Anda di halaman 1dari 12

TREND DAN ISSUE SISTEM INFORMASI DALAM TEKNOLOGI

INFORMASI SECARA UMUM DAN TEKNOLOGI INFORMASI BAGI


KEPERAWATAN

Nama Kelompok 3 :

1. Marliana Nur Wakhidah


2. Nanda Satria
3. Nur Sehati
4. Nur lailatul Hasanah
5. Petra Wenty Lamere
6. Reska Silvia Febriyanti
7. Rita Agnes Sairlela
8. Soni Natty

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN YOGYAKARTA

PROGRAM STUDI SI KEPERAWATAN

TAHUN AJARAN 2019/2020

1
DAFTAR ISI

1) BAB I
- Rangkuman ............................................................................................................. 3
2) BAB II PEMBAHASAN
a) Pengertian Tren dan Issue Secara Umum ............................................................... 4
b) Pengertian Sistim Informasi keperwatan ................................................................ 4
c) Tren dan Issue Dokumentasi Keperawatan ............................................................. 4
d) Tujuan Dokumentasi ............................................................................................... 5
e) Manfaat Dokumentasi Keperawatan ....................................................................... 6
f) Prinsip dokumentasi keperawatan .......................................................................... 7
g) Penerapan dokumentasi keperawatan dengan elektronik dalam upaya meningkatkan
pelayananan keperawatan ...................................................................................... 7
h) Contoh catatan pasien dibangsal ............................................................................ 8
i) Kelebihan dan kekurangan penerapan dokumentasi keperawatan dengan metode
elektronik dan tradisional (tulisan tangan) ............................................................. 8
3) BAB III PENUTUP
a) Kesimpulan ............................................................................................................. 10

2
BAB I

RANGKUMAN

#Pengertian Trend dan Issue

Trend adalah sesuatu yang sedang dibicarakan oleh banyak orang saat ini dan kejadiannya
bedasarkan fakta.

Issue adalah suatu peristiwa atau kejadian yang dapat diperkirakan terjadi atau tidak terjadi
pada masa mendatang, yang menyangkut ekonomi moneter, sosial politik,hukum,pembangunan
sosial,bencana alam,ataupun tentang krisis.

#Pengertian Sistim Informasi keperwatan

merupakan kombinasi dari ilmu komputer, informsi dan keperawatan yang di susun untuk
mempermudah manajemen, proses pengambilan keputusan, dan pelaksanaan asuhan
keperawatan.

#Trend dan Issue Dokumentasi Keperawatan

Dokumentasi asuhan dalam pelayanan keperawatan dan adalah bagian dari kegiatan yang harus
dikerjakan oleh perawat setelah memberi asuhan kepada pasien.Dokumentasi merupakan suatu
informasi lengkap meliputi status kesehatan pasien,kebutuhan pasien,kegiatan asuhan
keperawatan / serta respon pasien terhadap asuhan yang diterimanya.

#Trend dan Issue Dokumentasi Keperawatan

Dokumentasi asuhan dalam pelayanan keperawatan dan adalah bagian dari kegiatan yang harus
dikerjakan oleh perawat setelah memberi asuhan kepada pasien.Dokumentasi merupakan suatu
informasi lengkap meliputi status kesehatan pasien,kebutuhan pasien,kegiatan asuhan
keperawatan / serta respon pasien terhadap asuhan yang diterimanya.

#TUJUAN DOKUMENTASI

1. Sebagai sarana komunikasi


2. Sebagai sarana tanggung jawab dan tanggung gugat
3. Sebagai informasi statistik
4. Sebagai sarana pendidikan
5. Sebagai sumber data penelitian
3
6. Sebagai jaminan kualitas pelayanan kesehatan
7. Sebagai sumber data perencanaan asuhan keperawatan
#Manfaat Dokumentasi
a. Mencegah pengabaian dan penanggulangan yang tidak perlu
b. Mempermudah komunikasi
c. Memberi fleksibilitas dalam memberi askep
d. Mendorong partisipasi klien
e. Memberi kepuasan kepada perawat
f. Tersedia metode yang terorganisir dalam askep
g. Penghematan biaya dari penggunaan kertas untuk
pencatatan
h. Penghematan ruangan karena tidak dibutuhkan tempat yang
besar dalam penyimpanan arsip
i. Penyimpanan data pasien menjadi lebih aman
j. Membantu dalam mencari informasi yang cepat sehingga
dapat membantu pengambilan keputusan secara cepat
k. Meningkatkan produktifitas kerja.

