Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan rasa syukur kehadirat Allah SWT, yang telah


melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan
laporan praktik industri ini. Laporan praktik industri ini disusun sebgai laporan
penulis selama mengikuti praktik industri di PT. PAL Indonesia (Persero).

Adapun praktik industri ini merupakan salah satu syarat bagi mahasiswa
Program Studi Pendidikan Teknin Mesin Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik
Universitas Negeri Surabaya untuk memenuhi tugas mata kuliah Praktik Kerja
Lapangan. Tujuan dari praktik industri ini adalah salah satunya adalah untuk
menambah ilmu dan wawasan agar lebih mengerti dan memahami berbagai aspek
kegiatan dunia industri serta penerapannya secara nyata selama praktik industri di
PT. PAL Indonesia (Persero) berlangsung.

Dalam melaksanakan praktik industri dan penyusunan laporan ini, penulis


banyak mendapat bantuan dan dukungan baik secara moral maupun materi. Oleh
karena itu penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada :

1. Prof. Dr. Ekohariadi, M.Pd. selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Negeri
Surabaya.

2. Dr. Mochamad Cholik, M.Pd. selaku Wakil Dekan I Fakultas Teknik Universitas
Negeri Surabaya.

3. Dr. Drs. H. Muhaji, S.T., M.T. selaku Ketua Jurusan Teknik Mesin Universitas
Negeri Surabaya.

4. Drs. I Made Muliatna, M.Kes. selaku Ketua Program Studi S1 Pendidikan Teknik
Mesin.
5. Nur Aini Susanti, S.Pd., M.Pd. selaku Dosen Pembimbing Praktik Industri.
6. PT. PAL Indonesia (Persero) yang telah memberikan kami kesempatan untuk
melaksanakan Praktik Industri di Divisi Rekayasa Umum.
7. Drs. Poendjoel Karjono selaku Kadep Diklat dan Renbang SDM Divisi
Pembinaan Organisasi dan SDM PT. PAL Indonesia (Persero).
8. Bapak Imam Chotib selaku Pembimbing Industri di Divisi Rekayasa Umum PT.
PAL Indonesia (Persero).
9. Kepala Bengkel CNC dan Kepala Bengkel Perakitan Divisi Rekayasa Umum
yang telah memberikan bantuan dan bimbingannya dalam melaksanakan Praktik
Industri.

ii
10. Seluruh staff dan karyawan PT. PAL Indonesia (Persero) khususnya dari Divisi
Rekayasa Umum yang telah membantu kami dalam pelaksanaan kegiatan
praktik industri.
11. Kedua Orang Tua penyusun yang tak henti-hentinya memberikan doa restu,
dukungan moral, materi, beserta semangatnya.
12. Teman-teman Program Studi S1 Pendidikan Teknik Mesin 2015.
13. Semua pihak yang telah memberikan dukungan dan semangat selama praktik
industri dan dalam penyusunan laporan.

Dalam Penyusunan laporan praktik industri ini tentu terdapat kekurangan


mengingat keterbatasan wawasan penulis, untuk itu besar harapan akan adanya
saran yang membangun demi kesempurnaan hasil penyusunan laporan selanjutnya.
Semoga laporan praktik industri ini dapat bermanfaat dan memberikan tambahan
pengetahuan.

Surabaya, 09 Februari 2018

Penulis

iii

Anda mungkin juga menyukai