Anda di halaman 1dari 13

Sekolah : SMP Negeri 30 Makassar

Kelas/Semester : VIII / 1
Mata Pelajaran : IPA
Tema : Sistem Pencernaan Makanan.
Sub Tema : Nutrisi
Alokasi Waktu : 3 x 40 menit (1 kali Pertemuan)

A. Kompetensi Inti (KI)

1. Menghargai dan menghayati agama yang dianutnya


2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,
gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara sfemtif dengan
lingkungan social dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (Faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan
rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian tampak mata.
4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang
sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar (KD), Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


3.5 Menganalisis sitem pencernaan pada 3.5 1 Mengidentifikasi jenis-jenis zat makanan
manusia dan memahami gangguan yang dibutuhkan oleh manusia
yang berhubungan dengan system 3.5.2 Menjelaskan fungsi jenis-jenis zat makanan
pencernaan, serta upaya menjaga bagi manusia
kesehatan sistem pencernaan
3.5.3 Mengidentifikasi kandungan zat makanan
pada makanan
Target Kompetensi:
1. Menganalisis system pencernaan
pada manusia
2. Memahami gangguan yang
berhubungan dengan system
pencernaan
3. Memahami upaya menjaga
kesehatan system pencernaan.

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah kegiatan pembelajaran diskusi kelompok, pengamatan, dan praktik berlangsung siswa
diharapkan dapat:
- Mengidentifikasi jenis-jenis zat makanan yang yang dibutuhkan manusia
- Menjelaskan fungsi jenis-jenis zat makanan bagi manusia.
- Mengidentifikasi kandungan zat makanan pada makanan.
D. Materi Pembelajaran

Jenis-jenis zat makanan yang dibutuhkan manusia dan fungsinya

E. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Sanitifik
2. Model : Discovery Learning
3. Metode : Diskusi Kelompok, ceramah, dan tanya jawab

F. Media Pembelajaran
1. LCD proyektor
2. Laptop
3. LKPD
4. Penayangan video pembelajaran/ materi/ gambar

G. Sumber Belajar
1. Buku IPA Kelas VIII , Puskurbuk 2017
2. Yanni Puspitaningsih, M. Si. 2019. Paket Unit Pembelajaran Program PKB melalui PKP Berbasis
Zonasi Mata Pelajaran IPA Sistem Pencernaan pada Manusia. Jakarta: Dirjen GTK
Kemendikbud Hal.17-56

H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Alokasi
Tahap Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran
Waktu
Kegiatan Pendahuluan
Pendahuluan 1. Guru mengarahkan peserta didik yang bertugas piket untuk 10 menit /
(persiapan/orientasi) memeriksa tempat sampah apakah sampah sudah terpilah 15 menit
sesuai tempatnya dan peserta didik lain memeriksa sampah di
laci meja dan sekitar kelas
2. Guru memberi salam, menyiapkan peserta didik untuk
belajar dan mengajak siswa berdoa
3. Menyanyikan lagu Indonesia Raya jika materi ini diajarkan
pada jam pertama
4. Guru menanyakan kabar dan mengecek kehadiran siswa.
Apersepsi 5. Guru mengaitkan materi sebelumnya dengan materi yang
akan dipelajari
6. Guru melakukan pemusatan perhatian dengan pertanyaan
“mengapa kita harus makan”
Tujuan 7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran, yaitu:
- mengidentifikasi jenis-jenis zat makanan yang dibutuhkan
manusia berdasarkan hasil diskusi kelompok
- menjelaskan fungsi jenis-jenis zat makanan bagi manusia
berdasarkan hasil diskusi menganalisis proses dan hasil
pencernaan secara mekanik dan kimiawi pada manusia
- mengidentifikasi kandungan zat makanan pada makanan.
Langkah kegiatan 8. Guru menjelaskan kegiatan yang akan dilakukan adalah:
- Diskusi jenis-jenis zat makanan yang dibutuhkan
manusia
- Diskusi fungsi jenis-jenis zat makanan bagi manusia
- Praktik uji nutrisi pada makanan
Penilaian 9. Guru menyampaikan bahwa siswa akan dinilai:
a. Tanggung jawab melalui diskusi yang akan
dilakukan guru
b. keaktifan dalam berdiskusi sebagai nilai
keterampilan
Kegiatan Inti
Motivasi 1. Guru menampilkan gambar macam-macam camilan untuk 85 menit /
(Pemberian stimulus:/ menanyakan sarapan apa sebelum berangkat k 80 menit
Rangsangan) sekolah tadi. Kenapa kita sarapan atau kenapa kalo tidak
sarapan?/ada yang bawa bekal? boleh di lihat? Untuk apa
bawa bekal?

