Anda di halaman 1dari 13

GRAND DESAIN KEGIATAN

GLADIAN PIMPINAN SANGGA


KWARTIR DAERAH JAWA TENGAH
TAHUN 2021

A. NAMA KEGIATAN

Kegiatan ini bernama Gladian Pimpinan Sangga Kwartir Daerah Jawa Tengah
Tahun 2021 yang selanjutnya disebut Dianpinsa Tahun 2021.

B. DASAR PELAKSANAAN

1. Undang-Undang Republik Indonesia No. 12 Tahun 2010 tentang Gerakan Pramuka;


2. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka;
3. Keputusan Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Nomor : 176 tahun 2013 tentang
Pola dan Mekanisme Pembinaan Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega;
4. Keputusan Kwarnas Gerakan Pramuka Nomor : 031/KN/78 tahun 1978 tentang
Petunjuk Penyelenggaraan Geladian Pimpinan Satuan Penegak;
5. Program Kerja Dewan Kerja Penegak Pandega Kwartir Daerah Jawa Tengah Tahun
2021
C. TEMA

Tema Kegiatan Dianpinsa Kwartir Daerah Jawa Tengah Tahun 2021 adalah
“Optimalisasi Peran Pimpinan Sangga Wujudkan Ambalan....”

D. TUJUAN

1. Meningkatkan pengetahuan, pengalaman, dan kemampuan pemimpin-pemimpin


sangga sebagai dewan Ambalan sehingga mampu melaksanakan kepemimpinan
dengan baik
2. Mendorong para Pembina Pramuka dan Pembantu Pembina Pramuka menerapkan
sistem among dan sistem bersangga dengan baik;
3. Menjadi acuan bagi Kwartir di Jawa Tengah dalam pelaksanaan kegiatan serupa di
wilayahnya masing-masing;
4. Mempertemukan perwakilan pimpinan sangga Se-Jawa Tengah guna saling bertukar
pengalaman dan mempererat tali persaudaraan.
E. SASARAN PESERTA

Sarasaran peserta kegiatan Dianpinsa Kwartir Daerah Jawa Tengah Tahun 2021
adalah Pimpinan Sangga perutusan dari masing-masing kwartir cabang se-Jawa
Tengah dengan komposisi 2 (orang ) dan 2 (orang) putri. Jumlah seluruh peserta
adalah 4 orang x 35 kwartir cabang = 140 orang.

F. WAKTU DAN TEMPAT

Gladian Pimpinan Sangga Kwartir Daerah Jawa Tengah tahun 2021 direncanakan akan
diselenggarakan dalam beberapa tahapan :

Tahap I
Hari : Rabu s.d Sabtu
Tanggal : 15 s.d 18 Desember 2021
Media : Virtual Zoom Meeting, Google Form , Google Classroom, dan WhatsApp
Group

Tahap II
Dilaksanakan secara luring selama dua hari satu malam di masing-masing binwil pada:
20 s.d 21 Desember 2021
Binwil Banyumas : Kwarcab Banyumas
Binwil Kedu : Kwarcab Kota Magelang
Binwil Pekalongan : Kwarcab Tegal

22 s.d 23 Desember 2021


Binwil Semarang : Kwarcab Demak
Binwil Surakarta : Kwarcab Sukoharjo
Binwil Pati : Kwarcab Jepara

Tahap III
Hari : Jumat
Tanggal : 24 Desember 2021
Media : Virtual Zoom Meeting, Google Form, Google Classroom, dan WhatsApp
Group
G. KURIKULUM KEGIATAN

