Anda di halaman 1dari 2

ABSTRAKSI

Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris dan mengetahui pengaruh
sosialisasi, pelayanan fiskus, dan pengetahuan perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak
orang pribadi dalam membayar Pajak Bumi dan Bangunan sektor Perdesaan dan
Perkotaan pada Kabupaten Ponorogo.
Alat analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda dengan menggunakan spss.
Terdapatnya 100 responden yang telah ditetapkan dengan metode slovin diambil dengan
teknik cluster.
Dari hasil analisis regresi linier diketahui bahwa hanya pengetahuan perpajakan yang
berpengaruh terhadap kepatuhan Wajib Pajak dalam membayar Pajak Bumi dan
Bangunan sektor Perdesaan dan Perkotaan.

Kata kunci : sosialisasi, pelayanan fiskus, pengetahuan perpajakan, dan kepatuhan wajib
pajak
ABSTRACT

This research aims to examine empirically and detect the influence or the impact
of socialization, tax apparatus service, and taxation knowledge toward personal
compliance taxpayers to pay of land and building tax in both rural and urban sector
at Ponorogo Regency.
Additionally, in analyzing the data, the researcher used bifilar liner regression
applied with SPSS as the tool. Accordingly, there are 100 chosen respondents using
Slovin’s method fuses with cluster technique.
The result of bifilar liner regression shows that only taxation knowledge influences
partially for compliance taxpayer of land and building tax in the rural and urban
area.

Keywords: Socialization, Tax Apparatus Service, tax knowledge and compliance


Taxpayer

Anda mungkin juga menyukai