#Prinsip prinsip dokumentasi keperawatan

a. Penulisan hal hal pokok terhadap komunikasi secara continue dalam


keperawatan
b. Setiap kegiatan yang telah di kelompokkan dicatat dan di
dokumentasikan
c. Pencatatan identik untuk mengindentifikasikan merencanakan dan
mengevaluasi
d. Berisi pemasukkan terhadap kegiatan keperawatan dan
kelanjutannya
e. Dalam pencatatan sebagai pelayanan secara identik dalam setiap
proses keperawatan
f. Memerlukan format setiap langkah proses keperawatan
g. Dokumentasi legal dari data yang di peroleh
h. Catatan yang di dokumentasi secara spesifik didasari oleh standar
yang ada
4
# Penerapan dokumentasi keperawatan dengan elektronik dalam upaya meningkatkan
pelayananan keperawatan

Teknologi informasi mempunyai peran besar dan mendasar dalam manajemen,


distrribusi dan penyimpangan informasi dalam pelayanan keperawatan. Informasi kesehatan
diharapkan dapat meningkatkan kualitas dan kontinuitas perawatan dan pengobatan pasien.

BAB II

PEMBAHASAN

A. Pengertian Tren dan Issue Secara Umum

Tren adalah hal yang sangat mendasar dalam berbagai pendekatan analisa,tren juga dapat
didefinisikan salah satu gambaran ataupun informasi yang terjadi pada saat ini yang biasanya sedang
populer dikalangan masyarakat.Tren adalah sesuatu yang sedang dibicarakan oleh banyak orang saat ini
dan kejadiannya berdasarkan fakta.

5
Issue adalah suatu peristiwa atau kejadian yang dapat diperkirakan terjadi atau tidak terjadi pada
masa mendatang,yang menyangkut ekonomi,moneter,sosial,politik,hukum,pembangunan sosial,bencana
alam,ataupun tentang krisis.

Issue adalah sesuatu yang sedang dibicarakan oleh banyak orang namun belum jelas faktanya atau
buktinya.

H. Pengertian Sistim Informasi keperwatan

merupakan kombinasi dari ilmu komputer, informsi dan keperawatan yang di susun untuk
mempermudah manajemen, proses pengambilan keputusan, dan pelaksanaan asuhan keperawatan.

Pendokumentasian terkomputerisasi memfasilitasi pembakuan klasifikasi asuhan keperawatan


sehingga menghilangkan ambiguitas dalam pendokumentasian keperawatan.

Komputer telah dikenal berpuluh-puluh tahun,tetapi rumah sakit lambat dalam menangkap revolusi
komputer.Perawat terlambat mendapatkan manfaat dari komputer,usaha pertama dalam menggunakan
komputer oleh perawat terjadi pada akhir tahun 1960an dan awal tahun 1970an,penggunaannya
mencangkup automatisasi catatan perawat untuk menjelaskan status dan perawatan pasien dan
penyimpanan hasil sensus dalam gambaran staf keperawatan untuk analisa kecenderungan masa depan
staf.

H. Tren dan Issue Dokumentasi Keperawatan

Dokumentasi asuhan dalam pelayanan keperawatan dan adalah bagian dari kegiatan yang harus
dikerjakan oleh perawat setelah memberi asuhan kepada pasien.Dokumentasi merupakan suatu informasi
lengkap meliputi status kesehatan pasien,kebutuhan pasien,kegiatan asuhan keperawatan / serta respon
pasien terhadap asuhan yang diterimanya.Dengan demikian dokumentasi keperawatan mempunyai porsi
yang besar dari catatan klinis pasien yang menginformasikan faktor tertentu atau situasi yang terjadi
selama asuhan dilaksanakan.Disamping itu catatan juga dapat sebagai wahana komunikasi dan
koordinasi antar profesi (interdisipliner) yang dapat dipergunakan untuk mengungkap suatu fakta aktual
untuk dipertanggung jawabkan.

