Anda di halaman 1dari 21

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

SATUAN PENDIDIKAN : SMA


KELAS/SEMESTER :X/2
MATA PELAJARAN : KIMIA
MATERI POKOK : LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT
ALOKASI WAKTU : 2 x 10 Menit

A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran,
damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
KI-3 : Memahami , menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan,
dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI-4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian

1.1 Menyadari adanya keteraturan sifat daya hantar 1.1.1 Menunjukkan sikap religius melalui kegiatan
listrik larutan sebagai wujud kebesaran Tuhan pembelajaran.
YME dan pengetahuan tentang daya hantar listrik
larutan sebagai hasil pemikiran kreatif manusia
yang kebenarannya bersifat tentatif.
1.2 Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin 1.2.1 Menunjukkan rasa ingin tahu terhadap fenomena
tahu, disiplin, jujur, objektif, terbuka, mampu yang ditampilkan.
membedakan fakta dan opini, ulet, teliti, 1.2.2 Menunjukkan sikap kritis dan aktif dalam
bertanggung jawab, kritis, kreatif, inovatif, berdiskusi.
demokratis, komunikatif ) dalam merancang dan
melakukan percobaan serta berdiskusi yang
diwujudkan dalam sikap sehari-hari.
3.8 Menganalisis sifat larutan elektrolit dan larutan non 3.8.1 Membedakan larutan berdasarkan daya hantar
elektrolit berdasarkan daya hantarnya. listriknya.

3.8.2 Menjelaskan pengertian larutan elektrolit dan non


elektrolit

3.8.3 Menyebutkan gejala adanya hantaran listrik suatu


larutan
3.8.4 Memberikan contoh larutan elektrolit dan non
elektrolit dalam kehidupan sehari-hari.

3.8.5 Mengelompokkan larutan kedalam larutan


elektrolit kuat, elektrolit lemah dan non elektrolit
berdasarkan sifat hantar listriknya.

4.8 Merancang, melakukan, dan menyimpulkan serta 4.8.1 Terampil merancang/ menggunakan lab virtual
menyajikan hasil percobaan untuk mengetahui sifat pada percobaan daya hantar listrik beberapa
larutan elektrolit dan larutan nonelektrolit. larutan.
4.8.2 Terampil mencatat data hasil demonstrasi daya
hantar listrik beberapa larutan.
4.8.3 Terampil dalam mengkomunikasikan hasil diskusi
kelompok terkait demonstrasi daya hantar larutan.

C. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat membedakan larutan berdasarkan daya hantar listriknya melalui kegiatan demonstrasi.
2. Siswa dapat menjelaskan pengertian larutan elektrolit dan nonelektrolit melalui kegiatan diskusi.
3. Siswa dapat menyebutkan gejala adanya hantaran listrik suatu larutan berdasarkan kegiatan demonstrasi.
4. Siswa dapat memberikan tiga contoh larutan elektrolit dan nonelektrolit dalam kehidupan sehari-hari.
5. Siswa dapat mengelompokkan larutan ke dalam larutan elektrolit kuat, larutan elektrolit lemah, dan larutan nonelektrolit
masing-masing 3 larutan berdasarkan gejala hantaran listriknya.
6. Siswa terampil merancang percobaan daya hantar listrik beberapa larutan dalam aplikasi lab virtual yang telah disediakan.
7. Siswa terampil mencatat data hasil demonstrasi daya hantar listrik beberapa larutan secara lengkap dan jujur
8. Siswa terampil dalam mengkomunikasikan hasil diskusi kelompok terkait demonstrasi daya hantar larutan.

