Anda di halaman 1dari 12

BAB I

PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Paduan Suara merupakan organisasi ekstrakurikuler SMAN 1 Baleendah.
Kami selaku pengurus Paduan Suara SMAN 1 Baleendah sangat menyadari
bahwa betapa pentingnya regenerasi sebagai proses eksistensi dan
keberlangsungan organisasi secara utuh dan menyeluruh. Paduan Suara
merupakan wadah kreasi, ekspresi, inovasi, dan edukasi secara kreatif
membangun karakter siswa agar memiliki kepribadian yang baik dan dapat
dipertanggungjawabkan. Oleh karena itu, dirasa perlu untuk melaksanakan satu
kegiatan yang menunjang ke arah tersebut, selain dari rutinitas latihan yang
intensif. Kegiatan tersebut berupa Pelatihan Dasar.
Untuk kepentingan latihan dasar yang dimaksud dalam hal ini kami
pengurus Paduan Suara SMAN 1 Baleendah Periode 2018-2019 merencanakan
untuk melaksanakan kegiatan di lingkungan sekolah dalam bentuk berkemah
selama dua hari. Kegiatan ini bernama “Camping Pendidikan Dasar“ Tahun 2018.
Semoga dengan Camping Pendidikan Dasar ini yang akan meningkatkan
daya dorong para anggota untuk melatih kepribadian dan mental yang lebih baik.

B. Landasan Hukum
a) Visi dan Misi SMAN 1 Baleendah.
b) UU No.20 Tahun 2003 Pasal 3 tentang tujuan Pendidikan Nasional
c) Garis-garis Besar Program Kerja Paduan Suara SMAN 1 Baleendah
Periode 2018-2019
d) Proposal Program Camping Pendidikan Dasar 2018
e) Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No.
62 Tahun 2014 tentang Kegiatan Ekstrakulikuler pada Pendidikan Dasar
dan Menengah.
f) Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah

PADUAN SUARA SMAN 1 BALEENDAH 1


Tahun 2013 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun
2005 tentang Standar Nasional Pendidikan (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2013 No. 71, tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia No. 5410).

C. Maksud dan Tujuan


Maksud dan tujuan dilaksanakannya Camping Pendidikan Dasar Tahun
2018-2019 ini merupakan penunjang terhadap ketercapaiannya tujuan organisasi.
Adapun tujuan secara parsial adalah sebagai berikut:
a) Meningkatkan kemampuan apresiasi sastra siswa terhadap seni suara.
b) Terwujudnya anggota Paduan Suara SMAN 1 Baleendah sebagai pribadi
dengan mental yang lebih baik dalam menjalankan tugas-tugasnya.
c) Terjaminnya akhlak dan moral generasi masa kini dan di masa yang akan
datang.
d) Tercapainya kekuatan mental spiritual yang handal sebagai landasan
moral dalam berbangsa dan bernegara.
e) Memperluas wawasan bermusik.

D. Sasaran
Siswa-siswi kelas X (sepuluh) SMAN 1 Baleendah yang telah terdaftar
menjadi calon anggota Paduan Suara SMAN 1 Baleendah Periode 2018-2019.

PADUAN SUARA SMAN 1 BALEENDAH 2


BAB II
PENGORGANISASIAN

A. Organigram

KEPALA SEKOLAH
Drs.Dayat Hidayat, M.M.Pd
NIP. 19640417 198703 2 008

WAKASEK KESISWAAN
Arif Hardiana, M.Pd
NIP. 19731006 200003 1 004

PEMBINA
Pancasariwarni, S.Pd
NIP: 19650315 198803 2 007

PEMBIMBING
Gemalia Rahmawati

PEMBIMBING PEMBIMBING
KETUA OSIS
Boyke Rahmat Ramdani
NIS.161710034

KETUA PADUAN SUARA


Muhamad Zaidan Katsura
NIS.171810108

KETUA PELAKSANA
Ghulam Ikhwan Fhadilla
NIS. 181910014

BENDAHARA SEKSI ACARA SEKRETARIS


Arien Triyani Mochamad Zirfan Cinta Widya U.
NIS. 181910398 NIS.171810108 NIS.1718.10.035
SEKRETARIS