TAHAPAN MATERI JAMPEL


1. Upacara Pembukaan 1 JP
2. Orientasi Latihan 1 JP
Observasi 3. Dinamika Kelompok 1 JP
4. Pretest 1 JP
5. Kontrak Belajar 1 JP
6. Wawasan Bela Negara 2 JP
7. Fundamental Kepramukaan 2 JP
Penguatan
8. SKU, SKK, dan SPG 2 JP
9. Dunia Penegak 2 JP
10. Kepemimpinan 2 JP
11. Manajemen Konflik 2 JP
12. Sistem Administrasi Satuan Penegak dan Teknik
2 JP
Penyusunan Program Ambalan
13. Musyawarah dan Adat Ambalan 2 JP
14. Teknologi Tepat Guna 4 JP
Penerapan 15. Latihan Ketangguhan Fisik 4 JP
16. Kesenian dan Budaya 4 JP
17. Manajemen Sangga dan organisasi penegak 2 JP
18. Upacara Pramuka Penegak 2 JP
19. Tata Laksana Perkemahan 2 JP
20. Pengelolaan Web dan Media Sosial 2 JP
21. Final Project 10 JP
22. Postest 1 JP
23. Refleksi Pelatihan 1 JP
Pengukuhan 24. Rencana Tindak Lanjut 1 JP
25. Evaluasi dan Forum Terbuka 1 JP
26. Upacara Penutupan 1 JP
Total 56 JP

H. Penugasan Awal

a. Penugasan Individu
1) Twibbon
Ketentuan:
a) Link Twibbon dapat diakses mulai tanggal 22 November 2021 pada
https://twb.nz/dianpinsajateng2021;
b) Foto menggunakan seragam pramuka lengkap (SPL);
c) Diunggah pada akun Instagram masing-masing dan akun Instagram tidak
dalam mode private;
d) Menyertakan caption yang berisi nama, asal kwarcab, dan kalimat tentang
kepemimpinan versi peserta. Di akhir keterangan tambahkan:
“Optimalisasi Peran Pimpinan Sangga Wujudkan Ambalan Ideal”
@pangkalan @ambalanasal @dkcasal @kwarcabasal @dkdjateng
@kwardajateng @dk_nasional @gerakanpramuka #DianpinsaJateng2021
#ambalanideal #pramukajateng #kwardajateng #dkdjateng #kwarnas
#gerakanpramuka
2) Struktur Tata Organisasi Ambalannya masing-masing
Ketentuan :
a) Struktur Tata Organisasi merupakan susunan kepengurusan ambalan
masing-masing peserta yang masih aktif;
b) Dibuat dalam bentuk bagan;
c) Struktur Tata Organisasi dapat dalam bentuk ketikan di Ms.Office Word
ataupun dalam bentuk tulis tangan di selembar kertas;
d) Dikirimkan dengan format file PDF melalui link pendaftaran.
b. Penugasan Kelompok berdasarkan asal Kwartir Cabang.
1) Teknologi Tepat Guna
Ketentuan TTG:
a) Dibuat dengan bahan utama adalah barang bekas pakai(daur ulang);
b) Merupakan hasil buatan peserta;
3
c) Berukuran minimal (20×20×20)𝑐𝑚 ;
d) Proses pembuatan TTG dan penjelasan singkat mengenai TTG dibuat
dalam sebuah video berdurasi minimal 3 s.d. 10 menit;
e) Peserta menggunakan Seragam Pramuka Lengkap saat sesi penjelasan
singkat mengenai TTG;
f) Video dikirimkan ke kanal Youtube Kwartir Cabang atau Dewan Kerja
Cabang masing-masing;
g) Link Youtube diunggah pada link pendaftaran.
2) Pentas Seni
a) Pentas seni ditampilkan oleh 4 orang peserta dari masing-masing kwartir
cabang;
b) Berdurasi 3 s.d. 7 menit;
c) Seni yang ditampilkan merupakan kesenian khas kwartir cabang
masing-masing atau menceritakan kwartir cabang masing-masing;
d) bukan merupakan seni rupa;
e) Seni dipentaskan saat pelaksanaan kegiatan secara luring;

I. Rencana Tindak Lanjut

1. Menyusun buku adat di ambalannya masing-masing

Ketentuan :

a. Buku adat kurang lebih berisi :

- Nama ambalan dan kiasannya

- Lambang ambalan satuan putra dan putri beserta kiasannya

- Pusaka adat dan alat kelengkapan adat lainnya berserta kiasannya

- macam-macam upacara adat dan tata pelaksanaannya

- Tata tingkah laku yang berlaku di ambalannya

- dll

b. Buku adat dikumpulkan dengan format file .pdf dengan jetentuan penulisan
sebagai berikut :

● Kertas ukuran A4.

● Margin atas: 4 cm.

● Margin bawah: 3 cm.

● Margin kiri: 4 cm.

● Margin kanan: 3 cm.