D. MATERI
Label Definisi Jenis Atribut Posisi Contoh Noncontoh
Konsep Konsep Konsep Kritis Variabel Superordinat Koordinat Subordinat

 Jumlah ion Larutan


Larutan Larutan yang Konsep  Larutan Larutan Larutan Larutan Air
 Kerapatan elektrolit
Elektrolit dan dapat berdasarkan elektrolit Nonelektrolit kuat NaCl
ion Larutan
Nonelektrolit menghantarkan nama proses  Larutan
elektrolit Larutan gula
arus listrik , Larutan
kuat HCI
dapat berupa elektrolit
larutan garam,  Larutan lemah Larutan
asam, basa yang elektrolit H2SO4
dapat bersifat lemah
larutan elektrolit
kuat atau
elektrolit lemah

Larutan Larutan yang Konsep  Larutan  Konsentrasi Larutan Larutan Larutan Urea
elektrolit dapat berdasarkan elektrolit larutan Elektrolit elektrolit NaCl
Larutan
kuat menghantarkan nama proses kuat  Jumlah ion lemah
Laruta gula
arus listrik ,  Kerapatan
dapat berupa ion HCI
larutan garam,
asam, basa.
Larutan Alkohol
CH3CO
Larutan Larutan yang Konsep Larutan  Konsentrasi Larutan Larutan
OH
elektrolit dapat berdasarkan elektrolit lemah larutan Elektrolit elektrolit kuat
lemah menghantarkan nama proses  Jumlah ion
arus listrik ,  Kerapatan
dapat berupa ion
larutan garam,  Derajat
asam, basa. Ionisasi
PETA KONSEP

LARUTAN

ELEKTROLIT NONELEKTROLIT

KEKUATAN PENYUSUN PENYUSUN

KUAT SENYAWA ION SENYAWA


KOVALEN
POLAR

LEMAH SENYAWA
KOVALEN
E. Pendekatan, Metode , dan Model Pembelajaran

1. Pendekatan : Saintifik
2. Metode : Percobaan, Diskusi
3. Model : Cooperative learning

F. Media/Alat, Bahan
 Media : laboratorium virtual, power point, papan tulis, video
 Alat : LCD,laptop

G. Kegiatan Pembelajaran
 Pertemuan Pertama
No Tujuan Kegiatan Sintaks (langkah- Kegiatan Guru Kegiatan Siswa Waktu
Pembelajaran Pembelajaran langkah)
1 Menunjukkan Pendahuluan A. Pengkondisian A. Pengkondisian A. Pengkondisian 7 menit
sikap religius  Guru membuka  Guru memberi salam  Peserta didik menjawab
melalui kegiatan pelajaran dan berdoa salam dan berdoa
Pembelajaran. dengan salam  Guru mempresensi  Peserta didik menjawab
dan berdoa peserta didik kehadirannya

 Guru
mempresensi
kehadiran
peserta didik

B. Apersepsi B. Apersepsi B. Apersepsi


 Guru
Guru : “disini ibu Siswa : “ masih bu”
mengingatkan
membawa beberapa
pengertian Siswa : “ saya bu. Larutan
Menunjukkan larutan, ada larutan
larutan adalah campuran dari dua atau
rasa ingin tahu garam,gula, alkohol dan
lebih zat yang membentuk satu
 Guru
terhadap asam asetat. Kalian
macam fasa (homogen)”
memberikan
fenomena yang masih ingat tidak apa itu
contoh beberapa
larutan ?” Siswa : “rasanya bu, zat
ditampilkan.
larutan terlarutnya, ion-ion yang
Guru : “ ya coba 1 orang
terkandung di dalamnya”
untuk menyebutkan apa
yang dimaksud dengan
larutan “

Guru : “ya benar sekali.


Dari beberapa larutan
ini, apa yang
membedakan antara
larutan yang satu dengan
yang lainnya”.

Guru : “ benar ya yang


membedakannya ada
rasa, zat terlarutnya dan
ion-ion yang ada dalam
larutan tersebut”

C. Motivasi C. Motivasi C. Motivasi

Guru : “di kota bengkulu, Siswa : “saya bu”


 Guru
sering sekali ya
menanyakan Siswa : “ agar tidak terjadi
mengalami banjir hampir
keadaan ketika konsleting bu”
tiap tahunnya di musim
banjir
hujan mengalami banjir.
 Guru
Disini siapa yang sudah
mengaitkan
pernah terkena banjir?”
fenomena
Guru : “nah, yang pernah
dengan
mengalami banjir kalian
pelajaran
pernah dengar gak
himbauan dari PLN
untuk mematikan listrik
saat kejadian banjir.
Kira-kira mengapa kita
disuruh untuk mematikan
arus listrik?”

