Anda di halaman 1dari 3

LEMBAGA PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PEMUDA DAN YAYASAN PENDIDIKAN

LP3YP PIONEER GENERATION


Akte Notaris : Irawan SH Nomor 12 Tanggal 4 September 2008
Alamat: Jl Padang Petron, Kecamatan Kaur Selatan, Kabupaten. Kaur

Bintuhan, 26 Agustus 2019


Nomor : 800/09/LP3YP-PG/VIII/2019
Lampiran : 1 (satu) berkas
Kepada,
Perihal : Permohonan Insentif Guru
Yang Kami Hormati.
Kegiatan Keislaman dan
Bapak Bupati Kaur
Taman Belajar Quran
c.q Kabag Kesra Pemda Kaur

di,
Kompleks Perkantoran
Padang Kempas, Bintuhan

Assalamu’alaikum Wr Wb,
Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala nikmat dan hidayah-Nya bagi kita
semua. Shalawat dan salam semoga senantiasa hadir bagi tauladan terbaik kita Nabi
Muhammad SAW, keluarga dan sahabat serta seluruh ummatnya.
Dalam rangka usaha pembinaan kegiatan keislaman dan taman belajar qurani
pemuda Kabupaten Kaur Tahun 2019/2020, program pembinaan pendidikan karakter
generasi Muda dan mendukung Nawacita dan Visi Bapak Bupati Kaur tentang Keagamaan
dan generasi muda yang religius. maka dengan ini kami mengajukan Permohonan Insentif
Guru/Pementor Kegiatan Keislaman danTaman Belajar Quran.
Demikianlah surat permohonan ini kami buat.Atas perhatian dan kerjasamanya kami
ucapkan terimakasih
Wassalamu’alaikumWr. Wb

Direktur Eksekutif
LP3YP Pioneer Generation

Alian Suhendra, M.Pd


LEMBAGA PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PEMUDA DAN YAYASAN PENDIDIKAN

LP3YP PIONEER GENERATION


Akte Notaris : Irawan SH Nomor 12 Tanggal 4 September 2008
Alamat: Jl Padang Petron, Kecamatan Kaur Selatan, Kabupaten. Kaur

SURAT KEPUTUSAN
DIREKTUR EKSEKUTIF PIONEER GENERATION
Nomor : 800/08/LP3YP-PG/2019

TENTANG
PENUGASAN PERSONIL PEMENTOR
TAMAN BELAJAR KEAGAMAAN SEKOLAH TAHUN PELAJARAN 2019/2020

DIREKTUR EKSEKUTIF PIONEER GENERATION


Menimbang a. bahwa dalam rangka memperlancar kegiatan mentoring keagamaan di sekolah,
perlu diangkat pendamping dan pementor kegiatan;
b. bahwa pengangkatan pendamping dan pementor sebagaimana dimaksud pada
huruf a di atas perlu ditetapkan dengan Surat Keputusan.
Mengingat 1. Undang- Undang Dasar Republik Indonesia pasal 29 ayat (1) tentang agama
2. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
1. Surat Keputusan Bupati No 10 Tentang Personil Pementor Kegiatan Taman Baca
Keagamaan di sekolah tahun 2019.
Memperhatikan Keputusan Hasil Rapat Badan Pengurus Harian Pioneer Generation Agustus 2019

MEMUTUSKAN
Menetapkan
Pertama Mengangkat dan menugaskan nama terlampir dalam lampiran keputusan ini sebagai
pementor dan pendamping kegiatan
Kedua Untuk dapat menjalankan tugas sebagai pementor, dan dipenuhi hak dan
kewajibannya.
Ketiga Surat Keputusan ini disampaikan kepada yang bersangkutan untuk diketahui dan
dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab.
Keempat Surat Keputusan ini berlaku Terhitung Mulai Tanggal ditetapkan.
Kelima Apabila terdapat kekeliruan dalam Surat Keputusan ini akan dilakukan perbaikan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Bintuhan
Pada tanggal : 25 Agustus 2019