● Spasi paragraf untuk Abstraksi: 1.

● Spasi paragraf: 1,5.

● Jenis huruf: Tahoma.

c. Buku adat dikumpulkan ke alamat email dianpinsajateng2021@gmail.com


paling lambat pada tanggal 31 Januari tahun 2022

J. Indikator Kelulusan

K. JADWAL KEGIATAN DAN MATERI


No Waktu (WIB) Kegiatan
Rabu, 15 Desember 2021(Daring)
1 09.00 s.d 10.00 Upacara Pembukaan
2 10.00 s.d 10.15 ISTIRAHAT
3 10.15 s.d 12.15 Webinar Bela Negara
4 12.15 s.d 13.00 ISHOMA
5 13.00 s.d 15.00 Orientasi Latihan, Kontrak Belajar, dan Dinamika Kelompok
6 15.00 s.d 15.30 ISHO
7 15.30 s.d 16.30 Pre Test
Kamis, 16 Desember 2021(Daring)
1 08.00 s.d 10.00 Fundamental Kepramukaan
2 10.00 s.d 10.15 ISTIRAHAT
3 10.15 s.d 12.15 SKU, SKK, dan SPG
4 12.15 s.d 13.00 ISHOMA
5 13.00 s.d 15.00 Dunia Penegak
Jumat, 17 Desember 2021(Daring)
1 08.00 s.d 10.00 Kepemimpinan
2 10.00 s.d 10.15 ISTIRAHAT
3 10.15 s.d 12.15 Manajemen Konflik
4 12.15 s.d 13.00 ISHOMA
5 13.00 s.d 15.00 Manajemen Sangga dan Organisasi Penegak
6 15.00 s.d 15.15 ISTIRAHAT
Sabtu, 18 Desember 2021(Daring)
Sistem Administrasi Satuan Penegak dan Teknik
1 08.00 s.d 10.00
Penyusunan Program Ambalan
2 10.00 s.d 10.15 ISTIRAHAT
3 10.15 s.d 12.15 Pengelolaan Web dan Media Sosial
4 12.15 s.d 13.00 ISTIRAHAT
5 13.00 s.d 15.00 Pembekalan Kegiatan Luring
Senin, 20 Desember 2021/ Rabu, 22 Desember 2021(Luring)
1 07.30 s.d 09.00 Registrasi Ulang dan Pendirian tenda
2 09.00 s.d 09.30 Apel Pembukaan Latihan
3 09.30 s.d 11.30 Musyawarah dan Adat Ambalan
4 13.45 s.d 15.15 Rapat Kerja Ambalan
5 15.15 s.d 15.45 ISHO
6 15.45 s.d 17. 15 Ragam Upacara Penegak
7 17.15 s.d 17.30 Apel Sore
8 17.30 s.d 19.30 ISHOMA
9 19.30 s.d 21.45 Malam Cakra
10 21.45 s.d selesai Sleeping Beauty
Selasa, 21 Desember 2021/ Kamis 23 Desember 2021(Luring)
1 04.30 s.d 06.30 Bangun dan Kuliah Subuh
2 06.30 s.d 07.00 Senam Pagi
3 07.00 s.d 09.00 Persiapan Kegiatan dan Sarapan
4 09.00 s.d 11.00 Pembongkaran Tenda dan Registrasi Akhir
5 11.00 s.d selesai Sayonara
No Waktu (WIB) Kegiatan
Jumat, 24 Desember 2021(Daring)
1 08.00 s.d 08.45 Refleksi Pelatihan
2 09.00 s.d 09.45 Rencana Tindak Lanjut
3 10.00 s.d 10.45 Post Test
4 11.00 s.d 11.45 Evaluasi dan Forum Terbuka
5 11.45 s.d 13.00 ISHOMA
6 13.00 s.d 14.00 Upacara Penutupan
L. PANITIA DAN NARASUMBER

Pelaksana kegiatan terdiri dari :

1. NARASUMBER

Terdiri dari unsur Kwarnas, Pusdiklatda, Pimpinan Kwarda Jawa Tengah, dan
Andalan Kwarda Jawa Tengah, yaitu :

