Anda di halaman 1dari 5

DAFTAR INDIKATOR MUTU UNIT KERJA DAN UNIT PELAYANAN

INDIKATOR MUTU UNIT IGD

No Judul Indikator Standar Unit Pemantauan


1. Waktu pemberian antiplatelet ≤ 48 jam pada >70% IGD
pasien stroke iskemik
2. Waktu tanggap pelayanan dokter di gawat < 5 menit IGD
darurat
3. Peningkatan keamanan obat hight alert 100 % IGD
diwaspadai
4. Kepatuhan upaya pencegahan pada pasien 100 % IGD
resiko jatuh pada
5. Kepatuhan Hand Hygiene ≥ 85 % IGD
6. Kepatuhan identifikasi pasien 100 % IGD
7. Kepuasan pasien dan keluarga >85% IGD
8. Kecepatan respon terhadap komplain ≥ 75 % IGD

INDIKATOR MUTU UNIT RAWAT INAP

No Judul Indikator Standar Unit Pemantauan


1. Waktu pemberian antiplatelet ≤ 48 jam pada >70% Rawat Inap
pasien stroke iskemik
2. Penundaan waktu operasi elektif ≤ 48 jam Rawat Inap
3. Kepatuhan penggunaan fornas pada pasien JKN 100 % Rawat Inap
4. Kepatuhan terhadapa clinical pathway 100 % Rawat Inap
5. Kepatuhan terhadap jam visit dokter 100 % Rawat Inap
6. Waktu lapor hasil nilai kritis ≤ 30 menit 100 % Rawat Inap
7. Kepuasan pasien dan keluarga >85% Rawat Inap
8. Kecepatan respon terhadap komplain ≥ 75 % Rawat Inap
9. Kepatuhan identifikasi pasien 100 % Rawat Inap
10. Peningkatan keamanan obat high alert 100 % Rawat Inap
diwaspadai pasien stroke
11. Kepatuhan upaya pencegahan pada pasien 100 % Rawat Inap
resiko jatuh pada pasien stroke
12. Kepatuhan Hand Hygiene ≥ 85 % Rawat Inap

INDIKATOR MUTU UNIT RAWAT JALAN

No Judul Indikator Standar Unit Pemantauan


1. Waktu tunggu rawat jalan < 60 menit Rawat Jalan
2. Kepatuhan identifikasi pasien 100 % Rawat Jalan
3. Kepatuhan upaya pencegahan pada pasien resiko 100 % Rawat Jalan
jatuh pada pasien stroke
4. Kepatuhan Hand Hygiene ≥ 85 % Rawat Jalan
5. Kepuasan pasien dan keluarga >85% Rawat Jalan
6. Kecepatan respon terhadap komplain ≥ 75 % Rawat Jalan
7. Kepatuhan penggunaan fornas pada pasien JKN 100 % Rawat Jalan
8. Kepatuhan terhadapa clinical pathway 100 % Rawat Jalan
INDIKATOR MUTU UNIT BEDAH ( OK )

No Judul Indikator Standar Unit


Pemantauan
1. Penundaan waktu operasi elektif ≤ 48 jam BEDAH ( OK )
2. Kepatuhan penggunaan fornas pada pasien JKN 100 % BEDAH ( OK )
3. Kepatuhan terhadapa clinical pathway 100 % BEDAH ( OK )
4. Kepatuhan identifikasi pasien 100 % BEDAH ( OK )
5. Kepatuhan Hand Hygiene ≥ 85 % BEDAH ( OK )
6. Peningkatan keamanan aobat high alert 100 % BEDAH ( OK )
7. Penandaan lokasi operasi pada stroke perdarahan 100 % BEDAH ( OK )

INDIKATOR MUTU UNITPERAWATAN INTENSIF

No Judul Indikator Standar Unit


Pemantauan
1. Kepatuhan penggunaan fornas pada pasien JKN 100 % Perawatan
intensif
2. Kepatuhan terhadapa clinical pathway 100 % Perawatan
intensif
3. Kepatuhan identifikasi pasien 100 % Perawatan
intensif
4. Kepatuhan Hand Hygiene ≥ 85 % Perawatan
intensif
5. Peningkatan keamanan aobat high alert 100 % Perawatan
intensif
6. Kepatuhan terhadap jam visit dokter 100 % Perawatan
intensif
7. Waktu pemberian antiplatelet ≤ 48 jam pada pasien >70% Perawatan
stroke iskemik intensif
8. Waktu lapor hasil nilai kritis ≤ 30 menit 100 % Perawatan
intensif
9. Peningkatan keamanan obat high alert diwaspadai 100 % Perawatan
pasien stroke intensif
10. Kecepatan respon terhadap komplain ≥ 75 % Perawatan
intensif

INDIKATOR MUTU UNIT FARMASI

No Judul Indikator Standar Unit Pemantauan


1. Waktu tunggu pelayanan obat jadi < 30 menit Farmasi
2. Peningkatan keamanan obat high alert diwaspadai 100 % Farmasi
pasien stroke
3. Kepatuhan penggunaan fornas pada pasien JKN 100 % Farmasi
4. Kecepatan respon terhadap komplain ≥ 75 % Farmasi
5. Kepatuhan Hand Hygiene ≥ 85 % Farmasi
6. Kepatuhan identifikasi pasien 100 % Farmasi
7. Kepuasan pasien dan keluarga >85% Farmasi