2. Guru mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan gambar


yaitu apa akibatnya memakan makanan yang tidak sehat
Identifikasi masalah 3. Membagi peserta didik menjadi beberapa kelompok,
tiap kelompok terdiri atas 4 orang.
4. Membagikan LKPD 1. Zat makanan dan fungsinya dan
LKPD 2. Uji Nutrisi pada Makanan kepada peserta
didik untuk dipelajari terlebih dahulu
Pengumpulan Data 5. Memfasilitasi peserta didik berdiskusi dengan teman di
kelompoknya mengenai zat makanan yang dibutuhkan
manusia dan fungsinya, berdasarkan LKPD 1.
6. Membagikan LKPD 2. Uji Nutrisi pada Makanan ke
tiap kelompok dan meminta peserta didik merumuskan
masalah di dalam kelompoknya masing-masing. (zat
nutrisi apa saja yang terkandung dalam makanan yang
kita konsumsi sehari-hari)
Pengolahan Data 7. Peserta didik menuliskan hasil diskusi kelompoknya
pada LKPD 1
8. Peserta didik mengolah dan menganalisis data hasil
diskusi kelompoknya dengan cara menjawab
pertanyaan-pertanyaan pada LKPD 1
9. Peserta didik menuliskan hasil praktik dan diskusi
kelompoknya pada LKPD 2
10. Peserta didik mengolah dan menganalisis data hasil
praktik dan diskusi kelompoknya dengan cara
menjawab pertanyaan-pertanyaan pada LKPD 2
Pembuktian 11. Meminta perwakilan kelompok untuk
(verification) mempresentasikan hasil diskusikelompok dan meminta
kelompok lain untuk menanggapi
Kesimpulan 12. Peserta didik melakukan generalisasi (menarik
(Generalization) kesimpulan) berdasarkan presentasi hasil diskusi
tentang “jenis-jenis zat makanan yang dibutuhkan
manusia” dan “ Nutrisi yang dikandung berbagai jenis
makanan”
Kegiatan Penutup
Kesimpulan , 1. Guru membantu siswa untuk melakukan penguatan 15 menit /
refleksi, penguatan materi dengan membuat kesimpulan: 20 menit
materi, dan  Tubuh memperoleh energi dari makanan yang
informasi kegiatan dimakan, gizi yang seimbang harus sesuai dengan
berikutnya kebutuhan tubuh. Masing-masing orang
membutuhkan jumlah energi yang sesuai dengan
aktivitas fisiknya, umur, jenis kelamin, dan berat
badan.
 Enam nutrisi bahan makanan yang dibutuhkan oleh
tubuh adalah: karbohidrat, protein, lemak, vitamin,
mineral, dan air.
2. Guru dan peserta didik mereview hasil kegiatan
pembelajaran
3. Guru meminta siswa memajang hasil karyanya pada
papan pajangan atau menyetor hasil disksuinya pada
guru
4. Guru memberikan penghargaan kepada peserta didik
5. Guru melakukan tanya jawab secara klasikal
6. Guru menginformasikan materi pelajaran pada
pertemuan berikutnya yaitu “Organ dan Proses Sistem
Pencernaan Manusia” dan “Pencernaan Mekanik dan
Kimiawi pada Manusia”
7. Menyanyikan lagu-lagu nasional atau lagu-lagu daerah
jika materi ini diajarkan pada jam terakhir
8. Berdoa dan salam

I. Penilaian
1) Teknik Penilaian

a. Sikap
Contoh Butir Waktu
No Teknik Bentuk Instrumen Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
1. Observasi Lembar Observasi Lampiran Saat Penilaian
Sikap Tanggung sikap 4.1. a pembelajaran Penacapaian
jawab berlangsung pembelajaran

b. Keterampilan
Contoh Butir Waktu
No Teknik Bentuk Instrumen Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
1. Observasi Lembar Observasi Lampiran Saat Penilaian
Pengamatan sikap 4.1. b pembelajaran Penacapaian
berlangsung pembelajaran

c. Pengetahuan
Contoh Butir Waktu
No Teknik Bentuk Instrumen Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
1. Tertulis Soal Pilihan Ganda Lampiran Saat Penilaian
sikap 4.1. c pembelajaran Penacapaian
berlangsung pembelajaran

2) Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


a. Pembelajaran remedial dilaksanakan berdasarkan hasil analisis hasil penilaian harian.
Belum tuntas klasikal: pembelajaran ulang. Belum tuntas secara individual: belajar
perorangan atau tutor sebaya.
b. Pembelajaran Pengayaan
Berdasarkan hasil analisis penilaian, peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan
belajar diberi kegiatan pembelajaran pengayaan untuk perluasan dan/atau
pendalaman materi (kompetensi) antara lain dalam bentuk tugas mengerjakan soal-
soal dengan tingkat kesulitan lebih tinggi, meringkas buku-buku refernesi dan
mewancarai narasumber.
Makassar, Juli 2019
Mengetahui
Kepala SMPN 30 Makassar Guru Mata Pelajaran IPA

