Anda di halaman 1dari 3

71

BAB V

KESIMPULAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan kegiatan pengumpulan data Praktik Kerja Lapangan di PLTU Kumai,


maka penulis mempunyai kesimpulan diantaranya adalah:

a. PLTU Kumai mempunyai 2 unit pembangkit yang mempunyai kapasitas total tenaga
listriknya mempunyai sebesar 2 x 7 = 14 MW
b. Energi yang dihasilkan oleh PLTU Kumai disalurkan ke PLTD dan PLN Pangkalan
Bun.
c. PLTU Kumai menggunakan pasokan batu bara, air laut dan air tawar untuk
digunakan menjalankan siklus pembangkitan listrik tenaga uapnya, beberapa
komponen sistem dari pembangkit listrik tenaga uap adalah sistem bahan bakar,
siklus fluida kerja, sistem drain dan ekstrasi uap, dan sistem air.
d. Boiler atau ketel uap adalah suatu bejana tertutup yang di dalamnya berisi air untuk
dipanaskan. Energi panas dari uap air keluaran boiler berupa uap dengan tekanan dan
suhu yang tinggi tersebut selanjutnya digunakan untuk berbagai macam keperluan,
seperti untuk turbin uap, pemanas ruangan, mesin uap, dan lain sebagainya.
e. Data uatama Boiler PLTU Kumai :
o Pabrik : Wuxi Boiler Works, China.
o Tekanan : 3.82 Mpa
o Suhu : 450 °C
o Kapasitas : 35 T/h
o Bahan bakar : Batubara
f. Dalam sistem pengoperasian boiler, maintenance sangat penting dalam menjaga
kesetabilan kinerja boiler agar memperlama usia komponen-komponen di PLTU
Kumai.
72

B. Saran

1. Bagi Mahasiswa
 Selama melaksanakan Praktik Kerja Lapangan hendaknya mahasiswa dapat
menjaga nama baik instansi pendidikan yaitu Universitas Antakusuma Pangkalan
Bun dan instansi tempat mahasiswa melaksanakan Praktik Kerja Lapangan
dengan baik.
 Tanamkan sopan santun,keramahan,senyum sapa,serta kerapian selama
melaksanakan Praktik Kerja Lapangan

2. Bagi Universitas Antakusuma Pangkalan Bun


 Perlu adanya pengawasan intensif terhadap pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan
dengan tujuan untuk pemantauan dan pengawasan peserta pelaksana Praktik
Kerja Lapangan.
 Meningkatkan hubungan kerja sama dengan pihak industri dalam bentuk
penyediaan lokasi Praktik Kerja Lapangan serta pembimbing Praktik Kerja
Lapangan dari pihak indusrti.
 Praktik Kerja Lapangan sebaiknya dilaksanakan jauh - jauh hari,agar tidak
mengganggu proses belajar di perkuliahan.

3. Bagi PT.EEI.Tbk.PLTU Kumai


 Perlunya diadakan atau diciptakannya pembekalan Praktik Kerja Lapangan yang
lebih terstruktur dan lebih jelas agar mahasiswa dapat memahami bidang apa
yang akan diambil dan kegiatan Praktik Kerja Lapangan pun berjalan dengan
rencana yang sudah dirancang.
 Hubungan antara industri dengan lembaga pendidikan harus terus ditingkatkan
dalam kerjasama di bidang akademis maupun non akademis dan tidak hanya
sebatas saat pelaksanaan kegiatan Praktik Kerja Lapangan saja.
 Tingkatkan kedisipinan, keramahan, etos kerja, dan tanggung jawab yang sudah
ada sehingga mampu meningkatkan citra perusahaan untuk menjadi lebih baik.
 Saran bagi mekanik boiler yaitu :
73

o Perlu adanya pelatihan dan pengalaman dalam perawatan boiler sesuai


standar.
o Kerjasama antar sesama makanik agar dapat bertukar pikiran untuk
menyelesaikan suatu permasalahan yang terjadi pada komponen boiler.
o Dibutuhkan ide – ide serta pikiran yang jernih selama menyelesaikan
permasalahan yang ada.
 Perlu adanya susunan jadwal perawatan terhadap boiler yang telah direncanakan.
 Kelengkapan suku cadang maupun alat – alat dalam perawatan dan perbaikan
haruslah ada.

