W, S.Kep., Ns., (Dr. Mundakir S.Kep., Ns.,
KERJA DEFIBRILATOR M.Kep.) M.Kep.)

5. Mencetak hasil
Tekan tombol bergambar ’gelombang’ pada paddle ’apex’ atau pada key-pad
6. Mematikan alat
Putar knop berlawanan arah jarum jam sampai tanda ’O’

CATATAN
 Baterai harus selalu di-charge setiap hari
 Lampu kuning berkedip menandakan baterai tidak penuh
 Lampu kuning terus menyala menandakan baterai penuh
 Baterai bertahan untuk 30 kali defibrilasi
 Paddle harus selalu dirawat dengan baik, jangan sampai jatuh/rusak/ cacat
 Pastikan alat selalu dalam kondisi siap pakai

Anda mungkin juga menyukai