Hijriah Enang, S. Pd, M. Pd Rusmiah, S. Pd


NIP: 196712311989032072 Nip: 197212131995012002

h) Kobalt (Co), merupakan bagian dari vitamin B12 yang penting dalam pembentukan sel darah merah.

i) Unsur lainnya (Mn, Mo, dan Mg) merupakan bagian dari enzim-enzim.
Lampiran 4.1.a

Jurnal Perkembangan Sikap Sosial

Sekolah : SMPN 30 Makassar


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas/Semester : VIII. / III (Ganjil)
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Nama Guru : Rusmiah, S. Pd
Materi: Tanggal:

Penilaian
No Nama Siswa Deskripsi Karakter
Tanggung Jawab
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
33
34
35
36
37
Rubrik:
3: Terlibat dalam kegiatan pengamatan dan diskusi dari awal sampai akhir sesuai panduan LKPD
2: Terlibat tidak penuh dalam kegiatan pengamatan dan diskusi dari awal sampai akhir
1: Tidak terlibat pada saat kegiatan pengamatan dan diskusi atau tidak memenuhi panduan LK.

Lampiran 4.1.b

Pedoman Penilaian Keterampilan Pengamatan

Sekolah : SMPN 30 Makassar


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas/Semester : VIII. / III (Ganjil)
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Nama Guru : Rusmiah, S. Pd
Materi: Tanggal:

Deskriptor Rata-rata
No Nama Siswa Skor
1 2 3 Skor
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
33
34
35
36
37
Keterangan Deskriptor:
1. Ketelitian dalam melakukan pengamatan
2. Mengolah dan menganalisis hasil pengamamatan dengan benar
3. Mampu mempresentasikan hasil pengmatan

Rubrik:
4: Sangat Baik, 3: Baik, 2: Cukup, 1: Kurang

Pedoman penskoran Nilai Keterampilan:

𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒂𝒆𝒉


Nilai Keterampilan = X 100
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑴𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒂𝒍 (𝟏𝟐)

Keterangan Penilaian sesuai KKM = 72

𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 𝑀𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑢𝑚−𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 𝐾𝐾𝑀) (100−72)


Rumus : = =9
3 3

Sehingga Panjang interval untuk setiap predikat yaitu:

Interval Nilai Kriteria Keterangan


90 - 100 A Sangat Baik
81 - 90 B Baik
72 - 81 C Cukup
< 72 D Kurang

Lampiran 4.1.c

A. PILIHLAH SALAH SATU JAWABAN YANG PALING TEPAT PADA HURUF A,


B, C ATAU D PADA LEMBAR JAWABAN!

1) Karbohidrat
1. Data zat makanan: 2) Protein
3) Lemak A. Besi
4) Vitamin B. Kalsium
5) Mineral C. Magnesium
6) Air
D. Natrium
Zat makanan yang berperan sebagai sumber energi
bagi tubuh kita adalah ....
A. 1), 2), dan 3)
B. 1), 4), dan 6) 8. Kalium merupakan mineral yang berfungsi untuk
C. 4), 5), dan 6) pengiriman impuls saraf, banyak terdapat dalam bahan
D. 3), 4), dan 5) makanan ….
A. Garam dapur dan sayuran
2. Tabel data berikut yang benar antara zat makanan B. Ikan laut dan daging
dan hasil pencernannya sehingga dapat diserap oleh
C. Garam beryodium dan kentang
tubuh adalah ....
D. Pisang dan sayuran
Zat makanan Hasil pencernaan
A Karbohidrat Asam arang
9. Dalam percobaan uji makanan, jika kertas diolesi bahan
B Lemak Glukosa
makanan dan setelah kering menjadi tembus cahaya,
C Protein Asam amino
D Mineral Gliserol menunjukkan bahwa bahan makanan tersebut
mengandung ….
A. Protein
3. Kelompok bahan makanan berikut yang merupakan B. Karbohidrat
sumber protein adalah …. C. Lemak
A. Susu, ikan, telur, dan keju D. Vitamin
B. Keju, kentang, gandum, dan jagung
C. Jagung, daging, mentega, dan minyak
D. Minyak, kentang, telur, dan ikan.