SEKSI DOKUMENTASI SEKSI PERALATAN SEKSI HUMAS


Muthia Aisha Putri Khairunnisa Azhaar R. Aisha Rahma P.
NIS.171810378 NIS.171810124 NIS.171810273

PADUAN SUARA SMAN 1 BALEENDAH 3


B. Susunan Keorganisasian
a. Kepala Sekolah : Drs. Dayat Hidayat, M.M.Pd
NIP. 19640417 198703 2 008
b. Wakasek Kesiswaan :
NIP.
c. Koordinator Ekskul : Pancasariwarni, S.Pd
NIP. 19650315 198803 2 007
d. Instruktur : Gemalia Rahmawati
e. Ketua OSIS :
NIS.
f. Ketua Paduan Suara : Muhamad Zaidan Katsura
NIS. NIS.171810108
g. Wakil Ketua Paduan Suara : Salsabila Sheilla Masyin
NIS.1617.10.384
h. Ketua Pelaksana : Veddira Andhika Wibiasana
NIS. 1718.10.236
i. Wakil Ketua Pelaksana : Nayla Fathinah Putri
NIS. 1718.10.111
j. Penanggung Jawab : Wulan Putri Zulia Hapsari
NIS. 1718.10.238
k. Bendahara : Vrisca Berliandira
NIS. 1718.10.315
Sheehan Shananda
NIS. 1718.10.123
l. Sekretaris : Hanun Zahra
NIS. 1718.10.035
Kartini Anggraeni Silalahi
NIS. 1718.10.038
m. Seksi Humas : Regina Tiara Gunawan
NIS. 1718.10.273

PADUAN SUARA SMAN 1 BALEENDAH 4


Fara Hamida
NIS. 1718.10.069
Lusiana Desynta Fitri
NIS. 1718.10.075
n. Seksi Konsumsi : Maria Enzelita Sihombing
NIS. 1718.10.148
Yumna Eka Hanumurti
NIS. 1718.10.358
Talia Ismi Aulia Shabrin
NIS. 1718.10.312
Ishken Maklumatul Juhanda
NIS. 1718.10.334
Faadz Haqqi Al-Majhar
NIS. 1718.10.372
o. Seksi Acara : Siti Rahmah Hilmawati
NIS. 1718.10.020
Muhamad Zaidan Katsura
NIS. 1718.10.108
p. Seksi Peralatan : Silmi Fitriani
NIS. 1718.10.124
Mia Nurfaridah Munggarani
NIS. 1718.10.187
Raina Indika Muhammad Rezky
NIS. 1718.10.385
Shaqila Amelia Putri
NIS. 1718.10.391
Zulhaqqie Azma Rayhan
NIS. 1718.10.129
q. Seksi Kesehatan : Afra Restu Putriyani
NIS. 1718.10.242

PADUAN SUARA SMAN 1 BALEENDAH 5


Rima Putri
NIS. 1718.10.086
r. Seksi Kebersihan : Rayhan Yanuar Giwansyach
NIS. 1718.10.016

PADUAN SUARA SMAN 1 BALEENDAH 6


BAB III
RENCANA KEGIATAN

A. Nama Kegiatan
“Camping Pendidikan Dasar Paduan Suara SMAN 1 Baleendah 2018”

B. Waktu dan Tempat Pelaksanaan


Hari, Tanggal : Sabtu, 6 Oktober 2018 s.d Minggu, 7 Oktober 2018
Tempat : SMAN 1 Baleendah
Waktu : 15.00-selesai