Pengertian dokumentasi keperawatan menurut para ahli

a. Whole
Sekelompok tindakan yang dilakukan untuk menentukan,merencanakan,mengimplementasi dan
mengevaluasi askep.
6
b. Jieger
Proses pemecahan masalah dan diterapkan untuk mengambil keputusan tentang askep pada klien
meliputi 5 langkah pengkajian,diagnosa,perencanaan,implementasi,dan evaluasi.

D. Tujuan Dokumentasi
1. Sebagai sarana komunikasi
Dokumentasi yang dikomunikasikansecara akurat dan lengkap dapat berguna untuk :
a. Membantu koordinasi asuhan keperawatan/yang diberikan oleh tim kesehatan
b. Mencegah informasi yang berulang terhadap pasien atau anggota tim
kesehatan atau mencegah tumpang tindih,bahkan sama sekali tidak dilakukan
untuk mengurangi kesalahan dan meningkatkan ketelitian dalam memberikan
asuhan keperswatan/pada pasien.
c. Membantu tim perawat dalam menggunakan waktu sebaik-baiknya
2. Sebagai tanggung jawab dan tanggung gugat
Sebagai upaya untuk melindungi pasien terhadap kualitas pelayanan keperawatan yang
diterima dan perlindungan terhadap keamanan perawat dalam melaksanakan
tugasnya,maka perawat diharuskan mencatat segala tindakan yang dilakukan terhadap
pasien.Hal ini penting berkaitang dengan langkah partisipasi terhadap ketidak puasan
pasien terhadap pelayanan yang diberikan dan kaitannya dengan aspek hukum yang dapat
dijadikan settle concern,artinya dokumentasi dapat digunakan untuk menjawab ketidak
puasan terhadap pelayanan yang diterima secara hukum.
H. Sebagai informasi statistik
Data statistik dari dokumentasi keperawatan/dapat membantu merencanakan kebutuhan
dimasa mendatang,baik SDM,sarana,prasarana,dan teknis.
H. Sebagai sarana pendidikan
Dokumentasi asuhan keperawatan/yang dilaksanakan secara baik dan benar akan
membantu para siswa keperawatan/maupun siswa kesehatan lainnya dalam proses belajar
mengajar untuk mendapatkan pengetahuan dan membandingkannya,baik teori maupun
praktek lapangan.
5. Sebagai sumber data penelitian
Informasi yang ditulis dalam dokumentasi dapat digunakan sebagai sumber dan
penelitian.Hal ini erat kaitannya dengan yang dilakukan terhadap asuhan

7
keperawatan/yang diberikan,sehingga melalui penelitia dapat diciptakan satu bentuk
pelayanan keperawatan yang aman,efektif dan etis.
6. Sebagai jaminan kualitas pelayanan kesehatan
Melalui dokumentasi yang dilakukan dengan baik dan benar,diharapkan asuhan
keperawatan/yang berkualitas dapat dicapai,karena jaminan kualitas merupakan bagian
dari program pengembangan pelayanan kesehatan.Suatu perbaikan tidak dapat
diwujudkan tanpa dokumentasi yang continue,akurat dan rutin yang dilakukan oleh
perawat maupun tenaga kesehatan lainnya.Audit jaminan kualitas membantu untuk
menetapkan suatu akreditasi pelayanan keperawatan/dalam mencapai standar yang telah
ditetapkan.
7. Sebagai sumber data perencanaan asuhan keperawatan
Dengan dokumentasi akan didapatkan data yang aktual dan konsisten mencakup seluruh
kegiatan keperwatan yang dilakukan melalui tahapan kegiatan proses keperawatan.