4. Mentega, kelapa, telur, dan minyak ikan merupakan


bahan makanan yang kaya akan ….
A. Vitamin
B. Karbohidrat
C. Lemak
D. Protein

5. Ragi, daging sapi, susu, kedelai, dan bayam adalah


bahan makanan yang kaya akan vitamin ….
A. B1 (tiamin)
B. B2 (ribotamin)
C. B7 (biotin)
D. B9 (asam folat)

6. Kelompok vitamin berikut yang merupakan vitamin-


vitamin yang larut dalam lemak adalah ….
A. A, B, C, dan D
B. A, B, E, dan K
C. A, C, D, dan K
D. A, D, E, dan K

7. Mineral yang dibutuhkan tubuh untuk pembekuan


darah, kontraksi otot serta pembentukan tulang dan
gigi adalah ….
Instrumen dan Pedoman Penskoran
No Indikator Instrumen Kunci Skor
1 Disajikan data zat Data zat makanan: A 2
makanan, peserta didik 1. Karbohidrat
diharapkan dapat 2. Protein
menunjukkan zat
3. Lemak
makanan yang berperan
sebagai sumber energi 4. Vitamin
bagi tubuh manusia 5. Mineral
6. Air
Zat makanan yang berperan sebagai sumber energi bagi tubuh
kita adalah ....
A. 1, 2, dan 3
B. 1, 4, dan 6
C. 4, 5, dan 6
D. 3, 4, dan 5
2 Peserta didik diharapkan Tabel data berikut yang benar antara zat makanan dan hasil C 2
dapat menetukan data pencernannya sehingga dapat diserap oleh tubuh adalah ....
yang benar antara zat Zat makanan Hasil pencernaan
makanan dan hasil A Karbohidrat Asam arang
pencernannya sehingga B Lemak Glukosa
dapat diserap oleh tubuh
C Protein Asam amino
manusia
D Mineral Gliserol
3 Kelompok bahan makanan berikut yang merupakan sumber
protein adalah ….
A. Susu, ikan, telur, dan keju
B. Keju, kentang, gandum, dan jagung
C. Jagung, daging, mentega, dan minyak
D. Minyak, kentang, telur, dan ikan.
4 Mentega, kelapa, telur, dan minyak ikan merupakan bahan
makanan yang kaya akan ….
A. Vitamin
B. Karbohidrat
C. Lemak
D. Protein
5 Ragi, daging sapi, susu, kedelai, dan bayam adalah bahan
makanan yang kaya akan vitamin ….
A. B1 (tiamin)
B. B2 (ribotamin)
C. B7 (biotin)
D. B9 (asam folat)
6 Kelompok vitamin berikut yang merupakan vitamin-vitamin
yang larut dalam lemak adalah ….
E. A, B, C, dan D
F. A, B, E, dan K
G. A, C, D, dan K
H. A, D, E, dan K
7 Mineral yang dibutuhkan tubuh untuk pembekuan darah,
kontraksi otot serta pembentukan tulang dan gigi adalah ….
E. Besi
F. Kalsium
G. Magnesium
H. Natrium
8 Kalium merupakan mineral yang berfungsi untuk pengiriman
impuls saraf, banyak terdapat dalam bahan makanan ….
A. Garam dapur dan sayuran
B. Ikan laut dan daging
C. Garam beryodium dan kentang
D. Pisang dan sayuran
9 Dalam percobaan uji makanan, jika kertas diolesi bahan
makanan dan setelah kering menjadi tembus cahaya,
menunjukkan bahwa bahan makanan tersebut mengandung ….
A. Protein
B. Karbohidrat
C. Lemak
D. Vitamin

Pedoman penskoran:

Jika jawaban benar skor 1, jika jawaban tidak benar skor 0

𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ


Nilai yang diperoleh = X 100
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 (9)
LKPD 1. Zat Makanan dan Fungsinya
Tujuan: Mengidentifikasi jenis-jenis zat makanan yang dibutuhkan manusia dan fungsinya berdasarkan
studi literatur dan diskusi kelompok.

Alat dan Bahan:


1. Berbagai sumber bahan bacaan tentang zat makanan dan fungsinya

Prosedur Kegiatan
1. Carilah informasi mengenai zat makanan yang dibutuhkan manusia beserta fungsinya dari berbagai
sumber.

2. Diskusikan bersama teman sekelompok mengenai jenis-jenis zat makanan yang dibutuhkan manusia
untuk kelangsungan hidup serta fungsi dari tiap zat makanan tersebut bagi tubuh.

3. Berdasarkan hasil studi literatur dan diskusi, tuliskan nama-nama zat makanan yang dibutuhkan
manusia beserta fungsinya masing-masing pada tabel berikut.

Zat makanan yang dibutuhkan


No fungsi
manusia
1

4. Setelah mengisi tabel di atas, silahkan kalian berdiskusi dalam kelompok untuk menjawab pertanyaan
berikut:
apa yang akan terjadi apabila tubuh kekurangan salah satu zat tersebut?
Apa yang harus kita lakukan agar kita tidak kekurangan salah satu zat?

Anda mungkin juga menyukai