Anda mungkin juga menyukai

  • Bab I
    Bab I
    Dokumen4 halaman
    Bab I
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • Lembar Pengesahan
    Lembar Pengesahan
    Dokumen3 halaman
    Lembar Pengesahan
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • Bang Rizky
    Bang Rizky
    Dokumen1 halaman
    Bang Rizky
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • Laporan Magang Pengoperasian Boiler
    Laporan Magang Pengoperasian Boiler
    Dokumen175 halaman
    Laporan Magang Pengoperasian Boiler
    ahmad nurikhsan maulana
    100% (3)
  • Bab I
    Bab I
    Dokumen4 halaman
    Bab I
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • Makalah Ketel Uap
    Makalah Ketel Uap
    Dokumen20 halaman
    Makalah Ketel Uap
    Hafid Alwan
    100% (1)
  • Bab V
    Bab V
    Dokumen3 halaman
    Bab V
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • Boiler
    Boiler
    Dokumen6 halaman
    Boiler
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • Chapter II
    Chapter II
    Dokumen43 halaman
    Chapter II
    Yogga Adhitya
    Belum ada peringkat
  • Boiler
    Boiler
    Dokumen6 halaman
    Boiler
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • Bab I
    Bab I
    Dokumen4 halaman
    Bab I
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • Cover Elmes Kyky
    Cover Elmes Kyky
    Dokumen1 halaman
    Cover Elmes Kyky
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • Boiler
    Boiler
    Dokumen1 halaman
    Boiler
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • PKL STRUKTUR BALOK
    PKL STRUKTUR BALOK
    Dokumen2 halaman
    PKL STRUKTUR BALOK
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • Boiler
    Boiler
    Dokumen19 halaman
    Boiler
    dzat_sudrazat
    Belum ada peringkat
  • Junal Harian
    Junal Harian
    Dokumen2 halaman
    Junal Harian
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • Junal Harian
    Junal Harian
    Dokumen2 halaman
    Junal Harian
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • Makalah Transmisi
    Makalah Transmisi
    Dokumen33 halaman
    Makalah Transmisi
    Taufikriska
    84% (19)
  • Surat Permohonan PKL - Helmi
    Surat Permohonan PKL - Helmi
    Dokumen2 halaman
    Surat Permohonan PKL - Helmi
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • ANALISA PEMBAKARAN BOILER CANGKANG DAN FIBER
    ANALISA PEMBAKARAN BOILER CANGKANG DAN FIBER
    Dokumen49 halaman
    ANALISA PEMBAKARAN BOILER CANGKANG DAN FIBER
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • Bahan Bakar Dan Pembakaran - 19018
    Bahan Bakar Dan Pembakaran - 19018
    Dokumen3 halaman
    Bahan Bakar Dan Pembakaran - 19018
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • Tugas SBK
    Tugas SBK
    Dokumen9 halaman
    Tugas SBK
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • Bang Rizky
    Bang Rizky
    Dokumen1 halaman
    Bang Rizky
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • Boiler
    Boiler
    Dokumen19 halaman
    Boiler
    dzat_sudrazat
    Belum ada peringkat
  • Absen Hadir Kelas III
    Absen Hadir Kelas III
    Dokumen6 halaman
    Absen Hadir Kelas III
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • Rizky
    Rizky
    Dokumen22 halaman
    Rizky
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • Rizky
    Rizky
    Dokumen22 halaman
    Rizky
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • HEAT TREATMENT
    HEAT TREATMENT
    Dokumen19 halaman
    HEAT TREATMENT
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat
  • Isi
    Isi
    Dokumen31 halaman
    Isi
    Rizky Andriawan
    Belum ada peringkat