E. Manfaat Dokumentasi Keperawatan


a. Mencegah pengabaian dan penanggulangan yang tidak perlu
b. Mempermudah komunikasi
c. Memberi fleksibilitas dalam memberi askep
d. Mendorong partisipasi klien
e. Memberi kepuasan kepada perawat
f. Tersedia metode yang terorganisir dalam askep
g. Penghematan biaya dari penggunaan kertas untuk pencatatan
h. Penghematan ruangan karena tidak dibutuhkan tempat yang besar dalam
penyimpanan arsip
i. Penyimpanan data pasien menjadi lebih aman
j. Membantu dalam mencari informasi yang cepat sehingga dapat membantu
pengambilan keputusan secara cepat
k. Meningkatkan produktifitas kerja
F. Prinsip dokumentasi keperawatan
a. Penulisan hal hal pokok terhadap komunikasi secara continue dalam keperawatan
b. Setiap kegiatan yang telah di kelompokan di catat dan di dokumentasi
c. Pencatatan identik untuk mengindentifikasi merencanakan dan mengevaluasi

8
d. Berisi pemasukan terhadap kegiatan keperawatan dan kelanjutan nya.
e. Dalam pencatatan sebagai pelayanan secara identik dalam setiap proses
keperawatan
f. Memerlukan format setiap langkah proses keperawatan.
g. Dokumentasi legal dari data yang diperoleh.
h. catatan yang di dokumentasi secara spesifik didasari oleh standar yang ada.

G. Penerapan dokumentasi keperawatan dengan elektronik dalam upaya


meningkatkan pelayananan keperawatan

Teknologi informasi mempunyai peran besar dan mendasar dalam manajemen,


distrribusi dan penyimpangan informasi dalam pelayanan keperawatan. Informasi
kesehatan diharapkan dapat meningkatkan kualitas dan kontinuitas perawatan dan
pengobatan pasien.

Dirumah sakit, perawat merupakan tenaga profesi terbesar dengan


mendokumentasikan asuhan keperawatan dalam catatan pasien, terutama dalam tulisan
tangan kardekx sistem. Selama dkd terakhir dinegara barat dokumentasi keperawatan
dengan tulisan tangan telah digantikan dengan deokumenatasi keperawatan elektronik dan
diintergrasikan dalam Record Pasien Elektronik (EPR).

Pelaksanaan dokumentasi keperawatan elektronik diindonesia belum semua


rumah sakit melaksankannya, masih banyak pendokumentasikan keperawatan dirumah
sakit dengan menggunakan tulisan tangan hal ini kurang efisien dan dapat meningkatkan
biaya untuk penggunaan kertas dan perlu waktu yang banyak untuk mecatat asuhan
keperawatan tersebut, sehinggah beban kerja perawat meningkat hal ini menimbulkan
dampak hasil dokumentasi keperawatan yang dicatat juga tidak memuaskan, kadang tidak
semua tercatat dengan baik. Akhirnyan kualitas asuhan kurang baik karena dokumentasi
yang dibuat tidak dapat mengkomunikasikan secara optimal asuhan keperawatan yang
telah diberikan kepada pasien

H. Contoh catatan pasien dibangsal

Catatan perawat dan dokter dicampur berada dalam satu layar, selama observasi
dokter hanya dapat menampilkan catatan dokter, tetapi mereka dapat juga mengakses
dokumentasi keperawatan bila diperlukan. Untuk perawat terdapat berbagai macam

9
catatan yaitu: catatan harian perawat, catatan perawat malam, catatan perawat masuk,
catatan perawat transfer, catatan perawat putaran medis, dan catatan ringkasan perawat.
Ketika perawat membuat dokumen baru dan jenis catatan yang dipilih pada dokumen
kosong caranya dengan menggunakan 12 kata kunci untuk membukan catatan tersebut