C. Agenda Acara
Hari,
Waktu Kegiatan
Tanggal
Berkumpul di kampus SMAN 1 Baleendah dan absen
15.00 - 15.15
kehadiran
15.15 - 15.50 Registrasi
16.00 - 16.30 Apel pembukaan
16.30 - 16.45 Istirahat
16.45 - 17.05 Persiapan jargon dan yel-yel
Sabtu, 06 17.05 - 17.40 Santap sore
Oktober 2018
17.40 - 18.15 Salat maghrib
18.15 - 18.50 Kegiatan kerohanian
18.50 - 19.10 Salat Isya
19.10 - 20.35 Materi mengenai musik
20.35 - 21.15 Santap malam
21.50 - 22.50 VOB Awards
02.30 - 03.00 Persiapan pengukuhan
03.00 - 03.30 Renungan + Tahajud

Minggu, 07 03-30 - 03.50 Pengukuhan


Oktober 2018 03.50 - 04.50 Api unggun
04.50 - 05.30 Salat Shubuh dan membaca Al-Quran
05.30 - 06.10 Olahraga

PADUAN SUARA SMAN 1 BALEENDAH 7


06.10 - 06.30 Istirahat dan mandi
06.30 - 07.00 Santap pagi
07.00 - 08.40 Games
09.00 – 09.30 Persiapan pulang

D. Mekanisme Pelaksanaan
a. Prapelaksanaan
 Pembentukan struktur panitia
 Rapat kerja dan pembagian program
 Penyusunan proposal acara
 Pemberitahuan kepada instansi terkait
 Koordinasi dengan OSIS dan pembina/pembimbing
 Pembuatan administrasi dan perizinan
 Pendistribusian undangan
 Persiapan materi, akomodasi, peralatan, dan lokasi pelaksanaan

b. Pelaksanaan
 Verifikasi kesiapan personal panitia dan administrasi
 Verifikasi kesiapan akomodasi dan peralatan
 Verifikasi kesiapan dokumentasi dan keamanan
 Verifikasi kesiapan materi
c. Pascapelaksanaan
 Rapat evaluasi dan pertanggungjawaban panitia pelaksana
 Penyusunan laporan/pemberitahuan hasil kegiatan
 Pembubaran panitia

PADUAN SUARA SMAN 1 BALEENDAH 8


E. Peserta

No. Nomor NIS Nama Peserta Kelas

1. 1819.10.031 Aulia Rizkilah X IPA 1


2. 1819.10.033 Cinta Widya Utami X IPA 1
3. 1819.10.042 Kristina Silalahi X IPA 1
4. 1819.10.072 Aulia Fikriyah Zuhaira X IPA 2
5. 1819.10.079 Fiqri Aulia Rachmanan X IPA 2
6. 1819.10.083 Mahmudatul Istiqomah X IPA 2
7. 1819.10.090 Muthia Aisha Putri X IPA 2
8. 1819.10.093 Raihan Syawal Mufadhal X IPA 2
9. 1819.10.097 Salsa Billa Khairunnisa X IPA 2
10. 1819.10.127 Rijal Akbar Nasrullah X IPA 3
11. 1819.10.132 Serani Artha Mauli Silalahi X IPA 3
12. 1819.10.148 Khairunnisa Azhaar R X IPA 4
13. 1819.10.156 Nabila purti Sabila X IPA 4
14. 1819.10.167 Siti Jubaedah X IPA 4
16. 1819.10.183 Dinda Citrawati X IPA 5
17. 1819.10.184 Dornia Fransiska Simbolon X IPA 5
18. 1819.10.185 Erika Fransiska Limbong X IPA 5
19. 1819.10.205 Rossa Pasca Ramadhan X IPA 5
20. 1819.10.217 Dinne Amalia X IPA 6
21. 1819.10.227 Putri Sartika X IPA 6
22. 1819.10.253 Deli Julianti X IPA 7
23. 1819.10.260 Hanifah Arifiani X IPA 7
24. 1819.10.275 Saffira Ayuni Izzati X IPA 7
25. 1819.10.276 Salsya Nur Meidyna X IPA 7
26. 1819.10.280 Silvia Rizki Alviyani X IPA 7
27. 1819.10.285 Aisha Rahma Putra X IPA 8
28. 1819.10.292 Fadhilah Nur Zakiyah X IPA 8

