Anda di halaman 1dari 3

Tabel 3.

Penatalaksanaan

NO Hari/ Tanggal Diagnosa Jam Penatalaksanaan Jam Evaluasi

1 Rabu 05 april 2017 Diagnosa 1 10:50 1. Mengkaji tingkat skala nyeri (0-10) 10:50 S: Pasien mengatakan
Skala nyeri yang dirasakan pasien 4 masih terasa nyeri di
( nyeri sedang) ulu hati.
2. Mengatur posisi istirahat pasien O: Pasien terlihat meringis
senyaman mugkin Posisi semi dan nyeri
fowler. - Pasien tampak
3. Menganjurkan pasien melakukan memegangi bagian
teknik relaksasi. Pasien melakukan perut
teknik tarik nafas dalam - Pasien tampak gelisah
4. Mengkolaborasi dengan dokter - Skala nyeri 3
untuk pemberian terapi kepada - TD : 90/60 mmHg
pasien. - Pols : 80 kali/ menit
5. Menganjurkan pasien untuk minum - RR : 16 kali/ menit
obat sesuai indikasi. Pasien meminum - Temp : 36,5C
obat sesuai indikasi seperti pemberian - TB : 159 CM
analgesik, cefadroxil 2x1, paracetamol A: masalah nyeri belum
3x1, antasida 3x1, vit C 3x1, teratasi
Chlopheniramine maleat 3x1. P : Intervensi dilanjutkan
- Manajemen nyeri
- Menejemen medikasi
- Pemberian medikasi
Pemberian analgesic
Rabu 05 april 2017 Diagnosa 2 11:30 1. Mengkolaborasikan dengan tim gizi 11: 30 S: Pasien mengatakan
untuk pemberian diet pasien. tidak ada nafsu makan
2. Mengkaji pola dan status nutrisi O: Makanan yang
pasien. dihabiskan ½ porsi
Pasien makan tidak sesuai anjuran. - BB sebelum sakit 55
3. Menimbang berat badan pasien kg
Berat badan selama sakit menurun. - BB sekarang 52 kg
4. Menganjurkan pasien untuk makan - Pasien tampak mual
dalam porsi kecil dan sering dan muntah
5. Mengkolaborasi pemberian - Mukosa mulut baik
nutrisi sesuai indikasi A: Masalah perubahan
Pemberian nutrisi sesuai indikasi nutrisi kurang dari
membantu proses penyembuhan kebutuhan tubuh belum
teratasi
P: Intervensi dilanjutkan
- Manajemen nutrisi
- Manajemen
gangguan makan
- Terapi nutrisi
Pemantauan nutrisi
Rabu 05 april 2017 Diagnosa 3 12: 30 1. Menciptakan lingkungan yang aman 12:30 S: Pasien mengatakan
dan nyaman bagi pasien. tidak bisa tidur
2. Membatasi jumlah pengunjung O: Pola tidur > 4 jam
3. Mengurangi aktifitas dimalam hari - Pasien tampak lemas
Memberikan lingkungan yang tenang. - Konjungtiva pucat
A: Masalah gangguan pola
tidur belum teratasi
P: Intervensi dilanjutkan
- Peningkatan tidur
- Manajemen
lingkungan
- Manajeman energi
- Manajemen
medikasi
Terapi relaksasi

Anda mungkin juga menyukai