NO KEDUDUKAN NAMA LENGKAP KETERANGAN

Atikoh Suprianti, STP., MT.,


1 Narasumber Ka Kwarda Jawa Tengah
MPP
Drs. Hernowo Budi Luhur, Waka Binamuda Kwarda
2 Narasumber
S.H., M.Si Jawa Tengah

3 Narasumber Ahmad Istajib, S. Pd Wakil Ketua Bidang Bela


Negara Kwartir Nasional

4 Narasumber Mulyono, S. Pd., M.Si Ka Pusdiklatda Jawa Tengah

5 Narasumber Aditya Wisaksono, S. Pt Sekretaris Pusdiklatda Jawa


Tengah
Dzunuwanus Ghulam Manar, Sekretaris Andalan Bidang
6 Narasumber
S.Ip, M.Si Bina Satuan
Luwes Traviariu Agusta,
7 Narasumber Pusdiklatda Jawa Tengah
S.Sos.,M.Si,.
Andicha Octaffiano Yudho Andalan Daerah Urusan
8 Narasumber
Narottama, M.Pd. Humas dan Dokumentasi
Syaiful Hidayat, S.I.Kom.,
9 Narasumber Sekretaris 1 Kwarcab Depok
M.Si(Han).

2 . PANITIA

Susunan Panitia dan Sangga Kerja Kegiatan Kwartir Dearah Jawa Tengah Tahun
2021, sebagai berikut:

Tugas dan Jabatan


Nama
Tanggung Jawab Kepramukaan

Hj. Siti Atikoh Suprianti, Ketua Kwarda Jawa


Penanggungjawab 1
S.TP., M.T, MPP. Tengah
Hernowo Budi Luhur S.H., Waka Binamuda
2
M.Si. Kwarda Jateng
Pimpinan
Sekretaris 1 Kwarda
3 Ahmad Istajib, S.Pd
Jateng
Tugas dan Jabatan
Nama
Tanggung Jawab Kepramukaan

Pendamping Kegiatan Purnawirawan Mayor(CPN) Andalan Daerah Urusan


4
Adi Imron Ismail Bela Negara
Dra. Endang Andalan Daerah urusan
5 Swastiyaskuningsih, S.Pd, Pramuka Berkebutuhan
M.Pd Khusus
Pimpinan Kursus 6 Aditya Wisaksono, S.Pt Sekretaris Pusdiklatda
Penanggungjawab
7 Ricky Haryanto Ketua DKD Jateng
Teknis 1
Penanggungjawab Wakil Ketua DKD
8 Ridah Yulianti, S.Pd
Teknis 2 Jateng
Ketua Sangga Kerja 9 Siti Salwa Husna DKD Jateng
1
Bendahara Kegiatan Nabila Zakiyyatul Af’idah DKD Jateng
0
BIDANG ADMINISTRASI
1
Ketua Bidang Difa Zidan Pratama DKD Jateng
1
1
Anggota Driyantama DKD Jateng
2
1
Anggota Gilang Dwiarnantiyo Singgih DKD Jateng
3
1
Anggota Afrizal Anwar Ibrahim T/D Kota Semarang
4
BIDANG KEGIATAN
1
Ketua Bidang Divya Budi Anantari DKD Jateng
5
1
Anggota Raharjo Sumardiprana Putu DKD Jateng
6
1
Anggota Ahmad Ghojali DKD Jateng
7
1
Anggota Nurlayla Athiyatul Maula DKD Jateng
8
1
Anngota Yonanda DKC Boyolali
9
2
Anggota Mukti Ruli Sukmawan DKC Jepara
0
2
Anggota Linda Kusmawati DKC Demak
1
2
Anggota Denisa Bella DKC Pemalang
2
BIDANG SARANA DAN PRASARANA
2
Ketua Bidang Dede Tri Rachman DKD Jateng
3
2
Anggota Dwi Isnawati DKD Jateng
4
2
Anggota Wahyu Kurniawati DKD Jateng
5
Tugas dan Jabatan
Nama
Tanggung Jawab Kepramukaan

Anggota 2
Rangga Dino TD Kota Semarang
6
Anggota 2
Muslihuddin DKR Ngaliyan
7
WASLITEV
2
Ketua Bidang Annisa Nur Afifah DKD Jateng
7