PADUAN SUARA SMAN 1 BALEENDAH 9


29. 1819.10.300 Hita Wamurbaeti X IPA 8
30. 1819.10.302 Mia Karisma Haq X IPA 8
31. 1819.10. 323 Annisa Widya Shafira X IPS 1
32. 1819.10.337 Iis Malnava Sari X IPS 1
33. 1819.10.342 Nisa Amalia Putri I. S X IPS 1
34. 1819.10.349 Sesillia Romauli Tamba X IPS 1
35. 1819.10.355 Wulan Widya Putri X IPS 1
36. 1819.10.356 Yusriyyah Rohadatul Aisyi X IPS 1
37. 1819.10. 362 Astafirla Dewinda Sari X IPS 2
38. 1819.10.378 Mohammad Titan Ghifari X IPS 2
39. 1819.10.385 Salma Awliya X IPS 2
40. 1819.10.395 Alviyanty Azzahra X IPS 3
41. 1819.10.397 Anita putri Pratiwi X IPS 3
42. 1819.10.398 Arien Triyani X IPS 3
43. 1819.10.002 Almeyda Leonita W. X BAHASA
44. 1819.10.008 Diyah Sasi Kirana S. X BAHASA
45. 1819.10.012 Fahmi Muhammad Fauzi X BAHASA
46. 1819.10.014 Ghulam Ikhwan F X BAHASA
47. 1819.10.019 Lena Sukmawati X BAHASA
48. 1819.10.025 Salsabila Putri Septiani X BAHASA

Yang menjadi peserta dalam Kegiatan CPD 2018 ini adalah


anggota baru Paduan Suara SMAN 1 Baleendah Angkatan 2018-2019
(Kelas X).

PADUAN SUARA SMAN 1 BALEENDAH 10


BAB IV
PENDANAAN

A. Sumber Dana
Sumber dana yang digunakkan untuk Camping Pendidikan Dasar Tahun 2018
berasal dari kas Paduan Suara SMAN 1 Baleendah.

B. Rincian Pendanaan

SUMBER DANA
NO NAMA JUMLAH HARGA
KOMITE BOS KAS VOB

1 Bumbu Dapur 1 paket Rp185.000 - - Rp185.000

Peralatan
2 1 paket Rp100.000 - - Rp100.000
Dapur
P3K dan obat
3 1 paket Rp78.000 - - Rp78.000
obatan

4 Peralatan 1 paket Rp150.000 - - Rp150.000

Tanda
5 1 paket Rp300.000 - - Rp300.000
Penyematan

Total - - Rp813.000

Jumlah Rp813.000,00

PADUAN SUARA SMAN 1 BALEENDAH 11


BAB V
PENUTUP
A. Kesimpulan
Kegiatan yang akan kami laksanakan tidak lain untuk mewujudkan
apresiasi kami serta meningkatkan kreasi terutama dalam bidang sosial serta
dalam bidang seni dan budaya. Kami juga mengharapkan dukungan dari semua
pihak agar kegiatan yang kami selenggarakan dapat berjalan dengan baik serta
dapat bermanfaat. Atas kebijakannya kami mengucapkan terima kasih.
B. Saran
Semoga acara ini dapat bermanfaat dan mencapai tujuan yang diinginkan
sehingga dapat meningkatkan kemampuan berapresiasi seni, membentuk mental-
mental yang tangguh, memotivasi siswa untuk terus berkarya, menyalurkan bakat
dan kreatifitas para siswa, dan memperluas wawasan bermusik.

PADUAN SUARA SMAN 1 BALEENDAH 12

Anda mungkin juga menyukai