Guru : “betul ya, agar


tidak terjadi konsleting
listrik, apabila terjadi
konsleting listrik dampak
yang paling besar itu bisa
terjadi kebakaran. Nah
untuk itu lah PLN
menghimbau untuk
mematikan arus listrik”

Guru : “ fenomena ini lah


yang berkaitan dengan
pelajaran kita pada pagi
hari ini, yaitu larutan
elektrolit dan larutan non
elektrolit”
2 Menunjukkan Kegiatan Inti A. Mengamati A. Mengamati A. Mengamati 10 menit
rasa ingin tahu
Siswa mengamati Guru : “disini ibu Siswa : seseorang lagi
terhadap
video orang yang mempunyai video, memancing ikan disungai bu,
fenomena yang
memancing di silahkan simak baik- dengan alat penyetrum, tetapi
ditampilkan.
sungai dengat alat baik” yang di setrum itu airnya bu
penyetrum bukan ikannya. Dan saat airnya
Guru : “dari video
di setrum ikannya mulai
tersebut apa yang bisa
muncul di permukaan air.
kalian simpulkan”

Guru : “ bagus sekali ya


simpulannya, ada yang
berpendapat lain. Atau
ada yang ingin
ditanyakan ?”
B. Menanya B. Menanya B. Menanya

Siswa mulai Guru : “ nah ada siswa : “ jadi air sungai bisa
bertanya tentang air pertanyaan bagus dari menghantarkan arus listrik ya
sungai yang dapat teman kita” bu ?
menghantarkan
siswa : “dari contoh larutan
arus listrik
yang ibu bawa tadi, yang
mana bu yang dapat
menghantarkan arus listrik ?”

C. Mengumpulka C. Mengumpulkan C. Mengumpulkan Data


n Data Data

1. Membuat 1. Membuat hipotesis 1. Membuat hipotesis

hipotesis

Guru : “apakah air sungai siswa : bisa bu, tidak bu


 Siswa mulai
dapat menghantarkan siswa : larutan gula sepertinya
membuat
arus listrik, kira-kira bu, larutan garam bu
hipotesis
menurut kalian bisa sepertinya.
tidak?”

Guru : “ dari beberapa


larutan yang ibu bawa
yang mana kira-kira yang
dapat menghantarkan
arus listrik”

2. Menguji 2. Menguji hipotesis


2. Menguji hipotesis
hipotesis
Siswa: “baik bu”
Siswa terampil  Siswa Guru : “ untuk menjawab
merancang menggunakan pertanyaan kalian,  Siswa mulai melakukan
percobaan daya aplikasi vitual sebelumnya kalian harus berbagai percobaan
hantar listrik lab melakukan praktikum menggunakan virtual lab
beberapa larutan secara berkelompok yang dan mencatat hasil data
dalam aplikasi telah ibu bagikan. yang ditemukan
lab virtual yang Praktikumnya
telah disediakan. menggunakan aplikasi
yang telah ibu bagikan
sebelumnya. Tugas
kalian mencari jawaban
pertanyaan yang tadi dan
ditambah dengan
mencari jawaban apakah
larutan- larutan yang ibu
bawa tadi apakah dapat
menghantarkan arus
listrik apa tidak”

3. Menganalisis 3. Menganalisis data


3. Menganalisis data
data  Siswa dapat membedakan
 Guru memberikan
Siswa terampil  Siswa mulai larutan berdasarkan daya
waktu kepada siswa
mencatat data menjawab hantar listriknya
untuk menganalisis
hasil pertanyaan yang  Siswa dapat menentukan
larutan
demonstrasi diberikan oleh larutan yang termasuk
daya hantar guru Guru : “waktu kalian larutan elektrolit dan non
listrik beberapa untuk mengamatinya ibu elektrolit.
larutan secara berikan selama 5 menit “

lengkap dan
jujur

4. Mengasosiasi
4. Mengasosiasi 4. Mengasosiasi
siswa : “iya bu”
 Siswa membuat
Siswa dapat Guru : “ setelah kalian
kesimpulan
membedakan melakukan percobaan
mengenai sifat
larutan dan mendapatkan hasil
larutan
berdasarkan dari percobaan tersebut,
berdasarkan
daya hantar ibu harap kalian bisa
percobaan yang
listriknya. menyimpulkan hasil
dilakukan diskusi kalian tersebut”