INDIKATOR MUTU UNITLABORATORIUM

No Judul Indikator Standar Unit


Pemantauan
1. Kepatuhan identifikasi pasien 100 % Laboratorium
2. Kepatuhan Hand Hygiene ≥ 85 % Laboratorium
3. Kepuasan pasien dan keluarga >85% Laboratorium
4. Kecepatan respon terhadap komplain ≥ 75 % Laboratorium
5. Waktu lapor hasil nilai kritis ≤ 30 menit 100 % Laboratorium

INDIKATOR MUTU UNIT RADIOLOGI

No Judul Indikator Standar Unit


Pemantauan
1. Kepatuhan identifikasi pasien 100 % Radiologi
2. Kepatuhan Hand Hygiene >85% Radiologi
3. Kepuasan pasien dan keluarga >85% Radiologi
4. Kecepatan respon terhadap komplain ≥ 75 % Radiologi
5. Waktu lapor hasil nilai kritis ≤ 30 menit 100 % Radiologi
6. Waktu pemeriksaan CT Scan kepala pada pasien ≥70% Radiologi
stroke ≤ 60 menit

INDIKATOR MUTU UNIT REKAM MEDIS

No Judul Indikator Standar Unit Pemantauan


1. Kepatuhan identifikasi pasien 100 % Rekam Medis
2. Kepatuhan Hand Hygiene >85% Rekam Medis
3. Kepuasan pasien dan keluarga >85% Rekam Medis
4. Kecepatan respon terhadap komplain ≥ 75 % Rekam Medis
5. Kelengkapan pengisian dan pengembalian berkas 100 % Rekam Medis
rekam medis pasien 24 jam setelah selesai pelayanan

INDIKATOR MUTU UNIT REHABILITASI MEDIS

No Judul Indikator Standar Unit


Pemantauan
1. Kepatuhan identifikasi pasien 100 % Rehabmedis
2. Kepatuhan Hand Hygiene >85% Rehabmedis
3. Kepuasan pasien dan keluarga >85% Rehabmedis
4. Kecepatan respon terhadap komplain ≥ 75 % Rehabmedis
5. Tidak adanya angka kesalahan tindakan 100 % Rehabmedis

INDIKATOR MUTU UNIT HEMODIALISA


No Judul Indikator Standar Unit
Pemantauan
1. Kepatuhan identifikasi pasien 100 % Hemodialisa
2. Kepatuhan Hand Hygiene >85% Hemodialisa
3. Kepuasan pasien dan keluarga >85% Hemodialisa
4. Kecepatan respon terhadap komplain ≥ 75 % Hemodialisa

INDIKATOR MUTU UNIT GIZI

No Judul Indikator Standar Unit


Pemantauan
1. Kepatuhan identifikasi pasien 100 % Gizi
2. Kepatuhan Hand Hygiene >85% Gizi
3. Kepuasan pasien dan keluarga >85% Gizi
4. Kecepatan respon terhadap komplain ≥ 75 % Gizi

INDIKATOR MUTU AREA KLINIS

No Judul Indikator Standar Unit Pemantauan


1. Waktu pemberian antiplatelet ≤ 48 jam pada >70% IGD
pasien stroke iskemik
2. Waktu pemeriksaan CT Scan kepala pada ≥70% Radiologi
pasien stroke ≤ 60 menit
3. Kepatuhan penggunaan fornas pada pasien 100 % Farmasi
JKN
4. Penundaan waktu operasi elektif ≤ 48 jam OK

INDIKATOR MUTU AREA MANAJEMEN

No Judul Indikator Standar Unit Pemantauan


1. Waktu tanggap pelayanan dokter di gawat < 5 menit IGD
darurat
2. Waktu tunggu rawat jalan < 60 menit Rawat Jalan
3. Kepatuhan terhadap jam visit dokter 100 % Rawat Inap
4. Kepatuhan terhadapa clinical pathway 100 % Rawat Inap
5. Kepuasan pasien dan keluarga >85% Semua Unit
6. Kecepatan respon terhadap komplain ≥ 75 % Semua Unit

INDIKATOR AREA SASARAN KESELAMATAN PASIEN

No Judul Indikator Standar Unit Pemantauan


1. Kepatuhan identifikasi pasien 100 % Semua Unit
2. Waktu lapor hasil nilai kritis ≤ 30 menit 100 % Semua Unit
3. Peningkatan keamanan obat high alert 100 % Farmasi
diwaspadai pasien stroke
4. Penandaan lokasi operasi pada stroke 100 % OK
perdarahan
5. Kepatuhan upaya pencegahan pada pasien 100 % Rawat Inap
resiko jatuh pada pasien stroke
6. Kepatuhan Hand Hygiene >85% Semua Unit

Anda mungkin juga menyukai