I. Kelebihan dan kekurangan penerapan dokumentasi keperawatan dengan metode


elektronik dan tradisional (tulisan tangan)
 Kelebihan metode elektronik
 Meningkatkan mutu asuhan keperawatan serta bermanfaat untuk melindungi perawat
dalam melakukan praktik keperawatan
 Sebagai bukti akuntabilitas tentang apa yang telah dilakukan oleh seorang perawat kepada
pasiennya
 Dapat mengurai tugas administratif dan pemantauan berulang sehingga dapat
meningkatkan waktu yang tersedia untuk memberikan perawatan langsung kepada klien
 Mengumpulkan semua informasi tentang pasien disatu tempat, dan
 Meningkatkan akses informasi pasien pada tanggal sebelumnya
 Dokumentasi keperawatan elektronik yang diterapkan di UNN dapat memberikan
informasi yang akurat.
 Kekurangan metode elektronik
 Pelaksanaan dokumentasi keperawatan elektronik di indonesia belum
merata pada semua rumah sakit
 Kekurangan yang ditemukan setelah tiga tahun penerapan dokumentasi
keperawatan elektronik di UNN masih ada masalah dalam pencatatan
rencana keperawatan, karena menggunakan rencana keperawatan yang
berbeda tidak sesuai.
 Kelebihan metode tradisional (tulisan tangan)
 Sebagai wahana komunikasi dan koordinasi antar profesi (interdisipliner)
yang dapat dipergunakan untuk mengungkap suatu fakta aktual untuk
dipertanggung jawabkan.
 Catatan pasien merupakan suatu dokumen yang legal, dari status sehat
sakit pasien pada saat lampao, sekarang, dalam bentuk tulisan, yang
menggambarkan asuhan keperawatan yang diberikan.
 Kekurangan metode tradisional (tulisan tangan)
10
 Dengan menggunakan tulisan melalui kertas akan mengakibatkan
kekurangan efisienan dan dapat meningkatkan biaya untuk penggunaan
kertas tersebut
 Memerlukan waktu yang banyak untuk mencatatan asuhan keperawatan
 Mengakibatkan beban kerja perawat
 Tidak dapat mengkomunikasikan secara optimal secara keperawatan yang
telah diberikan kepada pasien.

Sistim informasi keperwatan merupakan kombinasi dari ilmu komputer, informsi dan
keperawatan yang di susun untuk mempermudah manajemen, proses pengambilan keputusan, dan
pelaksanaan asuhan keperawatan.

Pendokumentasian terkomputerisasi memfasilitasi pembakuan klasifikasi asuhan keperawatan


sehingga menghilangkan ambiguitas dalam pendokumentasian keperawatan.

Komputer telah dikenal berpuluh-puluh tahun,tetapi rumah sakit lambat dalam menangkap
revolusi komputer.Perawat terlambat mendapatkan manfaat dari komputer,usaha pertama dalam
menggunakan komputer oleh perawat terjadi pada akhir tahun 1960an dan awal tahun
1970an,penggunaannya mencangkup automatisasi catatan perawat untuk menjelaskan status dan
perawatan pasien dan penyimpanan hasil sensus dalam gambaran staf keperawatan untuk analisa
kecenderungan masa depan staf.

BAB III
PENUTUP
A. KESIMPULAN
Dari makalah yang kami buat dapat kami simpulkan bahwa penerapan dokumentasi keperawatan
dengan menggunakan metode elektronik lebih dianjurkan penerapannya pada era ini karena metode
ini berperan besar dan mendasar dalam manejemen, distribusi dan penyimpanan informasi dalam

11
pelayanan keperawatan selain itu didalam metode elektronik ini memiliki lebih banyak keunggulan
diantaranya :
 Meningkatkan mutu asuhan keperawatan serta bermanfaat untuk melindungi perawat dalam
melalukan praktik keperawatan
 Sebagai bukti akuntabilitas tentang apa yang telah dilakukan oleh seorang perawat kepada
pasiennya
 Dapat mengurangi tugas administratif dan pemantauan berulang sehingga dapat
meningkatkan waktu yang tersedia untuk memberikan perawatan langsung kepada klien.

12

Anda mungkin juga menyukai