M. PESERTA

Peserta Dianpinsa Tahun 2021 berjumlah 140 orang yang terdiri dari 2 pimpinan
sanggar putra dan 2 pimpinan sangga putri perwkilan dari masing-masing kwartir
cabang di Jawa tengah.
N. FEE PESERTA

• Buku materi : Rp 10.000


• Buku Kegiatan : Rp 10.000
• Scarf : Rp. 20.000
• Masker : Rp 20.000
• ATK : Rp 15.000 +

Rp 75.000/Orang
Lampiran I

RENCANA KEGIATAN DAN BIAYA (RKB)


KURSUS PENGELOLAAN DEWAN KERJA XI
KWARDA JAWA TENGAH
TAHUN 2021

Rincian Perhitungan
N
Uraian Volum Satua Harga Jumlah
o
e n Satuan
1 Rp
Honorarium Pelatih/ Nara Sumber
16.000.000
Honorarium Pelatih Gladian
80 Jam pel Rp 200.000 Rp 16.000.000
Pinsa ( 2 x 40 JP)
2 Rp
Belanja Alat Tulis Kantor
1.485.000
Amplop kabinet 1 pax Rp 50.000 Rp 50.000
Rp
Kertas HVS folio 70 gram 4 rim Rp 50.000
200.000
Rp
Blocknote 140 bh Rp 5.000
700.000
Kertas Manila 60 lbr Rp 1.500 Rp 90.000
Rp
Balpoint 140 bh Rp 3.000
420.000
Amplop putih 1 pax Rp 25.000 Rp 25.000
3 Biaya Perlengkapan dan Rp
6 paket Rp 600.000
alat peraga 3.600.000
4 Rp
Fasilitas Peserta dan Panitia
11.650.000
Pembuatan Kaos Peserta 140 bh Rp 65.000 Rp 9.100.000
Pembuatan Kaos Panitia dan
25 bh Rp 65.000 Rp 1.625.000
Pelatih
Pembuatan Masker Panitia Rp
25 bh Rp 12.000
dan Pelatih 300.000
Pembuatan Scraf Panitia dan Rp
25 bh Rp 25.000
Pelatih 625.000
5 Rp
Belanja Dekorasi/Dokumentasi
1.050.000
Spanduk rentang 7 buah Rp 150.000 Rp 1.050.000
Rp
MMT Upacara 1 buah Rp 600.000
600.000
6 Fasilitasi Ruang Virtual
Rp
Zoom Metting 1 bulan 500 1 Pkt Rp 1.000.000
1.000.000
partisipan
7 Rp
Belanja Perlengkapan Perkemahan
9.000.000
Perlengkapan Perkemahan 6 paket Rp 1.500.000 Rp 9.000.000
Rincian Perhitungan
N
Uraian Volum Satua Harga Jumlah
o
e n Satuan
8 Rp
Belanja Penggandaan
4.145.000
Rp
Buku Laporan Pelaksanaan 5 buku Rp 30.000
150.000
Sertifikat peserta 140 lbr Rp 20.000 Rp 2.800.000
Rp
Tanda Peserta, Pelatih 165 bh Rp 6.000
990.000
Rp
Foto Copy 1025 lb Rp 200
205.000
9 Rp
Belanja makanan dan minuman
26.150.000
Konsumsi Rapat Koordinasi
50 ok Rp 25.000 Rp 1.250.000
Panitia & Pelatih (25 org x 2)
Konsumsi Kegiatan Panitia dan
400 ok Rp 22.500 Rp 9.000.000
Pelatih (25 org x 16)
Konsumsi Peserta(140 org x
420 ok Rp 22.500 Rp 9.450.000
3)
Snack Kegiatan Panitia dan
225 ok Rp 10.000 Rp 2.250.000
Pelatih (25org x 9)
Snack Kegiatan Peserta (140
420 ok Rp 10.000 Rp 4.200.000
org x 3)
10 Rp
Belanja Perjalanan Dinas Dalam Daerah
11.100.000
Uang Harian Kegiatan (5 org x
60 oh Rp 100.000 Rp 6.000.000
6 tempat x 2 hari)
Bantuan transport 30 ok Rp 100.000 Rp 3.000.000
Penginapan 6 Kamar Rp 350.000 Rp 2.100.000
Total Rp
85.780.000

Anda mungkin juga menyukai