Direktur Eksekutif

ALIAN SUHENDRA, M.Pd


Tembusan:
1. Yth. Bupati Kaur.
2. Yth. Kabag Kesra
3. Yth. Kepala Sekolah (SMA Negeri 1 Kaur, SMA Negeri 3 Kaur, SMA Negeri 10 Kaur (Pentagon), SMK Negeri 8 Kaur, SMP Negeri 1 Kaur, dan
MAN 1 Kaur)
Lampiran Keputusan
Direktur Eksekutif LP3YP Pioneer Generation
Nomor : 800/08/LP3YP-PG/2019
Tanggal : 25 Agustus 2019

SUSUNAN PERSONIL PEMENTOR


TAMAN BELAJAR KEAGAMAAN SEKOLAH TAHUN PELAJARAN 2019/2020

NO NAMA NAMA PENGAJIAN PEMBINAAN ALAMAT PEMENTOR PENDIDIKAN


PEMENTOR SEKOLAH PEMENTOR
1 AlianSuhendra, M.Pd ROMANTIKA SMA N 3 KAUR Desa Padang Petron S2 Adm Pendidikan
2 Rati Komala Sari, S.Pd UKHTI SMANTI SMA N 3 KAUR Desa Tanjung Iman S1 Pendidikan Islam
3 Akbar Wibowo, SE ROMANSA SMA N 1 KAUR Desa Jembatan II S1 Manajamen
4 Siratjudin, S.Pd ABABIL SMA N 1 KAUR Desa Sekunyit S1 Matematika
5 Lidya Yuliana, SP NURUL IHSAN SMA N 1 KAUR Desa Padang Binjai S1 Pertanian
6 Hartati, A.Md AZZAHRA SMA N 1 KAUR Desa Sinar Pagi DIII Perpustakaan
7 HeldaAprianti, A.Md ARRAHMAH SMA N 1 KAUR Desa Pengubaian DIII Perpustakaan
8 Hendri Rahman, S.Ag FAWWAZ SMA N 10 KAURDesa Air Dingin S1 Bahasa Arab
9 ErniaNengsih, S.Si ANNISA SMA N 10 KAURDesa Sukaraja S1 Matematika
10 Reza Mayasari, S.Pd.I ANNISA II SMA N 10 KAURDesa Sekunyit S1 Pendidikan Islam
11 Selfika Sari, S.Pd PUTRI FAWAZ SMA N 10 KAURDesa Padang Petron S1 PGSD
12 Suandi S.Pd ARRIJAL MAN 1 KAUR Desa Selasih S1 Matematika
13 Iska Hayuni Aprianti ALBAROKAH MAN 1 KAUR Desa Fajar Bulan S1 Ekonomi
14 Nurhasanah, ST AISYAH MAN 1 KAUR Desa Pasar Sauh S1 Teknik Industri
15 Nepi Apriani ALKAHFI MAN 1 KAUR Desa Parda Suka SMA IPA
16 Melda Aprianti MUHAJIRIN MAN 1 KAUR Desa Gedung Sako S1 PGSD
17 Yulian Ferdiansyah ALFIDA SMKN 8 KAUR Desa Tanjung Baru S1 Matematika
18 Liza Duahyu Oktona ANNISYA SMKN 8 KAUR Desa Pagar Dewa S1 Pendidikan Islam
19 John Saputra ALFATIH SMPN 1 KAUR Desa Padang Petron S1 Pertanian
20 Dewi Destika DARUL ULUM SMPN 1 KAUR Desa Sekunyit S1 Bahasa Inggris

Pementor tersebut merupakan personil yang sudah lama berdedikasi mendampingi Kegiatan
pembinaan keislaman dan baca quran, bertugas pada beberapa Lembaga Pendidikan untuk
menanamkan nilai Agama dan Pendidikan Karakter yang beretika di Kabupaten Kaur.

Direktur Eksekutif
LP3YP Pioneer Generation

Alian Suhendra, M.Pd

Anda mungkin juga menyukai