5. Mengkomunikasika 5. Mengkomunikasikan
5. Mengkomunik
n
Siswa terampil asikan siswa : “Berdasarkan daya
Guru : “ apakah sudah
dalam  Siswa hantar listriknya, tidak semua
selesai. Ya untuk
mengkomunikas mempresentasik larutan dapat menghantarkan
kelompok satu, silahkan
ikan hasil an hasil diskusi arus listrik. Hal ini dapat
untuk mempresentasikan
diskusi kelompok dibuktikan dengan uji daya
hasil diskusi kalian”
kelompok terkait daya hantar listrik, dengan

terkait hantar listrik mengamati nyala lampu dan

demonstrasi larutan elektrolit gelembung di sekitar elektroda.

daya hantar kuat, larutan larutan dibagi menjadi dua

larutan. elektrolit lemah, yaitu larutan elektrolit dan

dan larutan larutan nonelektrolit. Larutan

nonelektrolit elektrolit adalah larutan yang


dapat menghantarkan arus
listrik sedangkan larutan
nonelektrolit adalah larutan
yang tidak dapat
menghantarkan arus listrik.
Larutan ektrolit dibagi dua
yaitu larutan elektrolit kuat dan
elektrolit lemah. Larutan yang
termasuk elektrolit kuat adalah
larutan garam dapur, larutan
yang termasuk lektrolit lemah
adalah larutan asam
asetat,sedangkan larutan yang
termasuk nonelektrolit adalah
larutan gula, dan alkohol..“

3 Kegiatan Konfirmasi Konfirmasi Konfirmasi 3 menit


Penutup
 Guru Guru : “Anak-anak, dari  Siswa menyimak penguatan
memberikan pembelajaran hari ini kita guru mengenai materi yang
penguatan dapat mengetahui bahwa telah didiskusikan.
tentang materi ada larutan yang bisa
yang telah menghantarkan arus Siswa : “ iya bu.
didiskusikan listrik dan tidak. Namun, Alhamdulillahirobbil
 Guru kita hanya dapat alamin. Walaikumsalam
menutuppelajar mengetahuinya dari wr.wb.
an dengan melihat gejala yang
memberikan ditimbulkan. Kita tidak
tugas di rumah dapat melihat ada apa
saja didalam larutan
tersebut yang
menyebabkan dapat
menghantarkan arus
listrik. Hal ini karena kita
sebagai manusia kita
memiliki keterbatasan,
salah satunya dalam hal
penglihatan. Sementara
Tuhan Yang Maha Esa
dapat melihat tanpa batas
(Maha Melihat). Oleh
kerena itu, kita harus
sadar bahwa kita
memiliki keterbatasan
dan ada Tuhan Yang
Maha Melihat sehingga
kita tidak boleh sombong
dan angkuh.

Guru : “karna waktu


telah habis kita cukupkan
sampai disini dulu, untuk
pelajaran selanjutnya
kerjakan soal halaman
94,dikerjakan
perindividu. Sebelum
ditutup mari sama-sama
kita mengucapkan
hamdallah. Ibu akhiri
wabillahi taufik
walhidayah
assalamualaikum wr.wb
 Lampiran tabel penilaian pengetahuan
No. Nama peserta didik Skor yang Skor total Nilai
diperoleh
1.
2.
3.
4.
Keterangan nilai :
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑛𝑖𝑙𝑎𝑖 = × 100% =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙

 Lampiran tabel keterampilan


No. Nama Aktif Teliti ketepatan Total Nilai
peserta didik skor
4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1
1.
2.
3.
4.
5.
6.
Keterangan :
Skor Selalu = 4
Sering = 3
Jarang = 2
Tidak pernah = 1

𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ


𝑛𝑖𝑙𝑎𝑖 = × 100%
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙

 Lampiran tabel pengamatan sikap


No. Nama Spiritual disiplin perduli Bertangung Total Nilai
peserta jawab skor
didik 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1
1.
2.
3.
4.
5.
Keterangan :
Skor Selalu = 4
Sering = 3
Jarang = 2
Tidak pernah = 1
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑛𝑖𝑙𝑎𝑖 = × 100 =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙

Anda mungkin juga menyukai